Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

Spatial Analysis of Erosion Danger Level at Rambut Watershed Area Tegal District Totok Wiji Sugiarto; Dyah Ari Wulandari; Pratono Samto Atmojo
Journal of Development Research Vol. 4 No. 1 (2020): Volume 4, Number 1, May 2020
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (472.551 KB) | DOI: 10.28926/jdr.v4i1.106

Abstract

Erosion is a series of sedimentation processes associated with weathering, releasing, transporting, and settling grains of earth or earth's crust. As a watershed, watersheds are very vulnerable to erosion and sedimentation problems. This research was aimed to predict the erosion danger level at Rambut Watershed Area based on the Universal Soil Loss Equation Formula, by applying a Geographical Information System analysis. Based on the formula, we used four types of maps, i.e. rainfall, soil, slope, and land cover map. On each map, classification was done to get four to five classes based on a specific factor standard. To get the final result from the erosion danger levels which is categorized into five classes, they are very light, light, moderate, heavy, and very heavy, it is necessary to overlay the four types of maps. The results showed that the erosion danger levels at Rambut watershed area ranged from very light to very heavy, with the percentages of the affected areas are 46.91%; 35.13%; 12.47%; 3.67%; and 1.82% respectively. The very heavy and heavy danger areas covered 356.02 ha. And 717.99 ha. respectively. The results are used as a database to make a good planning watershed area management. Keywords: Erosion, GIS, overlay, USLE, watershed management, weathering
ANALISIS NERACA AIR SISTEM IRIGASI INTERKONEKSI KALIBAWANG, YOGYAKARTA Festi Alvi Rahmawati; Intan Savera Damayanti; Suharyanto .; Dyah Ari Wulandari
Jurnal Ilmiah Teknik Sipil Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, Vol. 22, No. 2, Juli 2018
Publisher : Department of Civil Engineering, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (798.999 KB) | DOI: 10.24843/JITS.2018.v22.i02.p08

Abstract

Sistem Irigasi Kalibawang memanfaatkan air dari Kali Progo, Kali Kayujaran, Kali Papah, Kali Serang dan bendung-bendung yang tersebar di sekitar kali tersebut sehingga alirannya saling berhubungan (interkoneksi). Dalam Sistem irigasi tersebut terdapat kesulitan operasional pembagian air sehingga menimbulkan konflik (rebutan air). Untuk mengatasi kesulitan tersebut maka perlu upaya guna meningkatkan keandalan pemenuhan kebutuhan air di Sistem Kalibawang. Artikel ini menganalisis neraca air di tiap DI secara individu, maupun secara interkoneksi. Analisis ini untuk mengidentifikasi DI yang mengalami kekurangan air dan pengaruh suplesi di Sistem Kalibawang. Tahap analisis meliputi analisis debit andalan, kebutuhan air dan neraca air. Analisis debit andalan dilakukan pada tiap bulan dengan menggunakan data 10 tahun terakhir (2006 – 2015) di tiap bendung. Analisis kebutuhan air menggunakan Metode FAO (KP Irigasi). Analisis neraca air menggunakan 2 skenario, yaitu pola tanam sesuai rencana pola tanam 2015/2016 dengan luas layanan 7.291 Ha dan sesuai luas layanan potensial 8.416,05 Ha. Hasil penelitian dapat disimpukan bahwa di Sistem Interkoneksi Kalibawang tidak terjadi kekurangan air tetapi untuk meningkatkan keandalannya perlu bendung di Intake Kalibawang. Di lokasi Bendung Brangkal Lintas, Sadang, Krengseng dan Nabin tidak terjadi kekurangan air tetapi perlu suplesi untuk meningkatkan keandalan. Di Bendung Papah dan Pengasih terjadi kekurangan air di awal MT I dan MT II. Di lokasi Bendung Pekik Jamal terjadi kekurangan air di awal MT II dan Bendung Tawang, Gedangan, Salak, Monggang serta Degung terjadi kekurangan air di akhir MT II. Hal ini menunjukan bahwa Sistem Interkoneksi Kalibawang masih membutuhkan tambahan suplesi dari Waduk Sermo dan/atau dari Kali Progo.
Reservoir Operation to Minimize Sedimentation Dyah Ari Wulandari; Djoko Legono; Suseno Darsono
International Journal of Science and Engineering Vol 6, No 1 (2014)
Publisher : Chemical Engineering Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (362.571 KB) | DOI: 10.12777/ijse.6.1.16-23

