cover
Contact Name
Pandu Dwi Nugroho
Contact Email
jsl@unkaha.ac.id
Phone
+628112579987
Journal Mail Official
jsl@unkaha.ac.id
Editorial Address
Jl. Kompol R. Soekanto No 46 Semarang
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Hukum Universitas Karyaa Husada Semarang
ISSN : 28306430     EISSN : 2830683X     DOI : -
SMART Law Journal is a peer review and open access journal which publishes scientific works on law field. biannual published (February and August). The topic covers all law area including basic research law.
Articles 41 Documents
EFEKTIFITAS MEDIASI DI LUAR PENGADILAN DALAM PENYELESAIAN SENGEKETA Siti Nur Umariyah Febriyanti; Widya Kusuma Ningasih
Smart Law Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v2i2.29

Abstract

Mediation is an alternative dispute resolution that can be chosen by both parties by involving a mediator as a neutral third party to assist in resolving disputes. The purpose of this research was to determine the effectiveness of out of court mediation in resolving medical disputes. This study uses a normative juridical method with analytical descriptive characteristics and uses qualitative data. Mediation is the most appropriate alternative to dispute resolution in civil cases because mediation process outside the court benefits both parties according to the agreement and runs peacefully.
JAMINAN KEPASTIAN HUKUM INVESTASI DI INDONESIA SETELAH BERLAKUNYA UNDANG-UNDANG NOMOR 6 TAHUN 2023 TENTANG CIPTA KERJA Pandu Nugroho; M. Adib Ridwan Azizy
Smart Law Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v2i2.30

Abstract

This writing discusses issues related to legal certainty for direct investment in Indonesia in the perspective of Law Number 25 of 2007 concerning Investment in the new Investment Regulations in Indonesia through Law Number 11 of 2020 concerning Job Creation ( hereinafter abbreviated as "UUCK"). The research method used in this study is Normative Juridical, based on secondary legal materials. The analysis in this article uses a legal approach (Statute Approach) and a conceptual approach (Conceptual Approach). The legal materials search technique uses library research techniques (Library Research) and research analysis uses qualitative analysis. The results of the author's analysis show that the government's role is very important in encouraging increased direct investment in Indonesia. To achieve this, legal certainty is the main point that must be emphasized and studied before making direct investment. On that basis, the government issued the Job Creation Law as an answer to problems related to guaranteeing legal certainty for investment in Indonesia.
TANGGUNGJAWAB HUKUM PERUSAHAAN ANGKUTAN UMUM TERHADAP KESELAMATAN PENUMPANG Rielia Darma Bachriani; Irfan Cheetah Setiaaji
Smart Law Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v2i2.31

Abstract

Transportation is a reciprocal agreement, in which the carrier binds himself to arrange the transportation of goods and or people from one place to another destination, while the other party is obliged to pay a certain amount of transportation costs. In the agreement for the transportation of people or passengers there are two legal subjects, namely the carrier and the passenger. Protection of passengers is the main obligation for the carrier itself. Several forms of safety guaranteed in Law Number 22 of 2009 for passengers, are protection for the safety of humans and/or goods. This study uses normative juridical techniques. The normative juridical method is used with secondary data to carry out an academic analysis of the safety of land public transport passengers. The conclusion of this study is that if an accident occurs and causes injury or death, the legal consequences for public transport companies are regulated in Law Number 22 of 2009 concerning Road Traffic and Transportation in article 192 states that the public transport business entity is responsible for responsible for losses suffered by passengers who die or are injured due to the operation of transportation, except for an incident that cannot be prevented or avoided or due to the fault of the passenger.
SANKSI PIDANA BAGI PELAKU PERKAWINAN ANAK DIBAWAH UMUR DI INDONESIA Zakki Mubarok; Zenda Vidya Uttamo
Smart Law Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v2i2.32

