Lusiana Batubara
Department Of Medical Biology And Biochemistry, Faculty Of Medicine, Universitas Diponegoro, Semarang

Published : 22 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

THE EFFECT OF JENGKOL SEED (Archidendron pauciflorum) EXTRACT TO PLASMA MDA LEVEL DUE TO DEEP SECOND DEGREE BURN WOUND IN SPRAGUE DAWLEY RATS Kurniati, Steffi; Batubara, Lusiana; Wikanta, Edmond Rukmana; Johan, Andrew
DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO) Vol 9, No 3 (2020): DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL ( Jurnal Kedokteran Diponegoro )
Publisher : Faculty of Medicine, Diponegoro University, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.999 KB) | DOI: 10.14710/dmj.v9i3.27503

Abstract

Background: During inflammatory phase of the burn healing process, the number of plasma MDA levels tend to increase, which may cause damage towards cells and thus delay the resolution of burn wounds. Some research has been done in order to find alternative treatment for burn wound, including the application of antioxidant. Jengkol contains many antioxidant compounds which are expected to reduce plasma MDA levels, so it can accelerate the healing of burn wound. Aim: To prove that administration of jengkol extract can reduce plasma MDA level in Sprague dawley rats which were been given burn wound. Method: This experiment was using pre and post-test control group design, with 20 Sprague dawley rats as samples. All of the samples were given deep second degree burn wound which were then divided equally into 2 groups, treatment group (given jengkol extract 500 mg/KgBW) and control group (not given anything). Plasma MDA levels were then analyzed by using TBARS method. Data was analyzed using paired T-test, Wilcoxon, Mann-Whitney, and independence T-test.­ Result: There is no significant difference between the mean of plasma MDA levels in pre and post-test of either control group (p=0.771) or in the treatment group (p=1.00). Using Mann-Whitney test, there isn’t any significant difference in the pre-test between control and treatment group (p=0.677) or in the post-test between control and treatment group (p=0.916) by using independence T-test. Conclusion: Jengkol extract cannot reduce plasma MDA levels of Sprague dawley rats which were given burn wound.
Pengaruh Perendaman Kopi Robusta dan Arabika terhadap Kekerasan Resin Komposit Nanofiller Pardosi, Fransiska M.; Indraswari, Darmawati A.; Batubara, Lusiana; Hardini, Nadia
e-GiGi Vol 9, No 1 (2021): E-GiGi
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/eg.9.1.2021.32668

