Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Kesiapan Guru Agama Islam Dalam Menghadapi Isu-Isu Global ASEP SOPIAN; HAKIN NAJILI; MOHAMMAD ERIHADIANA; UUS RUSWANDI
JURNAL EDUSCIENCE (JES) Vol 9, No 1 (2022): Jurnal Eduscience (JES)
Publisher : Universitas Labuhanbatu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (270.083 KB) | DOI: 10.36987/jes.v9i1.2549

Abstract

Pengaruh globalisasi ternyata mampu memaksa sebagian generasi muda meninggalkan nilai-nilai kebaikan, sehingga terjebak dengan kebiasaan yang jauh dari nilai-nilai kebaikan. Inilah yang menjadi tantangan dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam, yang melahirkan berbagai paradigma baru dalam Pendidikan Agama Islam melalui berbagai komponen pendidikan. Guru Agama Islam dapat memberikan jawaban yang tepat atas berbagai tantangan sesuai dengan perkembangan zaman. Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan permasalahan global dan kesiapan Guru Agama Islam untuk menghadapinya. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian pustaka. Guru Agama Islam harus siap menghadapi era globalisasi yang mengangkat isu global. Namun demikian terdapat beberapa permasalahan yang terkadang dihadapi, di antara guru yang tidak ingin “melek” dengan era globalisasi, Guru Agama Islam cenderung menggunakan pola-pola lama yang tertinggal dan telah diwariskan dari generasi ke generasi. Guru Agama Islam tidak mampu mengikuti tantangan globalisasi yang menuntut untuk terus berinovasi dan bergerak di bidang pendidikan. Di sinilah pentingnya kesadaran global yang meliputi ilmu pengetahuan global dan keterampilan global harus dimiliki oleh seorang guru Agama Islam dalam mengimbangi arus globalisasi.
CHARACTER EDUCATION OF FOOD LOCAL CULTURE VALUES IN THE PEOPLE OF KAMPUNG ADAT CIRENDEU IN WEST JAVA THROUGH EXEMPLARY Rohmatulloh Rohmatulloh; Aan Hasanah Aan Hasanah; Uus Ruswandi
Jurnal Pendidikan Karakter Vol. 11, No. 1 (2020)
Publisher : LPPM Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.74 KB) | DOI: 10.21831/jpk.v10i1.28658

Abstract

Customary village is small group of people who still survive and consistently preserve the culture and belief of their ancestors. Local cultural values deserve to be promoted to the application of character education in school. The qualitative research understanding the life and local cultural values is carried out in the people of Kampung Adat Cirendeu in West Java. The local culture of the Kampung Adat Cirendeu people holds the principle of ngindung ka waktu and mibapa ka jaman which has the meaning of maintaining identity but still keeping abreast of the times. One of the local cultural values that still preserves until today is the culture of cassava-based food as a substitute for rice. This culture has been going on for a century and become an inspiration for the national food diversification program. One of the preservation efforts is through the example of their ancestors. Promotion and granting food culture values to the character education in schools involve various educational stakeholders (teachers, educators, governments, people, and customary peoples) that should give an example to the students. The most effective method is to form students with character and in the end they will be familiar with local food culture and does not depend on rice. Keywords: Character education, Kampung Adat Cirendeu, Exemplary. PENDIDIKAN KARAKTER NILAI-NILAI BUDAYA LOKAL MAKANAN DI MASYARAKAT KAMPUNG ADAT CIRENDEU JAWA BARAT MELALUI KETELADANANDesa adat adalah sekelompok kecil orang yang masih bertahan dan secara konsisten melestarikan budaya dan kepercayaan nenek moyang mereka. Nilai-nilai budaya lokal layak dipromosikan untuk penerapan pendidikan karakter di sekolah. Penelitian kualitatif yang memahami kehidupan dan nilai-nilai budaya lokal ini dilakukan pada masyarakat Kampung Adat Cirendeu di Jawa Barat. Budaya lokal masyarakat Kampung Adat Cirendeu memegang prinsip ngindung ka waktu dan mibapa ka jaman yang memiliki makna mempertahankan identitas tetapi tetap mengikuti perkembangan zaman. Salah satu nilai budaya lokal yang masih dipertahankan hingga saat ini yaitu budaya makanan berbasis singkong sebagai pengganti beras. Budaya ini telah berlangsung selama satu abad dan menjadi inspirasi bagi program diversifikasi pangan nasional. Salah satu upaya pelestariannya yaitu melalui contoh dari nenek moyang mereka. Promosi dan pemberian nilai-nilai budaya makanan untuk pendidikan karakter di sekolah melibatkan berbagai pemangku kepentingan pendidikan (guru, pendidik, pemerintah, masyarakat, dan masyarakat adat) yang harus memberikan contoh kepada siswa. Metode yang paling efektif yaitu membentuk para siswa dengan karakter dan pada akhirnya mereka akan terbiasa dengan budaya makanan lokal dan tidak bergantung pada beras. Kata kunci: Pendidikan karakter, Kampung Adat Cirendeu, teladan.
PAI Teacher’s Readiness in Facing Global Issues in The Globalization Era Sahudi Sahudi; Koko Adya Winata; Uus Ruswandi; Mohamad Erihadiana
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 6 No 3 (2020): JURNAL ILMIAH WAHANA PENDIDIKAN
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (237.115 KB) | DOI: 10.5281/zenodo.3960159

