Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

PELATIHAN PENGGUNAAN APLIKASI TERINTEGRASI SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN MUTU PELAPORAN KEUANGAN DI UMM BAKERY Nur Ocvanny Amir; Yohana Agustina; Harpowo
Jurnal Pengabdian dan Peningkatan Mutu Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2021): Jurnal Pengabdian dan Peningkatan Mutu Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/janayu.v2i1.15162

Abstract

Currently, the human resources at UKM UMM Bakery feel that they are not optimal in implementing financial management. This service aims to train UMM Bakery employees to better understand financial management, know whether this business is profitable or not, and can make accurate and effective financial reports. The results of this service activity are in the form of an integrated financial reporting system in Microsoft Excel 2016. Community Service activities are carried out by several methods, starting with a survey to UMM Bakery, identifying the needs of financial management. The next step is to conduct training in the preparation of financial statements using Microsoft Excel to suit the needs of partners. The final step is to evaluate financial management training activities. As a result of this training, partners can improve their ability to manage finances. Partners can understand and apply a financial reporting system that is precise and simple to apply. This is shown by the partners' ability to apply the integrated financial reporting system.
Pengaruh Penggunaan Digital Marketing terhadap Kinerja Pedagang Bunga di Desa Sidomulyo, Kota Batu Nur Ocvanny Amir; Rahmad Pulung Sudibyo; Mamlu Atul Hasanah
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol 4, No 2 (2020)
Publisher : Department of Agricultural Social Economics, Faculty of Agriculture, Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jepa.2020.004.02.15

Abstract

Salah satu contoh usaha dibidang agribisnis yang telah menerapkan digital marketing adalah pedagang bunga yang berlokasi di Desa Sidomulyo, Kota Batu, Jawa Timur. Sebelumnya pedagang bunga di Desa Sidomulyo menerapkan sistem penjualan bunga secara konvensional. Selain itu, keterbatasan promosi melalui media publikasi seperti iklan di koran, majalah, penyebaran brosur di jalanan masih jarang dilakukan karena pertimbangan biaya promosi yang dikeluarkan terlalu besar, sehingga penjualan berjalan kurang maksimal. Adanya kondisi tersebut, menyebabkan beberapa pedagang bunga beralih kepenjualan bunga dengan media digital marketing. Pedagang bunga berharap dengan menerapkan digital marketing bisa meningkatkan efesiensi dan efektifitas usaha sehingga kinerja perusahaan bisa semakin membaik. Tujuan dari pelaksanaan kegiatan penelitian ini yaitu menganalisa pengaruh penerapan digital marketing terhadap kinerja pedagang bunga di Desa Sidomulyo setelah menerapkannya dalam aktivitas bisnis. Populasi pada penelitian ini yaitu pedagang bunga di Desa Sidomulyo Kota Batu yang telah menggunakan digital marketing. Cara pengambilan sampel menggunakan metode sensus dengan jumlah responden 32 orang. Metode analisis menggunakan analisis deskriptif kuantitatif dengan teknik analisis Smart PLS. Hasil pengujian antara pengaruh digital marketing dari interaksi antara pelanggan dan pengusaha menunjukkan nilai jalur koefisien sebesar 0,317, nilai T Statistik sebesar 1,982 dan p value 0,045<0,05 sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa hipotesis diterima, sehingga terdapat pengaruh digital marketing dari interaksi antara pelanggan dan pengusaha terhadap kinerja pedagang bunga di Desa Sidomulyo, Kota Batu. Hasil pengujian dari kinerja pedagang bunga nilai T Statistik semuanya lebih besar dari 1,96 sehingga ditarik kesimpulan bahwa memberikan pengaruh yang positif terhadap adanya digital marketing pada bunga di Desa Sidomulyo, Kota Batu.
Faktor-Faktor yang Berperan terhadap Tingkat Partisipasi Petani dalam Budidaya Tanaman Organik di Kecamatan Junrejo Kota Batu Riska Putri Wahyuni; Rahmad Pulung Sudibyo; Nur Ocvanny Amir
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol 5, No 2 (2021)
Publisher : Department of Agricultural Social Economics, Faculty of Agriculture, Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jepa.2021.005.02.22

