cover
Contact Name
AXIOM Jurnal
Contact Email
jurnalaxiom@uinsu.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
rusiulfahasanah@uinsu.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika
ISSN : 20878249     EISSN : 25800450     DOI : -
Core Subject : Education,
Axiom Jurnal Pendidikan dan Matematika adalah salah satu jurnal di Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN-SU Medan dalam bidang pendidikan dan lebih fokus pada pendidikan matematika. Jurnal Axiom dapat memuat artikel-artikel yang berbahasa Arab, Indonesia atau Inggris.
Arjuna Subject : -
Articles 138 Documents
PENERAPAN PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X IPA 1 MAN 2 BANYUWANGI Haridi, Haridi
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 7, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (929.751 KB)

Abstract

Based on preliminary study, it is known that the students of class XIPA 1 MAN 2 Banyuwangi have problems in the learning process ofmathematics. Therefore, teachers need to seek solutions. Theteacher's efforts include applying cooperative learning model ofGroup investigation type. This study aims to determine: 1) Increasedmotivation and learning activities of mathematics throughcooperative learning model type of gruop investigation on studentsclass X IPA 1 MAN 2 Banyuwangi. 2) improving mathematicslearning outcomes through cooperative learning model type of gruopinvestigation on students class X IPA 1 MAN 2 Banyuwangi. Thisresearch is a classroom action research conducted on the subject ofMathematics. Subjects in the meticulous are students of Class X IPA1 MAN 2 Banyuwangi academic year 2017/2018. The researchprocedure consists of two cycles for 4 meetings. Each cycle iscarried out with activities: Planning, Action Implementation,Observation, Evaluation, Reflection. Analytical technique that willbe used is descriptive technique. The results showed: 1) there is anincrease in motivation and learning activities of mathematicsthrough cooperative learning model type of gruop investigation instudents of class X IPA 1 MAN 2 Banyuwangi. 2) there isimprovement of mathematics learning outcomes through cooperativelearning model type of gruop investigation in students of class XIPA 1 MAN 2 Banyuwangi.
PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP Siregar, Tanti Jumaisyaroh
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 8, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (703.067 KB)

Abstract

The purpose of this study to determine: the effect of cooperative learning type of STAD to improve problem solving ability mathematics between students who were given cooperative learning type STAD with students and who were given direct learning. The type of this research is a quasi-experimental research by taking samples from the existing population. The variable of this research consist of independent variable that is cooperative learning type STAD while the dependent variable is problem solving mathematics ability of student. This research was conducted at SMP Swasta Al-Maksum Percut Sei Tuan. This research will be conducted in the even semester of the academic year 2017/2018. The population in this study is all students  of SMP Swasta Al-Maksum Percut Sei Tuanand the sample in this study are students of grade eight by taking two classes that are VIII-4as experimental class and VII1-1as control class by random. Technique of collecting data in this research by using test. Test used is the problem solving mathematics ability test (pre test and post test). Data that have been collected then analyzed and performed hypothesis testing by using regression test. Based on the results of the analysis is obtained: there are effects of cooperative learning type STAD to improve student problem solving mathematics ability. Therefore, it is suggested that cooperative learning type STAD be used as an alternative for teachers to improve student problem solving mathematics ability.
ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VII SMP DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA PADA MATERI BILANGAN BERPANGKAT BULAT POSITIF Meldawati Meldawati; Kartini Kartini
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.7681

