Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBANTUAN MEDIA GAMBAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPA DITINJAU DARI MOTIVASI ., Ni Kadek Suratdeni; ., Dra. Nyoman Kusmariyatni,S.Pd; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 4, No 1 (2016):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v4i1.7272

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran team assisted individualization berbantuan media gambar terhadap hasil belajar IPA ditinjau dari motivasi belajar siswa kelas V SD di Gugus VI Kecamatan Kubutambahan Tahun Pelajaran 2015/2016. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 42 orang. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan desain post test only control group design. Data hasil belajar dikumpulkan dengan menggunakan metode tes dengan instrumen tes pilihan ganda. Sedangkan, data motivasi belajar siswa dikumpulkan dengan metode non tes yakni kuesioner. Data hasil belajar yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik deskriptif dan ANAVA dua jalur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) terdapat perbedaan hasil belajar IPA antara siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran team assisted individualization berbantuan media gambar dan siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran konvensional (FA hitung = 8,22 > F tabel = 4,10).(2) terdapat perbedaan hasil belajar IPA antara siswa yang memiliki motivasi belajar tinggidan siswa yang memiliki motivasi belajar rendah (FB hitung = 4,36 > F tabel = 4,10).(3) terdapat pengaruh interaksi model pembelajaran yang diterapkan dengan motivasi belajar terhadap hasil belajar IPA, (FAB hitung = 38,17 > F tabel = 4,10). Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran team assisted individualization berbantuan media gambar berpengaruh terhadap hasil belajar IPA ditinjau dari motivasi belajar siswa kelas V SD di Gugus VI Kecamatan Kubutambahan Tahun Pelajaran 2015/2016. Kata Kunci : model team assisted individualization, hasil belajar, motivasi belajar This research aimed to determine the influence of team assisted individualization learning model helped by picture media toward IPA learning result that reviewed from learning motivation of fifth grade of elementary school in Gugus IV Sub District Kubutambahan in academic year of 2015/2016. The sample of this research is 42 people. This research is with post test only control group desaign. Learning result data is gathered by using test method with instrumental of multiple choice. Meanwhile, the data of students motivation is gathered by non test method, that is questioner. Learning result data will be analyized by statistic descriptif analyzing technique and ANAVA 2 lane. The result of this research will show that : (1) there is a different of IPA learning result between the students who are studied by team assisted individualization learning model by picture media and the students who are studied by conventional learning model (FAcount = 8,22 > Ftable = 4,10). (2) There is a different of IPA learning result between high motivation students and low motivation students (FBcount = 4,36 > Ftable = 4,10). (3) there is interaction influence of learning result that applied with learning motivation toward IPA learning result (FABcount = 38,17 > Ftable = 4,10). From the reseach result, can be concluded that team assisted individualization learning model helped by picture media has an affect toward IPA learning result reviewed from learning motivation of fifth grade students of elementary School in Gugus VI sub District Kubutambahan in academic year of 2015/2016. keyword : Team Assisted Individualization Model, Learning result, Learning Motivation
PENGARUH PENDEKATAN SAINTIFIK BERBASIS PROYEK TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD ., Nancy Cinthia Arni Nonitha; ., Prof. Dr. Gede Sedanayasa,M.Pd; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 3, No 1 (2015):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v3i1.5647

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan pada hasil belajar matematika antara kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik berbasis proyek dan kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran konvensional. Jenis penelitian ini adalah penelitian quasi experimen dengan rancangan post-test only control group design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV di SD Negeri 14 Pedungan Kecamatan Denpasar Selatan yang terdiri dari dua kelas yaitu kelas IVA dan kelas IVB. Sampel ditentukan melalui teknik sampling jenuh. Berdasarkan teknik tersebut, diperoleh kelas IVB sebagai kelas eksperimen dan IVA sebagai kelas kontrol. Data yang dianalisis dalam penelitian ini adalah hasil belajar matematika yang dikumpulkan melalui tes objektif pilihan ganda. Data dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan statistik inferensial (uji-t). Hasil penelitian menunjukkan bahwa, terdapat perbedaan yang signifikan pada hasil belajar matematika siswa antara kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik berbasis proyek dan kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran konvensional. Hal ini dapat dilihat dari hasil uji hipotesis menggunakan uji-t, dengan thitung lebih besar dari ttabel (thitung = 8,769 > ttabel = 2,000). Rata-rata skor kelompok eksperimen adalah 12,54 dan rata-rata skor kelompok kontrol adalah 11,03. Dengan demikian, pendekatan saintifik berbasis proyek berpengaruh terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IV di SD Negeri 14 Pedungan Kecamatan Denpasar Selatan tahun pelajaran 2014/2015.Kata Kunci : pendekatan saintifik, berbasis proyek, hasil belajar, matematika This study