Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

PENDIDIKAN PADA ANAK DAN PELATIHAN KADER TENTANG PENCEGAHAN EKSPLOITASI ANAK DI BATU LAYAR Baiq Nurul Hidayati; Rias Pratiwi Safitri; Anna Layla Salfarina
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Wahana Usada Vol. 1 No. 2 (2019): Desember: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Wahana Usada
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan KESDAM IX/Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (165.846 KB) | DOI: 10.47859/wuj.v1i2.122

Abstract

The West Batu Layar village has good economic potential because along the coast has developed business activities in the tourism sector. The West Batu Layar village has development as a tourist area with negative effects wich increase the cases of exploitation children such as prostitutes, harassment and promiscuity. The foundation of Galang Anak Semesta (GAGAS) Mataram with the Down to Zero program organize training for children's rights, reproduction health, and prevention of Commercial Sexual Exploitation in Children (Eksploitasi Seksual Komersial pada Anak/ESKA). But, the medical treatment has not been maximally for prevention and handling of victims. The purpose of this activity is to counseling and training of child health cadres. Method: This activity uses the Community Empowering approach, which is approach activity through a member of the LPAD of West Batu Layar village. Evaluation of the activities is carried out by posttest directly and in writing to the participants present. Results: This activity have formed a team of health care with increasing of knowledge the participants after treatment more than 25%, so this activity can be said to be successful. Conclusion: The formation of health cadres caring for the exploitation of children in the village of batu layar barat amountes to 10 people, with the level of knowledge of participants increased by more than 25% after being carried out counselling for 3 days. It is expected that the formed of the health cadres of children can become health cadres for children who experience exploitation to apply the principle of healthy living.
Pengaruh Edukasi Melalui Media Whatsapp Terhadap Pengetahuan Dalam Pencegahan Anemia Remaja di SMAN 1 Kayangan: The Effect Of Education Through Whatsapp Media On Knowledge In The Prevention Of Adolescent Anemia In SMAN 1 Kayangan Ilham; Nurul Hidayati Baiq; Anna Layla Salfarina; Fitri Romadonika; Harlina Putri Rusiana
Journal Nursing Research Publication Media (NURSEPEDIA) Vol. 1 No. 2 (2022): Journal Nursing Research Publication Media (NURSEPEDIA)
Publisher : Yayasan Lentera Mitra Lestari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1125.976 KB) | DOI: 10.55887/nrpm.v1i2.17

Abstract

Latar Belakang: Remaja adalah kelompok usia yang sangat beresiko terhadap kejadian anemia karena kebutuhan gizi khususnya zat besi melebihi kebutuhan kelompok usia lainnya akibat percepatan pertumbuhan dan peningkatan aktivitas fisik yang dilakukan. Dampak anemia zat besi pada remaja adalah menurunnya produktivitas kerja ataupun kemampuan akademis di sekolah, karena tidak adanya gairah belajar dan konsentrasi belajar. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Edukasi Melalui Media Whatsapp Terhadap Pengetahuan Dalam Pencegahan Anemia Remaja Di SMAN 1 Kayangan. Metode: Penelitian ini menggunakan metode pre-experiment dengan rancangan one group pre test and post test design terhadap 16 responden. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh Edukasi anemia melalui media whatsapp terhadap tingkat pengetahuan  remaja putri yang anemia di SMAN 1 Kayangan, dengan hasil p value = 0.000 < α (0.05), dimana sebelum diberikan edukasi melalui media whatsapp pengetahuan remaja putri masih ada yang berada dikategori cukup sedangkan setelah dilakukan edukasi melalui media wahatapp pengetahuan remaja putri menjadi kategori baik. Kesimpulan: terdapat pengaruh yang signifikan pengetahaun sebelum dan sesudah diberikan perlakuan berupa edukasi anemia memalui media whatsapp.
Pola Asuh Orang Tua yang Bekerja pada Masa Pandemi COVID-19 Baiq Nurul Hidayati; Fitri Romadonika; Rias Pratiwi Safitri; Anna Layla Salfarina
Jurnal Ilmiah STIKES Yarsi Mataram Vol. 12 No. 02 (2022): Jurnal Ilmiah STIKES Yarsi Mataram
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan YARSI Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (875.1 KB) | DOI: 10.57267/jisym.v12i02.203

