Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

PENDEKATAN HERMENEUTIKA UNTUK GERAKAN GENDER Ismatul Izzah
Al-Fikru : Jurnal Pendidikan Dan Sains Vol 2 No 1 (2021): VOLUME 2 NUMBER 1 (2021) APRIL
Publisher : UNZAH Genggong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (476.015 KB) | DOI: 10.55210/al-fikru.v2i1.587

Abstract

Gender is a reality called men and women and the division of social roles. Tinnjaun related to gender issues places women outside their nature and often returns to the position of women being subordinated again or vice versa. Investigating the hermeneutics of Amina Wadud's interpretation of Al-Qur'an verses related to gender issues is the aim of this research. Critical method The analysis was carried out to explore Amina Wadud's ideas and the data taken from references from various correct sources. She emphasized her thoughts on gender issues from personal, family, intellectual, and cultural backgrounds. Furthermore, there were no truly neutral translators. There is no truly neutral interpreter which implies the statement he conveys. He recommends a descriptive critical analysis method with a hermeneutic approach to reduce tendensisus and interpreter selfishness in interpreting texts, especially gender issues. Hermeneutics stands on the study of language, history, and contextualization. Fazlur Rahman is a figure who influences Wadud's hermeneutic interpretation. Keyword: Gender; Hermeneutika; Amina Wadud;
Manajemen Religious Culture Satlogi Santri Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong Probolinggo Ismatul Izzah
At- Ta'lim : Jurnal Pendidikan Vol 6 No 1 (2020): January
Publisher : LP3M Institut Ilmu Keislaman Zainul Hasan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

One of the goals of Islamic education is to form the personality of students who have mercy. Ahlak and one’s behavior is a reflection of the knowledge and knowledge that can be obtained, therefore with the development of time, science and technology it has become an obligation for educators and educators to always be able to apply the knowledge and knowledge that has been obtained in everyday life . Absolute education or character education, in practice is not easy to implement. Because one’s actions or actions are influenced by the mindset and the accompanying environment, therefore in the Zainul Hasan Islamic Boarding School educational institution Genggong Probolinggo in the learning process develops and manages how the religious culture of Satlogi Santri and 9 Budi Utama santri can always be formed in the character of students even though not the students or students who do not live in Islamic boarding schools.
Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Peningkatan Prestasi Akademik dan Non Akademik di Madrasah Diniyah Miftahul Ulum Jatiurip Krejengan Probolinggo Halimatus Sa’diyah; Mamluatun Ni’mah; Ismatul Izzah
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (287.701 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5451

Abstract

Manajemen SDM dibutuhkan dalam dunia pendidikan, dimana manajemen SDM tersebut bisa berpengaruh terhadap meningkatan prestasi akademik dan non akademik di Madrasah Diniyah, dalam sebuah lembaga pendidikan pengelolaan manajemen SDM menjadi hal yang penting, jika pengelolaan manajemen SDM dapat dikelola dengan baik maka akan berdampak baik pada lembaga, oleh sebab itu kepala madrasah mempunyai tanggung jawab atas pengelolaan manajemen SDM agar dapat meningkatkan prestasi akademik dan non akademiknya, di Madrasah Diniyah Miftahul Ulum Jatiurip ini manajemen sumber daya manusianya bisa meningkat dalam bidang akademik dan non akademik seperti pembuatan soal dan terbentuknya lembaga- lembaga baru seperti halnya rutinan. Dalam artikel ini peneliti menggunakan metode kualitatif dimana peneliti membutuhkan penelitian, wawancara dan dokumentasi. Hasil observasi ini membuktikan bahwa implementasi manajemen SDM dalam peningkatan prestasi akademik dan non akademik di madrasah diniyah ini menghasilkan bahwa di madrasah diniyah menerapkan pengajaran berupa kitab Al-Miftah dimana para santri diwajibkan mengikuti kegiatan pengajaran tersebut tujuan dari adanya penerapan tersebut agar santri mampu meningkatkan prestasinya dari bidang akademik dan bidang non akademiknya. kepala madrasah diniyah menerapkan takhosus pembelajaran secara khusus dikhususkan ke: kuis pendidikan, praktek sholat, logo NU, dan olimpiade ke NU-an. Yang kedua menghasilkan bahwa faktor pendukung dan penghambat peningkatan prestasi akademik dan non akademik di madrasah diniyah untuk faktor penghambatnya kurangnya mengoprasikan bidang IT dalam kegiatan belajar mengajar, dimana sedikitnya sumber daya manusia yang memilki kompetensi tersebut, di madrasah diniyah ini masih menggunakan kurikulum mandiri dan bereveliasi karena kurikulum ini gabungan sedikit dari pondok pesantren Sidogiri. Faktor pendukungnya sarana prasarana yang memadai seperti laptop, lemari kertas dan jaringan internet seperti Wifi.
Fungsi Komite Madrasah dalam Mengatur Sarana dan Prasarana di Madrasah Tsanawiyah Miftahul Khoir Menyono-Kuripan-Probolinggo Alfi Nurdiana; Abd Aziz Wahab; Ismatul Izzah
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.522 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5691