Abstract

Abstrak:Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kesalahan yang dilakukan siswa dalam menyelesaikan  soal  matematika pada materi bilangan berpangkat bulat positif. Jenis penelitian ini adalah penelitian diskriptif kualitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMPN 2 Bangkinang Kota yang berjumlah 200 orang siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah 10 orang siswa kelas VII-3 SMP Negeri 2 Bangkinang Kota. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan instrumen soal tes tertulis untuk mengetahui kesalahan yang dilakukan siswa. Berdasarkan hasil penelitian, persentase siswa yang melakukan kesalahan dalam mengerjakan tes tertulis materi bilangan berpangkat bulat positif adalah sebagai berikut: 1) kesalahan konsep (43,67%), 2) kesalahan prosedur (48,27%), 3) kesalahan dalam operasi perhitungan (8,04%). Kesalahan yang banyak dilakukan siswa dalam menyelesaikan soal tes tertulis pada materi bilangan berpangkat bulat positif adalah kesalahan prosedur dengan  kategori cukup yaitu kesalahan dalam menuliskan langkah-langkah penyelesaian. Kata Kunci:Analisis Kesalahan, Bilangan Berpangkat Bulat Positif Abstract: The purpose of this study is to find out the errors of the students in solving mathematical problems in a positive spherical number. This research is qualitative descriptive research. The Population of this study is 200 students from VII grade at SMPN 2 Bangkinang kota, while the sample consists of 10 students who were randomly selected. A test was used to collect the data. The results of the study shows that the students' errors are categorised as the following: 1) misconceptions (43.67%), 2) procedural error (48.27%), 3) miscalculation in operation (8.04%). The dominant errors of the students found in  integer matter are in procedure erros which is in considerable category. They have miscalculation in writing the step of completion. Keywords :Error Analysis, Positive Spherical Number
ANALISIS KESALAHAN DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA MATERI PELUANG EMPIRIK DAN TEORETIK PADA SISWA KELAS VIII SMP DI KABUPATEN SIAK Fitria Angela; Kartini Kartini
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.7692

Abstract

Abstrak:            Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita materi peluang empirik dan teoretik pada kelas VIII SMP Nur Hidayah di Kabupaten Siak. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini diambil dari kelas VIII SMP Nur Hidayah di Kabupaten Siak tahun ajaran 2019/2020 sebanyak sebelas siswa. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes soal cerita materi peluang empirik dan teoretik. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa kesalahan-kesalahan yang dilakukan siswa dalam menyelesaikan soal cerita materi peluang empirik dan teoretik: (1) Kesalahan dalam membaca soal sebesar 15,15%; (2) Kesalahan dalam memahami makna soal sebesar 12,12%; (3) Kesalahan dalam memilih transformasi sebesar 12,12%; (4) Kesalahan dalam proses pengerjaan 1,52%; (5) Kesalahan dalam penulisan jawaban akhir sebesar 1,52%. Kata Kunci:Analisis, Kesalahan Siswa, Soal Cerita, Peluang Empirik dan Teoretik Abstract:This study aims to describe the errors of students in completing questions about the material empirical and theoretical opportunities in class VIII Nur Hidayah Islamic Middle School Siak. This type of research is descriptive qualitative. The subjects of this study were drawn from class VIII of Nur Hidayah Siak Middle School in the 2019/2020 school year as many as eleven students. Data collection methods used in this study were test questions about the material empirical and theoretical opportunities. The results of this study show that the mistakes made by students in solving empirical and theoretical opportunity material story problems: (1) Errors in reading questions by 15.15%; (2) Error in understanding the meaning of the questions is 12.12%; (3) Errors in choosing transformation of 12.12%; (4) Error in the process of 1.52%; (5) Error in writing the final answer is 1.52%. Keywords:Analysis, Student Mistakes, Story Questions, Empirical and Theoretical Opportunities
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP PEMILIHAN PROGRAM STUDI MATEMATIKA UINSA SURABAYA MENGGUNAKAN METODE REGRESI LOGISTIK ORDINAL Fadillahtur Rizka Nur Rian; Moch Hafiyusholeh
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.8072

