Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal SPORTIF : Jurnal Penelitian Pembelajaran

Meningkatkan Keterampilan Gerakan Handspring Dengan Pembelajaran Melalui Gaya Mengajar Inkuiri Ridwan, Mochamad; Febriyanti, Irma; Wijaya, Andhega
Jurnal SPORTIF : Jurnal Penelitian Pembelajaran Vol 3 No 1 (2017): Jurnal SPORTIF : Jurnal Penelitian Pembelajaran
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (348.921 KB) | DOI: 10.29407/js_unpgri.v3i1.735

Abstract

Tujuan ini yang ingin dicapai dalam penelitian yaitu: 1) mengetahui sejauh mana aktivitas mahasiswa dalam belajar handspring pada senam artistik, 2) Mengetahui sejauh mana respon siswa terhadap pembelajaran handspring pada senam artistik dengan menggunakan gaya mengajar inkuiri, 3) Mengetahui sejauh mana hasil belajar pembelajaran handspring pada senam artistik dengan menggunakan gaya mengajar inkuiri. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action research). Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilakukan selama dua siklus dimana dalam satu siklus terdiri dari 4 pertemuan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah mahasiswa pendidikan olahraga angkatan 2015 kelas D sebanyak 41 mahasiswa. Hasil penelitian untuk tes keterampilan gerakan handspring pada siklus I hingga siklus II mengalami peningkatan, sehingga dari peneliti menyimpulkan dengan pendekatan modifikasi pembelajaran melalui gaya mengajar inkuiri mampu meningkatkan penguasaan keterampilan pada gerakan handspring.