Abstract

Dengan adanya otonomi pendidikan membuka era baru untuk masyarakat agar ikut berpartisipasi dalam lembaga pendidikan. Komite madrasah sebagai jembatan penghubung antara masyarakat dengan madrasah dapat memudahkan tersampainya tujuan pendidikan dan aspirasi masyarakat. Penelitian yang dilakukan penulis memakai pendekatan kualitatif deskriptif dengan subjek komite madrasah dengan mecari data tambahan ke PKM sanpras dan kepala sekolah. Pengumpulan data menggunakan tehnik observasi, wawancara,dan dokumentasi.Pengumpulan data yang digunakan adalah merangkum data, penyajian data dan kesimpulan.Untuk mengetahui keabsahan data menggunakan trigulasi tehnik dan sumber.Hasil penelitian ini yaitu, fungsi komite madrasah sebagai pemberi pertimbangan (Advisory agency) dalam mengatur sarana dan prasarana dengan ikut serta dalam kegiatan rapat,(Controlling agency) dalam mengatur sarana dan prasarana terlaksana dengan keikutsertaan komite madrasah dalam proses pengawasan sarana dan prasarana. Dan fungsi komite madrasah sebagai mediator dalam mengatur sarana dan prasarana yaitu dengan, komite madrasah menjadi penyalur aspirasi dari masyarakat.Dengan repsentasi bahwa fungsi komite madrasah sesuai tugas fungsi seorang komite madrasah sudah berjalan dengan baik.
Pelaksanaan Monitoring &Evaluasi terhadap Kinerja Guru di Madrasah Tsanawiyah Uswatun Hasanah Selogudig Ulin Nikmah; Kustiana Arisanti; Ismatul Izzah
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (233.334 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5738