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model logit kumulatif dan faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan mahasiswa terhadap pemilihan program studi matematika UIN Sunan Ampel Surabaya. Data dianalisis menggunakan metode regresi logistik ordinal dengan tahapan penelitian yaitu pembentukan model logit kumulatif, uji kesesuaian model, uji parameter (serentak dan parsial) dan uji koefisien determinasi model. Variabel yang digunakan adalah citra program studi, fasilitas pendidikan, minat dan bakat, biaya pendidikan, prospek program studi, dan faktor sosial. Data yang digunakan dalam penelitian yaitu menggunakan kuisioner atau angket yang akan disebarkan kepada mahasiswa program studi matematika angkatan 2016 s.d. 2019 . Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai uji kesesuaian model goodness of fit test adalah = 12,294 <  = 122,10773 yang dapat disimpulkan bahwa model regresi logistik ordinal dinyatakan sesuai untuk digunakan. Model logit kumulatif dari regresi logistik ordinal terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan mahasiswa terhadap pemilihan program studi matematika UINSA Surabaya yaitu:Logit P (Y ≤ j |Xi) = 36,878 + 10,809 X1 + 3,230 X2 + 2,580 X3 + 1,774 X4 + 2,505                                  X5 + 1,795 X6Logit P (Y ≤ j |Xi) = 63,878 + 10,809 X1 + 3,230 X2 + 2,580 X3 + 1,774 X4 + 2,505                                  X5 + 1,795 X6Adapun faktor-faktor lain yang berpengaruh secara signifikan dalam pemilihan program studi matematika diperoleh dari hasil uji parameter secara parsial adalah fasilitas pendidikan sebesar 6,250 dan minat bakat sebesar 3,870 >  = 3,841 yang artinya terdapat satu atau lebih variabel yang berpengaruh secara signifikan.  Secara keseluruhan variabel independen mempengaruhi penilaian kepuasan mahasiswa terhadap pemilihan program studi matematika UINSA Surabaya sebesar 94,8% dan 5,2% dipengaruhi oleh faktor lain.Kata Kunci:Logit Kumulatif , Pemilihan Program Studi, Regresi Logistik Ordinal Abstract:This study aims to determine the cumulative logit model and the factors that affect the level of student satisfaction with the selection of the mathematics study program at UIN Sunan Ampel Surabaya. The data were analyzed using the ordinal logistic regression method with the stages of research, namely the formation of a cumulative logit model, model suitability test, parameter test (concurrent and partial) and model determination coefficient test. The variables used are the image of the study program, educational facilities, interests and talents, tuition fees, prospects for study programs, and social factors. The data used in the research is using a questionnaire or questionnaire that will be distributed to students of the 2016 s.d 2019 batch of mathematics study program. The results showed that the value of the goodness of fit test model suitability test was  = 12.294 <  = 122.10773, which can be concluded that the ordinal logistic regression model was declared suitable for use. The cumulative logit model of ordinal logistic regression on the factors that affect the level of student satisfaction with the selection of the mathematics study program at UINSA Surabaya, namely:Logit P (Y ≤ j |Xi) = 36,878 + 10,809 X1 + 3,230 X2 + 2,580 X3 + 1,774 X4 + 2,505                                  X5 + 1,795 X6Logit P (Y ≤ j |Xi) = 63,878 + 10,809 X1 + 3,230 X2 + 2,580 X3 + 1,774 X4 + 2,505                                  X5 + 1,795 X6As for the factors that significantly influence the selection of mathematics study programs obtained from the results of the partial parameter test are educational facilities of 6,250 and interest in talents of 3,870 > = 3,841 which means that there are one or more variables that have a significant effect. Overall, the independent variables affect the assessment of student satisfaction with the choice of mathematics study program at UINSA Surabaya by 94.8% and 5.2% influenced by other factors.  Keywords:Cumulative Logit Model, Factors that Influence the Selection of Study Programs, Ordinal Logistic Regression.
PENGARUH DISPOSISI MATEMATIS TERHADAP PEMBELAJARAN E-LEARNING PADA MAHASISWA TADRIS MATEMATIKA SEMESTER III IAIN TAKENGON Bettri Yustinaningrum
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.8386

