Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Ininnawa: Jurnal Pengabdian Masyarakat

Kegiatan Parenting untuk meningkatkan Pemahaman Orang Tua tentang Makanan Bergizi Seimbang di Taman Kanak-Kanak Tobadak Viktoria Cristie Ressa; Angri Lismayani; Muh. Isbar Pratama; Fitriani Dzulfadhilah; Sri Rika Amriani
Ininnawa : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2023): Volume 01 Nomor 01 (April 2023)
Publisher : Program Studi Manajemen FEB UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ininnawa.v1i1.64

Abstract

Pendidikan pada anak usia dini pada dasarnya meliputi seluruh upaya dan tindakan yang dilakukan oleh pendidik dan orang tua dalam proses perawatan, pengasuhan dan pendidikan pada anak. Orangtua adalah pendidik yang pertama dan utama bagi anak-anak. Pendidik yang pertama, karena orangtualah yang pertama kali melakukan kegiatan pendidikan untuk memberikan pengaruh positif maupun negatif, bahkan semenjak dalam kandungan. Orang tua juga juga sangat berpengaruh dalam pemilihan gizi untuk tumbuh kembang anak. Kegiatan pengabdian masyarakat dalam bentuk kegiatan parentign ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman orang tua tentang pemilihan makanan yang bergizi. Kegiatan ini dilakukan dengan 3 tahapan, yaitu tahapan awal (melakukan survey), tahapan inti (kegiatan parenting), tahapan akhir (evaluasi kegiatan). Hasil kegiatan menunjukkan bahwa kegiatan parenting sangat efektif dalam meningkatkan pemahaman orang tua tentang makanan bergizi seimbang. Pemahaman ibu tentang makanan sehat bergizi seimbang menunjukkan adanya peningkatan hasil dari prestest ke postest.
PKM Pelatihan desain grafis bagi guru PAUD di Kecamatan Tamalanrea menggunakan aplikasi Canva Muh. Isbar Pratama; Angri Lismayani; Sitti Masyitah Meliyana R; Muhammad Ammar Naufal
Ininnawa : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2023): Volume 01 Nomor 01 (April 2023)
Publisher : Program Studi Manajemen FEB UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pelatihan kepada guru-guru PAUD tentang penggunaan aplikasi Canva for education dalam merancang media pembelajaran di Satuan PAUD. Hal ini dilakukan dalam rangka mendukung keterampilan pada guru PAUD dalam memanfaatkan teknologi yang berimplikasi pada peningkatan kemampuan guru dalam memanfaatkan aplikasi-aplikasi pembelajaran. Aplikasi Canva merupakan aplikasi desain yang cocok digunakan untuk para pemula pembuat desain grafis, karena aplikasi ini mudah digunakan dan juga gratis. Hasil studi pendahuluan dengan beberapa guru di Kecamatam Tamalanrea diketahui bahwa pemanfaatan Canva dalam pembuatan media pembelajaran di Satuan PAUD belum dilakukan secara optimal, dan pemanfaatan aplikasi Canva sebagai sarana edukasi atau perangkat pembelajaran pun masih jarang dilakukan. Hasil yang dicapai setelah kegiatan pelatihan ini adalah 1) peningkatan kemampuan guru dalam menggunakan Canva untuk mendesain perangkat dan media pembelajaran, 2) hasil menunjukkan bahwa kegiatan pelatihan pengabdian masyarakat ini dinilai sangat baik.
Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos dari Limbah Rumah Tangga bagi Masyarakat di Desa Tritiro Kec. Bontotiro Kab. Bulukumba Muliana GH; Andi Farida Arsal; Angri Lismayani; Andi Sadriani; Zuhrah Adminira Ruslan
Ininnawa : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2023): Volume 01 Nomor 02 (Oktober 2023)
Publisher : Program Studi Manajemen FEB UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ininnawa.v1i2.302

Abstract

Household waste is daily waste generated by every household. Housel hold waste generated can be in the form of organic waste or inorganic waste. Which are difficult to decompose in the environment, such as plastic and cans. Oen way to utilize and process organic waste is through the manufacture of compost using a simple composter. This socialization activity and training on composting was carried out in Tritiro village, Bulukumba. The community service partners are housewives who live in Tritiro Village, Samboang District, Bulukuma Regency. This activity begins with counseling and outreach activities regarding compost, then training on the process of making compost from household waste. Key word : household waste, composter, compost manure