cover
Contact Name
Dr. Rustono Farady Marta, S.Sos., M.Med.Kom
Contact Email
rustonofarady@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
phandayani@bundamulia.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota tangerang,
Banten
INDONESIA
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
ISSN : 25020935     EISSN : 26156423     DOI : -
Jurnal Magister Ilmu Komunikasi is an academic journal published twice annually (June-December) by Department of Communication in Master Degree of Universitas Bunda Mulia. This journal publishes original researches in multi concepts, theories, perspectives, paradigms and methodologies on postmodernism in communications studies perspective. Focus of Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi is posmodernism in communication studies perspective and the scope of journal (but not limited to) are: (1) Corporate Communication; (2) Marketing & Tourism Communication; (3) Media Studies; (4) Cultural Studies; (5) Feminism Studies; and (6) Philosophy of Communication.
Arjuna Subject : -
Articles 152 Documents
INTERAKSIONAL MODEL KOMUNIKASI PEMBANGUNAN DI ERA DEMASSIFIKASI N. Wibawanti Ratna Amina
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 3, No 01 (2017): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (467.505 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v3i01.842

Abstract

Development model is always correlated with the Communication model evolves. Growth model to produce a top-down communication, Model Trickle down effect has resulted in a double take a step communication model. The Models turned out to create a gap of knowledge. The failure of the growth paradigm demands that the integral between growth and social intervention. These demands will have implications on the formation of interactive communication model development perspective. Although this perspective shortage theoretical foundation, this perspective provides the main instructions for implementing communication research. Keywords: Growth, Comuunicatian, gap, knowledge, interactive
DETERMINAN CITRA MEREK PADA IKLAN PRODUK GAWAI “VIVO” BERDASARKAN ASPEK “CELEBRITY ENDORSER” Fensi, Fabianus; Christian, Michael
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 4, No 02 (2018): Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (27.805 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v4i02.1347

Abstract

Dampak dari penggunaan influencer dalam dalam suatu produk seperti gawai yang dapat menciptakan efektivitas iklan yang lebih kuat. Hal ini menguatkan pemahaman iklan dalam upaya untuk menceritakan kisah, membangkitkan emosi, menciptakan fantasi, dan dampak memberikan visual yangkuat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh citra merek gawai VIVO. Dengan menggunakan penelitian kuantitatif dan diolah dengan SPSS 25.0 hasil penelitian ini menjelaskan citra merek secara parsial dipengaruhi oleh faktor-faktor seperti kualitas diri endorser, kesamaan, dan kekuatan persuasif yang ditampilkan. Sedangkan faktor-faktor dapat dipercaya, keahlian, daya tarik fisik,popularitas tidak berpengaruhi. Secara simultan citra merek pada gawai VIVO dipengaruhi oleh faktorfaktor Dapat Dipercaya, Keahlian, Daya Tarik Fisik, Kualitas Dihargai, Kesamaan, Popularitas, dan Kekuatan Persuasif.Kata kunci: citra merek, gawai, endorser, influencer
PERJUANGAN MULTIKULTURALISME PERHIMPUNAN INDONESIA TIONGHOA DALAM PERSPEKTIF REKOGNISI AXEL HONNETH Marta, Rustono Farady
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 4, No 01 (2018): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (27.805 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v4i01.1065

Abstract

Social equality among human beings is the ideal condition that has been initiated byphilosophers such as Hegel and Mead, but Axel Honneth offers a different perspective on bothimplementation levels and a more holistic perspective. One of the thoughts related to the acquisition ofHonneth's recognition through his postulate, has illustrated that there is a struggle on the basis ofawareness of respect and recognition of cultural identity in the realm of multiculturalism. In the strugglethere are several steps that must be passed to obtain mutual recognition of the particular identity, wherethe working principle starts from the affective level of love, then the cognitive is in the realm of the legalorder, until the intellectual intuition is poured in the form of solidarity. These three become forms ofreciprocal relationships that lead to the acquisition of recognition in several stages in every phase ofsociety's development. This is in line with the struggle of the Chinese Association of China (INTI) which isalways at the forefront of diffusing the implementation of multiculturalism to the wider community.Recognition of the equal rights and obligations of citizens is an essential human role, as well as the ethnicChinese Indonesian community that has become an integral and fundamental part of the Unitary State ofthe Republic of Indonesia (NKRI). Unfortunately, past political policies 'scratch' history track record thatactually creates a negative perception related to the existence of this ethnic.Keywords: Axel Honneth Recognition, Multiculturalism, Perhimpunan INTI
MENYAKSIKAN MASA LALU MELALUI BIOPIC FILM DALAM KAJIAN HISTORIOGRAFI VISUAL Sandy Allifiansyah
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 3, No 01 (2017): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (169.959 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v3i01.846

