Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

The influence of school principals' leadership on teacher performance Toni, Toni; Maria, Haratua Tiur; Karolina, Venny
Edukasi Vol 17, No 2 (2023): Educational Theory and Practice, Educational policy and reform
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edukasi.v17i2.49002

Abstract

In the field of educational management, the performance of teachers is a critical determinant of the overall quality of education. Recognizing this, recent research has increasingly focused on identifying factors that influence teacher performance. Among these, principal supervision and teaching planning are considered vital elements. This study aims to determine the influence of the importance of principal supervision and teaching planning on teacher performance, both partially and simultaneously. The research approach uses a quantitative approach, namely associative (correlational) research with a sample of 20 respondents from 20 teachers at Junior High School in 5 Ledo as a population. Data processing using multiple linear regression analysis. The results showed that there was a positive influence of principal supervision and teaching planning both partially and simultaneously as evidenced by the results of t count of 1.870 there was an influence of other variables of 0.071. In conclusion, the higher and better the principal's supervision and teaching planning provided, the higher the performance of teachers shown at Junior High School in 5 Ledo. The novelty of this research lies in its specific focus on the simultaneous impact of principal supervision and teaching planning on teacher performance within an Indonesian Junior High Schoolcontext. While previous studies have examined these factors individually, this research innovatively assesses their combined effect, providing a more holistic understanding of the dynamics influencing teacher performance.
PENERAPAN HAK PISTOLEE BAGI TERPIDANA KURUNGAN (STUDI KASUS LAPAS KELAS II A PANGKALPINANG) Oktarika, Ayu; Manik, Jeanne Darc Noviayanti; Toni, Toni
Jurnal Yustitia Vol 24, No 1 (2023): YUSTITIA
Publisher : Universitas Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53712/yustitia.v24i1.1964

Abstract

ABSTRAK  Pembinaan Narapidana atau sistem pemasyarakatan adalah suatu tatanan mengenai arah dan batas serta cara pembinaan Warga Binaan Pemasyarakatan berdasarkan Pancasila untuk meningkatkan kualitas Warga Binaan Pemasyarakatan agar menyadari kesalahan, memperbaiki diri sehingga dapat diterima kembali oleh masyarakat dan hidup wajar sebagai warga negara yang bertanggung jawab. Salah satu bentuk dari pembinaan narapidana adalah dengan memperhatikan dan memberikan hak-hak narapidana sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Hak Pistolee merupakan Hak yang dimiliki oleh setiap narapidana yang dijatuhi pidana kurungan. Hal ini telah diamanatkan dalam Undang-Undang No 12 Tahun 1995 Tentang Pemasyarakatan yang sekarang telah diubah menjadi Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2022 Tentang Pemasyarakatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum yuridis empiris. Berdasarkan hasil penelitian di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Pangkalpinang, penerapan Hak Pistolee belum pernah terlaksana. Berdasarkan hasil wawancara dan observasi yang dilakukan membuktikan bahwa Hak Pistolee masih sangat asing bagi para petugas. Narapidana yang berada di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Pangkalpinang belum pernah mendapatkan sosisalisasi mengenai Hak Pistolee. Faktor yang menjadi penyebab tidak terlaksananya Hak Pistolee antara lain adalah faktor hukum, faktor sarana dan prasarana, faktor penegak hukum serta faktor masyarakat. Hak Pistolee dikhususkan untuk narapidana kurungan artinya Hak Pistolee hanya didapatkan oleh narapidana kurungan sementara narapidana penjara tidak boleh mendapatkan Hak Pistolee.Kata Kunci: Hak Pistolee, Pembinaan Narapidana, Pidana Kurungan.
SOSIALISASI PEMANFAATAN FILTRASI DENGAN MENGGUNAKAN BAHAN-BAHAN SEDERHANA DI DESA S-1 AEK NABARA KECAMATAN BILAH HULU KABUPATEN LABUHANBATU. Julyanti, Eva; Hasibuan, Rosmidah; Toni, Toni; Harahap, Amin; Hrp, Nurlina Ariani; Sari, Indri Kumala
JURNAL PKM IKA BINA EN PABOLO Vol 4, No 2: PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT | JULI 2024
Publisher : IKA BINA EN PABOLO : PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36987/ikabinaenpabolo.v4i2.6083

