Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Shautut Tarbiyah

KONSEP DASAR ANALISIS KEBIJAKAN PENDIDIKAN TINGGI Masdin Masdin
Shautut Tarbiyah Vol 15, No 1 (2009): Pendidikan, Ilmu Sosial, dan Keagamaan
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4247.366 KB) | DOI: 10.31332/str.v15i1.102

Abstract

Analisis kebijakan adalah sebagai suatu metode atau prosedur menggunakan argumentasi rasional dan fakta-fakta untuk menjelaskan, menilai, dan membuahkan pemikiran dalam rangka upaya memecahkan masalah publik. Pendekatan dalam analisis kebijakan menggunakan pendekatan deskriftif dan normatif. Pendekatan deskriftif dimaksudkan untuk menyajikan inforrnasi apa adanya kepada pengambil keputusan agar pengambil keputusanmemahami permasalahan yang ada. Sedangkan pendekaran normatif dimaksudkan untuk membantu para pengambil keputusan dalam memberikan gagasan hasil pemikiran agar para pengambil keputusan dapat memecahkan suatu kebijakan. Dalam analisis kebijakanada dua paradigma metodologi yang sering dipakai, yaitu paradigama kuantitatif dan paradigma kualitatif. Prosedur analisis kebijakan pendidkan tinggi mempertimbangkan tiga hal yaitu, pertama fungsi alokasi, fungsi inquiri, dan fungsi komunikasi. Isu-isu strategis dalam dunia pendidikan dewasa ini melipuri tiga hal yaitu pemerataan dan perluasan akses, peningkatan mutu, relevansi dan daya saing, serta penguatan tata kelola, akuntabilitas danpencitraan publik.Kata Kunci : Analsis, Kebijakan, Straregi.