Abstract

Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi merupakan istilah yang sering kita ketahui khususnya didalam dunia pendidikan, Karena Pelaksanaan Monitoring&Evaluasi sendiri adalah suatu pengamatan dan juga suatu penghargaan untuk memberikan penilaian kemajuan terhadap lembaga itu sendiri, dilembaga pendidikan terutamai dalam meningkatkan kinerjai guru yang mana dapat menunjangi berjalan nya prosesi pendidikan yang baik. Dan mengenai persoalan kinerja guru sering kali dianggap sebelah mata oleh kepala madrasah sehingga perlu diadakan yang namanya monitoring dan evaluasi untuk menemukantitik temu sebuah permasalahan yang akan menjadi tolak ukur dalam meningkatkan kinerja guru tersebut. Tujuan penelitian ini yaitu yang pertama agar bisa mengetahui proses Pelaksanaan Monitoring & Evaluasi terhadap kinerjai guru di Madrasah Tsanawiyah Uswatun Hasanah Selogudig, yang kedua untuk mengetahui beberapa tekhnik yang terdapat didalam pelaksanaan monitoring & evaluasi terhadap kinerja guru dii Madrasah Tsanawiyah Uswatun Hasanah Selogudig, dan yang ketiga agar bisa mengetahui beberapa kendala yang akan dihadapi didalam proses pelaksanaan monitoring & evaluasi terhadap kinerjai guru di Madrasah Tsanawiyah Uswatun Hasanah Selogudig. Peneliti dalam hal ini lebih memilih pendekatan kualitatif yang mana penelitian tersebut tidak berupa angka, melainkan bersifat deskriptif kualitatif yaitu memaparkan, serta pengutipan beberapa data yang melalui interview, pengamatan, dan dokumentasi.Subjeki dalam penelitian ini adalah kepala madrasah (sekolahi), dan iwaka kurikulum, serta empat pengajar ipembelajaran.Peneliti melakukan beberapa tahap yang pertama pra-observasi yang mana turun langsung kelapangan untuk memperoleh data yang aktual dan konkrit, selanjutnya peneliti melakukan wawancara secara langsung kepada informan dan juga tidak lupa peneliti melakukan dokumentasi terkait pelaksanaan monitoring & evaluasi tersebut. Dari hasil yang diperoleholeh peneliti adalah pelaksanaan monitoring & evaluasi terhadapi kinerja guru di Madrasah Tsanawiyah Uswatun Hasanah Selogudig sudah berjalan dengan baik secara efektif dan efesien, dimulai dari perencanaan monitoring & evaluasi dengan melakukan metode musyawarah, yang mana dalam musyawarah tersebut melibatkan beberapa guru dengan melakukan berbagai macam pertimbangan (opsi) agar pelaksanaan monitoring & evaluasi terhadap kinerja guru berjalan dengan baik secara efektif dan efesien, serta berbagai macam-macam tekhnik penerapan dalam menggabungkan hasil tersebut, setelah itu di evaluasi agar mengetahuii sejauh mana program yang telah berjalan, dani dapat mengurangii beberapa dampak kerugian darii pelaksanaannnya sertai dapat meningkatkan kinerjai guru yang lebih baik lagi ke depan.
Sistem layanan informasi Menejemen Perpustakaan di Perpustakaan Daerah Kabupaten Probolinggo Arif Abdil Bar; Kuastiana Arisanti; Ismatul Izzah
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.897 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5992

Abstract

Pelayanan sangatlah erat kaitannya dengan sistem informasi manajemen, karena dalam suatu lembaga atau perusahaan yang menyediakan jasa layanan kepada masyarakat akan tetap berusaha meningkatkan kualitas layanannya untuk mempertahankan pelanggan. Perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo masih terdapat karyawan yang kurang mahir akan pekerjaannya, karena kesuksesan pengembangan sistem informasi tidak hanya tergantung kepada alat teknologinya saja tetapi juga manusia sebagai perancang harus mampu dalam malakukan pekerjaan tersebut,kemudian permasalahan yang terjadi adalah kurangnya komunikasi antara pengguna dengan perancang system informasi manajemen, banyak pemustaka yang belum bisa menggunakan sistem yang ada dipustaka terkait. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana system informasi manajemen di perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo, untuk mengetahui upaya perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo dalam pemustaka, dan untuk mengetahui kendala dan peluang sistem informasi manajemen perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo. Metode deskriptif dipilih sebagai metode penelitian. Penelitian deskriptif adalah penelitian yang di harapkan untuk memberi gejala-gejala,fakta-fakta, atau kejadian-kejadian secara akurat dan sistematis, mengenai sifat-sifat populasi atau daerah tertentu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa upaya yang dilakukan pustakaan Daerah Kab. Probolinggo dalam melayani pemustaka adalah dengan cara melaksanakan strategi dan arah kebijakan pengembangan UPT Perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo dirumuskan berdasarkan visi misi, tujuan strategi UPT Perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo. Strategi dan arah kebijakan ini disusun untuk memberikan arah dan pedoman bagi semua unsur di Perpustakaan Daerah Kab. Probolinggo yang terlibat dalam pengembangan
Performance Supervisor Dalam Pengembangan Bahasa Asing Di Pondok Pesantren Zainul Hasanain Genggong Pajarakan Probolinggo Rizkiatun Hasanah; H.Imam Bukhori; Ismatul Izzah
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (205.458 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.6036