aims to find out the significant effect of students’ achievement in mathematics lesson between group of students who teach by using the learning project-based scientific approach and group of students who teach by using conventional approach. This study is quasi experiment which uses post-test only control group design. The population of this study is all students in 4 th Grade of SD Negeri 14 Pedungan Kecamatan Denpasar Selatan which consists of two classes, class IVA and IVB class. The sample of this study is chose by using surfeited sampling. Dealing with the sampling technique, class IVA as experiment group and IVB as control group. The data which are analyzed in this study are the result of students’ achievement in mathematics lesson in cognitive scope which is collected through objective multiple choice test. The data are analyzed by using descriptive and inferential statistic (Null-Hypothesis). The result of the study shows that there is a significant effect in students’ achievement in mathematics lesson between group of students who teach by learned with the learning project-based scientific approach and group of students who teach by using conventional approach. The result can be seen from the result of hypothesis test using Null-Hypothesis that thitung more than ttable (thitung = 8,769 > ttabel = 2,000). The average score of experiment group is 12,54 and the average score of control group is 11,03 . It means that the learning project-based scientific approach has an effect of students’ achievement in mathematics lesson in the 4th Grade of SD Negeri 14 Pedungan Kecamatan Denpasar Selatan, in the academic year 2014/2015.keyword : scientific approach, project-based, result study, mathematics
PENGARUH METODE PROBLEM POSING TERHADAP KEMAMPUAN PROBLEM SOLVING PADA PEMBELARAN MATEMATIKA BAGI SISWA KELAS V ., Ni Matul Ulfa; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd; ., Drs. Made Sumantri, M.Pd.
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 4, No 1 (2016):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v4i1.7258

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode problem posing terhadap kemampuan problem solving pada pembelajaran matematika bagi siswa kelas V SDN Gugus VI Kecamatan Sawan tahun pelajaran 2015/2016. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu. Populasi penelitian ini adalah seluruh kelas V SDN di Kecamatan Sawan tahun pelajaran 2015/2016 yang berjumlah 158 orang. Sampel penelitian ini yaitu kelas V SDN 8 Sangsit yang berjumlah 38 orang dan siswa kelas V SDN 4 Sangsit yang berjumlah 25 orang. Data hasil belajar dikumpulkan dengan menggunakan tes isian. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik deskriptif dan statistik inferensial yaitu uji-t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan perbedaan kemampuan problem solving matematika yang signifikan antara siswa yang mengikuti pembelajaran dengan metode problem posing dan siswa yang mengikuti pembelajaran dengan bukan menggunakan metode problem posing pada siswa kelas V SDN Gugus VI Kecamatan Sawan tahun pelajaran 2015/2016. Perbandingan hasil perhitungan rata-rata skor kemampuan problem solving matematika kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran dengan metode problem posing adalah 70,15 lebih besar dari rata-rata skor kemampuan problem solving matematika kelompok siswa yang mengikuti pembelajaran dengan bukan menggunakan metode problem posing sebesar 55,92. Adanya perbedaan yang signifikan menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan metode problem posing berpengaruh terhadap kemampuan problem solving matematika siswa dibandingkan dengan bukan menggunakan metode problem posing.Kata Kunci : metode problem posing, kemampuan problem solving This study was aimed to determine the effect of problem posing method on Mathematics problem solving skill for fifth grade students of SDN VI in district of Sawan in the academyc year of 2015/2016. This research is quasi-experimental research. The population of this study was the whole class of fifth grade that is 158 students total in the district of Sawan in the academic year of 2015/2016. The samples of this research are 38 students of fifth grade on SDN 8 Sangsit and 25 fifth grade students of SDN 4 Sangsit. Learning outcomes data of this study was collected using field test. The data study was analyzed using descriptive statistical analysis statistic techniques and inferential statistics ie t-tesT. The result of this study was indicated that there are differences in mathematical problem solving skill between students who take the problem posing teaching methods and students who following the study by not using problem posing methods in fifth grade of SDN VI district of Sawan in the academyc year of 2015/2016. The result comparison of the average score of the mathematics problem solving skill of the group of students who take the problem posing learning methods was 70,15 higher than the average score of mathematical problem solving skill group of students who take the learning by not using the methods of problem posing at 50,92. Any significant differences indicate that the problem posing learning methods affect the students mathematical problem solving skill compared to not using the problem posing learning method.keyword : Problem Posing Method, Problem Solving Skill
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SSCS TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA ., Eka Peri Artawan; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd; ., I Wayan Widiana, S.Pd., M.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 2, No 1 (2014):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v2i1.2045