Abstract

Abstrak:            Pembelajaran daring agar dapat berhasil diperlukan adanya ketertarikan mahasiswa yang tinggi dalam belajar matematika. Ketertarikan yang tinggi terhadap pembelajaran matematika disebut dengan disposisi matematis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh disposisi matematis terhadap prestasi belajar e-learning mahasiswa Tadris Matematika (TMA) Semester III IAIN Takengon. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa TMA IAIN Takengon. Sample dipilih dengan teknik purposive sampling yaitu mahasiswa TMA semester III. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi. Instrumen penelitian menggunakan tes dan non tes. Penelitian ini dianalisis menggunakan uji normalitas, uji linieritas, uji heteroskedastisitas, dan uji regresi linier sederhana. Berdasarkan pengujian regresi diketahui nilai sig = 0,003 < 0,05 yang berarti bahwa disposisi matematis memiliki pengaruh signifikan terhadap prestasi belajar e-learning. Selain itu diperoleh nilai R square = 0,848 menunjukan bahwa variabel disposisi matematis mempengaruhi variabel prestasi belajar e-learning sebesar 84,8% dan sebesar 16, 4% variabel prestasi belajar e-learning dipengaruhi faktor diluar disposisi matematis. Besarnya koefisien korelasi (R) adalah 0,921 yang artinya terdapat hubungan yang kuat antara disposisi matematis dengan prestasi belajar e-learning. Model regresinya adalah Y = -41,300 + 1,158 X. Hal ini menunjukkan bahwa disposisi matematis memiliki pengaruh yang signifikan terhadap prestasi belajar e-learning mahasiswa. Kata Kunci:Disposisi Matematis, Prestasi Belajar, E-Learning Abstract:Learning online in order to be successful requires high student interest in learning mathematics. High interest in learning mathematics is called a mathematical disposition. This study aims to determine whether there is an effect of mathematical disposition on e-learning learning achievement of Mathematics Tadris (TMA) III Semester students at IAIN Takengon. The population in this study were students of TMA IAIN Takengon. Samples were selected by purposive sampling technique and selected third semester TMA students. The approach used is a quantitative approach with the type of correlation research. The research instrument used tests and non-tests. This study was analyzed using the normality test, linearity test, heteroscedasticity test, and simple linear regression test. Based on regression testing, it is known that the value of sig = 0.003 <0.05, which means that mathematical disposition has a significant effect on e-learning achievement. In addition, the value of R square = 0.848 shows that the mathematical disposition variable affects the e-learning learning achievement variable by 84.8% and 16.4%, the e-learning learning achievement variable is influenced by factors outside of mathematical disposition. The magnitude of the correlation coefficient (R) is 0.921, which means that there is a strong relationship between mathematical disposition and e-learning achievement. The regression model is Y = -41,300 + X 1,158. This shows that mathematical disposition has a significant effect on student e-learning achievement. Keywords:Mathematical Disposition, Learning Achievement, E-Learning
THE DEVELOPMENT OF MATHEMATIC LEARNING INSTRUMENTS MODEL DISCOVERY LEARNING IN THE QUADRILATERAL AND TRIANGLE TOPIC TO FACILITATE THE MATHEMATICAL REPRESENTATION STUDENTS ABILITIES FOR THE SEVENTH GRADE OF JUNIOR HIGH SCHOOL Devi Rahayu; Kartini Kartini; Putri Yuanita
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.8482

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan perangkat pembelajaran matematika berupa Silabus, Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dan Lembar Aktivitas Siswa (LAS) model discovery learning pada materi segiempat dan segitiga untuk memfasilitasi kemampuan representasi matematis siswa SMP/MTs yang valid dan memenuhi syarat praktikalitas. Model penelitian pengembangan yang digunakan adalah model 4-D yang terdiri dari tahap define (pendefenisian), design (perancangan), develop (pengembangan), dan disseminate (penyebaran). Uji coba terbatas dilakukan di SMP Negeri 5 Tapung Hilir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil validasi perangkat pembelajaran memiliki skor ≥ 2,5 dengan kategori valid, dan hasil praktikalitas memiliki persentasi skor 87%. Sehingga perangkat pembelajaran discovery learning pada materi segiempat dan segitiga untuk memfasilitasi kemampuan representasi matematis siswa kelas VII SMP/MTs telah valid dan memenuhi syarat praktikalitas. Kata Kunci:Penelitian Pengembangan, Perangkat Pembelajaran, Discovery Learning, Model Pengembangan 4-D, Kemampuan Representasi matematis Abstract:This research aims to produce the mathematics learning instruments which includes syllabus, learning implementation plans (RPP) and student activity sheets (LAS) model discovery learning on the material of quadrilateral and triangles to facilitate SMP/MTs students the mathematical representation abilities of that are valid and qualified of the practicality.  The development research model used is the 4-D which consists the stages of define, design, develop, and disseminate. The limited trial was conducted at SMP Negeri 5 Tapung Hilir. The results showed that the result of learning instruments validation of had a score of ≥ 2.5 in the valid category, and the results of practicality had a percentage score of 87%. So that the instruments discovery learning on the material of quadrilateral and triangles to facilitate SMP/MTs of seventh grade students the mathematical representation abilities that are valid and qualified of the practicality. Keywords:Development Research, Learning Instruments, Discovery Learning, 4-D Development Models, Mathematical Representation Ability
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII MTS Eka Khairani Hasibuan; Nur Atikah Rambe; Syarbaini Saleh
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.8532