Abstract

Abstract: Nanofiller composite resin has small filler size which enhances its properties. However, these properties could decrease due to several factors. Acidic liquid such as coffee could reduce the hardness of composite resin. This study was aimed to analyze the effect of robusta and arabica coffee immersion on the hardness of nanofiller composite resin. A total of 27 composite resin samples were used and then were polished by using a soflex disc for 30 seconds on each roughness level. Samples were then divided into three groups, as follows: the control group with artificial saliva and the treatment groups with robusta coffee and arabica coffee. The composite resin molds were immersed in the three groups for 5 days. After five days of immersion, the hardness of the sample was tested by using a Vickers hardness tester. Artificial saliva as the control group had the highest mean hardness value of 112.98±8.67 VHN, followed by robusta coffee, and then by arabica coffee. The One Way Anova and post hoc LSD test showed that there were significant differences in all groups (p<0.05) except for the two treatment groups, namely robusta and arabica coffee groups which did not show any significant difference in the resin hardness (p>0.05). In conclusion, robusta and arabica coffee affect the hardness of the nanofiller composite resin, but there is no significant difference in the hardness between the robusta and arabica coffee groups.Keywords: composite resin hardness, nanofiller, robusta coffee, arabica coffee Abstrak: Resin komposit nanofiller memiliki ukuran filler kecil yang dapat meningkatkan fungsinya namun fungsi tersebut dapat menurun oleh beberapa hal. Cairan asam yang dikonsumsi seperti kopi dapat menurunkan kekerasan resin komposit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perendaman kopi robusta dan arabika terhadap kekerasan resin komposit nanofiller. Sampel resin komposit yang digunakan sebanyak 27 buah dan dilanjutkan dengan pemolesan menggunakan soflex disc selama 30 detik setiap tingkat kekasarannya. Sampel kemudian dibagi dalam tiga kelompok, yaitu kelompok kontrol dengan saliva buatan dan dua kelompok perlakuan dengan kopi robusta dan arabika. Sebanyak 27 buah resin komposit direndam ke dalam tiga kelompok tersebut selama lima hari kemudian diuji kekerasannya dengan vickers hardness tester. Saliva buatan sebagai kelompok kontrol memiliki nilai rerata kekerasan tertinggi sebesar 112,98±8,67 VHN, diikuti kopi robusta, dan nilai terendah yaitu kopi arabika. Hasil uji One Way Anova dan post hoc LSD menunjukkan terdapat perbedaan bermakna pada semua kelompok (p<0,05) kecuali pada kedua kelompok perlakuan yaitu antara kopi robusta dan arabika tidak menunjukkan adanya perbedaan kekerasan yang bermakna (p>0,05). Simpulan penelitian ini ialah kopi robusta dan arabika memengaruhi kekerasan resin komposit nanofiller namun tidak terdapat perbedaan kekerasan antara keduanya.Kata kunci: kekerasan resin komposit, nanofiller, kopi robusta, kopi arabika
Serum Serotonin Levels among Homosexual and Heterosexual Men Santoso Santoso; Lusiana Batubara
MEDIA MEDIKA INDONESIANA 2013:MMI VOLUME 47 ISSUE 1 YEAR 2013
Publisher : MEDIA MEDIKA INDONESIANA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (177.98 KB)

Abstract

ABSTRACT Background: Variations in sexual preferences and orientations have both proximate and ultimate causes. Serotonin (5-HT) system is a key in the regulation of reward-related behaviors, from eating, drinking to sexual activity. Recent study demonstrated that a serotonin level is involved in sexual preference in rodent as animal models. This study focuses on the profile of serotonin levels from blood among homosexual compared to heterosexual men.Methods: Eight adult (34.5±7.69) homosexual men were purposively collected from homosexual communities in Surabaya, as well thirteen adult (27.61±5.14) heterosexual men from Semarang. Complete psychological examinations were done, then serum serotonin levels were measured using ELISA. Furthermore age and Zung-self-rating depression scale were cross matched, then serum serotonin levels were tested using Mann-Whitney U Test to determine the difference of serotonin levels among two groups.Results: Our data demonstrated that 25% of homosexual men suffered from depression. There was no difference on serum serotonin levels among homosexual men compared to heterosexual men (p=0.41).Conclusion: There is no significant difference on serum serotonin levels among homosexual and to heterosexual men.Keywords: Sexual preferences, homosexual, heterosexual, serotonin, depressionABSTRAKKadar serum serotonin pada laki-laki homoseksual dan heteroseksualLatar belakang: Variasi dalam preferensi dan orientasi seksual memiliki beberapa faktor penyebab. Serotonin (5-HT) merupakan kunci dalam pengaturan perilaku mulai dari makan, minum sampai aktivitas seksual. Penelitian terdahulu menyebutkan bahwa kadar serotonin memiliki peran dalam penentuan preferensi seksual pada tikus. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kadar serotonin darah pada laki-laki homoseksual dan heteroseksual.Metode: Delapan laki-laki homoseksual dewasa secara purposif (34,5±7,69 tahun) diambil dari komunitas homoseksual di Surabaya dan 13 laki-laki heteroseksual dari Semarang (27,61±5,14 tahun), kemudian dilakukan skrining tanda depresi dengan menggunakan  Zung-self-rating depression scale. Kadar serotonin serum diperiksa dengan menggunakan metode ELISA. Data yang diperoleh kemudian dianalisis dengan menggunakan uji Mann-Whitney U untuk melihat perbedaan kadar serotonin serum pada kedua kelompok.Hasil: 25% laki-laki homoseksual mengalami depresi, dan tidak ada perbedaan kadar serotonin pada serum laki-laki homoseksual maupun heteroseksual (p=0.41).Simpulan: Tidak terdapat perbedaan antara kadar serotonin serum laki-laki homoseksual dengan heteroseksual.
EFEKTIFITAS PERMEN KARET PROBIOTIK DALAM MENINGKATKAN PH DAN LAJU ALIRAN SALIVA Irene Oinike; Tyas Prihatiningsih; Lusiana Batubara
DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO) Vol 7, No 1 (2018): JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO
Publisher : Faculty of Medicine, Diponegoro University, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.859 KB) | DOI: 10.14710/dmj.v7i1.19374