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa antara kelompok siswa yang mengikuti model pembelajaran SSCS dengan kelompok siswa yang melaksanakan pembelajaran menggunakan model pembelajaran konvensional. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu. Sampel penelitian ini yaitu siswa kelas IV SD No.4 Kalibukbuk yang berjumlah 35 orang dan siswa kelas IV SD No. 2 Kalibukbuk yang berjumlah 24 orang. Data kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dikumpulkan dengan menggunakan tes essay. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik analisis statistik deskriptif dan statistik inferensial yaitu uji-t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas IV semester I di Gugus XV Kalibukbuk yang signifikan antara kelompok siswa yang mengikuti model pembelajaran SSCS dengan kelompok siswa yang mengikuti model pembelajaran konvensional (thitung > ttabel, thitung = 10,53 dan ttabel = 2,00). Berdasarkan temuan di atas, disimpulkan bahwa model pembelajaran SSCS berpengaruh positif terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika dibandingkan dengan model pembelajaran konvensional.Kata Kunci : Model Pembelajaran SSCS, Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika This research attempted to find out the difference of the mathematics problem solving ability between the students taught by SSCS teaching method and the students taught byconventional teaching method. This research is a semu experimental research. The sample of this research was 35 fourth grade studentsof SD 4 Kalibukbuk and 24 fourth grade students of SD 2 Kalibukbuk. The data of students mathematics problem solving was collected by using descriptive statistics and inferentian statistics namely t-test. The result showed that there was mathematics problem solving ability of fourth grade students in first semester in gugus XV Kalibukbuk between the students taught by using SSCS teaching method and the students taught by using conventional method (tcount > ttable, tcount =10,53 and ttable = 2,00). Based on the findings, it can be concluded that SSCS learning method brings positive impactto mathematics problem solving ability compare with the conventional teaching method.keyword : SSCS teaching method, mathematics problem solving
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE (TTW) BERBANTUAN MEDIA KONKRET UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA ., I Kadek Satya Dharma; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd; ., Drs. Made Sumantri, M.Pd.
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 4, No 1 (2016):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v4i1.7118

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar Matematika setelah diterapkan model TTW berbantuan media konkret pada siswa kelas V tahun pelajaran 2015/2016 di SD Negeri 1 Banjar Bali. Jenis penelitian ini adalah PTK yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri atas tahap perencanaan, tindakan, observasi/evaluasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V di SD Negeri 1 Banjar Bali, yang berjumlah 33 orang. Objek penelitian ini adalah peningkatan hasil belajar Matematika. Pengumpulan data dilakukan dengan metode tes. Data dianalisis dengan teknik analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan persentase hasil belajar Matematika pada siswa kelas V di SD Negeri 1 Banjar Bali. Berdasarkan hasil tes, pada siklus I rata-rata persentase hasil belajar Matematika siswa sebesar 78,6% (kriteria sedang). Pada siklus II rata-rata persentase hasil belajar Matematika siswa mengalami peningkatan menjadi 87,2% (kriteria tinggi). Kualitas peningkatan hasil belajar Matematika siswa pada siklus I dan II dihitung dengan rumus gains skor mencapai 0,4 dengan predikat sedang. Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan penerapan model TTW berbantuan media konkret dapat meningkatkan hasil belajar Matematika pada siswa kelas V di SD Negeri 1 Banjar Bali tahun pelajaran 2015/2016.Kata Kunci : media konkret, hasil belajar, think talk write This research aimed to improve mathematics learning after application Think Talk Write (TTW) learning model aided concrete media of the fifth grade students of academic year 2015/2016 at elementary school number 1 Banjar Bali, Buleleng district. This research was classroom action research that implemented two cycles. Each cycle consist of planning, action implementation, test and evaluation, and reflection step. The research subjects were fifth grade students of academic year 2015/2016 at elementary school number 1 Banjar Bali which amount 33 students. The research object was improve the mathematics learning outcome. The method of data collection was tes method. Data analysis method used analysis statistic description. The result of this research showed that there was an improvement the mathematics learning outcome among fifth grade students at elementary school number 1 Banjar Bali. The result of the action in cycle 1, the mean percentage the students mathematics learning outcome was 78.6% (medium criteria). Furthermore, in cycle 2 the mean percentage the students mathematics learning outcome was increased to 87.2% (high criteria). The quality improved the students mathematics learning outcome in cycle 1 and cycle 2 counted by gains score attained 0.4 with medium predicate. It means implemented TTW learning model aided concrete media could improve students mathematics learning outcome at elementary school number 1 Banjar Bali, Buleleng district of academic year 2015/2016.keyword : concrete media, laerning outcome, think talk write
