Claim Missing Document
Check
Articles

RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT BALITA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB MOBILE Okta Katelia, Lisa; Budiarso, Zuly
Information Technology and Telematics Vol 8 No 2 (2018)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract -Dibandingkan dengan orang dewasa, balita lebih rentan terkena penyakit. Kondisi geografis Indonesia yang berada di daerah tropis menyebabkan beragam penyakit. Diperlukan pengetahuan terhadap penyakit-penyakit yang biasa diderita oleh balita, agar orang tua dapat bertindak cepat dan tepat dalam mencegah dan menanggulangi kondisi tersebut. Beberapa penyakit yang dianggap ringan dan biasa, namun orang tua tetap harus waspada karena penyakit ringan pada orang dewasa dapat menyebabkan dampak yang berbahaya bagi balita diantaranya diare, demam, sembelit, ruam, batuk dan sebagainya. Saat si kecil masih berusia dibawah lima tahun, sistem kekebalan tubuh belum terbentuk secara sempurna. Akibatnya, balita mudah terserang berbagai macam penyakit. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah sistem pakar yang terdiri dari identifikasi, konseptualisasi, formalisasi, implementasi dengan PHP dan MySQL, evaluasi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah sistem pakar diagnosa penyakit balita menggunakan metode certainty factor berbasis web mobile menghasilkan nilai akhir presentase keyakinan antara 0 sampai dengan 100 %.
PERANCANGAN PEMBUATAN BALANCING ROBOT DENGANARDUINO DAN GYRO SENSOR Aji Mulyono, Dewantoro; Budiarso, Zuly
Information Technology and Telematics Vol 8 No 2 (2018)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK balancing a robot called a robot that has two wheels on both sides and will not be stable without good control. When balancing a two-wheeled stereo robot forward or tilted to the right, what needs to be done is that the motor will turn the clock from the two-wheeled robot balancing to rotate in the front direction. The style used to balance the results of the wheel rotation. The use of Arduino Uno as the main controller, DC motor as a mechanical drive output, Sharpgp GP11 proximity sensor to detect objects. The information signal along with the Accelerometer and Gyroscope sensors on the MPU6050-based IMU Sensor is read by an ATMEGA16 AVR microcontroller via I2C communication. The results of reading the IMU data through I2C communication show the Self-Balancing Robot activity in the measurement of Pitch and Roll data parameters is 0 degree.
PERANCANGAN PEMBUATAN BALANCING ROBOT DENGANARDUINO DAN GYRO SENSOR BAYU PRASETYO, OKY; Budiarso, Zuly
Information Technology and Telematics Vol 8 No 2 (2018)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK balancing a robot called a robot that has two wheels on both sides and will not be stable without good control. When balancing a two-wheeled stereo robot forward or tilted to the right, what needs to be done is that the motor will turn the clock from the two-wheeled robot balancing to rotate in the front direction. The style used to balance the results of the wheel rotation. The use of Arduino Uno as the main controller, DC motor as a mechanical drive output, Sharpgp GP11 proximity sensor to detect objects. The information signal along with the Accelerometer and Gyroscope sensors on the MPU6050-based IMU Sensor is read by an ATMEGA16 AVR microcontroller via I2C communication. The results of reading the IMU data through I2C communication show the Self-Balancing Robot activity in the measurement of Pitch and Roll data parameters is 0 degree.
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN JURUSAN PADA SMK NU UNGARAN MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES CLASSIFIER Imam, Chalabi; Zuly, Budiarso
Information Technology and Telematics Vol 8 No 2 (2018)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract- SMK NU Ungaran is a vocational high school that has a majors program. Majors in SMK NU Ungaran are conducted so that students can channel their talents and interests and abilities in the department of SMK NU Ungaran, so that students can develop their potential. The selection of a major in the NU Ungaran Vocational School will determine a student's success. Therefore, if it is not appropriate in choosing a major opportunity that is very good for students will be lost, then the school must be able to facilitate students in accordance with their abilities so that students are aligned to the right majors by using data mining. The system development method used in this research is Waterfall which consists of requirement definition, system and software design using UML and implementation using PHP and MySQL.The final result of this study is the classification of the majors in NU Ungaran Vocational School by using the Naive Bayes Classifier algorithm can be used for the selection of appropriate majors and the results of the classification of the majors of NU Ungaran Vocational School using the Naive Bayes Classifier method that is TKJ majors at 20%, majoring in Graphic at 50%, majoring in Electronics at 23.3%, majoring in Automotive at 6.7%
APLIKASI ANDROID PENCARIAN LOKASI RENTAL MOBIL TERDEKAT DENGAN MENGGUNAKAN METODE HARVERSINE Budiarso, Zuly; Nugroho, Fardha Hari
Information Technology and Telematics Vol 9 No 1 (2019)
Publisher : Information Technology and Telematics

