Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Layanan Masyarakat (Journal of Public Service)

KELURAHAN GUNUNG ANYAR RAMAH ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS Retno Indarwati; Silvia Dwi Wahyuni; Rista Fauziningtyas
Jurnal Layanan Masyarakat (Journal of Public Services) Vol. 4 No. 1 (2020): JURNAL LAYANAN MASYARAKAT
Publisher : Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20473/jlm.v4i1.2020.160-164

Abstract

Persons with disabilities in Indonesia still experience negative stigma in society. Children with special needs are seen as burdensome, troublesome, embarrassing and useless. Because parents are embarrassed, the child is hidden sometimes the child is not schooled. The cause of these social problems is because the community does not understand about children with special needs. Efforts made to overcome these problems are education about children with special needs to cadres and motivation to parents. Cadres are social workers who are expected to be able to provide socialization to local residents. The second effort carries out motivation for ABK parents to be able to provide the best care for their children. The family is the first and foremost place in children's education. Care of children with special needs that are difficult is a burden for families. Support for the family aims to keep the family excited, able to go through difficult stages and not lose motivation in raising children with special needs. Purchasing educational toys to stimulate the growth and development of children with special needs.abstrakPenyandang disabilitas di Indonesia masih mengalami stigma negatif di masyarakat. Anak berkebutuhan khusus dianggap sebagai beban, merepotkan, memalukan dan tidak berguna. Karena orang tua malu maka anak disembunyikan kadang anak tidak disekolahkan. Penyebab permasalahan sosial tersebut karena masyarakat tidak paham tentang anak berkebutuhan khusus. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut adalah edukasi tentang anak berkebutuhan khusus kepada kader dan motivasi kepada orang tua. Kader merupakan tenaga sosial yang diharapkan mampu memberi sosialisasi kepada warga sekitar. Upaya yang kedua melaksanakan motivasi kepada orang tua ABK agar mampu memberikan perawatan terbaik untuk anaknya. Keluarga merupakan tempat pertama dan utama dalam pendidikan anak. Perawatan anak berkebutuhan khusus yang sulit merupakan beban tersendiri bagi keluarga. Dukungan kepada keluarga bertujuan agar keluarga tetap bersemangat, mampu melewati tahap–tahap sulit dan tidak kehilangan motivasi dalam membesarkan anak berkebutuhan khusus. Pembelian alat permainan edukatif untuk menstimulasi pertumbuhan dan perkembangan anak berkebutuhan khusus.