Abstract

Sosialisasi ini merupakan pengabdian kepada masyarakat berupa pemanfaatan Filtrasi dengan menggunakan bahan-bahan sederhan di desa S-1 Aek Nabara. Masyarakat di desa tersebut saat ini masih banyak menggunakan air sumur, dan air sumur yang digunakan masih kelihatan keruh, berwarna kuning dan bercampur tanah. Hal itu tentu sangat berbahaya bagi kesehatan masyarakat, karena tentu akan mengundang berbagai macam penyakit. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka dilakukan penyaringan air yaitu menggunakan filtrasi dari alat dan bahan  sederhana yang telah dirancang, penyaring air ini mempunyai bentuk yang sederhana dan mudah di temukan. Hasil dari Filtrasi yang dilakukan menghasilkan air bersih bertujuan untuk kebutuhan rumah tangga yang di manfaatkan kebutuhan sehari-hari seperti mandi, mencuci pakaian, dan peralatan dapur.Kata Kunci : Filtrasi Sederhana, Alat dan Bahan Sederhana.  
Problematika Belajar Siswa Secara Daring di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kutai Kartanegara Nasiah, Siti; Malik, Lina Revilla; Febrianti, Aulia; Toni, Toni
Borneo Journal of Islamic Education Vol 2 No 1 (2022): Borneo Journal of Islamic Education, 2 (1), Mei 2022
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training of UINSI Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (267.154 KB) | DOI: 10.21093/bjie.v2i1.5098

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kondisi pandemi Covid-19 sehingga pembelajaran dilaksanakan secara daring, yang mengharuskan siswa beradaptasi dengan aktifitas yang berbeda dengan pembelajaran tatap muka. Namun, proses beradaptasi tidak mudah bagi siswa sehingga dalam proses pembelajaran timbul masalah seperti yang terjadi di kelas rendah yakni pembelajarannya cukup sulit dilaksanakan karena minimnya respon dalam pembelajaran pada sebuah grup WhatsApp. Permasalahan yang timbul dapat menyebabkan kurang efektifnya proses pembelajaran daring. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui lebih dalam (1) Problematika belajar siswa secara daring di MIN 1 Kukar. (2) Upaya yang dilakukan siswa MIN 1 Kukar dalam mengatasi problematika belajar daring. Jenis penelitian yang peneliti gunakan ialah studi kasus dengan pendekatan penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Lokasi penelitian di MIN 1 Kukar, sumber data penelitian yaitu sumber data primer dan sekunder. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah (1) Pada proses pelaksanaan pembelajaran daring, siswa di MIN 1 Kukar mengalami beberapa masalah diantaranya: pertama siswa merasa bosan melaksanakan pembelajaran daring. Kedua, siswa kurang aktif belajar di rumah. Ketiga, siswa kesulitan memahami materi pelajaran. Keempat, gangguan jaringan dan bantuan kuota internet yang belum mencukupi. (2) Upaya yang dilakukan siswa dalam mengatasi problematika belajar secara daring yaitu: pertama, belajar sambil bermain dan bermain setelah belajar, menciptakan suasana belajar yang nyaman dan menyenangkan seperti belajar di pekarangan rumah, di taman dengan tetap menjaga protokol kesehatan. Kedua, siswa didampingi oleh orang tua agar aktif belajar di rumah, orang tua dapat memberikan motivasi belajar seperti memberikan hadiah setelah anak belajar. Ketiga, siswa meminta bantuan orang tua dan saudara untuk memahami pelajaran, guru dapat memanfaatkan media pembelajaran, atau memberikan materi pelajaran berupa video yang menarik sehingga dapat menarik perhatian dan konsentrasi siswa namun tetap menyampaikan materi pelajaran. Keempat, guru memberikan toleransi pengumpulan tugas saat gangguan jaringan dan Kepala Madrasah memberikan tambahan kuota internet untuk pembelajaran daring.
Analisis Kesadaran Hukum bagi Peserta Didik terhadap Pelanggaran Disiplin di SMA Negeri 1 Bilah Hulu Pardosi, Yosefina Mariama; Toni, Toni; Rohana, Rohana
Al Qalam: Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan Vol. 18, No. 2 : Al Qalam (Maret 2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (STIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/aq.v18i2.3406