PENERAPAN METODE PENUGASAN DENGAN TEKNIK KERJA KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V ., Ni Luh Sridarsini; ., Drs. I Dewa Kade Tastra,M.Pd; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 2, No 1 (2014):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v2i1.2596

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya aktivitas dan hasil belajar IPA siswa. Berdasarkan permasalahan tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPA pada siswa kelas V semester I SD N 3 Tinga-Tinga Kecamatan Gerokgak Kabupaten Buleleng tahun pelajaran 2013/2014 melalui penerapkan metode penugasan dengan teknik kerja kelompok. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian adalah siswa kelas V semester 1 SD N 3 Tinga-Tinga sebanyak 34 orang. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus, masing-masing siklus terdiri dari empat kali pertemuan. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan metode observasi dan tes. Data yang didapatkan dari metode observasi adalah data tentang aktivitas belajar dan data yang didapatkan dari metode tes adalah data tentang hasil belajar IPA selanjutnya dianalisis dengan teknik deskriptif kuantitatif. Data hasil penelitian menunjukkan pada siklus I aktivitas belajar siswa mencapai 74,7% dan hasil belajar siswa mencapai 61,05%. Pada siklus II aktivitas belajar siswa mencapai 81,4% dan hasil belajar siswa mencapai 83,1%. Dengan demikian aktivitas belajar dan hasil belajar IPA pada siswa kelas V SD N 3 Tinga-Tinga dengan diterapkannya metode penugasan dengan teknik kerja kelompok mengalami peningkatan. Kata Kunci : Metode Penugasan, Aktivitas Belajar, Hasil Belajar The problem in this study is the low activity and student learning outcomes IPA. Based on these problems, this research aims to improve science learning activities and outcomes in the first semester of fifth grade students of SD N 3 Tinga-Tinga Gerokgak Buleleng regency school year 2013/2014 through the assignment method to apply the techniques of group work. Type of research is a classroom action research subjects were students of class V Semester 1 SD N 3 Tinga-Tinga many as 34 people. This study was conducted in two cycles , each cycle consisting of four meetings. Data collection in this study was conducted using observation and tests. Data obtained from observation method is data on learning activities and the data obtained from the test method is science learning outcome data were then analyzed by quantitative descriptive techniques. The data results showed in the first cycle of student learning activities reached 74.7% and the learning outcomes of students reached 61.05%. In the second cycle activity reached 81.4% of student learning and student learning outcomes reached 83.1%. Thus the learning activities and learning outcomes in class V IPA SD N 3 with Tinga-Tinga assignment method with the application of techniques of group work has increased.keyword : Assignment Method, Learning Activity, Learning Outcomes
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA LINGKUNGAN UNTUK MENINGKATKAN AKTIFITAS DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS III SEMESTER II SD NO 4 BANYUASRI TAHUN PELAJARAN 2013/2014 ., I Putu Suardika; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd; ., Dra. Nyoman Kusmariyatni,S.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 2, No 1 (2014):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v2i1.3874

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan aktivitas dan hasil belajar IPA melalui penerapan model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media lingkungan. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas III yang terdiri dari 27 orang. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan metode analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media lingkungan ternyata (1) dapat meningkatkan aktivitas belajar IPA sebesar 16,67%. Berdasarkan hasil yang diperoleh pada siklus I bahwa persentase tingkat aktivitas siswa yaitu 65,55% dengan kriteria cukup aktif, ternyata mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 82,22% dengan kriteria aktif, dan (2) dapat meningkatkan hasil belajar IPA sebesar 12,44%. Hasil belajar siswa siklus I yaitu 69,63% dengan kriteria sedang, mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 82,07% dengan kriteria tinggi.Kata Kunci : model Snowball Throwing, media lingkungan, aktivitas belajar, hasil belajar This study aimed to determine the increase in the activity and improvement learning outcomes IPA of assisted learning model Snowball Throwing wake of media space. Type of research is a class act consisting of two cycles. The subjects were students of class III consisting of 27 people . Data were analyzed using quantitative descriptive analysis method . The results showed that the application of the model of media -assisted learning environment Snowball Throwing turns ( 1 ) can enhance science learning activities amounted to 16.67 % . Based on the results obtained in the first cycle that the percentage of the activity level of students is 65.55 % with the criteria quite active , it has increased in the second cycle becomes 82.22 % with active criteria , and ( 2 ) to improve learning outcomes IPA 12.44 % . The results of the first cycle of student learning is 69.63 % with moderate criteria, an increase in cycle II to 82.07 % with high criteria.keyword : models of Snowball Throwing, media environment, learning activities, learning outcomes
*PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWAKELAS V DI SD GUGUS I SIBETANKECAMATAN BEBANDEM KABUPATEN KARANGASEM TAHUN PELAJARAN 2016/2017* ., Ni Nyoman Ayu Widya Santhi; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd; ., Dr. I Made Tegeh, S.Pd., M.Pd.