Abstract

Latar Belakang: Karies gigi merupakan penyakit gigi dan mulut yang prevalensi dan morbiditasnya sangat tinggi. Kejadian karies pada masyarakat terjadi lebih tinggi pada anak-anak, terutama usia Sekolah Dasar yaitu sebesar 43%. Oleh karena itu diperlukan upaya pencegahan. Salah satu upaya pencegahan karies dapat dilakukan dengan konsumsi probiotik dalam bentuk permen karet. Probiotik mengandung anti bakteri reuterin yang mampu menghambat pertumbuhan bakteri kariogenik sehingga diduga dapat meningkatkan pH saliva. Selain itu, mengunyah permen karet dapat menstimulasi sekresi saliva.Tujuan: Membuktikan bahwa permen karet probiotik dapat meningkatkan pH dan laju aliran saliva pada siswa kelas 5 Sekolah Dasar Ungaran 02.Metode: Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental dengan rancangan one group pretest-posttest design. Subjek penelitian adalah 10 siswa kelas 5 SD Ungaran 02, Kelurahan Ungaran, Kecamatan Ungaran Barat, Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah yang telah memenuhi kriteria penelitian. Data yang diambil adalah pH dan laju aliran saliva yang diukur sebanyak dua kali yaitu sebelum dan sesudah pemberian permen karet probiotik satu kali sehari selama 14 hari. Data kemudian diolah menggunakan uji t berpasangan dan uji pearson.Hasil: Terdapat peningkatan bermakna pH saliva dengan nilai awal 6,94 ± 0,25 menjadi 7,23 ± 0,11 (p<0,05), peningkatan bermakna laju aliran saliva dengan nilai awal 0,53 ± 0,09 menjadi 0,65 ± 0,14 (p<0,05) dan korelasi positif yang bermakna antara laju aliran saliva dan pH saliva (p<0,05).Kesimpulan: Permen karet probiotik efektif dalam meningkatan pH dan laju aliran saliva pada siswa kelas 5 Sekolah Dasar Ungaran 02.     
MELATONIN CAN NOT SIGNIFICANTLY INCREASE PLATELET COUNT Tania Meysavira Fawzi; Lusiana Batubara; Asih Budiastuti; Taufik Eko Nugroho
JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO (DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL) Vol 10, No 3 (2021): JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO (DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL)
Publisher : Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/dmj.v10i3.29492