Abstract

During the COVID-19 pandemic, parents are required to spend more timeaccompanying their children's learning, taking part in their children's schoolwork, but also having to stay in their career or work (Nurina, 2020). Parenting isthe best way that parents can take in educating children as an embodiment of asense of responsibility to children. The factors that influence parenting stylesare: age, education and socioeconomic level or parent's occupation. This studyaims to determine the description of parenting patterns of working parentsduring the COVID- 19 pandemic in Selebung Village, Keruak District, EastLombok Regency. This study uses a quantitative descriptive method with a crosssectional approach. The population is 2,776 working parents and 97 people areused as samples. The results showed that the type of parenting applied by therespondents was democratic parenting as many as 62 people (63.9%),authoritarian 13 people (13.4%) and permissive 22 people (22.7%). It is hopedthat parents can spend time with their children, can build communication withchildren and parents can provide explanations related to covid-19 and forfurther researchers it is hoped that they can examine other factors regardingparenting patterns during the covid-19 pandemic.
Upaya Peningkatan Pengetahuan Ibu Tentang Balita Sehat Aryani Ni Putu; Bq. Ricca Afrida; Nurul Hikmah Annisa; Susilia Idyawati; Anna Layla Salfarina; Yesvi Zulviana; Siskha Maya Herlina
Jurnal LENTERA Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal LENTERA
Publisher : Stikes Yarsi Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (880.714 KB) | DOI: 10.57267/lentera.v1i1.14

Abstract

The health and welfare of Indonesian children is far behind other countries. The Infant Mortality Rate has a downward trend, namely 97 per 1000 live births in the 1991 SKDI down to 40 per 1000 live births in the 2012 SKDI. The method of implementation in this activity includes the preparation, implementation and evaluation. In the preparatory stage, socialization is carried out to mothers of toddlers related to activities that will be carried out, namely counseling about healthy toddlers, asking for permission from related parties to prepare the place (village hall or meeting room) and preparing instruments and media for the implementation of activities. At the implementation stage, materials related to healthy toddlers are provided. At the evaluation stage, questions will be asked related to material about healthy toddlers. Counseling activities about healthy toddlers for mothers of toddlers in Batu Mekar Village, Lingsar District, West Lombok Regency, West Nusa Tenggara Province in 2020, will be held for one month, from 23 November to 11 December 2020, at 09.00 to finish in Batu Mekar Village, Lingsar District West Lombok Regency. The target of this activity is 30 mothers of toddlers. The form of the activity is providing material about healthy toddlers. Giving material about healthy toddlers for 30 minutes followed by a discussion. This activity includes education about healthy toddlers. Counseling and demonstrations are proven to be effective in increasing knowledge and skills about healthy toddlers in an effort to prevent pain in toddlers
KURANGNYA TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI Ni Putu Aryani; Susilia Idyawati; Anna Layla Salfarina
Jurnal LENTERA Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal LENTERA
Publisher : Stikes Yarsi Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (103.887 KB) | DOI: 10.57267/lentera.v2i1.168

Abstract

Adolescence is the period when the development of the reproductive organs begins. Adolescence is a period that is considered vulnerable in life because it is a period of transition from a child's life to a turbulent adult life. Providing information on sexual problems is even more important considering that adolescents are in an active sexual potential. Lack of knowledge of adolescents about reproductive health can cause problems in their reproductive health. Problems that will arise if adolescents do not know sufficient knowledge about reproductive health, namely sexually transmitted diseases and sexually transmitted infections. The purpose of this study was to determine the level of knowledge of adolescents about reproductive health. The method used in this implementation is a lecture conducted through counseling. This activity is a means to educate teenagers.
Hubungan Pola Menstruasi Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Di Pesisir Pantai Desa Malaka Tahun 2022: The Correlation Between Menstruation Patterns and Adolescents Anemia Incidence in the Coastal Village of Malaka, 2022 Baiq Nurul Hidayati; Anna Layla Salfarina; Maelina Ariyanti
Journal Nursing Research Publication Media (NURSEPEDIA) Vol. 2 No. 1 (2023): Journal Nursing Research Publication Media (NURSEPEDIA)
Publisher : Yayasan Lentera Mitra Lestari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55887/nrpm.v2i1.29

