Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search
Journal : Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian

PENGARUH CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SEKOLAH DASAR Faridah, Siti; Mustaji, Mustaji; Subroto, Waspodo Tjipto
Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian Vol 5, No 3 (2019): Vol. 5 No. 3 September 2019
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jrpd.v5n3.p1092-1099

Abstract

ABSTRACTThis study is purposed to gain information of the effect of contextual teaching and learning to the activities and the result of social study subject of the fourth grader students. This research was conducted at SDN Kesek 2 Labang elementary school of Bangkalan with the students of IV-A and IV-B 2015/2016 as the subject. The type of the research was experimental research by using pre-post test control group design. The instruments used are the items of the learning result. Each of the variable items was tested by validity checker using the corektion between product moment and reliability test using Alpha cronbach?s in valid and reliable result, kolmogorov smirnov was used to the normality test, while independent sample ?t? test was used for the homogenity test. The result was normal and homogen. The data which had been collected was analyzed with T test using SPSS Version 21.The hypotetical test result explains that f value obtained is 1,689 and significance valve is 0,05. Based on these results the hyipothesis is accepted it can be concluded that contextual teaching and learning can significantly improve the learning output ot the fourth grader students of SDN Kesek 2 Bangkalan.Keywords: Contextual teaching and learning, Activities, Students learning results, Social studies. ABSTRAK                                                                                          Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran contextual teaching and learning terhadap aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV Sekolah Dasar. Penelitian ini dilakukan di SDN Kesek 2 Labang Bangkalan dengan subjek penelitian adalah siswa kelas IV-A dan IV-B tahun pelajaran 2015/2016. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimen dengan bentuk desain penelitian pretest-posttest control group design. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah soal-soal hasil belajar. Butir soal variabel hasil belajar telah diujicobakan melalui uji validitas menggunakan korelasi Product Moment dan uji reliabilitas menggunakan  Alpha Cronbach?s dengan hasil yang valid dan reliabel. Uji normalitas data menggunakan Kolmogorov Smirnov, sedangkan uji homogenitas menggunakan rumus Independent Sample t test dengan hasil kedua kelas berdistribusi normal dan homogen. Data-data yang telah berhasil dikumpulkan kemudian dianalisa dengan Uji t dengan memanfaatkan komputer dengan sistem seri program statistic (SPSS version 21). Hasil pengujian hipotesis menjelaskan nilai f hitung yang didapat yaitu sebesar 1,689 dan nilai signifikansi sebesar 0,05, hasil pengujian hipotesis tersebut menunjukkan bahwa nilai f hitung yang didapat lebih besar dari nilai t dalam tabel (0,879 > 5,61111) sedangkan nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari nilai ? (0,000 < 0,05).  Berdasar hasil tersebut, maka hipotesisditerima, artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara pembelajaran contextual teaching and learning terhadap aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV SDN Kesek 2 Labang Bangkalan.Kata Kunci: Contextual Teaching and Learning, Aktivitas, Hasil Belajar Siswa, IPS
PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN PECAHAN DESIMAL UNTUK KELAS V SEKOLAH DASAR DENGAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK Saidah, Nur Yum; Amin, Siti Maghfirotun; Mustaji, Mustaji
Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian Vol 5, No 3 (2019): Vol. 5 No. 3 September 2019
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jrpd.v5n3.p1116-1122

Abstract

ABSTRACTThe aim of this reseach is to describe learning device development process, to produce good learning device, and to describe the effectivity of device learning development in adding and subtracting decimal fraction using realistic mathematics in fifth grade at elementary school. This reseach using Plomp? model. This model have four phases: preliminary investigation, design, realization/constructio, test, evaluation, and revision ; and implementation. This reseach produces: good learning device with criteria: (a) validity, the validator gives minal good apprasial at each document ; (b) practice. indicator of practicality of this device is teacher ability to manage the learning is in good category; (c) effectivity.  Indicator of effectivity of this device is students activity fulfill effective criteria, suitable with ideal time and goal learning reach 82,75% ; (2) mathematic realistic are effectively with criteria; (a) clasical student learning result is 92,85%, (b) the teacher ability to manage the learning process is in good criteria. (c) the student activity fulfill effective criteria, (d) the student response of the learning process is positiveKeywords: learning device, Adding and substracting, decimal fraction, Realistic Mathematic. ABSTRAK                                                                                          Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pengembangan perangkat pembelajaran, menghasilkan perangkat pembelajaran yang baik, dan mendeskripsikan keefektifan pembelajaran operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan desimal di kelas V Sekolah Dasar dengan pendekatan matematika realistik. Model pengembangan yang digunakan sebagai acuan adalah model Plomp. Model pengembangan ini meliputi lima fase yaitu fase investigasi awal (preliminary investigation), fase desain (design), fase realisasi/konstruksi (realization/construction), fase tes, evaluasi dan revisi (test, evaluation, and revision), dan fase implementasi (implementation). Penelitian ini menghasilkan (1) perangkat pembelajaran yang baik dengan kriteria : (a) kevalidan, hasil penilaian validator terhadap perangkat pembelajaran mencapai  82,75 %; (2) Pembelajaran matematika realistik untuk mengajarkan operasi penjumlahan adalah minimal dalam kategori baik; (b) kepraktisan, diindikasikan dengan kemampuan guru mengelola pembelajaran berada  dalam kategori baik; (c) keefektifan, dengan indikator aktivitas siswa memenuhi kriteria efektif sesuai dengan waktu ideal dan ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal mencapai  82,75 %; (2) Pembelajaran matematika realistik untuk mengajarkan operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan desimal dengan kriteria : (a) hasil belajar siswa tuntas dengan persentase ketuntasan secara klasikal mencapai 92,85 %; (b) kemampuan guru mengelola pembelajaran berada  dalam kategori baik; (c) aktivitas siswa memenuhi kriteria efektif; (d) respon siswa terhadap pembelajaran positif.Kata Kunci: Perangkat Pembelajaran, Penjumlahan dan Pengurangan Pecahan, Desimal, Pendekatan Matematika Realistik.
PENGARUH PENERAPAN METODE KARYAWISATA SUBTEMA PENGALAMAN YANG BERKESAN TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR Yustriyana, Yustriyana; Mustaji, Mustaji; Nasution, Nasution
Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian Vol 5, No 3 (2019): Vol. 5 No. 3 September 2019
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jrpd.v5n3.p1077-1083

