Claim Missing Document
Check
Articles

Instruments for Development Controls in Gerbangkertosusila Pamungkas, Adjie; Rini, Erma Fitria; Cahyo, Prio Nur
Journal of Regional and City Planning Vol 27, No 3 (2016)
Publisher : The ITB Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.857 KB) | DOI: 10.5614/jrcp.2016.27.3.5

Abstract

Gerbangkertosusila (GKS) is one of the national strategic areas (KSN) consisting of 7 municipal and 1 provincial governments. The main objective of KSN is to accelerate and coordinate the development process on the macro level including arterial and toll road systems, development around the Suramadu Bridge Area, and regional seaport development. However, the development acceleration and coordination among the municipalities is still inadequate. Therefore, a partnership among parties is needed to promote and control development within GKS. Consequently, agreed instruments of development control are some of the key steps for successful partnerships.To agree on development control instruments, stakeholders are required to assess 60 proposed instruments within the four groups of development control (zoning, planning permits, sanction and development incentives and disincentives). Based on the questionnaire outputs, stakeholders consider the roles of municipal authority far greater than the provincial level and the body of GKS. The body of GKS is suggested to serve only in coordination the three main development activities (planning, implementation and controlling). The output of the questionnaire was then re-assessed and agreed by stakeholders in a focus group discussion (FGD). In the FGD, stakeholders agreed that the municipal and provincial governments have similar roles in implementation and monev (monitoring and evaluating) of developments. The body of GKS is directed to coordinate, monitor and evaluate key development projects in GKS. The FGD also resulted in agreed instruments, which are; 2 instruments in zoning, 4 instruments in permits, 10 instruments in sanction, 17 instruments in development incentives and 5 instruments in development disincentives. The role of coordination and monev of the GKS body is also highlighted via development schemes in every agreed instrument.Keywords. Instruments, development control, GKS, coordination. Gerbangkertosusila (GKS) adalah salah satu kawasan strategis nasional (KSN) yang terdiri dari 7 kota/ kabupaten dan 1 propinsi. Tujuan utama KSN adalah untuk mempercepat dan mengkoordinasikan proses pembangunan pada tingkat makro termasuk sistem jalan arteri dan tol, pembangunan di sekitar Kawasan Jembatan Suramadu, dan pembangunan pelabuhan wilayah. Namun, percepatan dan koordinasi pembangunan diantara pemerintah daerah masih belum memadai. Oleh sebab itu, kerja sama diperlukan untuk mempromosikan dan mengendalikan pembangunan di GKS. Sebagai konsekuensinya, instrumen pengendalian pembangunan yang disetujui merupakan langkah kunci untuk keberhasilan kerja sama tersebut.Berdasarkan hasil analisis kuesioner, pemangku kepentingan menganggap bahwa peran pemerintah kota/ kabupaten jauh lebih penting daripada provinsi dan lembaga wilayah. Dalam FGD, para pemangku kepentingan sepakat bahwa lembaga wilayah diarahkan untuk mengkoordinasikan, memonitor dan mengevaluasi proyek-proyek pembangunan kunci GKS. FGD juga menyetujui perlunya sejumlah instrumen berupa zoning, perijinan, sanksi, insentif dan disinsentif.Kata Kunci: instrumen, pengendalian pembangunan, GKS, koordinasi.
FACTORS INFLUENCING THE AVAILABILITY OF GREEN OPEN SPACE IN EAST SURABAYA Erma Fitria Rini; Haryo Sulistyarso; Adjie Pamungkas
Journal of Architecture&ENVIRONMENT Vol 13, No 1 (2014)
Publisher : Department of Architecture, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (660.137 KB) | DOI: 10.12962/j2355262x.v13i1.a718

