Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

MEKANISME PERTAHANAN EGO TOKOH SENTRAL SEBAGAI PENAGARUH BUDAYA PATRIARKI DALAM FILM KIM JI-YOUNG, BORN 1982 Lisa Nur Asmillah; Nensilianti Nensilianti; Syamsudduha Syamsudduha
Fon : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol 17, No 2 (2021): Fon: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25134/fon.v17i2.4433

Abstract

ABSTRAK: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk mekanisme pertahanan ego sebagai pengaruh dari budaya patriarki yang dialami oleh tokoh sentral perempuan, yakni Kim Ji-young. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif-kualitatif dengan menggunakan pendekatan psikologi sastra berdasarkan teori Sigmund Freud mengenai mekanisme pertahanan ego. Sumber data yang digunakan berasal dari dialog film Kim Ji-young, Born 1982 dengan bentuk data tulisan berupa kata, frasa, klausa, atau kalimat. Hasil penelitian ini menunjukkan ada 8 bentuk mekanisme pertahanan ego yang terdiri atas 11 data. Bentuk mekanisme pertahanan ego yang paling sering digunakan adalah introjeksi sebanyak 4 data. Sementara untuk 7 bentuk lainnya yakni: (1) represi, (2) pengingkaran, (3) pengalihan, (4) formasi reaksi, (5) pembalikan, (6) agresi, (7) rasionalisasi, masing-masing terdiri atas 1 data.KATA KUNCI: mekanisme pertahanan ego, patriarki, film  CENTRAL FIGURE'S EGO DEFENSE MECHANISM AS A PATRIARCHIC CULTURAL INFLUENCE IN THE MOVIE OF KIM JI-YOUNG, BORN 1982 ABSTRACT: The purpose of this study is to describe the form of ego defense mechanism as the effects of patriarchal culture experienced by the female central figure, namely Kim Ji-young. This type of research is qualitative descriptive research used a literary pshychology approach based on Sigmund Freud’s theory of ego defense mechanism. The data source used comes from the dialogue of Kim Ji-young, Born 1982’s film with written data in the form or words, phrases, clauses, or sentences. The results of this study indicate that there are 8 forms of ego defense mechanism which most often used is introjection. Meanwhile, the other 7 forms are: (1) repression; (2) denial; (3) displacement; (4) reacrion-formation; (5) reversal; (6) aggression; and (7) rationalization, each consisting of 1 data. Keywords: ego defense mechanism, patriarchy, movie.
GAYA BAHASA DALAM TEKS BARZANJI BUGIS OLEH H. ABDUL KARIM ‘ALY Nurfadilah Nurfadilah; Syamsudduha Syamsudduha; Andi Fatimah Yunus
Panrita: Jurnal Bahasa dan Sastra Daerah serta Pembelajarannya Vol 1, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (485.814 KB)

Abstract

Gaya Bahasa dalam Teks Barzanji Bugis oleh H. Abdul Karim ‘Aly. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan gaya bahasa yang digunakan dalam teks barzanji Bugis oleh H. Abdul Karim ‘Aly beserta maknanya. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengkaji gaya bahasa dalam teks barzanji Bugis yang digunakan H. Abdul Karim ‘Aly dengan menggunakan pendekatan stilistika. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik baca, dan teknik catat. Hasil dari penelitian ini mendapatkan jenis gaya bahasa berdasarkan struktur kalimat, yaitu satu gaya bahasa antiklimaks, dan mendapatkan jenis gaya bahasa berdasarkan langsung tidaknya makna yaitu dua gaya bahasa asindeton, satu gaya bahasa pleonasme, dua belas gaya bahasa simile, tiga gaya bahasa metafora, dan enam gaya bahasa personifikasi. Kedua, makna dari setiap gaya bahasa yang didapatkan erat kaitannya dengan perjalanan kenabiannya Nabi Saw, silsilah keturunannya, masa kanak-kanak, remaja, hingga diangkat menjadi rasul, hijrah, akhlaq, peperangan, hingga wafatnya. 
Mastery of Bugis Language Vocabulary in the Maqgalaceng Game Students of SDN 257 Akkalibatue, Soppeng Regency Reni Safitri; Syamsudduha Syamsudduha; Andi Agussalim AJ.
Panrita: Jurnal Bahasa dan Sastra Daerah serta Pembelajarannya Vol 2, No 2 (2021): Volume 2 Nomor 2 Tahun 2021
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2716.477 KB)