Abstract

Sektor pertanian memiliki peranan penting dalam pembangunan ekonomi di Indonesia. Banyak masyarakat Indonesia yang bertani dan menggantungkan hidupnya pada sektor pertanian. Saat ini petani banyak yang tergabung dalam kelompok tani. Komunikasi sangat penting dalam organisasi. Komunikasi yang efektif akan menimbulkan keterbukaan antar anggota dan juga penyuluh dengan petani untuk menghadapi situasi yang sulit. Keterbukaan akan memunculkan partisipasi petani dalam kegiatanTujuan penelitian ini yaitu (1) menganalisis faktor-faktor yang berperan terhadap tingkat partisipasi petani dalam budidaya tanaman organik di Kecamatan Junrejo Kota Batu; (2) mengetahui tingkat partisipasi petani dalam budidaya tanaman organik di Kecamatan Junrejo Kota Batu. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Penentuan lokasi dilakukan secara purposive dengan pertimbangan petani di Kecamatan Junrejo aktif melakukan pertemuan rutin dengan petugas penyuluh pertanian setiap bulannya. Penentuan responden menggunakan metode sensus sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, kuisioner dan observasi. Metode analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Pengukuran variabel menggunakan skala Likert. Hasil penelitian menunjukan faktor-faktor yang berperan terhadap partisipasi petani organik yaitu pengetahuan petani, sarana dan prasarana, serta pihak yang mendukung. Tingkat partisipasi petani organik pada setiap kegiatan termasuk kategori sedang dengan rentang nilai 60,5% - 86,8%.
Analisis Dampak Pelaksanaan Pengembangan Usaha Agribisnis Pedesaan (PUAP) Terhadap Pendapatan Anggota Gapoktan Mekar Mulyo, Kelurahan Gadang, Kota Malang Nur Ocvanny Amir; Rahmad Pulung Sudibyo
Agriecobis : Journal of Agricultural Socioeconomics and Business Vol. 1 No. 1 (2018): Maret
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/agriecobis.Vol1.No1.19-31

Abstract

One of the government's efforts in alleviating the poverty of rural residents who are living in the agricultural sector is the Rural Agribusiness Development Program (PUAP). Gapoktan Mekar Mulyo, Gadang Village, Malang City is one of the recipients of business capital assistance. This study aims to 1) find out the technical implementation of PUAP fund distribution activities in Gapoktan Mekar Mulyo, 2) Analyze the impact of PUAP implementation on the income of borrowing members in Gapoktan Mekar Mulyo. This research was carried out in Gapoktan Mekar Mulyo, Gadang Village, Malang City in January - October 2018. Sampling in this study used census method. The analytical method used is cost analysis, revenue, income and analysis of Paired Samples T Test to analyze the impact of the PUAP program on the income of Gapoktan members. The results of this study include: 1) Technical implementation of PUAP fund distribution activities in Gapoktan Mekar Mulyo  started from Gapoktan to submit proposals to the Ministry of Agriculture of Indonesia, selection of PUAP Gapoktan proposals, proposals that passed the selection to get PUAP BLM Rp. 100.000.000, - which is transferred directly to Gapoktan account, then deliberation on the use of funds according to the proposal, the funds are distributed to each farmer group that has been adjusted to the Business Plan of Members (RUA) of the Farmers Group, 2) There is the impact of PUAP implementation on income borrowing members of funds in Gapoktan Mekar Mulyo, where the income of Gapoktan members after receiving the PUAP program is greater than the income of Gapoktan members before receiving the PUAP program. 
Youth Perception on Agricultural Sector (Case Study in Watukenongo, Pungging, Mojokerto). Dio Bagus Setiawan; Jabal Tarik Ibrahim; Nur Ocvanny Amir
Agriecobis : Journal of Agricultural Socioeconomics and Business Vol. 5 No. 1 (2022): March
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/agriecobis.v5i1.17915

Abstract

This study aims at analyzing youth perceptions on agricultural sector and analyzing factors affecting youth perceptions on agricultural sector in Watukenongo village. 91 respondents were involved in this study as sample. Simple random sampling technique was employed in this study. All respondents are youths in Watukenongo village, Pungging, Mojokerto Regency. For data analysis method, the SEM-PLS (Partial Least Square) technique with the help of WarpPLS 7.0 software was implemented. The results showed that the youth perception on agricultural sector was poor in terms of enthusiasm in doing or continuing to farm; it was good in terms of income satisfaction resulted from farming and in terms of self-ability in cultivating agricultural land; and it was very good in terms of pleasure in doing farming activities. The obtained value of R-square is 0.690. The factors affecting youth perception agricultural sector were (1) income, (2) land, and (3) education. Meanwhile, social status and age did not have a significant effect.
ANALISIS FINANSIAL USAHA PENGGILINGAN PADI DI UD. SARI AGUNG KABUPATEN KEDIRI Afif Muhammad Heidar; Gumoyo Mumpuni; Nur Ocvanny Amir
JURNAL PERTANIAN CEMARA Vol 19 No 2 (2022): JURNAL PERTANIAN CEMARA (CENDEKIAWAN MADURA)
Publisher : Fakultas Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24929/fp.v19i2.2232