Abstract

Air pollution in Surabaya is the greatest and urgent issue to be solved. East Surabaya has the largest CO2 emissions from housing activity compared to other Surabaya regions. One of the ways to naturally absorb CO2 is to provide adequate green open space. Public green open spaces in East Surabaya amounted to only 2.37% of the total land area. The objectives of this study is to know the availability of Green open spaces and factors influencing it’s availability in East Surabaya, compare to area of formal housing and kampung. Descriptive analysis is used to explain the availability of Green open space. Content analysis is used in this research to find the factors influence availability of green open spaces. The result shows that East Surabaya has 644.42 ha green open space or only 7.14%. The result also shows that factors influence the availability of green open spaces in East Surabaya are different between formal housing and kampung. Some factors related to the policy and social aspects that influence the availability of green open space in both East Surabaya kampung and formal housing. Those factors are: the allocation of green open space in spatial planning; forestation program; basic green coefficient; incentives and disincentives; supervision and control of landuse; community participation; the influence of community leaders; public awareness; communities; reward in forestation programs; facilitators; and the diversity of greening innovation. Meanwhile, some factors such as the limited land, the housing density, the changes in land use, and the limited fund has only influence in kampung. Factors of coordination between government agencies and developers and also the concept offered by developers have only influence in formal housing.
FACTORS THAT CAUSE OF LAND CONVERSION TO THE INCREASING OF FLOODING RISK IN MANGGALA SUB-DISTRICT, MAKASSAR Adhe Reza Rachmat; Adjie Pamungkas; Rimadewi Suprihardjo
Journal of Architecture&ENVIRONMENT Vol 14, No 1 (2015)
Publisher : Department of Architecture, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (687.162 KB) | DOI: 10.12962/j2355262x.v14i1.a886

Abstract

Flooding that occurred in Manggala Sub-district gave negative impact to the community in the form of material loss and disruption of community activities. This condition was caused by vulnerable landscapes and inadequate drainage systems. Besides, it was caused by the high rate of construction growth phenomenon. The phenomenon led to the conversion of agricultural land and green open space into residential. Consequently, it emerged insistence on drainage and infiltration capacity of the soil to the surface water runoff, thus increasing the risk of flooding in Manggala Sub-District. Therefore, this study aimed to determine the factors that cause of land conversion triggering an impact in increasing of flooding risk in Manggala Sub-district. This article is a part of research on the formulation the concept of controlling spatial utilization in improving the resilience of city against flooding in the Manggala Sub-District, Makassar. Through Content Analysis technique, the variables that cause of land conversion to the increasing of flooding risk were found. The results showed that there were 4 (four) factors. That causes of land conversion in Manggala Sub-district: the lack of planning and law enforcement related to spatial planning; high demand for housing; the low price of open land; the uneven and partial of infrastructure’s supply.
FACTORS THAT INFLUENCE THE DEVELOPMENT OF JUMIANG BEACH TOURIST AREA IN PAMEKASAN DISTRICT Dewi Rupyanti Sinaga; Rimadewi Suprihardjo; Adjie Pamungkas
Journal of Architecture&ENVIRONMENT Vol 14, No 1 (2015)
Publisher : Department of Architecture, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (678.616 KB) | DOI: 10.12962/j2355262x.v14i1.a888

Abstract

Jumiang Beach Tourist Area has tourism potentials that should be developed as one of the main coastal tourist areas in Pamekasan. The presence of ODTW and several diverse tourism potentials in Jumiang Beach Tourist Area may become the opportu-nities to further develop the tourism in Jumiang Beach. The absence of efforts to develop the utilization of tourist attraction, the lack of facilities and infrastructure supporting the tourist area, and the lack of interaction between the local community and the tourists who visit this beach indicate the absence of optimal development efforts. This article is a part of research on the formulation of the concept of development of Jumiang Beach Tourist Area in Pamekasan District. Through Content Analysis technique, the variables that influence the development of tourist areas were found. These variables were then transformed through descriptive-qualitative analysis to obtain the significant influential factors. The results showed that there were 8 (eight) factors that influence the development of Jumiang Beach Tourist Area: active participation of local community in tourism activities; improve-ment of coastal tourist attractions by utilizing the uniqueness in each tourist potential; presence of institutional managers of tourist areas; improvement the quality of  local community in supporting tourist activities; improvement the quality and quantity of tourism infrastructure and facilities; strengthening of marketing and promotion network quality; maintenance and improvement of environmental sustainability in coastal tourist area; and  formulation of supporting policies related to spatial factors.
Identifikasi Daerah Kawasan Rentan Tanah Longsor Dalam KSN Gunung Merapi di Kabupaten Sleman Novia Destriani; Adjie Pamungkas
Jurnal Teknik ITS Vol 2, No 2 (2013)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (722.069 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v2i2.3772