Abstract

ABSTRACTThe background of this research is based on the observation found in primary school of Angkasa Surabaya that the study conducted by teachers grade 1 still monotonous and less innovative. The material taught is about the experience of going to the market. The learning method in accordance with the material that is a field method. Therefore, this study aims to: (1) to analyze the effect of the application of methods of field subtema memorable experience on the students motivation grade 1 primary school. (2) to analyze the effect of the application of methods of field subtema memorable experience to the learning outcomes of students grade 1 primary school. This research uses quasi experimental research methods and implemented using a pretest - posttes design. Based on t-test results produced t value <t table is t value = 0.000 and table value = 0.05, then H0 rejected and Ha accepted. This means that (1) the application of methods of field subtema memorable experience affect motivation at school Elementary first grade students. (2) the application of methods of field subtema memorable experiences affect the learning outcomes of students grade 1 primary school.Keywords: Method of education, Motivation, Learning Outcomes, Content Experience memorable. ABSTRAK                                                                                          Latar belakang penelitian ini berdasarkan hasil observasi ditemukan di Sekolah Dasar Angkasa Surabaya bahwa pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru kelas 1 masih monoton dan kurang inovatif. Materi yang diajarkan yaitu tentang pengalaman pergi ke pasar. Metode pembelajaran yang sesuai dengan materi tersebut yaitu metode karyawisata. Maka dari itu, penelitian ini bertujuan untuk: (1) Menganalisis pengaruh penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan terhadap motivasi belajar siswa kelas 1 Sekolah Dasar. (2) Menganalisis pengaruh penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan terhadap hasil belajar siswa kelas 1 Sekolah Dasar. Jenis Penelitian ini menggunakan eksperimen quasi dan dilaksanakan menggunakan rancangan pretest-posttes design. Hasil uji-t dihasilkan thitung < ttabel yaitu thitung = 0,000 dan ttabel = 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini berarti bahwa (1) penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan berpengaruh terhadap motivasi belajar siswa kelas 1 Sekola Dasar. (2) penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan berpengaruh terhadap hasil belajar siswa kelas 1 Sekolah Dasar.Kata Kunci: Metode Karyawisata, Motivasi Belajar, Hasil Belajar, Materi Pengalaman yang berkesan.
PENGARUH PENERAPAN METODE KARYAWISATA SUBTEMA PENGALAMAN YANG BERKESAN TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR Yustriyana, Yustriyana; Mustaji, Mustaji; Nasution, Nasution
Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian Vol 5, No 3 (2019): Vol. 5 No. 3 September 2019
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jrpd.v5n3.p1077-1083

Abstract

ABSTRACTThe background of this research is based on the observation found in primary school of Angkasa Surabaya that the study conducted by teachers grade 1 still monotonous and less innovative. The material taught is about the experience of going to the market. The learning method in accordance with the material that is a field method. Therefore, this study aims to: (1) to analyze the effect of the application of methods of field subtema memorable experience on the students motivation grade 1 primary school. (2) to analyze the effect of the application of methods of field subtema memorable experience to the learning outcomes of students grade 1 primary school. This research uses quasi experimental research methods and implemented using a pretest - posttes design. Based on t-test results produced t value <t table is t value = 0.000 and table value = 0.05, then H0 rejected and Ha accepted. This means that (1) the application of methods of field subtema memorable experience affect motivation at school Elementary first grade students. (2) the application of methods of field subtema memorable experiences affect the learning outcomes of students grade 1 primary school.Keywords: Method of education, Motivation, Learning Outcomes, Content Experience memorable. ABSTRAK                                                                                          Latar belakang penelitian ini berdasarkan hasil observasi ditemukan di Sekolah Dasar Angkasa Surabaya bahwa pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru kelas 1 masih monoton dan kurang inovatif. Materi yang diajarkan yaitu tentang pengalaman pergi ke pasar. Metode pembelajaran yang sesuai dengan materi tersebut yaitu metode karyawisata. Maka dari itu, penelitian ini bertujuan untuk: (1) Menganalisis pengaruh penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan terhadap motivasi belajar siswa kelas 1 Sekolah Dasar. (2) Menganalisis pengaruh penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan terhadap hasil belajar siswa kelas 1 Sekolah Dasar. Jenis Penelitian ini menggunakan eksperimen quasi dan dilaksanakan menggunakan rancangan pretest-posttes design. Hasil uji-t dihasilkan thitung < ttabel yaitu thitung = 0,000 dan ttabel = 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini berarti bahwa (1) penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan berpengaruh terhadap motivasi belajar siswa kelas 1 Sekola Dasar. (2) penerapan metode karyawisata subtema pengalaman yang berkesan berpengaruh terhadap hasil belajar siswa kelas 1 Sekolah Dasar.Kata Kunci: Metode Karyawisata, Motivasi Belajar, Hasil Belajar, Materi Pengalaman yang berkesan.