cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. banyumas,
Jawa tengah
INDONESIA
Performance
ISSN : -     EISSN : 26158094     DOI : -
Core Subject : Education,
Performance is our bianually peer-reviewed journal, designed to accommodate research articles in the domain of management science. This journal has been published by Faculty of Economics and Business, Universitas Jenderal Soedirman since 2003. We invite articles in all functional area of management, which mainly about (but not limited to) Human Resource, Marketing, Financial, Operational and Strategic Management.
Arjuna Subject : -
Articles 21 Documents
Search results for , issue "Vol 26 No 2 (2019): Performance" : 21 Documents clear
PENGARUH ASIMETRI KONFLIK TUGAS TERHADAP KINERJA DAN PERAN MANAJEMEN KONFLIK KOLABORASI (Kasus pada Organisasi Non Profit) Darmawati, Dwita; Tohir, Tohir; Restanti, Anisa Sri
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (639.863 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1332

Abstract

This study aims to explore the influence of the composition of perceptual task conflicts on group performance in non-profit organizations. In addition, this study also explores the role of moderators of collaborative conflict management on the influence of the composition of perceptual task conflicts on group performance. Data collection is done by questionnaire. Data were analyzed using hierarchical regression analysis. This study involved 232 respondents from 58 teams / working groups from non-profit organizations namely college scouts, libraries, village level government institutions, early childhood education, PKK organizations and dasa wisma. The results of hierarchical regression analysis indicate that the composition of perceptual task conflicts negatively affects group performance. However, there is not enough evidence of the role of collaboration conflict management in  with the influence of the composition of the conflict on the task of the group on group performance. Several implications are given based on the results of this study
PENGARUH SIFAT GELAP PEMIMPIN TERHADAP NIAT KELUAR KERJA KARYAWAN Susanto, Giovani Anggasta; Sudjadi, Achmad; Pinasti, Margani
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (764.304 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1622

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh leader’s dark triad traits (narcissism, Machiavellianism, dan psychopathy), abusive supervision, dan kepuasan kerja terhadap niat keluar kerja karyawan (turnover intention). Penelitian ini dilakukan di perusahaan penyedia barang promosi, Jakarta. Sebanyak 68 karyawan staff diminta untuk menilai tiga sifat kepribadian dan abusive supervision atasan langsungnya, serta evaluasi diri mengenai turnover intention dan kepuasan kerja melalui kuesioner online. Metode analisis dalam penelitian ini menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil analisis menunjukkan bahwa leader’s dark triad traits kecuali leader’s narcissism berpengaruh positif terhadap abusive supervision; hanya leader’s psychopathyyang berpengaruh negatif terhadap kepuasan kerja dan positif terhadapturnover intention; abusive supervision tidak berpengaruh terhadap turnoverintention, namun berpengaruh negatif terhadap kepuasan kerja; kepuasankerja berpengaruh negatif terhadap turnover intention. Dapat disimpulkanbahwa psychopathy merupakan sifat kepribadian pemimpin yang palingmerugikan organisasi karena memicu karyawan untuk meninggalkanperusahaan.
ANALISIS PERENCANAAN KAPASITAS PRODUKSI DENGAN METODE ROUGHT CUT CAPACITY PLANNING (RCCP) PADA PEMBUATAN PRODUK KASUR BUSA (Studi pada PT Buana Spring Foam di Purwokerto) Matswaya, Akrimi; Sunarko, Bambang; Widuri, Retno; Indriati, Suci
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (768.175 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1624

Abstract

Penelitian dilakukan pada PT Buana Spring Foam di Purwokerto, yang memproduksi spring bed dankasur busa. Pokok masalah dalam penelitian ini adalah menyusun rencana kapasitas produksi kasurbusa sehingga mampu memenuhi permintaan konsumen yang beragam sesuai dengan yangdijadwalkan. Perencanaan kapasitas dilakukan dengan metode Rought Cup Capacity Planning (RCCP)yang memiliki empat langkah yang harus dilakukan. Pertama, melakukan peramalan dengan metodetrend, metode pemulusan dengan musiman, metode moving average, dan metode pemulusan.Kemudian menghitung perencanaan agregat dengan metode tenaga kerja tetap dan metodetransportasi atas dasar hasil peramalan. Selanjutnya dilakukan proses disagregasi dengan metodecut & fit. Kedua, menentukan waktu proses produksi. Ketiga, menghitung bill of capacity dengan caramencari standar hours pada setiap jenis produk. Keempat, menghitung kebutuhan sumber dayaspesifik dan membuat laporan RCCP. Sedangkan untuk kapasitas tersedia didapat dari perhitunganrencana produksi. Bedasarkan hasil perhitungan tersebut dibuat load profile yang menunjukanbahwa hasil penelitian terhadap jadwal induk produksi layak digunakan untuk proses produksikasur busa. Kelayakan ini dihitung berdasarkan kesesuaian antara total kapasitas tersedia 28224unit dengan kapasitas terpakai 19415 unit. Oleh karena itu kapasitas tersedia dapat memenuhikapasitas terpakai.
Dampak Integrasi E-Service Quality dan E-Satisfaction pada E-Repurchase Intention Konsumen Aplikasi GO-JEK Kategori GO-RIDE Setyawati, Sri Murni
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (594.753 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1630