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 5, No 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v5i2.10924

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui perbedaan hasil belajar IPA antara kelompok yang dibelajarkan dengan model pembelajaran TPS dan kelompok yang mengikuti pembelajaran konvensional; (2) interaksi antara model pembelajaran TPS dan minat belajar terhadap hasil belajar IPA; (3) perbedaan hasil belajar IPA antara kelompok yang dibelajarkan dengan model pembelajaran TPS dan kelompok yang mengikuti pembelajaran konvensional pada kelompok dengan minat belajar tinggi; (4) perbedaan hasil belajar IPA antara kelompok yang dibelajarkan dengan model pembelajaran TPS dan kelompok yang mengikuti pembelajaran konvensional pada kelompok dengan minat belajar rendah. Desain yang digunakan adalah Posttest-Only Control Design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V di SD Gugus I Sibetan tahun ajaran 2016/2017, yang berjumlah 120 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik random sampling. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik undian. Sampel penelitian adalah SD N 1 dan SD N 3 sebagai kelompok eksperimen. Sedangkan SD N 2 dan SD N 6 sebagai kelompok kontrol. Data minat dan hasil belajar IPA dianalisis dengan uji ANAVA Dua Jalur. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh kesimpulan sebagai berikut: (1) Terdapat perbedaan hasil belajar IPA antara kelompok yang dibelajarkan dengan model pembelajaran TPS dan kelompok yang mengikuti pembelajaran konvensional. (2) Terdapat pengaruh interaksi antara model pembelajaran TPS dengan minat belajar terhadap hasil belajar IPA. (3) Terdapat perbedaan hasil belajar IPA antara kelompok yang dibelajarkan dengan model pembelajaran TPS dan kelompok yang mengikuti pembelajaran konvensional pada kelompok dengan minat belajar tinggi. (4) Terdapat perbedaan hasil belajar IPA antara kelompok yang dibelajarkan dengan model pembelajaran TPS dan kelompok yang mengikuti pembelajaran konvensional pada kelompok dengan minat belajar rendah.Kata Kunci : Kata kunci: model pembelajaran tps, minat belajar, hasil belajar ipa *The purpose of this research is to (1) know the difference of science learning outcomes between the groups that were taught by the TPS learning model and the group that followed the conventional learning; (2) the interaction between the TPS learning model and the learning interest in the science learning outcomes; (3) differences in IPA learning outcomes between groups that were taught with TPS learning models and groups that followed conventional learning in groups with high learning interests; (4) differences in IPA learning outcomes between groups taught by TPS learning models and groups that followed conventional learning in groups with low learning interest. The design used is Posttest-Only Control Design. The population in this study is all students of class V in SD Gugus I Sibetan 2016/2017 academic year, which amounts to 120 people. Sampling technique in this research using random sampling technique. The sample selection was done by lottery technique. The sample were SD N 1 and SD N 3 as experimental group. While SD N 2 and SD N 6 as control group. Interest data and learning outcomes of IPA were analyzed by Two Path ANAVA test. Based on the results of data analysis, the following conclusions are obtained: (1) There is a difference in the learning outcomes between the groups of students who are taught by the TPS learning model and the group that follows the conventional learning. (2) There is an interaction effect between the TPS learning model and the interest of learning on the science learning outcomes. (3) There is a difference of science learning outcomes between groups that are taught by the TPS learning model and the group that follows conventional learning in groups with high learning interest. (4) There is a difference in the learning outcomes of the IPA between the groups taught by the TPS learning model and the group following the conventional learning in the low learning interest group.*keyword : *Keywords: learning model tps, interest in learning, learning result ipa*