Abstract

The Wonogiri Reservoir capacity decreases rapidly, caused by serious sedimentation problems. In 2007, JICA was proposed a sediment storage reservoir with a new spillway for the purpose of sediment flushing / sluicing from The Keduang River. Due to the change of reservoir storage and change of reservoir system, it requires a sustainable reservoir operation technique. This technique is aimed to minimize the deviation between the input and output of sediments. The main objective of this study is to explore the optimal Wonogiri reservoir operation by minimizing the sediment trap. The CSUDP incremental dynamic programming procedure is used for the model optimization.  This new operating rules will also simulate a five years operation period, to show the effect of the implemented techniques. The result of the study are the newly developed reservoir operation system has many advantages when compared to the actual operation system and the disadvantage of this developed system is that the use is mainly designed for a wet hydrologic year, since its performance for the water supply is lower than the actual reservoir operations.Doi: 10.12777/ijse.6.1.16-23 [How to cite this article:  Wulandari, D.A., Legono, D., and Darsono, S., 2014. Reservoir Operation to Minimize Sedimentation. International Journal of Science and Engineering, 5(2),61-65. Doi: 10.12777/ijse.6.1.16-23]
Pengaruh Inovasi Kelembagaan Pada Pengembangan Klaster Batik Laweyan Kota Surakarta Ery Dyah Wulandari
Jurnal Wilayah dan Lingkungan Vol 1, No 1 (2013): April 2013
Publisher : Department of Urban and Regional Planning, Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1224.572 KB) | DOI: 10.14710/jwl.1.1.91-104

Abstract

Klaster Batik Laweyan is one of the cluster experienced significant growth as indicated by the existence of institutional innovations in it. This is evident from the condition of the business in the previous Laweyan dim currently being developed due to the formation Forum Pengembangan Kampoeng Batik Laweyan the container in cluster development. This study raises the question "How do innovation institutions affect to the development of Klaster Batik Laweyan?". To answer this research question, the research approach used was qualitative descriptive survey method. This method was chosen because it can explore deeper into the information needed to answer the research objectives. Data was collected through interviews and field observations. The analysis was done by descriptive qualitative analysis method to the analysis stage changes Batik Laweyan Cluster and institutional innovation analysis. The results showed the influence of institutional innovation in the development of Batik Laweyan Cluster. This is indicated by the growing sense of comfort and trust in the new social ties between members of a cluster, among others, the receipt or agreement on common goals Forum Pengembangan Klaster Batik Laweyan (FPKBL) as an order or a new norm in institutional management Batik Laweyan. It was influential in the development of clusters as indicated by the increase in the capacity of members to collaborate, innovate business and increased efforts in Laweyan supporting emerging businesses. As well as the growing cluster networking externally with travel agencies and tourism, academic, private sector, NGOs and the government.
Dampak Perubahan Iklim Terhadap Indeks Erosivitas Hujan Pada Daerah Tangkapan Air Waduk Saguling Ahmad Zaki Romadhoni; Dyah Ari Wulandari; Suharyanto Suharyanto
Jurnal Rekayasa Sipil dan Lingkungan Vol 5 No 2 (2021): Jurnal Rekayasa Sipil dan Lingkungan
Publisher : Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/jrsl.v5i2.25244