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Rental mobil merupakan bisnis yang sekarang ini sangat banyak diminati, selain prosesnya mudah rental mobil juga bisa dijadikan pekerjaan sampingan bagi masyarakat yang membutuhkan kerja sampingan. Pencarian rute terpendek merupakan masalah dalam kehidupan sehari-hari, berbagai kalangan menemui masalah yang sama dalam pencarian rute terpendek (shortest path) dengan variasi yang berbeda, dimana untuk penentuan rute terpendek diperlukan ketepatan dalam penentuan jalur terpendek antar suatu titik atau lokasi yang diinginkan, metode Haversine digunakan untuk menghitung jarak dan mencari jarak antara pengguna aplikasi dan rental mobil yang dituju. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah Waterfall yang terdiri dari permulaan sistem, analisis sistem, perancangan sistem menggunakan UML dan implementasi sistem menggunakan android dan SQLite. Aplikasi android pencarian lokasi rental mobil terdekat dengan menggunakan metode Harversine dapat digunakan untuk memberikan informasi tentang peta lokasi rental mobil yang ada dikota Semarang beserta informasi rental mobil dengan menggunakan metode Haversine dan dapat menampilkan secara otomatis jarak dan rute rental mobil dimana hasilnya akan diurutkan dari jarak terdekat sampai jarak terjauh dari pengguna.
SISTEM KENDALI KECEPATAN ROBOT MOBIL DENGAN DUA PENGGERAK MOTOR DC BERBASIS ARDUINO Budiarso, Zuly; Raharjo, Eddy Nur; Listiyono, Hersatoto
Dinamika Informatika : Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Vol 12 No 1 (2020)
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (186.973 KB) | DOI: 10.35315/informatika.v12i1.8157

Abstract

Motor merupakan komponen utama dalam sistem gerak robot. Salah satu komponen dalam kecerdasan robot adalah kemampuan melakukan berbagai jenis pergerakan. Beberapa jenis gerakan robot memerlukan sebuah motor yang mampu melakukan gerakan tersebut dengan cepat dan akurat. Motor dc adalah sebuah pelatan elektrik yang bekerja karena adanya arus listrik. Arus listrik akan mengalir melalui sebuah kumparan yang berfungsi membangkitkan gaya gerak listrik induksi. Dengan adanya GGL induksi akan menggerakkan rotor. Catu daya yang digunakan juga akan mempengaruhi kinerja sebuah motor. Sebuah mikrokontroler mampu mengatur kecepatan motor menggunakan sebuah program. Arduino merupakan jenis mikrokontroler yang dilengkapi dengan fitur-fitur yang dpat digunakan sebagai sistem kendali. Salah satu syarat sistem kendali adalah adanya modul yang berfungsi sebagai media komunikasi antar muka suatu peralatan dengan peralatan lain. Sinyal yang dihasilkan arduino akan diterima oleh modul elektronik sebagai isyarat untuk memberikan daya ke motor dengan polaritas tergantung pada nilai keluaran pin digital Arduino. Terdapat empat titik masukan pada modul driver motor yang bertugas mengatur arah putaran motor. Sedangkan kecepatan motor dc diatur dengan memberikan nilai delay time pada program. Delay time adalah sebuah nilai yang berfungsi mengatur waktu pin digital dalam menghasilkan kondisi HIGH atau LOW.
PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TSUKAMOTO UNTUK MODEL SISTEM KENDALI RUANG BUDIDAYA ADAPTIF Nurraharjo, Eddy; Budiarso, Zuly; Sukur, Muji
Proceeding SENDI_U 2020: SEMINAR NASIONAL MULTI DISIPLIN ILMU DAN CALL FOR PAPERS
Publisher : Proceeding SENDI_U

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendekatan logika fuzzy Tsukamoto pada perkembangan era Revolusi Industri 4.0 saat ini mampumeningkatkan performansi dari sistem kendali yang dibangun dengan menggunakan ragam multi sensor secaraobyektif dan cerdas, untuk melakukan bantuan pendataan terhadap segenap pemanfaatannya.Khusus pada sebuah sistem kendali dengan pendekatan logika fuzzy menggunakan multisensor ini, telahditerapkan dan menghasilkan kestabilan sistem dan toleransi yang lebih baik terhadap hasil substansifungsionalnya. Salah satu bidang fokus pada artikel ini adalah aspek budidaya khususnya untuk bidang pertaniandan perkebunan, sebuah sistem deteksi yang terdiri dari sensor suhu, sensor kelembaban dan sensor intensitascahaya serta pendekatan algoritma cerdasnya dengan logika fuzzy ini mampu memberikan toleransi kinerja yanglebih baik dalam periodik perubahan datanya. Riset pemantauan data suhu di kisaran nilai 15-33 derajat Celciusyang terbagi dalam 2 variabel yaitu panas dan dingin, kelembaban 47-99 %RH yang terbagi menjadi 2 variabelyaitu tinggi dan rendah serta intensitas cahaya pada kisaran nilai 80 – 800 lumens yang terbagi dalam 2 variabeljuga yaitu gelap dan terang, diiringi dengan proses kombinasi aturan yang membentuk mesin inferensi dandefuzifikasi yang mendekati nilai pengoperasian secara tradisional..Metode Tsukamoto yang diterapkan pada riset sistem ini, mampu membentuk mesin inferensi fuzzy yangmemiliki kemampuan metode untuk memprediksi nilai prediksi pada sistem bidang elektronika kendalimultisensory komputasi ini berdasarkan pada rangkaian aturan dari beragam kemungkinan kejadiannya dalampengelolaan adaptif pada budidaya moderen.
REKAYASA ROBOT MOBIL DENGAN EMPAT MOTOR PENGGERAK MENGGUNAKAN METODE PENGACAKAN DELAY TIME VALUE BERBASIS ARDUINO Nurraharjo, Eddy; Budiarso, Zuly; Listiyono, Hersatoto
Dinamika Informatika : Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Vol 13 No 1 (2021)
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Stikubank (Unisbank) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (175.608 KB) | DOI: 10.35315/informatika.v13i1.8438