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesadaran hukum bagi peserta didik terhadap pelanggaran disiplin di SMA Negeri 1 Bilah Hulu. Jenis Penelitian Kualitatif dengan pendekatan metode Deskriftif Kualitaif. Subjek peneliti terdiri dari siswa kelas XI1, Kelas XI2 berjumlah 76 siswa, wali kelas dan guru BK. Hasil penelitian 1). Faktor penyebab peserta didik melakukan pelanggaan disiplin dikarenakan faktor keluarga yang kurang menerapkan disiplin terhadap anak, faktor sekolah yang kurang kondusif dalam pengajaran, dan faktor dari pergaulan interaksi sosial teman yang kurang kondusif sehingga berdampak negatif bagi siswa. 2). Upaya kesadaran hukum terhadap pelanggaran disiplin bagi peserta didik masih ditemukan adanya siswa yang belum sadar dan masih adanya pengulangan pelanggaran disiplin sekolah. Sesuai dengan dugaan kasus yang telah terjadi di sekolah dalam penerapanya, pihak satuan pendidik dengan guru BK berusaha semaksimal mungkin untuk meningkatkan kesadaran hukum disiplin terhadap siswa. Dengan upaya memberikan nasehat, sosialisasi dan penerapan peraturan sekolah  secara tegas dan konsisten. Kerja sama antara orang tua dan pihak satuan pendidikan harus tetap terjaga dalam mendidik siswa baik lingkungan keluarga maupun lingkungan pendidikan di sekolah.
Exclusive Economic Zone: Contemporary Law of the Sea Fisheries Regulations Toni, Toni; Kusuma, Winanda; Kurnia, A Cery; Anwar, Muhamad syaiful; sari, Rafiqa
Ikatan Penulis Mahasiswa Hukum Indonesia Law Journal Vol 3 No 2 (2023): IPMHI Law Journal, July 2023
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ipmhi.v3i2.71165

Abstract

The sea as an important area in a country must be able to be maintained both for state sovereignty and respect for sovereign rights. This is regulated in the jurisdiction of the territorial sea regime which applies sovereignty and the EEZ regime which applies sovereign rights. This research analyzes the background of agreements on international regulation of the sea and the utilization of fisheries which are also regulated in international law. The current international law of the sea only strictly regulates regional regimes and territorial jurisdiction, while the nature of fisheries cannot follow this. This research method is normative where international fisheries law arrangements still do not exist. The vacuum of international norms is only filled by weak international agreements and their implementation cannot be forced. The history of the current international law of the sea shows that the basis of the agreement is only related to territory and respect for maritime law in the form of international customs. It needs to be understood that the sea as a natural area must be used in a sustainable manner and also must not violate, so the marine potential, especially fisheries, needs to be agreed with strict sea area regulations and optimal utilization within the framework of the welfare and sustainability of marine ecosystems.
PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KORBAN TINDAK PIDANA PENGGUNAAN DATA PRIBADI DALAM TRANSAKSI KREDIT FIKTIF PERBANKAN SECARA MELAWAN Nurunissa Sane; Toni, Toni; Sintong Arion Hutapea
Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan Vol. 6 No. 3 (2024): Causa: Jurnal Hukum dan Kewarganegaraan
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.3783/causa.v6i3.6019

Abstract

Penelitian ini tentang bagaimana perlindungan hukum terhadap korban tindak pidana penggunaan data pribadi dalam transaksi kredit fiktif perbankan secara melawan hukum dan dalam regulasi terkait. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bentuk perlindungan hukum terhadap korban tindak pidana penggunaan data pribadi dalam transaksi kredit fiktif perbankan secara melawan hukumpenelitian ini menggunakan jenis penelitian normati yang dilakukan dengan menggunakan literatur atau studi dokumen hukum karena penelitian ini menempatkan batasan yang hanya pada peraturan-peraturan tertulis. pendekatan penelitian ini adalah undang-undang yang dilakukan menelaah undang-undang yang berkaitan dengan isu hukum yang akan dibahasterjadi kekosongan hukum terkait perlindungan hukum terhadap korban tindak pidana penggunaan data pribadi dalam transaksi kredit fiktif perbankan. Hak korban dalam kepentingan ekonomi tidak diatur secara rinci dan jelas. Perlindungan hukum yang diberikan sebatas dalam ketentuan pidana. undang-undang perlindungan saksi dan korban berfokus pada perlindungan fisik,keamanan,dukungan psikologis bagi saksi dan korban, tetapi tidak secara mendalam mengatur perlindungan hak ekonomi korban. penelitian ini menunjukkan kekosongan hukum mengenai hak kepentingan ekonomi bagi korban. Hal tersebut dikarenakan pengaturan khusus terkait hak ekonomi bagi korban tindak pidana penggunaan data pribadi dalam transaksi kredit. fiktif belum secara rinci diatur pada undang-undang terkait.Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2014 Tentang Perlindungan Saksi dan Korban berfokus pada perlindungan fisik,keamanan,dan dukungan psikologis korban pidana, tidak mengatur perlindungan hak ekonomi korban.
PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SMP NEGERI 5 LEDO Toni, Toni; Aunurrahman, Aunurrahman; Halida, Halida
Academy of Education Journal Vol. 14 No. 2 (2023): Academy of Education Journal
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47200/aoej.v14i2.2143