Abstract

This research is quantitative descriptive. The method used is quantitative descriptive which is non- experimental. The purpose of this study was to describe the mastery of Bugis vocabulary in the aspects of nouns, adjectives, verbs and numbers using maqgalaceng playing media for fifth grade students of SDN 257 Akkalibatue, Soppeng Regency. The population of this study were all students in grade V SD Negeri 257 Akkalibatue Soppeng Regency totaling 16 students. The sample of this research is 16 students if the research subject is less than 100 people, it is better to take all of them so that the technique of determining the sample if all members of the population are used as the sample is called the total sample. The students' mastery of the vocabulary of the Bugis language that has been determined is that from the results of the study with a value range of 75-100, 8 samples were obtained with a percentage of 50% being in the master category while the samples that obtained a value of 0-74 obtained 8 samples with a percentage of 50% being in the non- mastering category. This means that the mastery of Bugis language vocabulary using the maqgalaceng game media for fifth grade students of SD Negeri 257 Akkalibatue, Soppeng Regency is in the under-mastered category because of the 16 samples only 50% have mastered it. 
Media Gambar Berseri : Peningkatan Hasil Belajar Menulis Karangan Deskriptif Bugis Menggunakan Stimulus-Respon Siswa Sekolah Dasar Andi Agussalim Aj; Syamsudduha Syamsudduha; Arsi Putri Rahmatullah
HUMAN: South Asian Journal of Social Studies Vol 2, No 2 (2022): Human: South Asean Journal of Social Studies
Publisher : HUMAN: South Asian Journal of Social Studies

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (240.5 KB) | DOI: 10.26858/human.v2i2.37066

Abstract

Abstract: This study aims to describe the planning, implementation, and evaluation of learning to write descriptive essays using Bugis Stimulus-Response media, this research is expected to provide theoretical and practical benefits. This research is a classroom action research (CAR) which is carried out in two cycles, starting from (1) planning, (2) implementing actions, (3) Observing, and (4) Reflecting. The subjects of this research were the fourth grade students of SDN 5 Mattiropole Lalabata Soppeng as many as 28 students. The data obtained were processed descriptively quantitatively. The data collection techniques in this study were observation, tests, and documentation. The results of this study indicate that the learning outcomes of students' Bugis regional language using the Stimulus-Response media of serial images of fourth grade students of SDN 5 Mattiropole have increased. This can be seen from the final test scores of students in the first cycle, 18 students or 78.26% were declared complete, and the last test scores in the second cycle increased with 21 students or 91.30% completeness. The results showed that there was an increase in learning outcomes to write Bugis descriptive essays in the first cycle in the good category, and the second cycle in the Very Good category, while the observations of teacher and student activities were in the good category. The conclusion in this study is the result of writing descriptive essays using Stimulus-Reapon Bugis. Serial image media for fourth grade students of SDN 5 Mattiropole Lalabata Soppeng Increases. Keywords: Learning Outcomes to Write Descriptive Essay
Euphemisms in Élong Assimellereng Transliteration of Muh. Salim Siti Arisa Erlin; Syamsudduha Syamsudduha; Suarni Syam Saguni
HUMAN: South Asian Journal of Social Studies Vol 1, No 1 (2021): Human: South Asean Journal of Social Studies
Publisher : HUMAN: South Asian Journal of Social Studies

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (686.729 KB) | DOI: 10.26858/human.v1i1.21176