Abstract

Latar Belakang: Akibat dari tumbuh kembang yang terjadi pada masa remaja dapat menimbulkan perubahan jenis kebiasaan hidup yang dapat menyebabkan anemia pada remaja. Saat menjadi ibu semakin beresiko mengalami perdarahan sebelum dan sesudah melahirkan, lahirnya bayi BBLR dan meningkatnya angka kesakitan bahkan kematian pada ibu dan bayi. Hasil pemeriksaan Hb terhadap 199 remaja putri di Desa Malaka Lombok Utara didapatkan 99 (49,7%) mengalami anemia. Tujuan: Mengetahui hubungan pola menstruasi dengan kejadian anemia pada remaja di pesisir pantai Desa Malaka Tahun 2022. Metode: Jenis penelitian ini adalah survei analitik dengan pendekatan cross-sectional. Teknik pengambilan sampling adalah purposive sampling dengan jumlah sampel 52 orang. Instrumen pada penelitian ini yaitu alat hemoglobinometer untuk mengukur nilai hemoglobin dan menggunakan kuisioner pola menstruasi. Analisis data menggunakan uji chi-square.  Hasil: Berdasarkan hasil uji statistik menggunakan statistic chi-square didapatkan angka nilai signifikansi antara pola menstruasi dengan kejadian anemia, P value 0,859 < 0,05. Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian tidak terdapat hubungan antara pola menstruasi dengan kejadian anemia pada remaja di pesisir pantai Desa Malaka Lombok Utara.
Hubungan Pemanfaatan Lahan dan Konsumsi Protein Ikan Lele dengan Kejadian Stunting Ni Putu Aryani; Baiq Ricca Afrida; Susilia Idyawati; Sri Hawari Jannati; Anna Layla Salfarina
Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal Vol 13 No 3 (2023): Jurnal Ilmiah Permas: jurnal Ilmiah STIKES Kendal: Juli 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32583/pskm.v13i3.1050

Abstract

Salah satu masalah gizi yang masih banyak terjadi pada balita adalah stunting, yaitu kondisi tinggi badan anak jauh lebih pendek dibanding tinggi badan anak sesuainya. Balita yang mengalami stunting umumnya rentan terhadap penyakit, memiliki tingkat kecerdasan di bawah normal serta produktivitas rendah. hubungan pemanfaatan lahan dan konsumsi protein ikan lele dengan kejadian stunting pada balita. Desain penelitian analitik observasional, dengan pendekatan cross sectional. Penelitian dilakukan di Desa Batu Kumbung Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat pada bulan November-Juni 2023. Populasi dalam penelitian ini adalah keluarga yang memiliki anak balita sebanyak 76 ibu balita, dengan teknik Simple random sampling 64 orang dari populasi. Alat untuk pengukuran data adalah kuesioner dan lembar observasi yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Analisis data menggunakan univariat dan bivariat menggunakan uji Chi-square. pemanfaatan lahan baik sebanyak 42 orang (65,6%). Konsumsi protein ikan lele baik sebanyak 43 orang (67,2%). Responden tidak stunting sebanyak 46 orang (71,9%). Hasil analisis nilai p=0,000 Nilai OR sebesar 10,7 artinya ada hubungan antara pemanfaatan lahan dengan kejadian stunting dengan yang memanfaatkan lahan dalam kategori kurang baik. Hasil analisis nilai p=0,000 dan nilai OR sebesar 33,3 yang berarti ada hubungan antara konsumsi protein ikan lele yang berarti bahwa responden yang konsumsi protein ikan lele dalam kategori kurang baik. Hasil Analisa didapatkan ada hubungan antara pemanfaatan lahan dengan kejadian stunting dan ada hubungan antara konsumsi protein ikan lele dengan kejadian stunting di Desa Kumbung Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat tahun 2023.
Pengaruh Storytelling (Audio Visual) terhadap Kepatuhan Mencuci Tangan pada Anak Pra Sekolah di RA Baiturrahman Rembiga Kota Mataram Baiq Nurul Hidayati; Fitri Romadhonika; Anna Layla Salfarina
Jurnal Kesehatan Qamarul Huda Vol. 11 No. 1 (2023): Juni 2023
Publisher : Universitas Qamarul Huda Badaruddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37824/jkqh.v11i1.2023.480

