Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JAMAIKA: Jurnal Abdi Masyarakat

PENYULUHAN KEWIRAUSAHAAN TERNAK IKAN LELE DAN KANGKUNG BAGI WARGA KEL. PADASUKA KEC. CIMENYAN KAB. BANDUNG Suharyanto Suharyanto
JAMAIKA: JURNAL ABDI MASYARAKAT Vol 2, No 3 (2021): OKTOBER
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.557 KB)

Abstract

ABSTRAK                                                                           Pengabdian masyarakat adalah salah satu program dari Tridharma Perguruan Tinggi yang harus dilaksanakan secara periodic dan terus menerus. Sumber dana kegiatan ini dapat berasal dari atau dari pemerintah melalui Kemdikbudristek atau bersumber dana mandiri dari universitas penyelenggara. Dosen-dosen Universitas Kebangsaan Bandung melaksanakan program ini dengan biaya dari kampus. Aneka program pengabdian masyarakat ini bertujuan umum mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat dan secara khusus untuk peningkatan pendapatan, bagi masyarakat Kel. Padasuka, Kecamatan Cimenyan Kab. Bandung. Program ini dilaksanakan sesuai dengan kondisi masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19, berupa penurunan pendapatan keluarga akibat di-PHK maupun usaha yang mengalami penurunan omset dan keuntungan. Di sisi lain, berkembang jumlah pengangguran terbuka, dan anak-anak putus sekolah, dengan usia bervariasi. Dengan kondisi demikian, mereka menjadi terpinggirkan dan mengalami kemunduran kehidupannya. Metode program pengabdian masyarakat ini menggunakan metode pelatihan dan berlangsung selama dua bulan (Januari-Februari 2021). Pelaksanaan di lapangan disesuaikan dengan kondisi peserta, dan berlangsung di lokasi RW 14 dengan total peserta 15 kepala keluarga.  Hasil yang diperoleh menunjukkan, program pelatihan kewirausahaan ternak ikan lele, meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat Kel. Padasuka, Kec. Cimenyan Kab. Bandung.Kata kunci: pelatihan, kewirausahaan, ternak lele, kangkungABSTRACTThe progamme of dedication to community is a one of Tridharma of Higher Eductaion program that must be provided periodically and continuously. This program can be funded by the government through Ministry of Education or by university provider. The lecturers of University of Kebangsaan provide this program funded by university  management. The aims of this program generally is to improve prosperity and especially to add the income of society of Kel. Padasuka, Kecamatan Cimenyan district of Bandung.  This program backed up the economic condition of society after covid-19 pandemic time, degradation of economic life,  jobless and drop outs from the schools, with various ages. By this condition they were be marginalized and got down their quality of lifes. The mothods of this program is counceling, training and consulting about caring catfish and kangkung as an mini aquaculture in an small bucket and how to start up this activitiy as an entrepreneurships that could be held by Padasuka men and women people. This program held in Januari-Februari 2021 and this program followed by 15 family participants. The result of this program shows that there are improvement of participants competency and skills of catfish and kangkung aquaculture and business entrepreneurships of Padasuka sociatey.Keywords: training, enterpreneurships, catfish aquaculture and kangkung.