Abstract

Abstract: This research is a qualitative descriptive study which aims to describe the forms and functions of euphemism in the élong assimellereng transliteration of Muh. Salim. Data collection techniques in this study were documentation techniques, reading techniques and note taking techniques. Data analysis techniques, namely: identification, classification, analyzing, and describing data according to the theory of Alland and Burridge. The results of this study fousd thet there are eight forms of euphemism in élong assimellereng, including figurative expression, metaphor, flipansi, remodeling, circumlocution, one word to replace another word, hyperbole, and colloquial. Meanwhile, in the euphemism function, four functions were found in élong assimellereng, namely, protection, encouragement, fraud, and advocacy.  
Nilai Moral Teks Bosi Timurung dalam Sinrilik Makassar Nurjannah Nurjannah; Syamsudduha Syamsudduha; Andi Fatimah Yunus
Indonesian Journal of Social and Educational Studies Vol 3, No 1 (2022): Indonesian Journal of Social and Educational Studies
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ijses.v3i1.37042

Abstract

Abstrak. Penelitian ini membahas tentang nilai moral dalam teks Sinrilik Bosi Timurung. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan nilai-nilai moral yang terdapat dalam Sinrilik Bosi Timurung. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif. Desain dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah data tertulis berupa kutipan dari kalimat yang mengandung nilai-nilai moral dalam teks Sinrilik Bosi Timurung. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu teknik baca, teknik simak dan teknik catat. Teknik analisis data yang dilakukan dengan tahapan: membaca, mengidentifikasi, mengklasifikasi, menganalisis data dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan nilai moral hubungan manusia dengan diri sendiri yaitu rindu dan kesepian. Nilai moral hubungan manusia dengan orang lain yaitu kesetiaan dan cinta kasih terhadap suami/istri, anak, orang tua, sesame maupu tanah air. Nilai moral hubungan manusia dengan Tuhan yaitu nilai moral mengakui kebesaran Tuhan dan nilai moral berserah diri pada Tuhan (tawakkal).  Kata Kunci : Nilai Moral, Sinrilik Bosi Timurung
INTERFERENSI BAHASA BUGIS TERHADAP BAHASA INDONESIA DI BANK BRI KANTOR CABANG BARRU Ayu Lestari; Syamsudduha Syamsudduha; Usman Usman
TITIK DUA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (263.145 KB)

Abstract

Interferensi bahasa Bugis terhadap Penggunaan bahasa Indonesia di bank BRI kantor cabang Barru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk interferensi bahasa Bugis terhadap morfologi bahasa Indonesia yang digunakan dalam komunikasi antara pegawai bank dengan nasabah di Bank Kantor Cabang Barru. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan tiga cara, yaitu observasi, perekaman, dan catatan lapangan. Hasil penelitian menunjukka bahwa terdapat bentuk interferensi yang ditemukan pada percakapan antara nasabah dan Customer Service atau teller di bank BRI kantor cabang  Barru berupa afiksasi prefiks, klitiksasi jenis proklitik dan enklitik, terdapat pula reduplikasi (pengulangan) dan komposisi (Pemajemukan). Sehingga dapat disimpulkan bahwa di bank BRI Kantor Cabang Barru terjadi interferensi dalam penggunaan bahasa Indonesia antara nasabah dan pegawai.
INTERPRETATION OF THE MEANING OF KELONG-KELONG BOSI LOMPO (ᨅᨚᨔᨗ ᨒᨚᨄᨚ) HERMENEUTIC APPROACH: INTERPRETASI MAKNA KELONG-KELONG BOSI LOMPO (ᨅᨚᨔᨗ ᨒᨚᨄᨚ) PENDEKATAN HERMENEUTIKA Asmi Arsyad; Djohar Amir; Syamsudduha Syamsudduha
Jurnal Kata Vol. 6 No. 1 (2022): Jurnal Kata : Penelitian tentang Ilmu Bahasa dan Sastra
Publisher : LLDIKTI Wilayah X