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar dan hasil belajar matematika siswa kelas VIII MTs Nurul Iman Tanjung Morawa materi bangun ruang sisi datar dengan menerapkan model discovery learning. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari tahap perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VIII I MTs Nurul Iman yang berjumlah 34 siswa. Berdasarkan analisis data pada siklus I rata-rata motivasi belajar siswa adalah 53,1 dan pada siklus II meningkat menjadi 58,4. Adapun rata-rata hasil belajar siswa pada siklus I adalah 71,3 dan pada siklus II meningkat menjadi 81,1. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan model discovery learning dapat meningkatkan motivasi belajar dan hasil belajar matematika siswa pada materi bangun ruang sisi datar. Kata Kunci:Model Discovery Learning, Motivasi Belajar, Hasil Belajar Matematika Abstract:This study aims to improve the motivation to learn and the results of learning mathematics students class VIII MTs Nurul Iman Tanjung Morawa material flat face three dimensional by applying model discovery learning. This study is the research action class consisting of the planning, action, observations, and reflection. The subject of this study is students class VIII MTs Nurul Iman Tanjung Morawa that numbered in 34 students. Based on date analysis on the cycle I average motivation to learn of students is 53,1 and on the cycle II increased to 58,4. As an average of the results of learning students in the cycle I was 71,3 and on the cycle II increased to 81,1. Of research result can be concluded that the implementation of the discovery learning can increase the motivation to learn and the results of learning mathematics students in the material flat face three dimensional.  Keywords:Discovery Learning Model, Motivation to Learn, Result of Learning Mathematics
KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DITINJAU DARI KETERLIBATAN SISWA MELALUI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) Lisa Ramadhani; Rahmah Johar; Bansu Irianto Ansari
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.8825

Abstract

Abstrak:Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan komunikasi matematis ditinjau dari keterlibatan siswa pada materi segiempat melalui pendekatan RME. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah 6 orang siswa kelas VII-1 SMP IT AL-Azhar Banda Aceh yang dipilih berdasarkan banyaknya indikator keterlibatan yang dipenuhi. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi keterlibatan siswa dan tes kemampuan komunikasi matematis yang telah divalidasi. Data dianalisis dengan melakukan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan komunikasi matematis ditinjau dari keterlibatan siswa melalui pendekatan RME sudah baik. Hal ini terlihat dari hasil pencapaian kemampuan komunikasi matematis yang ditinjau dari keterlibatan siswa terhadap 4 orang subjek sudah berada pada katagori baik, artinya subjek telah memperoleh pembelajaran dengan baik karena pada saat pembelajaran subjek terlibat aktif serta memiliki kemampuan komunikasi matematis yang baik. Penggunaan pendekatan RME juga membangkitkan semangat siswa agar terlibat dalam pembelajaran serta memperoleh kemampuan komunikasi matematis yang baik. Namun, terdapat dua subjek dengan keterlibatan serta kemampuan komunikasi matematis dalam pembelajaran yang masih rendah. Kata Kunci:                        Kemampuan Komunikasi Matematis, Keterlibatan Siswa, Pendekatan RME Abstract:The purpose of this research was to describe students' mathematical communication skills. They were observed based on students’ involvement in studying quadrilateral through the Realistic Mathematics Education (RME). This research was a qualitative research. The subjects in this research were 6 students of class VII-1 Islamic Junior High School AL-Azhar Banda Aceh who were selected based on the number of certain indicators that were fulfilled. The data collection techniques used in this research were observation of students’ involvement, and tests of mathematical communication skills. The instruments for data collection had been previously validated. The data were analyzed by doing data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Based on the research results, it could be concluded that students' mathematical communication skills observed based on students’ involvement in the learning quadrilateral through the RME approach were good. This could be seen from the achievement of 4 students who accomplished good chategory in mathematical communication skills. This showed that the subjects had learned well because at the time of learning, the students actively involved and accomplished good mathematical communication skills. Thus, the use of the RME approach also aroused students' enthusiasm to be involved in learning and acquired good mathematical communication skills. However, there were still two subjects with low involvement and mathematical communication skills. Keywords:Mathematical Communication Skills, Students’ Involvement, RME Approach
THE APPLICATION OF NUMBER FISHING GAME TO IMPROVE BASIC MATHEMATICS ABILITY Masganti Sit; Yusnaili Budianti; Rahmah Mulyani
AXIOM : Jurnal Pendidikan dan Matematika Vol 10, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30821/axiom.v10i1.8886