Abstract

Globalisasi dan Isu-isu PAI di Indonesia: Respon dan Tantangan 2010-2020 Dikdik Sunandar; Uus Ruswandi; Mohamad Erihadiana
Asyahid Journal of Islamic and Quranic Studies (AJIQS) Vol 2, No 1 (2020): Asyahid
Publisher : STAI AL-FALAH CICALENGKA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article aimed to explore the existence of islamic education on the middle of globalization era. This research which applied a descriptive qualitative method.Islamic education must still exist in yeast to give color and trend of globalization. Therefore, Islamic education must be developed both theories, ideas and concrete action in the arena of globalization. Global world may not be denied, even just to be faced with evidence of real performance. One of which is being used as Indonesian republican government policy is the implementation of the curriculum in 2013. The curriculum is known as thematic integrative curriculum. However, among the thinkers and practitioners in education curriculum concept store is still a big question whether the issue will be resolved through the Indonesian national curriculum in 2013? Answering this question needs a comprehensive review of the entire sub-system of education in Indonesia. Islamic education is an important part of a real existence in Indonesia from age to age. The findings showed that Islamic education a real need to provide effect and active coloring toward the advancement of science and technology, as urged in the globalization era.Keyword: Globalization, Islamic education, social issues AbstrakArtikel ini bertujuan untuk mengeksplorasi eksistensi pendidikan Islam ditengah-tengah era globalisasi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif Pendidikan Islam harus tetap eksis dalam memberikan warna dan ragi bagi trend globalisasi. Oleh sebab itu, pendidikan Islam perlu terus dikembangkan baik teori, pemikiran dan aksi nyata dalam percaturan globalisasi. Dunia global tidak mungkin dipungkiri, bahkan justru harus dihadapi dengan bukti kinerja nyata. Salah satu kebijakan pemerintah Republik Indonesia yaitu kurikulum pendidikan tahun 2013. Kurikulum ini dikenal dengan kurikulum tematik integratif. Namun demikian, konsep kurikulum ini masih menyimpan pertanyaan besar apakah masalah bangsa Indonesia akan teratasi melalui kurikulum 2013? Menjawab pertanyaan ini perlu kajian komprehensif dari seluruh subsistem pendidikan di Indonesia. Pendidikan Islam merupakan bagian penting yang eksistensinya di Indonesia nyata dari zaman ke zaman.penelitian ini menunjukan bahwa pendidikan Islam yang nyata ini perlu memberikan pengaruh nyata dan aktif mewarnai arah kemajuan sains teknologi sebagaimana didesak dalam era globalisasi.Kata kunci: globalisasi, isu-isu sosial, pendidikan Islam
Analysis of Islamic Religious Education Curriculum at Integrated Islamic Junior High School (SMP IT) Bina Mulya Ngamprah Bandung Barat Nur Hidayat; Suhana Suhana; Uus Ruswandi; Bambang Samsul Arifin