Abstract

This research aims to determine the influence of the principal's leadership on teacher performance at SMP Negeri 5 Ledo. This research method is quantitative with a descriptive approach, with questionnaires supported by document studies and interviews to obtain optimal results. The population in this study were teachers at SMP Negeri 5 Ledo, the sample taken was 20 teachers, namely all teachers at SMP Negeri 5 Ledo. The results of the research show that there is an influence between the principal's leadership on teacher performance at SMP Negeri 5 Ledo. Judging from the results of the Persial test (T-Test), the Tcount value is 3.581 and the Ttable value is 2.042 with a significance value of 0.002. With the test criteria T count > T table and if significance < 0.05 then H0 is rejected so that there is a significant influence between the principal's leadership on teacher performance at SMP Negeri 5 Ledo. Then the coefficient of determination shows that the R square value is 0.416, namely the influence of the principal's leadership on teacher performance at SMP Negeri 5 Ledo is 25.2%. This means that the influence of the principal's leadership on teacher performance is in the low category out of a total of 100%. However, it can be suggested that school principals should have more control over teachers in making lesson plans and provide supervision over teachers so that their performance improves.
Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan Melalui Desain Pesan Pembelajaran Bagi Guru di Daerah Terpencil SMP Negeri 5 Ledo Toni, Toni; Eliyanti, Endang Tri Siti; J.P.S., Togihon; Warneri, Warneri; Aunurrahman, Aunurrahman
Academy of Education Journal Vol. 15 No. 1 (2024): Academy of Education Journal
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47200/aoej.v15i1.2290

Abstract

Dalam kegiatan pembelajaran, agar pembelajaran dirasa menyenangkan dan dapat diserap oleh peserta didik, hendaknya guru dapat menyiapkan kegiatan pembelajaran yang kreatif dan menyenangkan agar peserta didik dapat mencerna setiap isi dalam kegiatan pembelajaran. Oleh sebab itu, guru dituntut agar mampu berinovasi dalam proses pembelajarannya agar peserta didik memiliki ketertarikan tersendiri sehingga kegiatan dan suasana pembelajaran lebih bermakna dan hidup. Dalam hal ini, Kepala Sekolah melakukan kegiatan In House Trainining (IHT) di SMP Negeri 5 Ledo, Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, dengan menggunakan LCD Proyektor dan media IHT, kegiatan IHT dilaksanakan kepada guru-guru tersebut dengan diiringi tanya jawab dalam IHT. Kegiatan tersebut dilakukan dengan harapan agar guru dapat memiliki inovasi dan mengembangkan kemampuan di dalam menyiapkan kegiatan pembelajaran yang kreatif dan menyenangkan melalui desain pesan pembelajaran bagi guru khususnya di daerah terpencil kabupaten Bengkayang.
Peran Guru dalam pengembangan Kurikulum Toni, Toni; Eliyanti, Endang Tri Siti; J. P. S., Togihon; Warneri, Warneri; Aunurrahman, Aunurrahman
Academy of Education Journal Vol. 15 No. 1 (2024): Academy of Education Journal
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47200/aoej.v15i1.2291

Abstract

The curriculum in an education system is a very important component. The curriculum is also a dynamic teaching and learning vehicle so it needs to be assessed and developed continuously and continuously in accordance with existing developments in society. Teachers are tasked with carrying out the best teaching, so with that teachers are also responsible for implementing, fostering, and developing the school curriculum. Good teachers must be able to create good teaching and learning programs and assess and enrich the curriculum material that has been outlined.