Abstract

Climate change is a global phenomenon that become a concern. Climate change affects the hydrological conditions of a watershed, including rainfall. Saguling Reservoir has a high erosion rate on the watershed. One factor that affects erosion based on USLE is the rain erosivity index which has a relation with rainfall amount. So the climate change effect of rainfall on erosivity factor in Saguling Reservoir watershed needs to be investigated because it will affect the erosion rate which is useful to determine the sedimentation rate of the reservoir. The purpose of this study was to analyze the effect of climate change on the erosivity index. Climate change (rainfall) was analyzed using GCM CanESM2 Model in the RCP scenario through a downscaling process. Downscaling has been done with SDSM. The rain erosivity index was analyzed using Lenvain’s formula. Downscaling with the SDSM method was able to give good results based on the coefficient of determination and it was found that there was a change of monthly rainfall in the short, medium, and long term periods, as well as an increase in annual rainfall up to 34.3%. The annual rainfall erosivity index changes along with changes in rainfall due to climate change and there is an increase of up to 44.1%. ABSTRAK Perubahan iklim merupakan fenomena global yang kini menjadi perhatian. Perubahan iklim mempengaruhi kondisi hidrologi suatu DTA (Daerah Tangkapan Air) antara lain terjadinya perubahan curah hujan. Waduk Saguling memiliki laju erosi tinggi pada DTA. Salah satu faktor yang mempengaruhi erosi berdasarkan Persamaan USLE adalah indeks erosivitas hujan yang terkait erat dengan besarnya curah hujan. Sehingga Pengaruh perubahan iklim terhadap faktor erosivitas hujan di DTA Waduk Saguling perlu diteliti karena akan mempengaruhi laju erosi yang berguna untuk menentukan laju sedimentasi waduk. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh perubahan iklim terhadap indeks erosivitas hujan. Analisis perubahan iklim (curah hujan) dilakukan dengan Model GCM CanESM2 skenario RCP melalui proses downscaling. Downscaling dilakukan dengan metode SDSM. Indeks erosivitas hujan dianalisis berdasarkan rumus Lenvain. Downscaling dengan metode SDSM mampu memberikan hasil yang baik berdasarkan koefisien determinasi dan didapatkan perubahan curah hujan bulanan pada periode jangka pendek, menengah dan panjang, serta untuk curah hujan tahunan terdapat peningkatan hingga 34,3%. Indeks erosivitas hujan tahunan di DTA Waduk Saguling mengalami perubahan seiring dengan berubahnya curah hujan akibat perubahan iklim dan terdapat peningkatan hingga 44,1%.
Optimalisasi Kegiatan Pemeliharaan Pada Waduk Gondang, Kabupaten Karanganyar Terhadap Sedimentasi Dhanang Samatha Putra; Pranoto Sapto Atmojo; Dyah Ari Wulandari
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 5, No 2 (2020): Volume 5 Nomor 2, Mei 2020
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (616.124 KB) | DOI: 10.28926/briliant.v5i2.447

Abstract

Waduk Gondang berada di Kabupaten Karanganyar merupakan salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN). Waduk Gondang dibangun dalam rangka mendukung ketahanan pangan sebagai infrastruktur penyedia air irigasi dan memenuhi kebutuhan air baku di wilayah Kabupaten Sragen. Penelitian ini dilakukan untuk memprediksi sedimen yang mengendap di waduk dan pola distribusi sedimen, sehingga dapat digunakan sebagai acuan kegiatan pemeliharaan yang optimal untuk menjaga keberlanjutan fungsi waduk. Dalam studi ini dilakukan perhitungan sedimen berdasarkan erosi lahan yang terjadi dengan metode USLE (Universal Soil Loss Equation) dan perhitungan distribusi sedimen dengan Metode Empiris Pengurangan Luas (Empirical Area Reduction Method). Skenario pengelolaan sedimentasi yang dilakukan adalah dengan cara konservasi, pembuatan cek dam dan dredging. Pemilihan alternatif pengelolaan sedimen ditinjau berdasarkan kapasitas tampungan pada akhir umur rencana waduk. Dari hasil skenario pengelolaan sedimentasi, didapatkan hasil bahwa skenario yang paling optimal adalah dengan pembangunan cek dam yang dapat mengurangi laju sedimentasi sebesar 104.023,21 m3/tahun. Sisa tampungan efektif pada akhir umur rencana sebesar 91,99% sedangkan skenario lainnya berupa konservasi dan dredging menghasilkan sisa tampungan efektif sebesar 86,93% dan 85,55%.
Analisis Ekonomi Pengendalian Sedimentasi Waduk Mrica Dyah Anggraini; Pranoto S.A.; Dyah Ari Wulandari
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 4, No 4 (2019): Volume 4 Nomor 4, November 2019
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1281.928 KB) | DOI: 10.28926/briliant.v4i4.378

Abstract

Waduk Mrica sudah mengalami sedimentasi sebanyak 122,073 juta m3. Laju sedimentasi yang terjadi sebesar 4,069 juta m3/tahun dan diperkirakan tidak dapat mencapai umur rencana waduk 50 tahun. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa operasi dan pemeliharaan di Waduk Mrica, menentukan alternatif pengendalian sedimentasi, dan menentukan alternatif yang paling ekonomis. Upaya pengendalian yang selama ini dilaksanakan adalah flushing, dredging, dan pembangunan sabo dam. Simulasi operasi dengan beberapa skenario alternatif pengendalian sedimentasi digunakan untuk mengetahui nilai manfaat dari produksi listrik. Analisis ekonomi dilakukan dengan metode BCR dan NPV, kenaikan TDL 5% dan 10%. Pengendalian sedimentasi yang paling ekonomis adalah flushing dengan harga Rp. 3.747,15/ m3. Analisis ekonomi mendapatkan hasil bahwa BCR terbesar diperoleh pengendalian sedimentasi flushing ketika turbin beroperasi memaksimalkan potensi inflow dengan kenaikan TDL 10% yaitu sebesar 17,44 dan NPV terbesar diperoleh pengendalian sedimentasi pembangunan sabo dam ketika turbin beroperasi memaksimalkan potensi inflow dengan kenaikan TDL 10% sebesar Rp. 4.908.510.910.000,00.
Dinamika Sedimentasi Waduk Kedungombo Kabupaten Grobogan Provinsi Jawa Tengah Ifan Nasution; Dyah Ari Wulandari
Siklus : Jurnal Teknik Sipil Vol. 7 No. 2 (2021)
Publisher : Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/siklus.v7i2.7044