Abstract

Salah satu komponen dalam kecerdasan robot adalah kemampuan melakukan berbagai jenis pergerakan. Beberapa jenis gerakan robot seperti maju, mundur gerak melingkar, membelok dan berputar dilakukan dengan mengatur gerakan roda penggeraknya. . Dengan mengatur kecepatan roda sisi kiri dan sisi kanan, maka akan dihasilkan gerakan maju, mundur, membelok, berputar atau gerakan melingkar yang lain Selain bergerak maju dan mundur, robot mobil juga dituntut dapat bergerak melingkar, berputar ataupun berbelok. Dengan mengatur kecepatan roda sisi kiri dan sisi kanan, maka akan dihasilkan gerakan maju, mundur, membelok, berputar atau gerakan melingkar yang lain. Perbandingan kecepatan antara roda kiri dan roda kanan akan menghasilkan sudut putar yang berbeda-beda. Dalam penelitian ini digunakan metode delay time value, yaitu salah satu cara yang digunakan untuk mengendalikan motor DC. Prinsip kerja metode ini adalah mengatur sinyal masukan pada driver motor DC, sehingga dapat ditentukan arah dan besarnya putaran motor DC dengan cara mengatur besarnya delay time pada program. Delay Time merupakan sebuah paramter nilai dalam program yang fungsi utamanya adalah memberikan waktu tunda untuk kondis HIGH dan LOW pada driver motor DC. Perbedaan nilai delay time HIGH delay time LOW akan mempengaruhi kecepatan robot
PENCARIAN TEMPAT IBADAH TERDEKAT MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRA Bagas lutfi Ainur Rofiq; Herny Februariyanti; Jati Sasongko Wibowo; Zuly Budiarso
JUSIM (Jurnal Sistem Informasi Musirawas) Vol 6 No 1 (2021): JUSIM (Jurnal Sistem Informasi Musirawas) JUNI 2021
Publisher : LPPM UNIVERSITAS BINA INSAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (407.142 KB) | DOI: 10.32767/jusim.v6i1.1138

Abstract

Tempat ibadah merupakan suatu sarana masyarakat untuk mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa. Sering kali para pendatang ketika mau beribadah tidak tahu keberadaan tempat ibadah tersebut. Untuk mengetahui lokasi tempat ibadah biasanya para pendatag dengan bertanya kepada masyarakat setempat. Pencarian jalur terpendek merupakan suatu problematika dalam sistem yang mengacu pada titik awal dan titik akhir. Tidak terkecuali sistem untuk mencari tempat ibadah terdekat. Sistem tersebut menggunakan algoritma dijkstra yang memang diperuntukan untuk mencari rute terdekat. Dalam rancangan aplikasi berbasis Web ini untuk mengetahui tempat ibadah dan rute terdekat nantinya akan di tampilkan peta, fitur unggulan dari aplikasi ini adalah pengoperasiannya dapat mencari lokasi tempat ibadah terdekat dari posisi penggunanya saat itu dan juga sistem ini memberikan panduan jalan yang di lewati pengguna menggunakan metode dijkstra. penelitian ini bertujuan agar para pengguna tidak kesulitan dalam mencari jalur untuk menuju lokasi tempat ibadah tersebut
PRESENSI SISWA BERBASIS RFID TERINTEGRASI WEB DENGAN NOTIFKASI BOT TELEGRAM Mulya Kurnia Kasanova; Eddy Nurraharjo; Zuly Budiarso; Mardi Siswo Utomo
Jurnal Informatika dan Rekayasa Elektronik Vol. 4 No. 2 (2021): JIRE NOVEMBER 2021
Publisher : LPPM STMIK Lombok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36595/jire.v4i2.447

Abstract

Until now, almost all educational institutions still use paper and pens in recording student attendance at school. This causes students to often be absent and also play truant in teaching and learning activities. The purpose of this research is to create a presence system using touchless technology, namely RFID (Radio Frequency Identification) and the use of chat bots. This technology will later go for the role of paper and pen to record the attendance of students and teachers to make it easier for admins to report to related parties and parents of students do not have to worry about the position of their children at school or not because the telegram bot monitors it from the start to the end. The results show that the system can control the attendance process in schools and can make reports correctly. This presence system will be integrated using the web which will be linked to notifications using a telegram bot. Keywords : Student attendance, Touchless Technology, RFID, Telegram Bot, Web.