Abstract

Juridically, child marriage is a form of violence against children which violates children's rights and is contrary to the State's commitment to protect children from violence and discrimination. In Indonesia, marriage is regulated in Law Number 16 of 2019 Amendments to Law Number 1 of 1974 concerning Marriage which regulates the minimum age limit for a person to marry. In fact, we often find minors getting married, even though they do not meet these criteria. Various reasons were put forward, ranging from economic, social, low education, culture and even incidents of being pregnant first. Through normative legal research with qualitative analysis, this paper describes the high number of child marriages in Indonesia. Based on data from the Central Statistics Agency (BPS) for 2020 child marriage shows a rate of 10.82% in Indonesia. Children who are married under the age of 18 are very vulnerable to various problems. As a result of child marriage, it causes losses not only to children and their families, but also to the State. Child marriage has implications for education, the economy, health, domestic violence and even human trafficking and has the potential to cause intergenerational poverty. Efforts to eliminate child marriage are the target of SDGs point 5.3 in 2030. For this reason, a prevention strategy is needed so that child marriage does not occur, so that child-friendly cities are created in Indonesia. The results showed that: underage child marriages indicated violations of several regulations, namely, the Marriage Law, the Child Protection Law and Article 288 of the Criminal Code. Even though indications of several violations have been found, until now there have been no strict, clear and written regulations regarding sanctions for perpetrators of underage child marriages, only the consequences arising from underage child marriages are subject to criminal sanctions contained in the Article 288 of the Criminal Code. Recognizing the need to enact written laws and regulations, the Ministry of Religion drafted a Draft Law on Applied Law for the Religious Courts which aims to prevent underage child marriages. This draft law provides for fines of up to Rp. 6,000,000.- (six million rupiah) to the perpetrators of underage child marriage and imprisonment for 3 months plus a fine of Rp. 12,000,000 (twelve million rupiah) for the headman who is married.
FENOMENA KASUS PERCERAIAN PADA USIA PERNIKAHAN DI BAWAH 5 (LIMA) TAHUN DI ERA POSTMODERNISNME (Studi di Pengadilan Agama Semarang) Dian Rosita; Naili Azizah
Smart Law Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v2i2.33

Abstract

Divorce cases is increasing and become a trend for the last three years in Indonesia. Divorce is much more socially acceptable in today's society. The hedonic, consumptive, informative and imaginary characteristics of a post-modernist society are indicators of factors that cause divorce.This study using a normative legal research method with a statutory and analytical approach. The purpose is to find out how the view of marriage in the postmodern era, factors that cause divorce at the age of marriage under five years, and the considerations of the Religious Courts judges decided the case referring to SEMA No. 1 Year 2022. The results state that the personal character in the postmodern era can be an illustration of how they view many things, especially about marriage. Couples who decide on marriage should have mental preparation, economy, and education first. Compromise also an understanding of lifestyle and behavior between partners also need to be discussed before and after marriage so the age of marriage does not stop when still under five years but can continue into old age together.
KONSTRUKSI HUKUM EFEKTIFITAS PERAN ORGANISASI PROFESI KESEHATAN BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2023 TENTANG KESEHATAN Sutrisno
Smart Law Journal Vol. 2 No. 2 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v2i2.34

Abstract

This study aims to analyze (1) the role of professional health professional organizations in providing legal protection to current health workers before the issuance of Law Number 23 of 2023 concerning Health and (2) the legal construction of the effectiveness of the role of health professional organizations based on Law Number 23 of 2023. The research method used is normative legal research methods with statutory and conceptual approaches. The results of the study show that (1) the role of professional health worker organizations in providing legal protection to current health workers prior to the issuance of Law Number 23 of 2023 concerning Health will provide legal protection for their members as in the case of the Indonesian National Nurses Association (PPNI) organization which will act as a mediator in medical disputes faced by its members and will help members who are deemed guilty if according to PPNI the nurse has carried out procedures in accordance with her professional duties; and (2) the legal construction of the effectiveness of the role of health professional organizations based on Law Number 23 of 2023 is not effective. The legal construction for the regulation of professional health worker organizations indicates the existence of the phenomenon of fragmentation and amputation of the role of health worker organizations so that their role becomes ineffective.
PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA MENURUT UNDANG-UNDANG APARATUR SIPIL NEGARA Aisyah Dinda Karina
Smart Law Journal Vol. 1 No. 1 (2022): Februari 2022
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v1i1.53