Abstract

Background: Burn injury defines as skin or tissue damage caused by heat, radioactivity, electricity, or chemicals. Burn injury have an impact on physiological homeostasis. Burn injury will cause an increase in free radicals, it can also cause changes in the platelet count. Melatonin has been proposed as burn supportive therapy because it acts as an antioxidant that can eliminate free radicals. Melatonin can increase the number of the platelets through the mechanism of increasing megakaryocyte fragmentation and modulating the cytokines involved in platelet production. Aim: Proving the effects of melatonin supplementation on the number of platelets in male Wistar rats with third degree of burn injury. Methods: This research was an experimental with randomized control group pre-post test design. Samples are 12 healthy male Wistar rats then randomly divide into two groups, control and experimental group. Each rat was induced 30% burn injury under anesthesia. Rats in control group were given placebo at 0, 8, and 16 hours after burn injury, while rats in experimental group were treated with melatonin intraperitoneal at 0, 8 and 16 hours after burn injury. Blood samples were collected from the retroorbital sinuses at 0, 3, and 24 hours. Data were analyzed statistically by Paired t-Test and Independent t-Test. Results: In control group, the number of platelets at 0-3 hours (p=0,024) and 0-24 hours (p=0,039) showed a significant decrease in platelet count. In experimental group, the number of platelets at 0-3 hours (p=0,047), 0-24 hours (0,015), 3-24 hours (p=0,04) showed a significant decrease in platelet count.Conclusions: Melatonin administration did not cause a significant increase of platelets number. Keywords: Burns, Platelet count, Melatonin
ANTIOXIDANT EFFECT OF LONGAN PERICARP EXTRACT IN PARACETAMOL-INDUCED IN RATS Nabilah Saniyya Wahyudi; Lusiana Batubara; Endang Sri Sunarsih; Eva Annisaa&#039;
DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO) Vol 9, No 6 (2020): DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (Jurnal Kedokteran Diponegoro)
Publisher : Faculty of Medicine, Diponegoro University, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/dmj.v9i6.29324

Abstract

Background: Oxidative stress is a condition which were free radicals harm biological molecules, like lipid, protein, and DNA. Consume paracetamol can increase oxidative stress, which can cause increased level of AST and ALT serum. Longan pericarp (Dimocarpus longan L.) is one of natural ingredients that contain phenolic and flavonoids as an antioxidant to prevent oxidative stress. This study aims to prove the effect of longan pericarp (Dimocarpus longan L.) on AST and ALT serum levels of Wistar rats induced paracetamol. Methods: Experimental research with post-test only control group design. Thirty males wistar aged 2-3 months weighing 140-250 grams randomly divided into 5 groups. Group K1 was normal control group. Group K2 was induced by paracetamol 2000 mg/kgBW. Group P1, P2, P3 were induced by paracetamol 2000 mg/kgBW administered by longan shell extract (Dimocarpus longan L.) in multilevel dose 5 mg/200 gBW, 10 mg/200 gBW, and 15 mg/200 gBW. Blood samples in each group were collected to measure AST and ALT serum levels of wistar rats. Results: There were signifficant differences groups of AST serum. There were signifficant difference groups of K1-K2 (p=0,000), K2-P2 (p=0,041), and K2-P3 (p=0,010). There were signifficant differences groups of ALT serum. There were signifficant differences groups of K1-K2 (p=0,001), K2-P2 (p=0,032), and K2-P3 (p=0,006).  Conclusions:  The longan pericarp extract can lower the AST and ALT serum levels of Wistar rats induced by paracetamol.
THE EFFECT OF ROSELLA DRIED CALYX INFUSION (HIBISCUS SABDARIFFA) IN LOWERING LDL CHOLESTEROL SERUM LEVEL ON CIGARETTE SMOKE EXPOSED MALE SPRAGUE DAWLEY RATS Gabriela Rolanda; Lusiana Batubara; Indah Saraswati; Kusmiyati Tjahjono DK
JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO (DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL) Vol 11, No 1 (2022): JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO (DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL)
Publisher : Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/dmj.v11i1.31224

