Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Minda Baharu

SOSIALISASI PROSEDUR OPERASI STANDAR UMUM PENANGANAN BARANG BERBAHAYA PADA PENERBANGAN BERDASARKAN PERATURAN NASIONAL DAN INTERNASIONAL Wynd Rizaldy; Lis Lesmini; Honny Fiva Akira Sembiring; Irwan Chairuddin; Sandriana Marina
MINDA BAHARU Vol 6, No 1 (2022): Minda Baharu
Publisher : Universitas Riau Kepulauan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33373/jmb.v6i1.4146

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini untuk memberikan sosialisasi terkait pentingnya sertifikasi dan penyusunan prosedur operasi standar (SOP) Umum penanganan  barang berbahaya umum pada maskapai penerbangan secara langsung atau melalui ground handling sebagai perwakilan penerbangan di Indonesia. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan pada tanggal 25 Februari 2022 melalui zoom meeting kepada mitra pengabdian yaitu maskapai penerbangan Air Asia. Metode yang digunakan dalam kegiatan pelaksanaan pengabdian ini yaitu dengan melakukan sosialisasi menggunakan pendekatan perbincangan santai namun terarah dengan media daring kepada mitra maskapai penerbangan ataupun stake holder yang memerlukan. Hasil dari pengabdian ini adalah pemahaman masyarakat transportasi atau personel penerbangan sebesar 23,86% rata-rata peningkatan dari 69,46% ke 93,32% yang didapat dari pre dan post test terhadap 19 peserta mengenai prosedur penyusunan SOP untuk memperoleh sertifikasi pengangkutan barang berbahaya di Indonesia.