Abstract

Focus penelitian ini adalah bagaimana performance supervisor dalam pengembangan bahasa asing di pondok pesantren Zainul Hasanain Genggong Pajarakan Probolinggo, dan pelaksanaan dalam mewujudkan para santri mengembangkan bahasa asing. Sedangkan tujuannya untuk meneskripsikan proses perencanaan dan pelaksanaan supervisor dalam mewujudkan santri dalam mengembangkan bahasa asing di pondok pesantren Zainul Hasanain Genggong Pajarakan Probolinggo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan metode deskriptif. Pengumpulan data di lakukan dengan menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknis analisis data yang digunakan yaitu mereduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Pengecekan keabsahan temuan di lakukan dengan cara diskusi teman sejawat dan teknik triangulasi yang menggunakan trianguasi sumber dan metode, hasil penelitian ini bahwa proses pervormance supervisor dalam pengembangan bahasa asing di pondok pesantren Zainul Hasanain, di laksanakan melalui fungsi manajemen, yaitu perencanaan supervisor dalam mengembangkan bahasa asing di pondok pesantren Zainul Hasanain Genggong Pajarakan Probolinggo.
Manajemen Kurikulum Madrasah Diniyah Babussalam Wangkal Gading Probolinggo Ahmad Saiful Ansori; Abdul Aziz; Ismatul Izzah
Jurnal Kewarganegaraan Vol 6 No 2 (2022): September 2022
Publisher : UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (201.664 KB) | DOI: 10.31316/jk.v6i2.3680

Abstract

AbstrakKeberhasilan pembelajaran yang efektif di Madrasah tidak lepas dari peran kurikulum yang disusun secara sistematis. Madrasah Diniyah Babussalam hadir untuk mengajarkan tentang keislaman untuk anak –anak disekitar Masjid Ikramussalam yang tidak sekolah dilingkungan pesantren. Penelitian ini dirancang menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara, observasi, dan studi dokumenter. Teknik analisis data dilakukan dengan melalui tahapan data reduction, data display, canclutation/verification. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi kurikulum di Madrasah Diniyah Babussalam selaras dengan prinsip Manajemen Pendidikan pada umumnya, yaitu pertama-tama kurikulum telah direncanakan secara lengkap oleh tim kurikulum yang terdiri atas unsur-unsur dasar, Kepala Madrasah Diniyah, Wakil bidang kurikulum dan sejumlah guru. Namun pada pelaksanaannya, kurikulum yang telah disusun secara sistematis terhambat tenaga pengajar yang terebentur jadwal mengajarnya dengan pekerjaan utamanya.Kata Kunci: Manajemen, Kurikulum, Madrasah Diniyah Babussalam AbstrakThe cost of effective learning disability in the madrasah is not out of the systematic role of the curriculum. Madrasah the babussalam came to teach children about literacy around the ikramussalam mosque which is not in boarding schools. The study has been designed to employ qualitative methods. Data collection is done using interview techniques, observation, and documentary studies. Data analysis techniques are done in stepsdatd reduction, dato display, canclutation/verification. The results of this study indicate that the implementasi of the curriculum at the madrasah babussalam is consistent with principles The management of education in general, the first of which is a comprehensive planning of the two basic elements of the curriculum team. The head of the madrasah family, a representative of the curriculum and a number of teachers. But in doing so, the curriculum that has been systematically suspended is teaching the teachers with their main work.Keywords: Management, Curriculum, Madrasah Babussalam
Evaluasi Kinerja Guru Dalam Pelaksanaan Kurikulum di Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo Joni Agus Pratama; Abdul Hamid; Ismatul Izzah
Jurnal Kewarganegaraan Vol 6 No 2 (2022): September 2022
Publisher : UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.25 KB) | DOI: 10.31316/jk.v6i2.3715