Abstract

Menjaga tangan tetap bersih serta dapat membunuh kuman penyebab penyakit dapat dilakukan melalui kegiatan cuci tangan yang baik dan benar. Anak usia pra sekolah rentan mengalami penyakit infeksi akibat tidak mencuci tangan dengan baik dan benar. Tujuan peneliatian ini adalah untuk mengetahui pengaruh storrytelling (audio visual) terhadap kepatuhan mencuci tangan pada anak pra sekolah di RA Baiturrahman Rembiga. Jenis penelitian yang digunakan adalah pre-eksperimen, adapun pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yitu dengan desain 1 grup pretest-posttest. Sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 30 orang anak pra sekolah dengan analisis data menggunakan uji t berpasangan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh storytelling (audio visual) terhadap kepatuhan cuci tangan pada anak usia pra sekolah. Diharapkan dengan hasil penelitian ini, anak-anak sejak dini dapat belajar mengenai langkah cuci tangan dengan baik dan benar sesuai dengan anjuran WHO.
PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG UPAYA PENCEGAHAN DAN PENGOBATAN PENYAKIT ARTHRITIS RHEUMATOID DI KELURAHAN PAGESANGAN BARAT WILAYAH KERJA PUSKESMAS PAGESANGAN Raudatul Jannah; Heni Marlina Riskawaty; Anna Layla Salfarina; Rias Pratiwi Safitri
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 3 (2023): Volume 4 Nomor 3 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i3.17353

Abstract

Artritis rheumatoid merupakan suatu penyakit inflamasi sistemik kronik dengan manifestasi utama polyarthritis progresif dan melibatkan seluruh organ tubuh. Terlibatnya sendi pada pasien arthritis rheumatoid terjadi setelah penyakit ini berkembang lebih lanjut sesuai dengan sifat progresivitasnya. Organisasi kesehatan dunia (WHO) melaporkan bahwa 20%, penduduk dunia terserang arthritis rheumatoid, dimana 5-10% adalah mereka yang berusia 5-20 tahun dan 20% mereka yang berusia 55 tahun (Mardiono, 2012). Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan memberikan informasi melalui penyuluhan kepada lansia tentang penyakit arthritis rheumatoid terdri dari pengertian etologi, patofisiologi, manifestasi klinis dan penatalaksanaan penyakit Arthritis Rheumatoid. Dengan menggunakan metode ceramah, sambutan dan partisipasi para lansia sangat antusias untuk mengikuti kegiatan ini karena dari 30 lansia dan peserta, 100% lansia tersebut semuanya aktif mengikuti kegiatan penyuluhan dari awal sampai akhir. Dengan kegiatan ini diharapkan para lansia lebih memperhatikan kesehatannya dan dapat menambah pengetahuan lansia khususnya tentang pencegahan dan pengobatan penyakit arthritis rheumatoid.
Edukasi Tentang Asi Eksklusif Sebagai Upaya Peningkatan Pengetahuan Ibu Di Wilayah Kerja Puskesmas Palibelo Kabupaten Bima Ilham; Syamdarniati; Fitri Romadonika; Harlina Putri Rusiana; Baiq Nurul Hidayati; Anna Layla Salfarina; Rias Pratiwi Safitri
BERBAKTI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 2 (2023): BERBAKTI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat | September 2023
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30822/berbakti.v1i2.2587

Abstract

Exclusive breastfeeding is an ideal source of nutrition because its composition is balanced naturally and in accordance with the growth and development of the baby, so that exclusive breast milk is the most perfect food for babies quality and quantity, in addition to being cheap, easy to obtain and also giving can be done at any time of the day, the best and most perfect first food for babies. But in fact there are still many parents who do not give exclusive breastfeeding to their babies because of the lack of knowledge of mothers about the womb of breast milk and most mothers have to leave their babies while working so they do not understand how to breastfeed when leaving their babies. This community service aims to provide information to breastfeeding mothers about the content of breast milk and its benefits for the growth and development of babies and how to store dairy milk (ASIP) for working mothers. The method used in service activities is in the form of counseling (socialization). After educating mothers, it was found that the increase in knowledge of breastfeeding mothers related to exclusive breastfeeding so that it is hoped that the coverage of exclusive breastfeeding is successful so that the baby's growth and development can be optimal.