Abstract

UD Sari Agung merupakan usaha penggilingan padi yang berumur tua, harga bahan baku yang fluktuatif dan berjalanya usaha belum ada yang menganalisis finansial usaha. Metode analisis digunakan yaitu NPV, IRR, Net B/C Ratio, PP. Hasil NPV yaitu Rp. 1,913,971,722>1, nilai IRR 19,22%>1, nilai Net B/C Ratio 3,360>1 maka usaha layak dijalankan dengan PP 7 tahun 3 bulan. Kendala yang dialami yaitu mesin tua, banyak pekerja, bahan baku fluktuatif dan merk yang belum terdaftar.
Minat Anak Petani Terhadap Pekerjaan Di Sektor Pertanian Jabal Tarik Ibrahim MS; Nur Ocvanny Amir; Putri Sabrina Dwi Suprapti
Paradigma Agribisnis Vol 6, No 1 (2023): Paradigma Agribisnis
Publisher : lembaga penelitian universitas swadaya gunung jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33603/jpa.v6i1.8762

Abstract

ABSTRAK Indonesia sedang mengalami darurat regenerasi petani. Darurat regenerasi petani ini bisa disebabkan oleh majunya perkembangan teknologi yang membuka wawasan pemuda semakin luas dan terbuka pada pekerjaan industri karena  yang berpendidikan tinggi dan memiliki ketrampilan tinggi lebih berminat untuk bekerja di perusahaan ataupun industri. Banyaknya generasi muda yang bekerja keluar sektor pertanian menyebabkan turunnya regenerasi petani. Regenerasi petani semakin darurat ketika anak-anak petani juga cenderung memilih pekerjaan non pertanian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi minat anak petani tetap memilih pekerjaan di sektor pertanian. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2023. Responden penelitian sebanyak 90 orang anak petani yang dipilih dengan teknik simple random sampling.  Teknik analisis yang digunakan yaitu model persamaan struktural menggunakan aplikasi Smart-PLS. Hasil penelitian  menunjukkan terdapat 2 faktor yang mempengaruhi minat anak petani bekerja di sektor pertanian yaitu pendapatan dan luas lahan orang tua. Beberapa faktor yang menyebabkan rendahnya minat anak petani bekerja di sektor pertanian adalah anggapan bahwa pekerjaan di sektor pertanian terlalu memelahkan dan pendapatan yang dihasilkan tidak begitu besar. Kondisi demikian memerlukan adanya sosialisai dari pemerintah dengan melakukan penyuluhan, agar orang tua mendorong anaknya bekerja di sektor pertanian dengan teknik yang lebih modern. Kata kunci  : Anak Petani, Darurat Regenerasi Petani, Minat.
Pelatihan Pembuatan Lilin Aromaterapi Berbahan Minyak Jelantah di Kelompok PKK Kendalsari Tulusrejo Lowokwaru Kota Malang: Training in the Making of Aromatherapy Candles from Waste Oil in the PKK Kendalsari Tulusrejo Lowokwaru Group, Malang City Fithri Mufriantie; Jabal Tarik Ibrahim; Nur Ocvanny Amir
PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 9 No. 3 (2024): PengabdianMu: Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/pengabdianmu.v9i3.6373

Abstract

Used cooking oil is household waste often thrown away without processing because it is considered to have no economic value. Used cooking oil waste from households that are not processed correctly will cause problems for the family's health and pollution of the surrounding environment. To overcome this problem, training activities were carried out on processing used cooking oil into an economically valuable product by making aromatherapy candles. After the training, participants understand the dangers of used cooking oil and understand the material on the use of used cooking oil. The training participants were able to make aromatherapy candles from used cooking oil. Participants have the skills to process used cooking oil into economically valuable aromatherapy candles, so they have the potential to foster an entrepreneurial spirit.