Abstract

Sedimentasi merupakan masalah yang paling umum terjadi pada waduk. Sedimentasi juga merupakan tantangan terbesar dalam operasi waduk. Pemanfaatan kapasitas tampungan waduk merupakan faktor utama terpenuhinya manfaat sebuah bendungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dinamika sedimentasi yang terjadi pada waduk Kedungombo selama beroperasi 28 tahun. Dinamika sedimentasi meliputi analisa perubahan kapasitas tampungan, laju sedimentasi, distribusi sedimentasi, pola sedimentasi dan umur teknis layanan waduk. Metode penelitian dilaksanakan berdasarkan peninjauan lapangan, studi literatur kajian-kajian terdahulu dan pengumpulan data sekunder dari pengelola bendungan. Berdasarkan penelitian yang dilakukan diketahui bahwa sisa tampungan total saat ini sebesar 94,47%, berdasarkan analisa distribusi sedimentasi pada 4 kali periode pengukuran (1994, 2003, 2012 dan 2017) didapatkan rata-rata sedimen yang mengendap ditampungan mati adalah 42,95%, tampungan efektif 51,08% dan tampungan banjir 5,97%, pola sedimentasi Waduk adalah pola uniform, usia teknis waduk berakhir pada tahun 2064 atau 43 tahun lagi sejak tahun 2021.
ESTIMASI SEDIMENTASI WADUK BERDASARKAN EROSI LAHAN Studi Kasus Bendungan Batujai Danang Miftayugi; Pranoto SA; Dyah Ari Wulandari
MEDIA BINA ILMIAH Vol 16, No 6: Januari 2022
Publisher : BINA PATRIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33758/mbi.v16i6.1508

Abstract

Batujai Reservoir is located in Central Lombok Regency. It is used to supply the demand for irrigation water and power generation. The development of the upstream area of the reservoir causes a high rate of soil erosion, which in turn triggers the problem of silting up the Batujai reservoir due to the high rate of sedimentation. This study intends to determine the contribution of soil erosion to sedimentation that occurs in the Batujai Reservoir and the direction of land rehabilitation for conservation following the conditions of the Batujai Reservoir watershed so that it can provide useful information for dam preservation. Soil erosion was calculated using the USLE method, so secondary data according to USLE parameters were needed, such as rain data, land use data, soil type data, and topographic data. The amount of sedimentation in the reservoir is calculated based on the bathymetry map of the bottom of the reservoir as measured by the echo-sounding technique. The sedimentation rate in this reservoir is based on the last measurements in 2017. The results showed that the contribution of soil erosion upstream of the Batujai reservoir was 109.974,078 tons/ha/year. With the Trap Efficiency sediment value of 0.094 %, the sediment that entered the Batujai reservoir for 35 years was 1,200,000 m3. From the results of the analysis, it is estimated that the useful life of the Batujai Dam is around 5 years and 10 months, namely in 2021 in June.
INDENTIFIKASI SESAR AKTIF TERHADAP PEMBANGUNAN BENDUNGAN DI PROVINSI ACEH (NAD) Rasita Mulyati; Vicky Aswady Suryana; Dyah Ari Wulandari
Rang Teknik Journal Vol 3, No 1 (2020): Vol. 3 No. 1 Januari 2020
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (245.511 KB) | DOI: 10.31869/rtj.v3i1.1684

Abstract

Untuk mengurangi risiko bencana pada pembangunan bendungan perlu dilakukan identifikasi keberadaan Sesar Aktif. Hasil identifikasi tersebut digunakan dalam menentukan kelas tingkat potensi kerusakan dan rencana lokasi pembangunan bendungan baru, terutama pembangunan bendungan yang berada di Provinsi NAD