Abstract

Background: Cigarettes increase cardiovascular risks by modifying lipid profiles through oxidation, alternating lipoprotein composition, and fat metabolizing enzyme activity. Vascular dysfunction can primarily identified by LDL cholesterol composition shift, one of atherosclerosis predictor. Rosella is a multifunctional herb that widely used as a pleasant tea. Aside from its rich components, anthocyanin, pectin, PCA and hibiscus acid are playing the role keys in lowering LDL cholesterol through lipid metabolism enzyme activity modification. Rosella is easy to find, relatively cheap, tasteful and also categorized as food-grade FDA approved.Aim:  To investigate the effect of rosella infusion in decreasing LDL cholesterol serum on cigarettes exposed male Sprague dawley rat.Methods: This study is a true experimental study design with post-test only controlled group design. After 7 days of adaptation, a total of 30 male Sprague dawley rats were randomly divided into 5 groups (n=6 per group); KN received no special treatment; KP exposed to 4 rods of cigarette smoke/day; experimental groups (P1, P2, P3) exposed to 4 rods of cigarette smoke/day and rosella dried calyx infusion with 250, 500 and 1000 mg/kg respectively for 30 consecutive days. LDL cholesterol levels are measured using the CHOD-PAP method. Collected data were analyzed statistically using One Way ANOVA Test.Results: There is a significant difference between all experimental groups (p=0,00) in the post-hoc test.Conclusion: These lines of evidence suggest that rosella infusion significantly decreases LDL Cholesterol serum level in cigarettes exposed Sprague dawley rats in a dose-dependent manner.Keywords: Cigarettes smoke, LDL cholesterol, Rosella calyx infusion
UJI EFEKTIVITAS VITAMIN C DALAM MENINGKATKAN KADAR SUPEROKSIDA DISMUTASE (SOD) PLASMA TIKUS SPRAGUE DAWLEY YANG TERPAPAR HEAT STRESS Tinanda Tarigan; Lusiana Batubara; Dwi Ngestiningsih
DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO) Vol 7, No 2 (2018): JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO
Publisher : Faculty of Medicine, Diponegoro University, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (328.584 KB) | DOI: 10.14710/dmj.v7i2.21281

Abstract

Latar Belakang Superoksida dismutase (SOD) merupakan enzim pertama dalam mekanisme pertahanan terhadap superoksida. Paparan heat stress dapat menurunkan kadar SOD yang dapat memicu timbulnya stres oksidatif. Antioksidan tambahan dari luar tubuh diperlukan dalam kondisi ini. Vitamin C merupakan senyawa yang telah dikenal secara luas sebagai antioksidan. Pemberian vitamin C dapat meningkatkan kadar SOD.Tujuan Membuktikan efektivitas pemberian vitamin C dalam meningkatkan kadar SOD plasma tikus Sprague Dawley yang terpapar heat stress.Metode Penelitian ini merupakan true experimental randomized post test only control group design. Sampel berjumlah 12 ekor tikus Sprague Dawley jantan yang memenuhi kriteria dan dibagi dalam dua kelompok; kelompok K diberikan paparan heat stress pada suhu 430C selama 70 menit, dan kelompok P diberikan vitamin C 0,075 mg/gBB 2 jam sebelum diberi paparan heat stress 430C selama 70 menit. Tikus kemudian diterminasi dan diambil darahnya melalui plexus retroorbital. Plasma yang diperoleh dilakukan pengukuran kadar SOD dengan metode ELISA. Data dianalisis dengan uji t tidak berpasangan.Hasil Rerata kadar SOD plasma: kelompok K sebesar 12.88 ± 2.89 ng/ml; kelompok P sebesar 18.82 ± 5.22 ng/ml. Pada uji t tidak berpasangan didapatkan nilai signifikan (p<0.05) dengan nilai p=0.022.Kesimpulan Vitamin C terbukti efektif meningkatkan kadar SOD plasma tikus Sprague Dawley yang terpapar heat stress secara signifikan.
THE EFFECT OF COFFEE BREWING METHODS ON TOOTH DISCOLORATION Rizki Nurida Rahmawati; Nadia Hardini; Lusiana Batubara
DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO) Vol 9, No 6 (2020): DIPONEGORO MEDICAL JOURNAL (Jurnal Kedokteran Diponegoro)
Publisher : Faculty of Medicine, Diponegoro University, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/dmj.v9i6.29331