Abstract

AbstrakEvaluasi Kinerja Guru dalam Pelaksanaan Kurikulum di Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana perencanaan kinerja guru dalam proses pembelajaran, pelaksanaan evalusi kinerja guru. Penelitian ini dirancang menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara, observasi, dan studi dokumenter. Teknik analisis data dilakukan dengan melalui tahapan data reduction, data display, canclutation/verification. Hasil penelitian yang telah di lakukan mengenai Evaluasi Kinerja Guru dalam Pelaksanaan Kurikulum di Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo, yaitu perencanaan kinerja guru perlu dilakukan sebelum melaksanakan sebuah kegiatan, Begitu juga dalam proses pembelajaran mempunyai peran penting dalam pencapaian tujuan sekolah dan kualitas belajar siswa. seperti membuat perangkat pembelajaran, menyiapkan materi, menyiapkan peraga dan lain-lain.walaupun masih ada beberapa guru yang belum maksimal dalam membuat perencanaan pembelajara. pelaksanaan evalusi kinerja guru di Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo pelaksanaan evaluasi kinerja guru ialah suatu upaya pengembangan guru untuk meningkatkan sikap profesional guru dalam kinerjanya, atau usaha kepala sekolah untuk mengumpulkan informasi dan mengetahui guru dalam proses belajar mengajar Sehingga dapat mencapai sesuai dengan standar target yang diharapkan.Kata Kunci: Evaluasi, Kinerja Guru, Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan AbstractEvaluation of Teacher Performance in Curriculum Implementation at Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo. The purpose of this study was to determine how the planning of teacher performance in the learning process, implementation of teacher performance evaluation. This study was designed using qualitative methods. Data was collected using interview, observation, and documentary studies. The data analysis technique was carried out by going through the stages of data reduction, data display, cancellation/verification. The results of the research that has been done regarding Teacher Performance Evaluation in Curriculum Implementation at Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo, namely teacher performance planning needs to be done before carrying out an activity, Likewise in the learning process has an important role in achieving school goals and the quality of student learning. such as making learning tools, preparing materials, preparing demonstrations and others. Although there are still some teachers who are not optimal in making lesson plans. the implementation of teacher performance evaluation at Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan Alasnyiur Besuk Probolinggo implementation of teacher performance evaluation is an effort to develop teachers to improve the professional attitude of teachers in their performance, or the principal's effort to collect information and know teachers in the teaching and learning process so that they can achieve in accordance with the target standards set. expected.Keywords: evaluation, teacher performance, Madrasah Ibtidaiyah Bahjatussibyan
Pengaruh Sarana Prasarana Sekolah dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru Azhariah Rachman; Ella Andriyani; Petrus Jacob Pattiasina; Muwafiqus Shobri; Ismatul Izzah
Al-Mada: Jurnal Agama, Sosial, dan Budaya Vol 5 No 4 (2022): Islamic Sociology and Culture
Publisher : LPPM Institut Pesantren KH. Abdul Chalim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31538/almada.v5i4.2768

Abstract

Teacher performance is an important thing that must be the attention of teachers and related parties, the good or bad of a teacher's performance will have an impact on the learning outcomes achieved by students. In this case, the teacher's performance must continue to be improved through supporting factors such as complete infrastructure so as to motivate teachers to be enthusiastic in carrying out learning and a conducive work environment so that teachers feel safe and comfortable in carrying out their duties. This research was conducted with the aim of knowing how the influence of school infrastructure and work environment on teacher performance. This study uses quantitative methods with the help of the IBM SPSS version 25 application, tested the validity and reliability of the research instrument, this research data uses primary data obtained from respondents. Respondents in this study were 74 respondents using random sampling method which took the entire population to be used as samples and data collection in this study using a questionnaire. The results of this study indicate that the variables of school infrastructure (X1) and work environment (X2) have an influence on teacher performance (Y).