PENGARUH KETERAMPILAN PEMECAHAN MASALAH ( PROBLEM SOLVING ) TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS III SEMESTER I SD NEGERI 1 BANYUNING KECAMATAN BULELENG KABUPATEN BULELENG TAHUN PELAJARAN 2013/2014 ., Ni Wayan Sriasih; ., Drs. Syahruddin,S.Pd,M.Pd.; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 2, No 1 (2014):
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v2i1.2026

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) hasil belajar matematika siswa kelas III SD Negeri 1 Banyuning yang mengikuti model pembelajaran keterampilan pemecahan masalah, (2) hasil belajar matematika siswa kelas III SD Negeri 1 Banyuning yang mengikuti model pembelajaran konvensional, dan (3) perbedaan hasil belajar matematika yang signifikan antara siswa yang di belajarkan dengan model keterampilan pemecahan masalah dan siswa yang di belajarkan dengan model konvensional pada siswa kelas III semester I SD Negeri 1 Banyuning tahun pelajaran 2013/2014. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan rancangan post-test only control group design. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas III SD Negeri 1 Banyuning tahun pelajaran 2013/2014 sebanyak 2 kelas dan langsung digunakan sebagai sampel. Diperoleh siswa kelas III A sebagai kelas eksperimen dan siswa kelas III B sebagai kelas kontrol. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah hasil belajar matematika, bentuk tes hasil belajar matematika yang digunakan adalah uraian. Data dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan statistik inferensial. Untuk menguji hipotesis digunakan uji-t yang berguna untuk menguji perbedaan hasil belajar siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar matematika yang signifikan antara siswa yang dibelajarkan dengan model keterampilan pemecahan masalah dan siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran konvensional. Hal ini ditunjukkan oleh (thitung = 33,75 > ttabel = 1,684) dan didukung oleh perbedaan skor rata-rata yang diperoleh antara siswa yang dibelajarkan dengan menggunakan model keterampilan pemecahan masalah yaitu 33,25 dan siswa yang dibelajarkan dengan menggunakan model pembelajaran konvensional yaitu 22,45. Berdasarkan temuan di atas, disimpulkan bahwa model keterampilan pemecahan masalah berpengaruh terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas III SD N 1 Banyuning.Kata Kunci : Keterampilan pemecahan masalah, hasil belajar This study was aimed to know the differences of 1) result study of matchematics the students of third grade from SD Negeri 1 Banyuning who get problem solving teaching, 2) result study of matchematics the students of third grade from SD Negeri 1 Banyuning who get conventional teaching, and 3) result study of matchematics the students between the students who get problem solving teaching and those who get conventional teaching of third grade in semester 1 SD Negeri 1 Banyuning on school year 2013/2014. This study was quasi – experimental by using post-test only control group design. The population of this study was all of the third grade students of SD Negeri 1 Banyunig on school year 2013/2014 as much as two classes and live to use to sampling. the third A grade students as experimental group and the third B grade students as control group. In this study, the result study of mathematics data were collected by test in the form of analysis. The data were analyzed by using descriptive statistics analysis and inferential statistics. Hypothesis test in testing the differences of result study of the students was by using t-test. The result of this study showed that there were differences of study result of the students between the students who get problem solving teaching and those who get conventional teaching. It was showed by (tcount = 33.75 > ttable = 1.684) and supported by the difference of average score got by the students who get problem solving teaching that is 33.25 and the students who get conventional teaching that is 22.45. Based on the findings above, it could be concluded that problem solving teaching influenced the study result of matchematic of the third grade students in SD Negeri 1 Banyuning.keyword : problem solving teaching, study result