Abstract

Historical text from now on could be see in a visual form. Along with the technology, the interpretation about the past and its prominent figures become more plural. The audiences have been served the visual historiography (historiopothy) when they watched the biopic or any other historical movies. This visual historiography has a strong and weakness sides. On the positive side, we can see how the historical text is getting more fluid. There is no monopoly on the systematic historiography and single interpretation about what happened in the past. But another problem comes form on the other side about the competence and subjectivity of the historical author themselves.Keywords: discourse, narration, postmodernism, visual historiography
KAJIAN ILMU KOMUNIKASI PANDANGAN DAN HARAPAN (studi eksploratif tentang pandangan dan harapan pembelajaran Ilmu Komunikasi pada mahasiswa 5 PTS di DKI Jakarta) Teguh Priyo Sadono; Rina Nur Chasanah
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 2, No 02 (2016): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (542.229 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v2i02.837

Abstract

Communication Studies in university is a very high study of public interest to learn it, so almost all the universities have faculty and Communication studies program. However, the study of Communication Science is relatively linear and the development of science through verification to test the theory. This fact makes the field of study is not applicable and trapped in the development of knowledge. To avoid the occurrence of cases in the science of Agriculture and Science Administration, which in leave the community then this research is done. This study aims to understand the views and expectations of students semester 7 and above about the study of Communication Science. By using survey method conducted exploration of the object. This research to researched at 320 respondents from 5 PTS in Kopertis III. The results showed that their views on teaching materials Communication Science clearly focused on the development of science. They felt they did not get what they expected with a lecture in Communication Science. Because of that also to equip themselves in the world of work, most want a further study in S2. In conclusion, Communication Science Program is now more to the development of science, less provide applicable provision of communication to students. Keywords: linear, views and expectations
BUDAYA PENGGUNA APLIKASI BACA BERITA INDONESIA (Studi Deskriptif pada Mahasiswa Jurnalistik Jakarta Barat) Teguh Priyo Sadono; Nicodemus Koli
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 1, No 01 (2015): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (53.13 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v1i01.1636

Abstract

AbstrakBerkembangnya media kini tengah membanjiri para khalayak pengguna dan implikasinya telah memberikan nuansa yang berbeda dari waktu ke waktu, bahkan nuansa tersebut telah melembaga hingga menjadi budaya di masyarakat. Media konvensional seperti tabloid Goal, majalah Tempo, surat kabar Kompas dan Tribun, hingga berbagai situs berita seperti Viva, Detik, dan Kapanlagi yang tergolong dalam web 1.0, kini tidak kesulitan menyajikan berita-berita yang dapat dijadikan sebagai sumber berita utama. Seluruhnya telah dihimpun oleh aplikasi Baca Berita Indonesia atau yang disingkat BaBe, suatu teknologi yang menyajikan fitur indeks berita secara ringan, cepat, dan lengkap dari berbagai sumber berita dan penggunanya bebas berbagi berita. Tentu saja pola seperti ini telah merujuk pada posisi social media sebagai web 2.0, dimana teknologi ini muncul setelah media konvensional dan beberapa situs berita onlinemedia yang digolongkan sebagai web 1.0 telah menunjukkan eksistensinya di masyarakat. Berdasarkan deskripsi tersebut, maka perlu diteliti secara mendalam terhadap budaya konsumsi berita pada pengguna aplikasi BaBe. Para pengguna aplikasi tersebut dapat memilih untuk tetap mengandalkan aplikasi BaBe untuk melihat berita terkini, kemudian merujuk pada situs penyedia berita sumbernya atau hanya membacanya sepintas lalu. Selain itu, melalui penelitian ini pula akan diketahui pola konsumsi berita yang dibagikan oleh pengguna BaBe melalui social media. Adapun kerangka berpikir yang akan digunakan dalam penelitian ini menggunakan Social Action Media Studies yang dicetuskan oleh Gerard Schoening dan James Anderson. Terdapat enam premis utama pendekatan studi ini kepada khalayak komunitas pengguna aplikasi BaBe dengan pendekatan kualitatif, dimana instrumen yang digunakan adalah focus group discussion dengan metode deskriptif. Bersandar pada paradigma penelitian interpretif, pada pelaksanaannya penelitian ini akan melibatkan mahasiswa ilmu komunikasi dari berbagai tingkatan semester di Jakarta Utara sebagai partisipan penelitian. Kata kunci: Budaya, Berita, Aplikasi BABE.
KOMODIFIKASI NILAI NASIONALISME SEBAGAI IDENTITAS SOSIAL MELALUI TETRALOGI STAND UP COMEDY PANDJI PRAGIWAKSONO Yudhi, Lim; Sadono, Teguh Priyo
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 4, No 02 (2018): Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (27.805 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v4i02.1343