Asyahid Journal of Islamic and Quranic Studies (AJIQS) Vol 3, No 1 (2021): Asyahid
Publisher : STAI AL-FALAH CICALENGKA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine the objectives of the Islamic Religious Education curriculum, the contents of the Islamic Religious Education curriculum, the Islamic Religious Education curriculum materials, and to find out the model for the implementation of the Islamic Religious Education curriculum at SMP IT Bina Mulya Ngamprah West Bandung. This type of research was qualitative research. While the data collection techniques in the form of observation, interviews, and documentation studies. The results of this study indicate that the goal of the PAI curriculum at SMP IT Bina Mulya is to foster faith through giving examples, fertilizing, and developing knowledge, appreciation, practice, habituation, and the experience of students about the religion of Islam. While the contents of the Islamic Religious Education curriculum structure at SMP IT Bina Mulya is an integration of the national PAI curriculum and the uniqueness of the Integrated Islamic School, i.e. the serial PAI module material (Aqidah, Tafsir, Hadith, Fiqh, Siroh, Adab and Tsaqofah). Quantum Learning, modeling systems, riyadhah systems, Outdoor Natural Learning, various learning strategies, and varied learning methods. Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tujuan kurikulum Pendidikan Agama Islam, isi kurikulum Pendidikan Agama Islam, materi kurikulum Pendidikan Agama Islam, serta mengetahui model penyelenggaraan kurikulum Pendidikan Agama Islam di SMP IT Bina Mulya Ngamprah Bandung Barat. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Sedangkan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tujuan kurikulum PAI di SMP IT Bina Mulya adalah menumbuh kembangkan keimanan melalui pemberian ketauladanan, pemupukan, dan pengembangan pengetahuan, penghayatan, pengamalan, pembiasaan, serta pengalaman peserta didik tentang agama Islam. Sedangkan Isi struktur kurikulum Pendidikan Agama Islam di SMP IT Bina Mulya  merupakan integrasi kurikukulum PAI nasional dan Kekhasan Sekolah Islam Terpadu yaitu dengan serial materi modul PAI ((Aqidah, Tafsir, Hadits, Fiqih, Siroh, Adab dan Tsaqofah). Sementara model pembelajaran menggunakan sistem pembelajaran Quantum Learning, sistem modeling, sistem riyadhah, Pembelajaran OutdoorAlam, Strategi Pembelajaran yang beragam, serta metode pembelajaran yang bervariasi.Kata Kunci:: Model, Kurikulum, Pendidikan Agama Islam, Sekolah Islam Terpadu. Keywords: Model, Curriculum, Islamic Religious Education, Integrated Islamic School
Implementation of Character Education in Higher Education through a Case Study Learning Model in the Pancasila Subject Koko Adya Winata; Tatang Sudrajat; Uus Ruswandi
Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series Vol 4, No 4 (2021): Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (207.07 KB) | DOI: 10.20961/shes.v4i4.50602