Model Pembelajaran Take and Give Berbasis Kebudayaan Lokal Terhadap Hasil Belajar PKn Kelas V SD ., Ni Kadek Ayu Rita Agustina; ., I Kadek Suartama, S.Pd., M.Pd.; ., Drs.I Gusti Ngurah Japa,M.Pd
MIMBAR PGSD Undiksha Vol 5, No 2 (2017): Juli
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v5i2.10983

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terdapat perbedaan yang signifikan hasil belajar Pendidikan Kewarganegaraan antara kelompok siswa yang dibelajarkan menggunakan model pembelajaran Take and Give berbasis kebudayaan lokal dan kelompok siswa yang dibelajarkan tidak menggunakan model pembelajaran Take and Give berbasis kebudayaan lokal pada siswa kelas V semester genap tahun pelajaran 2016/2017 di gugus IX Kecamatan Karangasem. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain penelitian post test only control grup design. Dalam penelitian ini sampel diambil dari populasi yang terdiri dari dua kelompok kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol yang ditentukan dengan teknik prohability sampling yaitu sampling cluster. Jumlah siswa yang menjadi sampel sebanyak 48 orang. Data yang digunakan sebagai bahan penelitian adalah hasil belajar PKn siswa kelas V. Data tersebut dikumpulkan dengan metode tes. Data yang diperoleh dianalisis dengan statistik deskriptif dan statistik inferensial dengan uji-t (polled varians). Berdasarkan hasil analisis diketahui thitung lebih besar dari ttabel (thitung > ttabel), sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Take and Give berbasis kebudayaan lokal memiliki pengaruh signifikan terhadap hasil belajar Pendidikan Kewarganegaraan pada siswa kelas V semester genap tahun pelajaran 2016/2017 di gugus IX Kecamatan KarangasemKata Kunci : Take and give, kebudayaan lokal, hasil belajar PKn This research intend to knowing a significant difference in learning outcomes of Citizenship Education between groups of students who are taught using Take and Give models based on local culture and groups of students who are taught not to use the Take and Give model based on local culture in fifth grade students in the academic year 2016/2017 In cluster IX Karangasem. This research is an experimental research with post test only control group design. In this research the sample was taken from the population consisting of two class groups namely experimental class and control class determined by prohability sampling technique that is cluster sampling. The number of students who become sample as many as 48 people. The data used as research material is the result of learning Civics students class V. The data was collected by test methods. The data were analyzed by descriptive statistics and inferential statistics with the t-test (polled variance). Based on the analysis result is known t count is greater than t table (t hitung> t table), so H0 is rejected and H1 accepted. Thus, it can be concluded that the Take and Give learning model based on local culture has a significant influence on the learning outcomes of Citizenship Education on fifth grade students the academic year 2016/2017 in cluster IX districtsKarangasem.keyword : Take and give, local culture, Civics learning outcomes
Co-Authors ., Aa Ngr Agung Swapranata ., Ana Maulida ., Dhenok Rukma Setyani ., Gusti Ayu Md Rian Dewi Antari ., Gusti Ayu Sri Handayani ., I Kadek Satya Dharma ., I Made Arya Praditha ., I Made Dwita Saraswatha ., Ida Ayu Kade Novia Puspita Dewi ., Ida Ayu Pt Ary Puspita Dewi ., Kadek Ari Desy Dayanthi ., Komang Ani Pertiwi ., Made Partha Kesuma ., Ni Kadek Ayu Rita Agustina ., Ni Kadek Dwi Rari Ratih ., Ni Kadek Kanserina Iksanova ., Ni Kadek Nuraeni ., Ni Kadek Suratdeni ., Ni Luh Eva Oktarianti ., Ni Luh Pande Widyastiti ., Ni Made Budiantini ., Ni Made Dwi Wisma Yanthi ., Ni Made Meita Purnama_mahasiswa Sari ., Ni Matul Ulfa ., Ni Nyoman Ayu Widya Santhi ., Ni Nyoman Mira o ., Ni Putu Cipta Wardani ., Ni Putu Suryanita SP. ., Ni Putu Windra Novemie ., Ni Wayan Ari Septiasih ., Ni Wayan Rikawati ., Ni Wayan Yuniari ., Putu Menaka Dewi ., Putu Suandika Aa Ngr Agung Swapranata . Adnyani, Ni Ketut Mira Afriyanti, Evi Agung Kusuma Putra Ana Maulida . Ari Diantari, Ni Luh Gd Arta, I Made Deni Kumara Desak Anom Taryunita