Abstract

Pandji Pragiwaksono selama menekuni karirnya di bidang stand up comedy telah menggelar empat tour stand up comedy show yang masing-masing berjudul “Bhinneka Tunggal Tawa”, “Merdeka Dalam Bercanda”, “Mesakke Bangsaku”, dan “Juru Bicara”. Seluruh materi yang dibawakan oleh Pandji seputar isu-isu sosial yang hadir dalam kehidupan bangsa Indonesia. Pandji berharap dapat memberikan perspektif baru kepada bangsa Indonesia untuk menjaga semangat nasionalisme dalam setiap stand up special-nya. Materi stand up comedy yang ditampilkan oleh Pandji selalu sarat dengan dunia politik. Hal ini juga terlihat melalui beberapa karya tulisannya di blog pribadinya yang selalu membahas isu-isu sosial politik. Sosok Anies Baswedan muncul dalam beberapa tulisan Pandji Pragiwaksono selama masa kampanye pilgub DKI Jakarta 2017 putaran pertama. Pandji menggelar tur-nya yang diberi judul “Juru Bicara” sekaligus ia saat itu menjadi juru bicara dari pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Anies Baswedan dan Sandiaga Uno. Setiap materi stand up comedy yang dibawakan oleh Pandji selalu dibahas kembali melalui blog pribadinya. Pandji membahas bahwa solusi dari setiap permasalahan sosial yang ada di Indonesia adalah masih kurangnya kualitas pendidikan di Indonesia. Solusinya adalah butuh sosok yang dapat membawa perubahan tersebut untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia. produksi wacana kepentingan politik di balik setiap materi stand up Pandji Pragiwaksono yang mengemas nilai nasionalisme sebagai identitas sosial menjadi sebuah komoditas di balik tetralogi stand up tour Pandji Pragiwaksono. Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan melalui AWK Teun A. van Dijk secara kritis, kepentingan politik yang dijual dengan mengemas nilai nasionalisme sebagai sebuah komoditas ideologi sebagai sebuah proses komodifikasi dalam memproduksi wacana kampanye politik melalui proses reproduksi materi stand up comedy dari setiap pertunjukkan stand up comedy special tour yang dibawakan oleh Pandji Pragiwaksono.Kata Kunci: Stand up comedy, Komodifikasi, Nasionalisme, Wacana Kritis
KOMUNIKASI BISNIS BERBASIS ETIKA LINGKUNGAN SEBAGAI CSR THE BODY SHOP INDONESIA Yunike Hardhiyanti; Udung Noor Rasyid
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 3, No 02 (2017): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (376.383 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v3i02.925

Abstract

Penelitian ini berjudul “Komunikasi Bisnis Berbasis Etika Lingkungan Sebagai Bentuk Corporate SocialResponsibility The Body Shop Indonesia (Studi Kasus: Kampanye #Pay4Plastik The Body ShopIndonesia Di Jakarta. Penelitian ini betujuan untuk: 1). Mengetahui bagaimana The Body Shopmelakukan komunikasi bisnis beretika pada kegiatan korporasinya dalam lingkup internal & eksternalkorporasi ; 2). Mengetahui mengapa The Body Shop sangat fokus pada isu-isu serta kegiatan CSR yangterkait dengan lingkungan salah satunya #Pay4Plastic; 3). Mengetahui bagaimana The Body Shop melihatCSR #Pay4Plastic yang dilakukannya menghasilkan dampak positif di masyarakat. Metode penelitianyang digunakan adalah studi kasus. Dalam hal ini teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi,wawancara, dan studi dokumentasi. Hasil Penelitian ini, yaitu: 1). The Body Shop melakukan komunikasibisnisnya secara lingkup internal & eksternal korporasi dengan menggunakan kanal-kanal komunikasiyang digunakannya. Adapun kanal komunikasi yang digunakan untuk menyampaikan prinsip bisnis yang dijalankannya adalah: Strategi komunikasi produk, Public Relations, serta sudut-sudut yang berada diHead Office The Body Shop Indonesia yang dijadikan sebagai penggambaran jenis bisnis yang dijalankanoleh The Body Shop Indonesia khususnya. 2). The Body Shop fokus akan hal-hal yang bersifat sosial danlingkungan dikarenakan tujuan The Body Shop adalah sebagai brand kosmetik yang paling beretika didunia dan bisnis global berkelanjutan yang sebenarnya. Selain itu, The Body Shop merupakan peloporCSR serta bisnis global pertama yang mempraktikkan perdagangan yang adil serta melakukan kampanyesosial dan lingkungan. CSR yang dilakukan The Body Shop Indonesia melalui Kampanye #Pay4Plasticjuga terkait dengan hal tersebut, dimana kampanye yang dilakukan selain untuk membangun kesadaranmasyarakat akan sampah plastik. Kampanye tersebut juga digunakan sebagai komunikasi bisnis untukmenciptakan para karyawan dan konsumen yang loyalitas. 3). The Body Shop melihat dampak positifyang ditimbulkan dari Kampanye #Pay4Plastic ini melalui banyaknya publik yang ikut terlibat dalampengumpulan petisi plastik berbayar. The Body Shop Indonesia juga melihat dari sisi tindak lanjut darikampanye #Pay4Plastik yang telah ditanggapi oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan(KLHK) Republik Indonesia pada tanggal 30 Desember 2015 akan petisi yang telah dikumpulkan olehThe Body Shop Indonesia secara offline. Hasil dari petisi tersebut dengan dikeluarkannya surat edaran dibawah Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Bahan Beracun Berbahaya (Nomor: SE-06/PSLB3-PS/2015) yang ditujukan kepada kepala daerah dan pelaku usaha; mengenai penerapan plastik berbayar diseluruh gerai pasar modern di Indonesia.Kata Kunci: Komunikasi, Bisnis, Etika, CSR, Kampanye
GERINDRA AKAN MENJADI PARTAI BESAR Ramon Kaban
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 1, No 02 (2015): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (148.992 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v1i02.1632