Abstract

Meningkatnya potensi bencana tanah longsor dalam Kawasan Strategis Nasional Gunung Merapi Kabupaten Sleman diakibatkan oleh hasil erupsi Gunung Merapi, curah hujan, dan erosi sungai. Hal ini menyebabkan kerugian material, korban jiwa, kerusakan infrastruktur, sektor sosial, sektor ekonomi dan mengakibatkan lahan-lahan produktif (pertanian dan hutan lindung) mengalami penurunan daya dukung (carrying capacity) termasuk beberapa kawasan permukiman, pariwisata, budidaya dan lindung yang ditetapkan pemerintah daerah sebagai kawasan strategis nasional dan kawasan strategis provinsi. Adapun metode penelitiannya yaitu mengidentifikasi kawasan rawan tanah longsor berdasarkan tingkat kerentanan masyarakatnya. Prosesnya dengan dua tahapan analisa yaitu menganalisa faktor-faktor yang mempengaruhi kerentanan longsor dengan analisa deskriptif yang kemudian dibobotkan dengan analisis AHP dan perhitungan stakeholder. Selanjutnya dianalisa dengan weighted overlay yang menghasilkan zonasi tingkat kerentanan masyarakat dengan zona sangat rentan yaitu Kecamatan Kalasan. Hasil akhir dari penelitian ini adalah diperolehnya zona tingkat kerentanan kawasan terhadap tanah longsor dari zona sangat rentan-zona tidak rentan. Zona sangat rentan ini diperoleh dari masing-masing faktor kerentanan yang dioverlay sehingga menghasilkan zona sangat rentan untuk setiap kerentanan (lingkungan, fisik, sosial, dan ekonomi).Pada kerentanan lingkungan zona sangat rentan berada di Kecamatan Cangkringan dengan luas kerentanan mencapai 4.799 ha, untukkerentanan fisik zona sangat rentannya berada di Kecamatan Kalasan dengan luas kerentanan mencapai 3.584 ha, sedangkan untuk kerentanan sosial dengan zona sangat rentan berada di Kecamatan Kalasan dengan luas kerentanan mencapai 3.584 ha, dankerentanan ekonomi zona sangat rentannya berada di Kecamatan Cangkringan dengan luas kerentanan mencapai 4.799 ha. Berdasarkan hasil penelitian ini disimpulkan bahwa zona sangat rentan pada overlay masing-masing kerentanan berada di Kecamatan Kalasan dengan luas area kerentanan mencapai 26,76 km2 dari total wilayah penelitian 274,1125 km2.
Pengendalian Konversi Lahan Pertanian Pangan Menjadi Non Pertanian Berdasarkan Preferensi Petani di Kecamatan Wongsorejo, Kabupaten Banyuwangi Mohammad Emil Widya Pradana; Adjie Pamungkas
Jurnal Teknik ITS Vol 2, No 2 (2013)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (176.161 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v2i2.3923

Abstract

Indonesia saat ini sedang mengalami penurunan kemandirian pangan. Kabupaten Banyuwangi yang merupakan salah satu lumbung pangan nasional mengalami penurunan produksi pangan terbesar, yaitu sekitar 13% pada tahun 2010-2011. Penurunan produksi ini diindikasikan karena adanya penurunan luas lahan pertanian pangan akibat konversi, dimana pada periode yang sama terjadi konversi lahan pertanian sebesar 1400 Ha. Melihat kondisi ini maka dibutuhkan upaya pengendalian konversi lahan pertanian pangan. Kecamatan Wongsorejo merupakan salah satu kawasan pertanian Kabupaten Banyuwangi dengan konversi lahan pertanian pangan tertinggi, dengan demikian Kecamatan Wongsorejo menjadi lokasi penelitian. Penelitian ini dilakukan berdasarkan preferensi/pola sikap petani pemilik lahan karena peran mereka sebagai penentu keputusan dalam melakukan konversi. Adapun alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu analisis korelasi, analisis cluster, dan analisis deskriptif kualitatif. Dari hasil analisis didapat enam variabel yang mempengaruhi preferensi petani dalam mengkonversi lahannya, yaitu: (1) produksi; (2) harga jual komoditas; (3) biaya irigasi; (4) biaya input; keempat variabel ini adalah variabel yang cenderung menghambat konversi. Variabel lainnya adalah (5) pendapatan sektor non tani; dan (6) perbedaan harga sewa lahan dengan pendapatan tani; dimana kedua variabel ini adalah variabel pendorong konversi. Didapat dua kelompok kelurahan, yaitu kelurahan dengan opportunity cost usaha tani yang tinggi (nilai variabel pendorong konversi lebih besar daripada variabel penghambat konversi) dan kelurahan dengan opportunity cost usaha tani yang rendah (nilai variabel pendorong konversi lebih kecil daripada variabel penghambat konversi). Arahan pengendalian yang dihasilkan untuk kelompok opportunity cost tinggi adalah percepatan pendapatan usaha tani dan pengendalian pemanfaatan lahan, sedangkan untuk kelompok dengan opportunity cost rendah adalah pengawasan pemanfaatan lahan dan menjaga keberlanjutan usaha tani.
Identifikasi Faktor-Faktor Kerentanan Terhadap Bencana Kebakaran Hutan dan Lahan di Kecamatan Liang Anggang Kota Banjarbaru Rosmayani Noor Latifah; Adjie Pamungkas
Jurnal Teknik ITS Vol 2, No 2 (2013)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (90.852 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v2i2.3930