Abstract

Masalah perlindungan hukum merupakan sebuah hal yang krusial kaitannya dengan hubungan kerja dalam hal ini antaraPPPK dengan Pemerintah. Hubungan tersebut timbul hak dan kewajiban dari para pihak yang perlu dipenuhi sehinggatercipta hubungan yang harmonis antara PPPK dengan Pemerintah. Metode pendekatan yang digunakan adalahpendekatan yuridis empiris dengan spesifikasi penelitian deskriptif analitis. Kemudian data dianalisis menggunakanmetode deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah perlindungan hukum terhadap PPPK menurut UndangUndang Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara belum dapat secara penuh diberikan. Terkait ketentuanyang mengatur tentang PPPK, maka dirasa belum memberikan perlindungan hukum secara penuh. Praktek perlindunganhukum terkait PPPK belum sesuai dan masih terdapat kelemahan-kelemahan yakni dalam pemberian perlindungan yangberupa jaminan-jaminan masih bersifat represif, perjanjian kerja yang merupakan dasar dari hubungan hukum antaraPegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sama sekali tidak diatur dalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun2014 tentang Aparatur Sipil Negara. Pengaturan secara ideal terkait perlindungan hukum PPPK setidaknya mencakuptiga jenis perlindungan kerja yaitu: perlindungan sosial; perlindungan teknis; perlindungan ekonomis.Kata Kunci: perlindungan hukum; pegawai pemerintah; perjanjian kerja.
KEDUDUKAN ANAK ANGKAT DALAM PEMBAGIAN HARTA WARISAN DI INDONESIA Zakki Mubarok; Pandu Dwi Nugroho
Smart Law Journal Vol. 1 No. 1 (2022): Februari 2022
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v1i1.54

Abstract

Anak angkat adalah bagian dari segala tumpuhan dan harapan kedua orang tua sebagai penerus hidup. Mempunyai anak merupakan tujuan dari adanya perkawinan untuk menyambung keturunan serta kelestarian harta kekayaan. Mempunyai anak adalah kebanggaan dalam keluarga. Namun, demikian tujuan tersebut terkadang tidak dapat tercapai sesuai dengan harapan. Beberapa pasangan hidup, tidaklah sedikit dari mereka mengalami kesulitan dalam memperoleh keturunan. Sedang keinginan untuk mempunyai anak nampaknya begitu besar. Sehingga kemudian diantara merekapun ada yang mengangkat anak.Tujuan penelitian ini adalah  untuk  mengetahui   kedudukan anak angkat dalam  pembagian harta warisan di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum normatif atau doktrinal yaitu penelitian kepustakaan atau doktrinal yang mengacu kepada peraturan-peraturan yang tertulis dan bahan-bahan hukum lainnya. Bersifat deskriptif dengan mengetahui dan menggambarkan fakta di lapangan terhadap aplikasi ketentuan hukum yang sudah ada dan hidup di dalam masyarakat dan juga preskriptif kualitatif dengan memberikan argumentasi teori dan hasil penelitian yang telah dilakukan. Hasil menunjukkan bahwa  pengangkatan anak termasuk dalam kategori perbuatan hukum, yang mengakibatkan hak dan kewajiban bagi para pihak. Di dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata dan Kompilasi Hukum Islam terdapat perbedaan pengaturan tentang kedudukan anak angkat terhadap orang tua angkatnya. Hal tersebut berimplikasi pada proses pembagian warisan. Pembagian warisan terhadap anak angkat menurut Kompilasi Hukum Islam menggunakan wasiat wajibah, sedangkan di dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, anak  angkat mendapat warisan yang sama dengan anak sah.
PENANGANAN KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP ANAK: PERSPEKTIF PENDIDIKAN PANCASILA Afifatun Nahar; Izatun Nisa; Mala Asfiya
Smart Law Journal Vol. 1 No. 1 (2022): Februari 2022
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v1i1.55

