Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) Langit Biru

Pengenalan Hazard Identification Methods and Tools Sebagai Implementasi Safety Risk Management Dwi Lestary; Dhian Supardam; Rany Adiliawijaya; Imam Sonhaji; Surya Tri Saputra
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) Langit Biru Vol 4 No 02 (2023): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) Langit Biru
Publisher : Politeknik Penerbangan Indonesia Curug

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54147/jpkm.v4i02.848

Abstract

Keselamatan penerbangan merupakan urusan dan tanggung jawab semua pihak, tidak hanya dalam teori tetapi juga dalam praktek melalui proses terus-menerus dalam mengidentifikasi bahaya, pengelolaan risiko dan ekspektasi kinerja. Pelatihan Safety Management System menjadi pelatihan wajib untuk semua personel penerbangan sebagaimana tercantum pada Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia PM Nomor 62 Tahun 2017 (Civil Aviation Safety Regulation Part 19) tentang Sistem Manajemen Keselamatan. Perlunya manajemen risiko keselematan sebagai salah satu implementasi satu kesatuan pada pilar penting sistem manajemen keselamatan, peserta diharapkan nantinya dapat memprioritaskan risiko berdasarkan tingkat keparahan, mengelola risiko, menemukan risiko potensial dengan upaya minimal, melakukan pencatatan dan audit, serta menetralisis konsekuensi yang mungkin terjadi. Oleh karena itu, pelatihan ini akan memperkenalkan cara-cara metode pada proses identifikasi potensi bahaya. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Pengenalan Hazard Identification Methods and Tools sebagai Implementasi Safety Risk Management dilaksanakan secara daring melalui aplikasi online meeting yaitu ZOOM. Peserta adalah alumni PPI Curug dan SMS expertise yang telah memiliki sertifikat kompetensi SMS yang berjumlah 219 orang. Melalui kegiatan PKM PPI Curug, diharapkan dapat memberikan skill dan pelatihan yang berguna bagi para peserta, sekaligus pengalaman bagi peserta maupun pengajar itu sendiri.