Abstract

Abstrak:Kemampuan Matematika permulaan merupakan kemampuan anak untuk berfikir logismatematis dan berkaitan dengan bilangan cacah. Pengamatan awal pada anak usia 5-6 tahun di RA Khairin Islamic School ditemukan bahwa kemampuan Matematika permulaan anak tergolong rendah dan kegiatan pembelajarannya berpusat pada guru sehingga anak tidak aktif menemukan konsep dan tidak ada pengalaman belajar yang menyenangkan dan bermakna. Padahal karakteristik anak usia dini adalah belajar melalui bermain. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini yaitu untuk meningkatkan kemampuan Matematika permulaan dengan menerapkan permainan memancing angka. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Subjek pada penelitian ini sebanyak 21 orang anak usia 5-6 tahun di RA Khairin Islamic School. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: penggunaan permainan memancing angka (sebagai tindakan) berhasil meningkatkan kemampuan Matematika permulaan pada anak usia 5-6 tahun. Hal tersebut ditandai dengan tercapainya skor persentase ketuntasan klasikal sebesar 90,4% pada siklus II. Penemuan lain dari hasil penelitian ini, yaitu: respon anak saat memancing angka sangat senang, antusias, aktif, dan memahami Matematika permulaan dengan konsep nyata. Dengan demikian, penelitian ini menyarankan kepada guru ataupuh penelitian lainnya untuk menerapkan permainan memancing angka untuk meningkatkan kemampuan Matematika permulaan dan menjadikan konsep Matematika menjadi lebih nyata bagi anak. Kata Kunci:Kemampuan Matematika Permulaan, Permainan Memancing Angka, Pendidikan Matematika Abstract:The Basic mathematics Ability is pupils ability to think logical mathematical and is related to whole numbers. Preliminary observations on pupils aged 5-6 years at RA Khairin Islamic School, pupils basic mathematics abilities were relatively low and their learning activities were teacher-centered so that pupils did not actively find concepts and there were no enjoyable and meaningful learning experiences. Though the characteristics of early childhood are learning through playing, he purpose of this study is to improve the basic mathematics abilities by implementing a number fishing game. The research method used was classroom action research. The subjects in this study were 21 children aged 5-6 years at RA Khairin Islamic School. The results showed that: the application of number fishing game (as action) to improve basic mathematics ability of pupils aged 5-6 years. this is indicated by the achievement of a classical percentage ability score of 90.4% in cycle II. The other findings, pupil's responses when fishing for numbers were very happy, enthusiastic, active, and understood basic Mathematics with real concepts. Thus, this research suggests to the teacher or other research to apply the game of number fishing to improve the basic Mathematics ability and to make the Mathematics concept more real for children. Keywords:Basic Mathematics Ability, Number Fishing Game, Mathematics Education

Page 1 of 14 | Total Record : 138