Abstract

Pancasila education is a group of general compulsory courses (MKWU) taught in universities with the aim that students have the character of the Indonesian nation. Building national character is part of the goals of national education which must be carried out continuously at various levels of educational units. This study aims to identify the implementation of character education in higher education through a case study learning model in the Pancasila education course. In the learning process, Pancasila lecturers must be creative in using learning models so that Pancasila values are embedded so that they become student attitudes and characters. Through the case study learning model, the goal of Pancasila education to shape student character is expected to be achieved effectively. The method used in this research is descriptive qualitative method. The research method by collecting and recording detailed data from various problems related to the object of research is then analyzed comprehensively. The results showed that; 1) the case study learning model can improve the cognitive aspects of students towards the values of Pancasila. 2) The case study learning model can improve the student's perspective on the values of Pancasila. 3) The case study learning model can internalize the values of Pancasila into student attitudes and character.
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA PERGURUAN TINGGI KEAGAMAAN ISLAM Palah Palah; Ayub Ahmad FA; Uus Ruswandi; Bambang Samsul Arifin
Genta Mulia : Jurnal Ilmiah Pendidikan Vol 12, No 2 (2021)
Publisher : STKIP Bina Bangsa Meulaboh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mendalami tentang pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Perguruan Tinggi Keagamaan Islam. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi pustaka yaitu dengan menganalisis sumber rujukan, data dan fakta serta berbagai literatur yang berkaitan dengan penelitian ini. Hasil dari penelitian, meliputi: Pertama, Peningkatan kualitas pembelajaran pendidikan agama Islam pada perguruan tinggi sangat besar perannya dalam konteks pembangunan manusia.. Kedua, Program pendidikan agama Islam didorong untuk mampu mengembangkan keimanan dan ketakwaan mahasiswa sebagai calon ilmuwan dan tenaga profesional. Ketiga, Tingkat pencapaian mahasiswa diarahkan pada tiga domain yaitu: dari segi kognitif, seharusnya pendidikan agama Islam telah memasuki tingkat analisis, sintesis, dan evaluasi. Dari segi afektif seharusnya telah sampai pada tingkat valuing, organizing, characteristic. Dan dari segi psikomotorik seharusnya telah sampai pada tingkat precision, articulation, naturalization. Keempat, langkah-langkah pembelajaran Pendidikan Agama Islam meliputi: menentukan tujuan, mempelajari karakteristik peserta didik, menentukan proses pembelajaran, dan cara memotivasi, memilih dan melaksanakan pengajaran, dan melakukan evaluasi terhadap proses pembelajaran. Kata Kunci: Pembelajaran; pendidikan agama islam; perguruan tinggi.
REKONTRUKSI PEMBELAJARAN PAI PADA PENDIDIKAN TINGGI MELALUI INTERNALISASI NILAI-NILAI WASATHIYAH DI STAI AS SUNNAH DELI SERDANG Yanti Nurdiyanti; Eko Budi Prasetyo; Uus Ruswandi; Bambang Samsul Arif
HIKMAH: JURNAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Vol 11, No 2 (2022)
Publisher : STAI Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55403/hikmah.v11i2.367

Abstract

INTERNALISASI NILAI-NILAI TASAWUF PADA KURIKULUM PEMBELAJARAN PAI DI STAI KH. BADRUZZAMAN GARUT Aji Muhammad Iqbal; Yayah Khoeriyah; Uus Ruswandi; Bambang Samsul Arif
HIKMAH: JURNAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Vol 11, No 2 (2022)
Publisher : STAI Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55403/hikmah.v11i2.400

Abstract

INTERNALIZATION OF MULTICULTURAL EDUCATIONAL VALUES IN PROSPECTIVE TRANSFORMATIVE ISLAMIC EDUCATION IN MADRASAH ALIYAH MIFTAHUL FALAH GEDEBAGE BANDUNG Nopri Dwi Siswanto; Uus Ruswandi; Mohamad Erihadiana
FIKROTUNA: Jurnal Pendidikan dan Manajemen Islam Vol. 17 No. 01 (2023): 17-01-2023
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Institut Agama Islam Al-Khairat Pamekasan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Multicultural education is a process that respects the multicultural nature of the society in which we live and as agents of change. examines the relationship between power and knowledge as it deals with the nature of communities in which cultural diversity exists and sees that concept as an advance. In addition to the concept of multiculturalism, it is also known that the same multicultural concept has its roots in culture. In this process of internalizing multicultural education in MA Miftahul Falah, the author reviews the prospective transformative Islamic education. Because basically Islamic education must adjust to the targets and direction of development to the latest challenges. Transformative Islamic education reads and seeks new and current moves in understanding the root causes of Islamic education. This prospective selection is because transformative Islamic education is a new current that is relevant and appropriate to solve the root problems of contemporary Islamic education in Indonesia. This research uses a qualitative approach where according to researchers it is suitable for solving a research problem that has unknown variables and needs to be explored. This type of research is a case study that is a case specification in an event, whether it includes individuals, cultural groups or a portrait of life. Data collection techniques are carried out in several ways, including through interviews, observation and document tracing. The results showed that the values of prospective multicultural education of transformative Islamic education at MA Miftahul Falah Gedebage Bandung include 2 values, namely the value of tolerance and the value of democracy. The process of internalizing the value of multicultural education is carried out by exemplifying, habituating, and incorporating contemporary Islamic educational values in teacher teaching materials. Obstacles in the process of internalizing the value of multicultural education include the personality problems of students, ignorant parents, and students who are not familiar with non-Muslim society