Desak Putu Parmiti Dewa Nyoman Sudana Dewi, Ni Kadek Veronika Dhenok Rukma Setyani . Dipayana, I Kadek Mei Dra. Made Sulastri, M.Pd. . Dra. Ni Nyoman Garminah, M.Hum . Drs. I Nyoman Murda,M.Pd. . Drs. Ndara Tanggu Renda . Drs. Syahruddin,S.Pd,M.Pd. . Dwi Ari Nitra Putri . Eddy Permana Putra . Eka Peri Artawan . Erawati, Gusti Ayu Putu Sintha Arma Evi Afriyanti Gede Edo Wahyu Sanjaya Gosachi, I Made Adistha Gusti Ayu Md Rian Dewi Antari . Gusti Ayu Putu Sintha Arma Erawati Gusti Ayu Sri Handayani . Hezron Tamelab I Dewa Kade Tastra I Gede Astawan I Gede Margunayasa I Gst. N. Yudha Pustika I Gusti Lanang Mahardita I Kadek Satya Dharma . I Kadek Suartama I Kadek Sukadana I Ketut Gading I Komang Pariasa . I Komang Sudarma I Komang Sudarma I Made Adistha Gosachi I Made Arta I Made Arya Praditha . I Made Citra Wibawa I Made Dwita Saraswatha . I Made Dyatma Dipayana . I Made Suarjana I Made Tegeh I Nyoman Jampel I Nyoman Laba Jayanta I Putu Suardika . I Wayan Widiana I Wayan Widnyana Ida Ayu Kade Novia Puspita Dewi . Ida Ayu Pt Ary Puspita Dewi . Ida Bagus Indra Kusuma . Ida Bagus Ketut Dharma Putra . Indrayani, Sang Ayu Putu Ismi Danic Kadek Ari Desy Dayanthi . Kadek Diah Lestari Kadek Ermi Rosalina . Kadek Inten Nathalia . Kadek Inten Nathalia ., Kadek Inten Nathalia Kadek Yudiana Kasyfia . Kasyfia ., Kasyfia Ketut Pudjawan Ketut Yogi Nugraha . Ketut Yogi Nugraha ., Ketut Yogi Nugraha Km Juli Astini . Km Juli Astini ., Km Juli Astini Komang Agus Artawan . Komang Ani Pertiwi . komang Junia Adi Purnama Komang Sujendra Diputra Komang Yudi Ari Wiratama . Komang Yudi Ari Wiratama ., Komang Yudi Ari Wiratama Komang Yuli Setiani . Krismony, Ni Putu Aprilia Lestari, Kadek Diah Luh Gede Ria Andika Putri Luh Putu Yasmiartini Yasa Luh Putu Yasmiartini Yasa Luh Suartini . Luh Tu Selpi Wahyuni M.Hum Dra. Ni Nyoman Garminah . M.Pd S.T. S.Pd. I Gde Wawan Sudatha . M.Pd. Dra. Made Sulastri . M.Pd. S.Pd. Putu Nanci Riastini . Made Ariwahyuni . Made Dian Supriyani Made Partha Kesuma . Made Sumantri Mahadewi, Luh Putu Putrini Mayuni, Komang Ratna Nancy Cinthia Arni Nonitha . Nancy Cinthia Arni Nonitha ., Nancy Cinthia Arni Nonitha Ni Kadek Ayu Rita Agustina . Ni Kadek Dwi Rari Ratih . Ni Kadek Dwi Wahyuni Ni Kadek Kanserina Iksanova . Ni Kadek Nuraeni . Ni Kadek Suratdeni . Ni Kadek Veronika Dewi Ni Kadek Yuniasih Ni Ketut Astriningsih . Ni Ketut Astriningsih ., Ni Ketut Astriningsih Ni Ketut Mira Adnyani Ni Ketut Suarni Ni Luh Chintya Sari Ni Luh Eva Oktarianti . Ni Luh Gd Ari Diantari Ni Luh Pande Widyastiti . Ni Luh Putu Purhita Pebriani Ni Luh Sridarsini . Ni Made Budiantini . Ni Made Dwi Wisma Yanthi . Ni Made Meita Purnama_mahasiswa Sari . Ni Made Nur Sintadevi . Ni Made Nur Sintadevi ., Ni Made Nur Sintadevi Ni Matul Ulfa . Ni Nengah Sekar Wangi Ni Nyoman Ayu Widya Santhi . Ni Nyoman Kusmariyatni Ni Nyoman Mira o . Ni Putu Aprilia Krismony Ni Putu Cipta Wardani . Ni Putu Sumaraning . Ni Putu Suryanita SP. . Ni Putu Windra Novemie . Ni Wayan Ari Septiasih . Ni Wayan Arini Ni Wayan Rati Ni Wayan Rikawati . Ni Wayan Sriasih . Ni Wayan Yuniari . Ningrum, Windi Kristanti nur sukinah Nyoman Ayu Putri Lestari Nyoman Tri Anarta Putra . Pande Putu Sudirama Paramita.A, Ni Luh Putu Aninditha Parwati, Ida Ayu Km Candra Pebriani, Ni Luh Putu Purhita Prof. Dr. Anak Agung Gede Agung,M.Pd . Prof. Dr. Gede Sedanayasa,M.Pd . Purnama, komang Junia Adi Purwanti . Purwanti . Puryanto, Restu Aji Pustika, I Gst. N. Yudha Putra, Agung Kusuma Putra, Agung Kusuma putra, putu gede nangga Putri, Luh Gede Ria Andika Putrini Mahadewi, Luh Putu Putu Aditya Antara Putu Budi Susila . Putu Gede Nangga putra Putu Menaka Dewi . Putu Nanci Riastini Putu Nanci Riastini, Putu Nanci Putu Nanci Riastini, S.Pd., M.Pd. . Putu Suandika . Sang Ayu Putu Indrayani Sanjaya, Gede Edo Wahyu Sari, Ni Luh Chintya Seika Ayuni, I.G.A.P. Anggi Sucipta, I Komang Sudirama, Pande Putu Sukadana, I Kadek sukinah, nur Supriyani, Made Dian Tangkas, Wayan Eka Ardiana Taryunita, Desak Anom UNDIKSHA . Utama, Kadek Santika Wira Wahyuni, Luh Tu Selpi Wahyuni, Ni Kadek Dwi Wangi, Ni Nengah Sekar Wayan Eka Ardiana Tangkas Wayan Yogi Wintari . Yasa, Luh Putu Yasmiartini Yoga, I Gede Gustana Yuniasih, Ni Kadek