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (465.711 KB) | DOI: 10.22216/kata.v6i1.813

Abstract

This writing is intended to discuss meaning of song Bosi Lompo (ᨅᨚᨔᨗ ᨒᨚᨄᨚ)  using hermeneutic aproach. This research applies descriptive qualitative method by collecting data using inventory technique, reading observation, and taking a note. The technique analysis is identification, classification, analysis and description. Meaning analysis of the song with hermeneutic approach is conducted in some stages: analysis history of the song, analysis word in the lyric, analysis lyric in the distich, analysis distich in the song and analysis of the song with whole. The result of the research shows that the meaning of Bosi Lompo (ᨅᨚᨔᨗ ᨒᨚᨄᨚ) is prayer and the hope of farmer children for the rain that can make their parents plants grow well.
Kemampuan Menulis Kalimat Sederhana Bahasa Bugis Siswa Sekolah Dasar Ekasafitri Ekasafitri; Syamsudduha Syamsudduha; Idawati Idawati
SOCIETIES: Journal of Social Sciences and Humanities Vol 2, No 1 (2022): SOCIETIES: Journal of Social Sciences and Humanities
Publisher : SOCIETIES: Journal of Social Sciences and Humanities

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (197.686 KB) | DOI: 10.26858/societies.v2i1.37004

Abstract

Abstrak. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif yang bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan menulis kalimat sederhana bahasa Bugis siswa SDN 265 Uddungeng Kabupaten Soppeng menggunakan  huruf  latin dan aksara lontaraq. Objek dalam penelitian ini adalah siswa SDN 265 Uddungeng, sedangkan sampel penelitiannya siswa SDN 265 Uddungeng Kabupaten Soppeng. Teknik pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian ini yaitu jenis tes tertulis. Teknik analisis data yaitu: 1. Kriteria penilaian menulis, 2. Mengubah nilai standar dari skor mentah, 3. Penentuan patokan dengan persentase. Berdasarkan hasil analisis data siswa mampu menulis menggunakan aksara lontaraq dibandingkan menulis huruf latin. Keywords: Kemampuan Menulis, Huruf Latin, dan Aksara Lontaraq
Gaya Bahasa dalam Ceramah Bugis Ustadz Amirullah Amri Jabal Rahman NR.; Syamsudduha Syamsudduha; Andi Agussalim AJ
SOCIETIES: Journal of Social Sciences and Humanities Vol 1, No 2 (2021): SOCIETIES: Journal of Social Sciences and Humanities
Publisher : SOCIETIES: Journal of Social Sciences and Humanities

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (290.7 KB) | DOI: 10.26858/societies.v1i2.23603

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bentuk-bentuk gaya bahasa dalam ceramah Bugis Ustadz Amirullah Amri pada media youtube. Jenis dan desain penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah vidio ceramah Bugis Ustadz Amirullah Amri yang mengandung gaya bahasa pada media Youtube. Teknik yang digunakan untuk memperoleh data dalam penelitian ini berupa teknik dokumentasi, dan teknik baca. Hasil penelitian ini terdapat gaya bahasa perumpamaan berjumlah 4 data, gaya bahasa metafora terdapat 2 data, gaya bahasa hiperbola terdapat 5 data, gaya bahasa sarkasme terdapat 2 data, kemudian gaya bahasa antiklimaks terdapat 2 data, dan terakhir gaya bahasa klimaks terdapat 2 data. Diantara beberapa jenis gaya bahasa yang ditemukan, gaya bahasa perumpamaan dan hiperbola lebih cenderung diungkapkan atau dominan digunakan oleh penceramah karena ceramah tersebut sangat sering memakai ungkapan yang melebih-lebihkan dan membandingkan suatu hal. Keywords: ceramah Bugis, Gaya bahasa, dan jenis-jenis