Abstract

AbstrakMedia online memiliki banyak kelebihan dalam menyampaikan opini kepada khalayak, salah satunya adalah kecepatan opini yang jauh melampaui media konvensional seperti surat kabar. Opini di media online dipengaruhi oleh kepentingan politik yang terlihat dari wacana opini politik yang dilakukan oleh media.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Penelitian ini bersifat deskriptif, maksudnya yaitu penelitian ini bertujuan untuk mengumpulkan informasi actual secara rinci yang melukiskan gejala yang ada. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan teknik analisis wacana Teun A. Van Dijk untuk menganalisis wacana yang dikembangkan dalam opini politik Kompasiana.com.Hasil penelitian dengan menggunakan wacana ini ialah bahwa pada wacana yang dikembangkan dalam media Kompasiana.com terhadap opini politik dengan topic Gerindra akan menajdi partai besar di Indonesia menunjukkan adanya kepentingan politik. Karena didalam wacana tersebut banyak subtopic yang menunjukkan citra positif sosok Prabowo Subianto selaku ketua partai Gerindra.Berdasarkan temuan penelitian itu, peneliti memiliki kesimpulan bahwa sosok Prabowo Subianto berada dalam relasi kekuasaan pada media Kompasiana.com. Kompasiana.com menjadi alat bagi kepentingan sosok Prabowo Subianto dengan membangun Partai Gerindra yang akan menjadi partai besar di Indonesia pada pemilu 2014. Kata Kunci:Opini Politik, Analisis Wacana
KREDIBILITAS KOMUNIKATOR DALAM MENUMBUHKAN SIKAP KELOMPOK TANI HUTAN DI KABUPATEN SUMEDANG Iriana Bakti; Trie Damayanti; Aang Koswara
Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi Vol 2, No 01 (2016): BRICOLAGE: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (163.338 KB) | DOI: 10.30813/bricolage.v2i01.827

Abstract

The communicators in environment communication has a very important role in establishing effectivecommunication in the environment with their audience. A communicator tried to resuscitatecommunity to always care to the surrounding environment . The presence of a credible environmentalcommunicator can reduce the gaps in knowledge about environmental issues, and may even build apositive attitude towards the development of forestry. Studies on the credibility of communicator inenvironment communication is intended to determine the skills and increasing confidence ofcommunicators KTH members attitude towards forestry development. The research method isdescriptive survey using a questionnaire as a primary research instrument. The results showed that (1)the environmental communicators are people who have considerable expertise in explaining themessage, and answer questions about the message, so as to foster a positive attitude towards thedevelopment of forestry KTH members. (2) Communicators environment is a trustworthy person,being able to practice the material presented and able to encourage members of KTH to be able topractice it conveys, so as to foster a positive attitude towards the development of forestry KTHmembers. (3) Based on its expertise in explaining the message, and answer questions about about themessage, as well as its belief in practice the messages conveyed in, and encourage members of KTH tobe able to practice it conveys, the communicator environment has a high degree of credibility, so as tofoster a positive attitude member KTH on development of forestry. To optimize the implementation offorestry development, forestry should recruit young people so to become members of KTH, andforestry has to more concerned about environmental issues.Keywords: communicator, credibility, expertise, trustworthiness, attitude

Page 3 of 16 | Total Record : 152