Abstract

Setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh, dan berkembang serta perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi. Kebanyakan anak, khususnya anak perempuan yang menjadi korban kekerasan seksual tidak melapor  kepada yang berwajib hal ini menunjukkan anak perempuan ditempatkan pada posisi yang termarginalkan.  Kekerasan seksual terhadap anak akan berdampak panjang, disamping berdampak pada masalah kesehatan di kemudian hari, juga akan menimbulkan trauma yang berkepanjangan pada anak, bahkan sampai dewasa. Dampak trauma akibat kekerasan seksual yang dialami oleh anak-anak, antara lain: hilangnya kepercayaan anak terhadap orang dewasa (betrayal); trauma secara seksual (traumatic sexualization); merasa tidak berdaya (powerlessnes); dan stigma (stigmatization). Secara fisik mungkin tidak ada hal yang harus dipermasalahkan pada anak yang menjadi koran kekersan seksual, tapi secara psikis bisa saja menimbulkan ketagihan, trauma, bahkan pelampiasan dendam. Bila tidak ditangani secara serius, kekerasan seksual terhadap anak akan menimbulkan dampak sosial di masyarakat. Penanganan dan penyembuhan trauma psikis akibat kekerasan seksual haruslah mendapatkan perhatian besar dari semua pihak yang terkait, seperti keluarga, masyarakat maupun negara. Perlindungan terhadap anak perlu adanya pendekatan sistem, yang meliputi sistem kesejahteraan sosial bagi anak-anak dan keluarga, sistem peradilan yang sesuai dengan standar internasional, serta mekanisme untuk mendorong perilaku yang tepat dalam masyarakat.
KAJIAN YURIDIS TERHADAP PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PASIEN TERHADAP JASA PELAYANAN KESEHATAN DI RUMAH SAKIT Rielia Darma Bachriani; Putri Kusuma Wardhani
Smart Law Journal Vol. 1 No. 1 (2022): Februari 2022
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/slj.v1i1.56

Abstract

Kesehatan merupakan kebutuhan dasar masyarakat, pentingnya arti kesehatan dalam masyarakat sehingga kesehatan dimasukkan sebagai salah satu hak yang paling mendasar bagi manusia dan dimasukkan ke dalam berbagai peraturan perundang-undangan. Salah satu penyelenggara pelayanan kesehatan yang menyediakan layanan rawat inap, rawat jalan dan gawat darurat untuk kepentingan masyarakat dalam hal peningkatan kualitas kesehatan adalah rumah sakit. Terkait dengan layanan kesehatan pihak yang dianggap memiliki kedudukan lemah adalah pasien atau konsumen, sehingga diperlukan perlindungan dan kepastian hukum. Guna mengkaji lebih lanjut secara akademis maka digunakanlah metode yuridis normatif dengan mengunakan data sekunder. Melalui penelitian ini tentu diharapkan masyarakat dapat meningkatkan pengetahuan tentang hak dan kewajiban pasien, sehingga meminimalisir terjadinya konflik atau sengketa medis dikemudian hari. Secara yuridis perlindungan hukum terhadap pasien telah diatur secara spesifik dalam beberapa peraturan perundang-undangan yaitu Undang-Undang tentang Rumah Sakit, Undang-Undang tentang Kesehatan, Undang-Undang tentang Praktik Kedokteran, Undang-Undang tentang Perlindungan Konsumen, KUHPerdata, dan KUHP. Sedangkan bila terjadi sengkata medis pada saat upaya kesehatan di lakukan, maka sengketa medis tersebut dapat diselesaikan melalui jalur litigasi atau non litigasi.