Abstract

Fenomena bencana kebakaran hutan dan lahan beserta dampak yang telah ditimbulkan di Kecamatan Liang Anggang Kota Banjarbaru Kalimantan Selatan mengindikasi kurangnya kewaspadaan dan kesiapan menghadapi ancaman bahaya kebakaran hutan dan lahan berpengaruh terhadap meningkatnya kerentanan akan terjadinya bencana kebakaran hutan dan lahan dengan dampak yang lebih besar dan luas. Kerentanan merupakan suatu kondisi masyarakat yang tidak dapat menyesuaikan perubahan yang disebabkan oleh ancaman tertentu, oleh karena itu perlunya suatu identifikasi terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi kerentanan akan terjadinya bencana kebakaran hutan dan lahan. Dalam mencapai tujuan penelitian, dilakukan analisa terhadap faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kerentanan (vulnerability) menggunakan analisa skala likert, uji validitas dan reliabilitas dan analisa deskriptif untuk mendapatkan faktor-faktor kerentanan yang berpengaruh terhadap bencana kebakaran hutan dan lahan. Dari penelitian ini didapatkan identifikasi faktor kerentanan yang mempengaruhi bencana kebakaran hutan dan lahan di Kecamatan Liang Anggang Kota Banjarbaru.
Penentuan Alternatif Lokasi Industri Pengolahan Sorgum di Kabupaten Lamongan Nanda Gayuk Candy; Adjie Pamungkas
Jurnal Teknik ITS Vol 2, No 2 (2013)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (202.267 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v2i2.3932

Abstract

Seiring dengan perkembangan wilayah dan penduduk yang sangat pesat, maka dibutuhkan sebuah perubahan struktur ekonomi dari sektor primer menuju sektor sekunder. Sektor sekunder atau industri ini juga perlu dikembangkan di Kabupaten Lamongan. Mengingat produksi Sorgum sebagai salah satu produksi pertanian ketiga terbesar di Kabupaten Lamongan sehingga industri pengolahan Sorgum sangat berpotensi untuk dikembangkan di wilayah ini. permasalahan yang ada di wilayah studi ini adalah perekonomian petani sorgum tidak meningkat walaupun potensi sorgum di Lamongan besar maka perlu adanya pembangunan industri pengolahan sorgum untuk meningkatkan perekonomian petani sorgum. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alternatif lokasi industri pengolahan Sorgum di Kabupaten Lamongan. Studi ini menentukan lokasi industri pengolahan Sorgum yang sesuai dan layak berdasarkan kriteria-kriteria penentuan lokasi industri pengolahan Sorgum. Alat analisis LQ digunakan untuk mengidentifikasi kecamatan basis Sorgum sehingga nantinya didapatkan beberapa kecamatan yang memiliki LQ Sorgum ≥ 1. Alat analisis deskriptif dengan metode komparatif untuk menilai kontinuitas komoditas sehingga nantinya didapatkan beberapa kecamatan yang memiliki beberapa kontinuitas. Alat analisis AHP untuk mendapatkan bobot faktor dan sub-faktor dan alat analisis Weighted Overlay pada ArcGIS 10.1 untuk mengidentifikasi lokasi industri pengolahan tanaman Sorgum yang sesuai. Hasil dari penelitian ini adalah kecamatan yang berpotensi untuk lokasi industri pengolahan Sorgum di Kabupaten Lamongan. Akhirnya didapatkan 4 kecamatan yang layak untuk dijadikan alternatif lokasi industry pengolahan sorgum di Kabupaten Lamongan.
Arahan Peningkatan Ekonomi Masyarakat Petani Jeruk Siam berdasarkan Perspektif Petani di Kec. Bangorejo – Kab. Banyuwangi Nyimas Martha Olfiana; Adjie Pamungkas
Jurnal Teknik ITS Vol 2, No 3 (2013)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (468.987 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v2i3.5128