Abstract

Penelitian ini akan menguji dampak integrasi kualitas pelayanan elektronik dan e-satisfaction pada e-repurchase intention. Pemodelan struktural digunakan sebagai alat analisis. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 114 pengguna layanan go-ride di wilayah Purwokerto. Hasil temuan penelitian menyatakan bahwa kualitas layanan elektronik mempunyai dampak positif pada kepuasan dan niat beli elektronik. Studi ini juga mendukung pandangan yang menunjukkan e-satisfaction mempuyai pengaruh positif pada e-repurchase intention. Serta, e-satisfaction sebagai variabel perantara hubungan kualitas pelayanan dan niat beli elektronik.
The Analysis Effect Of Commodities Crude Oil and Coal In Indonesia Stock Exchange Hersugondo, H.; Laksana, Rio Dhani; Mayasari, Viviana
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (681.595 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1609

Abstract

Crude oil is a commodity and major world needs today. Since the historic collapse of Lehman Brothers helped precipitate the global economic crisis in the spring of 2008, a strong positive correlation between the price of crude oil continues to appear and the global stock markets, including the stock exchanges in Indonesia. This happens due to capital market investors assume that rising energy prices are a sign of the increasing global demand objective of this study was to determine the effect of crude oil prices and the price of coal on JCI in the Stock Exchange in the period 2012 -2017.          This study will use a time series data analysis tool Vector Autoregression approach. VAR model approach is considered more suitable for detecting a mutual relationship or a dynamic two-way causality between variables in world crude oil prices, the price of gold and the price of coal on the stock price index of the mining sector in the system of equations
Teori Penjaminan Simpanan Perbankan: Sebuah Intisari Wardhana, Leo Indra; Sufitri, Sufitri
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1086.312 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1570

Abstract

This article summarizes the two main theories of deposit insurance, i.e. Diamond and Dybvig (1984) and Keraken and Wallace (1978), as well as discussing how the system is implemented in Indonesia and ASEAN countries. The article aims to give a simple yet comprehensive understanding for banking and finance students on two main theoretical papers in banking, both for under- and postgraduate students.  
Pengaruh Motivasi Kerja Otonom dan Internal Locus of Control Terhadap Kinerja Karyawan dengan Employee Engagement Sebagai Variabel Mediasi Abdurrahman, Muhammad Shollih; Purnomo, Ratno; Jati, Eling Purwanto
Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (881.029 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1621

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh motivasi kerja otonom dan internal locus of control terhadap kinerja karyawan PDAM Tirta Satria dengan employee engagement sebagai variabel mediasi. Jumlah responden yang diambil dalam penelitian ini adalah 92 responden dengan menggunakan purposive sampling.  Penelitian ini menggunakan metode survey dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis regresi berganda dengan software SPSS. Berdasarkan hasil analisis, dapat disimpulkan bahwa motivasi kerja otonom  dan internal locus of control berpengaruh positif  terhadap kinerja karyawan dengan employee engagement sebagai variabel mediasi.
Dampak Integrasi E-Service Quality dan E-Satisfaction pada E-Repurchase Intention Konsumen Aplikasi GO-JEK Kategori GO-RIDE Sri Murni Setyawati
Performance: Jurnal Personalia, Financial, Operasional, Marketing dan Sistem Informasi Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (594.753 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1630

Abstract

Penelitian ini akan menguji dampak integrasi kualitas pelayanan elektronik dan e-satisfaction pada e-repurchase intention. Pemodelan struktural digunakan sebagai alat analisis. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 114 pengguna layanan go-ride di wilayah Purwokerto. Hasil temuan penelitian menyatakan bahwa kualitas layanan elektronik mempunyai dampak positif pada kepuasan dan niat beli elektronik. Studi ini juga mendukung pandangan yang menunjukkan e-satisfaction mempuyai pengaruh positif pada e-repurchase intention. Serta, e-satisfaction sebagai variabel perantara hubungan kualitas pelayanan dan niat beli elektronik.
Pengaruh Motivasi Kerja Otonom dan Internal Locus of Control Terhadap Kinerja Karyawan dengan Employee Engagement Sebagai Variabel Mediasi Muhammad Shollih Abdurrahman; Ratno Purnomo; Eling Purwanto Jati
Performance: Jurnal Personalia, Financial, Operasional, Marketing dan Sistem Informasi Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (881.029 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1621

