Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL ABDI MASYARAKAT INDONESIA (JAMIN)

PENDAMPINGAN SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS (SDG’s) UNTUK LINGKUNGAN KELUARGA PESANTREN Annisa Dewi Akbari; Dadang Surjasa; Dadan Umar Daihani; Dedy Sugiarto
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMIN) Vol 4 No 2 (2022): JURNAL ABDI MASYARAKAT INDONESIA (JAMIN)
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jamin.v4i2.14188

Abstract

Saat ini Sustainable Development Goals (SDG’s) telah disepakati untuk menjadi tujuan bersama di seluruh dunia. SDG’s ini dapat dicapai setelah seluruh bagian masyarakat dapat memahami dan mengimplementasikan langkah-langkah menuju SDG’s. Yayasan Bunga Melati Indonesia (YBMI) adalah yayasan yang bergerak di bidang sosial dengan beberapa mitra pesantren yang salah satunya adalah Pesantren Tahfidz Hummalul Qur’an di daerah Gunung Sindur, Kabupaten Bogor. Dalam pesantren tersebut banyak potensi berharga yang dapat meningkatkan kesejahteraan hidup baik untuk para santri, pengurus pesantren, dan masyarakat sekitarnya. Namun di tengah potensi ini, sayangnya para santri belum mempunyai bekal yang cukup khususnya dalam pengenalan konsep sustainable development goals, membuat usaha yang sustainable, pendidikan yang holistik, kesehatan, maupun dalam kaitannya menjaga lingkungan. Oleh karena itu kegiatan Pengabdian kKepada Masyarakat (PkM) ini memberikan penyuluhan mengenai konsep SDG’s terutama tentang pemanfaatan teknologi masa kini, pendidikan yang holistik, konsep sustainable business, pelatihan bank sampah, serta konsep triangle health. Penyuluhan SDG’s ini dilakukan dengan pemberian materi dan pelatihan yang disesuaikan dengan kebutuhan pesantren terkait SDG’s. Berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan PkM, para peserta sangat antusias terhadap materi yang diberikan, pemberian materi dan pelatihan sangat cocok dengan kondisi pesantren, para santri menjadi lebih memahami tentang SDG’s, dan akan mengimplementasikan langkah-langkah untuk dapat mencapai kesejahteraan bersama.
Co-Authors A.A. Ketut Agung Cahyawan W Abdul Rochman Abdul Rochman Ahmad Zuhdi AINUL YAQIN Alya Shafa Nadia Annisa Dewi Akbari Anung B Ariwibowo Anung B. Aribowo Arviandri Naufal Zaki Ashari, Krisna Aditama Azhar Rizki Zulma Betha Ariandini Binti Solihah Chani Anugerah Cicilia Puji Rahayu Dadan Umar Daihani Dadan Umar Daihani Dadang Surjasa, Dadang Dara Mustika Dimmas Mulya Dita Mayasai Dorina Hetharia Dorina Hetharia Dorina Hetharia Elfira Febriani Elita Wahyu Firdasari Ema Utami Emelia Sari Farhan Hashfi Febriana Lestari Fitria Nabilah Putri Gatot Budi Santoso Grace Listiani Gunawan, Muhamad Ichsan Habyba, Anik Nur Ida Jubaedah Ida Jubaidah Idriwal Mayusda Illah Sailah Indah Permata Sari Is Mardianto Is Mardianto Is Mardianto Is Mardianto, Is Iveline Anne Marie Iveline Anne Marie Iwan Purwanto Jeany Fadhilah Agatha Siahaan Johnson Saragih Khoirun nisa Krisna Aditama Ashari Lukmanul Hakim Lukmanul Hakim M Syamsul Ma’arif Marie, Iveline Anne Marimin . Marimin Marimin Muhamad Ichsan Gunawan Muhamad Ichsan Gunawan Muhammad Hidayat Tullah Muhammad Ichsan Gunawan Muhammad Taufiq Noufal Zhafira Nurlailah Badariah PUDJI ASTUTI Putri Shan ASP Randy Andy Ratna Mira Yojana Ratna Mira Yojana Ratna Shofiati Ratna Shofiati Ratna Shofiati Rianti Dewi Sulamet-Ariobimo Ricky Saputera Ridho Rachmat Giffary S. Dewayana, Triwulandari Steven Sen Suharto Honggokusumo Sukardi Sukardi Syandra Sari Syandra Sari Syandra Sari Tasya Aulia Teddy Siswanto Teddy Siswanto Tiena Gustina Amran Tiena Gustina Amran Titik Susilowati Titik Yusrini Triwulandari S Dewayana Triwulandari S. Dewayana Triwulandari Satitidjati Dewayana Viera Astry Wawan Kurniawan Winnie Septiani Winnie Septiani Winnie Septiani Yuli Kurnia Ningsih