Abstract

Background: The color of teeth in each individual varies greatly in which it is influenced by the color of dentin and enamel. The most frequent tooth discoloration that happened is caused by extrinsic stains like coffee. Coffee consumption habits are increasing along with the level of creativity in serving coffee. Nowadays, coffee with conventional methods like black/Turkish coffee and manual brewing methods such as drip brewing and espresso become popular coffee that are fancied by Indonesian people. Exposure to chromogenic substances and the acidic nature of coffee can cause the formation of pores in enamel and facilitate the deposition of dyes, which cause the color changes. Aim: The aim of this research was to analyze the effect of brewing methods on tooth discoloration. Method: This research was a true experimental study with a pre-post test control group design. Twenty eight post-extracted first premolar teeth samples divided into 4 groups for drip, espresso, black coffee and control by implementing random allocation. All samples were immersed in each coffee brewing group for 3 hours, 6 hours, and 9 hours. The teeth color was measured using a Chromameter based on the CIE L*a*b system. Statistical tests used Kruskal Wallis and Mann-Whitney test. Result: The Kruskal Wallis test showed differences in the color change ∆a * between the four groups (p < 0.05). Mann-Whitney test indicated a significant difference between the treatment group (drip, espresso, and black coffee group) and the control group (p < 0.05). Conclusion: Drip coffee, espresso and black coffee brewing methods can affect tooth discoloration, especially affects the red discoloration. But there is no difference in the effect of the drip, espresso, and black coffee brewing methods on tooth discoloration.
HUBUNGAN ANTARA IMT, KADAR SGOT DAN SGPT PLASMA DENGAN BONE MINERAL DENSITY PADA LANSIA Nazila Tsalisati Hadaita; Andrew Johan; Lusiana Batubara
Jurnal Kedokteran Diponegoro (Diponegoro Medical Journal) Vol 8, No 1 (2019): JURNAL KEDOKTERAN DIPONEGORO
Publisher : Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro, Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (369.054 KB) | DOI: 10.14710/dmj.v8i1.23349

Abstract

Latar Belakang : Peningkatan usia harapan hidup menyebabkan terjadinya pergeseran pola penyakit penduduk dari penyakit menular ke penyakit degeneratif, salah satunya osteoporosis. Nilai IMT yang rendah dapat menjadi faktor risiko terjadinya osteoporosis berkaitan dengan rendahnya hormon estrogen. Kerusakan sel hepar juga berperan dalam kejadian osteoporosis berkaitan dengan fungsinya sebagai tempat hidroksilasi vitamin D yang selanjutnya berperan dalam menjaga kepadatan mineral tulang. Tujuan : Mengetahui hubungan antara IMT, kadar SGOT dan SGPT plasma dengan BMD pada lansia. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan desain cross sectional. Sampel penelitian berjumlah 84 lansia wanita yang diperoleh dengan menggunakan teknik simple random sampling dari beberapa Posyandu Lansia di Semarang. Pengukuran IMT dilakukan dengan mengukur BB dan TB subyek penelitian. Pemeriksaan kadar SGOT dan SGPT plasma dilakukan dengan metode kinetik enzimatik. Pemeriksaan BMD dilakukan dengan metode DXA pada regio vertebra lumbar. Uji statistik yang digunakan adalah uji Pearson dan Spearman. Hasil : Diperoleh hubungan yang signifikan (p-value 0,000) antara IMT dengan BMD lumbar dengan kekuatan korelasi sedang (r = 0,545) dan hubungan positif yang berarti semakin tinggi IMT maka semakin tinggi pula BMD lumbar. Tidak diperoleh adanya hubungan yang signifikan antara kadar SGOT dan SGPT plasma dengan BMD lumbar (p-value 0,308 dan 0,242). Tidak diperoleh adanya hubungan yang signifikan antara usia dengan BMD lumbar (p-value 0,078). Kesimpulan : Tidak terdapat hubungan antara usia, kadar SGOT plasma, dan SGPT plasma dengan BMD lumbar pada lansia. Namun, terdapat hubungan positif antara IMT dengan BMD lumbar pada lansia dengan kekuatan korelasi sedang.Kata Kunci : Lansia, osteoporosis, usia, IMT, SGOT, SGPT, BMD.