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh motivasi kerja otonom dan internal locus of control terhadap kinerja karyawan PDAM Tirta Satria dengan employee engagement sebagai variabel mediasi. Jumlah responden yang diambil dalam penelitian ini adalah 92 responden dengan menggunakan purposive sampling. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis regresi berganda dengan software SPSS. Berdasarkan hasil analisis, dapat disimpulkan bahwa motivasi kerja otonom dan internal locus of control berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan dengan employee engagement sebagai variabel mediasi.
The Analysis Effect Of Commodities Crude Oil and Coal In Indonesia Stock Exchange H. Hersugondo; Rio Dhani Laksana; Viviana Mayasari
Performance: Jurnal Personalia, Financial, Operasional, Marketing dan Sistem Informasi Vol 26 No 2 (2019): Performance
Publisher : Faculty of Economics and Business Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (681.595 KB) | DOI: 10.20884/1.jp.2019.26.2.1609

Abstract

Crude oil is a commodity and major world needs today. Since the historic collapse of Lehman Brothers helped precipitate the global economic crisis in the spring of 2008, a strong positive correlation between the price of crude oil continues to appear and the global stock markets, including the stock exchanges in Indonesia. This happens due to capital market investors assume that rising energy prices are a sign of the increasing global demand objective of this study was to determine the effect of crude oil prices and the price of coal on JCI in the Stock Exchange in the period 2012 -2017. This study will use a time series data analysis tool Vector Autoregression approach. VAR model approach is considered more suitable for detecting a mutual relationship or a dynamic two-way causality between variables in world crude oil prices, the price of gold and the price of coal on the stock price index of the mining sector in the system of equations

Page 1 of 3 | Total Record : 21


Filter by Year

2019 2019


Filter By Issues
All Issue Vol 30 No 1 (2023): Performance Vol 29 No 01 (2022): Performance Vol 29 No 2 (2022): Performance Vol 29 No 1 (2022): Performance Vol 28 No 2 (2021): Performance Vol 28 No 1 (2021): Performance Vol 27 No 2 (2020): Performance Vol 27 No 1 (2020): Performance Vol 26 No 2 (2019): Performance Vol 26 No 1 (2019): Performance Vol 26 No 1 (2019): Performance Vol 25 No 2 (2018): Performance Vol 25 No 2 (2018): Performance Vol 25 No 1 (2018): Performance Vol 25 No 1 (2018): Performance Vol 24 No 2 (2017): Performance Vol 24 No 2 (2017): Performance Vol 24 No 1 (2017): Performance Vol 24 No 1 (2017): Performance Vol 23 No 2 (2016): Performance Vol 23 No 2 (2016): Performance Vol 23 No 1 (2016): Performance Vol 23 No 1 (2016): Performance Vol 22 No 2 (2015): Performance Vol 22 No 2 (2015): Performance Vol 21 No 1 (2015): Performance Vol 21 No 1 (2015): Performance Vol 20 No 2 (2014): Performance Vol 20 No 2 (2014): Performance Vol 19 No 1 (2014): Performance Vol 19 No 1 (2014): Performance Vol 18 No 2 (2013): Performance Vol 18 No 2 (2013): Performance Vol 17 No 1 (2013): Performance Vol 17 No 1 (2013): Performance Vol 16 No 2 (2012): Performance Vol 16 No 2 (2012): Performance Vol 15 No 1 (2012): Performance Vol 15 No 1 (2012): Performance Vol 14 No 2 (2011): Performance Vol 14 No 2 (2011): Performance Vol 13 No 1 (2011): Performance Vol 13 No 1 (2011): Performance Vol 12 No 1 (2010): Performance Vol 12 No 1 (2010): Performance Vol 11 No 2 (2010): Performance Vol 11 No 2 (2010): Performance Vol 10 No 1 (2009): Performance Vol 10 No 1 (2009): Performance Vol 9 No 2 (2009): Performance Vol 9 No 2 (2009): Performance Vol 8 No 1 (2008): Performance Vol 8 No 1 (2008): Performance Vol 7 No 2 (2008): Performance Vol 7 No 2 (2008): Performance Vol 6 No 1 (2007): Performance Vol 6 No 1 (2007): Performance Vol 5 No 2 (2007): Performance Vol 5 No 2 (2007): Performance Vol 4 No 1 (2006): Performance Vol 4 No 1 (2006): Performance Vol 2 No 1 (2005): Performance More Issue