Abstract

Pertanian jeruk siam di Kecamatan Bangorejo berpotensi untuk dikembangkan, dilihat dari kontribusi tinggi terhadap PDRB pertanian sebesar 16,19%, namun potensi ini belum mampu meningkatkan ekonomi lokal masyarakat petani jeruk siam yang dapat dilihat dari pendapatan perkapita masyarakat masih rendah dan tingginya angka kemiskinan. Tujuan penelitian yaitu merumuskan arahan peningkatan ekonomi masyarakat jeruk siam di Kecamatan Bangorejo berdasarkan perspektif petani, dengan tahapan menentukan faktor yang berpengaruh dengan diawali teknik analisa skala Guttman untuk memperoleh variabel berpengaruh, kemudian dideskriptifkan sehingga diperoleh faktor yang berpengaruh. Tahap selanjutnya dilakukan analisa deskrptif untuk mengetahui kinerja dari faktor berpengaruh. Pada tahap akhir, dilakukan perumusan arahan dengan teknik analisa deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan analisa Guttman diperoleh 14 variabel berpengaruh, kemudian dideskriptifkan menjadi 11 faktor yang berpengaruh. Kemudian dari faktor-faktor tersebut, dilakukan analisa kinerja dari faktor berpengaruh dan diperoleh 4  faktor dengan kategori “tidak baik”yaitu : a)Dukungan pemerintah dan pihak swasta terhadap program peningkatan ekonomi masyrakat petani jeruk siam b)Pemerataan luas kepemilikan lahan garapan petani jeruk siam c)Ketersediaan petugas penyuluh lapangan (PPL) sebagai fasilitator dialog diantara stakeholders d)Ketersediaan lembaga permodalan dalam memberikan kredit usaha. Sehingga dari hasil kinerja tersebut, arahan peningkatan ekonomi masyarakat petani jeruk siam di Kecamatan Bangorejo disesuaikan dengan faktor yang mempengaruhinya
Identifikasi Kawasan Rentan Terhadap Abrasi di Pesisir Kabupaten Tuban Veranita Hadyanti Utami; Adjie Pamungkas
Jurnal Teknik ITS Vol 2, No 2 (2013)
Publisher : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM), ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.749 KB) | DOI: 10.12962/j23373539.v2i2.4340

Abstract

Pada tahun 1993 hingga 2009,  3,6 juta m2 wilayah pesisir Kabupaten Tuban hilang akibat abrasi. Adanya abrasi tersebut menjadi faktor yang menghambat pembangunan dan pengembangan kawasan ekonomi di pesisir Kabupaten Tuban. Kawasan pesisir Kabupaten Tuban dalam berbagai rencana tata ruang direncanakan menjadi salah satu pusat pertumbuhan ekonomi di Jawa Timur. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kawasan rentan terhadap abrasi di pesisir Kabupaten Tuban. Penelitian ini menggunakan metode AHP untuk menentukan bobot faktor yang berpengaruh terhadap kerentanan akan abrasi dan analisa Weighted Overlay untuk menentukan zona kerentanan kawasan. Dari hasil analisa, didapat hasil bahwa terdapat dua zona kerentanan, yaitu zona kerentanan rendah dan kerentanan sedang. Zona kerentanan rendah berada pada Desa Karangagung, Glodok, Leren Kulon, Kradenan, Gesikharjo, Tasikmadu, Panyuran, Beji, Kaliuntu, Wadung, Mentoso, Remen, Tambakboyo, Pabean, Gadon, Bancar, dan Sukolilo. Sedangkan zona kerentanan sedang berada pada Desa Palang, Sugihwaras, Jenu, Tasikharjo, dan Socorejo. Faktor kerentanan yang paling mempengaruhi kerentanan di pesisir Kabupaten Tuban adalah faktor fisik