cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota palopo,
Sulawesi selatan
INDONESIA
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo
ISSN : 23391510     EISSN : 26847841     DOI : https://doi.org/10.35906/jurman
Core Subject : Science,
Arjuna Subject : -
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol 6, No 2 (2020)" : 7 Documents clear
PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK, LINGKUNGAN BELAJAR, DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP SEMANGAT BELAJAR MAHASISWA PROGRAM PASCASARJANA SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PARIWISATA INDONESIA Enik Rahayu; Wenefrida Ardhian Ayu Hardiani; Henry Yuliamir
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.600

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi intrinsik, lingkungan belajar, dan dukungan keluarga terhadap semangat belajar mahasiswa Program Pascasarjana Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Indonesia (STIEPARI) Semarang. Populasi yang digunakan pada penelitian ini yaitu mahasiswa Program Pascasarjana yang berjumlah 98 orang. Sampel ditentukan menggunakan teknik sampling jenuh, sehingga semua anggota populasi diajdikan sebagai sampel sebanyak 98 orang sampel. Hasil penelitian yaitu motivasi intrinsik berpengaruh negatif terhadap semangat belajar, lingkungan belajar, berpengaruh positif dan signifikan terhadap semangat belajar, dan dukungan keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap semangat belajar.Kata kunci: Motivasi Intrinsik, Lingkungan Belajar, Dukungan Belajar, Semangat Belajar.AbstractThis study aims to determine the effect of intrinsic motivation, learning environment, and family support on students' enthusiasm for learning at the Postgraduate Program at the Indonesian Tourism Economics College (STIEPARI) Semarang. The population used in this study were 98 students in the Postgraduate Program. The sample is determined using a saturated sampling technique so that all members of the population are treated as a sample of 98 people. The results showed that intrinsic motivation had a negative effect on enthusiasm for learning, the learning environment, had a positive and significant effect on enthusiasm for learning, and family support had a positive and significant effect on enthusiasm for learning.Keywords: Intrinsic Motivation, Learning Environment, Learning Support, Learning Spirit.
PENGARUH IKLAN DAN KEPERCAYAAN KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK LIPSTIK MEREK WARDAH Suhandi Suhandi
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.605

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh iklan dan kepercayaan konsumen terhadap keputusan pembelian produk lipstik merek Wardah. Populasi dalam penelitian ini mahasiswi Program Studi Manajeen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bina Bangsa. Penentuan jumlah sampel menggunakan teknik probability sampling diperoleh sebanyak 71 orang sampel. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil pengujian hipotesis pada uji t atau uji parsial menunjukan bahwa variabel iklan berpengaruh positif signifikan terhadap variabel keputusan pembelian. Selanjutnya kepercayaan konsumen berpengaruh positif signifikan terhadap variabel keputusan pembelian. Pengujian hipotesis pada uji simultan menunjukan bahwa iklan dan kepercayaan konsumen berpengaruh positif signifikan terhadap variabel keputusan pembelian.Kata Kunci: Iklan, Kepercayaan Konsumen, Keputusan Pembelian.AbstractThis study aims to determine the effect of advertising and consumer trust on purchasing decisions for Wardah brand lipstick products. The population in this study were students of the Management Study Program, Faculty of Economics and Business, Bina Bangsa University. Determining the number of samples using probability sampling techniques obtained as many as 71 samples. The data analysis method used in this study is a multiple linear regression analysis. The results of hypothesis testing on the t-test or partial test show that the advertising variable has a significant positive effect on the purchasing decision variable. Furthermore, consumer confidence has a significant positive effect on purchasing decision variables. Hypothesis testing in the simultaneous test shows that advertising and consumer trust have a significant positive effect on purchasing decision variables.Keywords: Advertising, Consumer Trust, Purchasing Decisions.
STRATEGI PENGEMBANGAN TEMPAT WISATA RELIGI UNTUK MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DI GUNUNG SANTRI DESA BOJONEGARA KECAMATAN BOJONEGARA KABUPATEN SERANG BANTEN Abdul Bahits; Mochamad Fahru Komarudin; Raden Irna Afriani
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.593

Abstract

AbstrakPemerintah daerah Kabupaten Serang terus berusaha untuk mengembangkan sektor wisata, salah satunya pengembangan kawasan wisata religi gunung santri yang terletak di Desa Bojonegara Kecamatan Bojonegara Serang.Namun sampai saat ini pengelolaan kawasan wisata religi gunung santri belum optimal, sarana dan prasarana yang belum memadai. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan menganalisa strategi pengembangan yang tepat yang dilakukan oleh Kantor Dinas Pariwisata Kabupaten Serang, Desa Bojonegara, pengelola dan warga sekitar Bojonegara dalam pengembangan wisata religi Gunung Santri sebagai kawasan strategi wisata religi.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Kualitatif deskriptif melalui proses observasi, wawancara dan dokumentasi.Analisa yang digunakan adalah analisis SWOT dengan menganalisa kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang di miliki kawasan wisata religi gunung santri. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa perlu adanya penerapan beberapa strategi pengembangan diantaranya yaitu strategi pengembangan potensi wisata religi, pengembangan sumber daya manusia, strategi pengembangan sarana dan prasarana, strategi pengembangan kelembagaan, strategi promosi yang tepat sasaran. Diharapkan dengan penerapan beberapa strategi pengembangan tersebut diatas bisa memberikan perubahan ke arah yang lebih baik dalam pengelolaan wisata religi gunung santri yang ada di Desa Bojonegara Kecamatan Bojonegara  Serang, sehingga kunjungan wisatawan dalam hal para peziarah bisa meningkat dengan demikian secara tidak langsung bisa meningkatkan perekonomian masyarakat Desa Bojonegara Kecamatan Bojonegara Kabupaten Serang Banten.Kata Kunci: Strategi, Pengembangan, Wisata, Religi.AbstractThe local government of the Serang Regency continues to strive to develop the tourism sector, one of which is the development of the religious tourism area of the mountain santri which is located in Bojonegara Village, Bojonegara Serang District. However, until now the management of the religious tourism area of Mount Santri has not been optimal, the facilities and infrastructure are inadequate. The purpose of this study is to determine and analyze the strategy for developing religious tourism in Mount Santri. The informants in this study were determined using the snowball sampling technique. The analytical method used is a SWOT analysis by analyzing the strengths, weaknesses, opportunities, and threats of the religious tourism area of the mountain santri. The results of this study indicate that it is necessary to implement several development strategies including strategies for developing the potential for religious tourism, human resource development, strategies for developing facilities and infrastructure, strategies for institutional development, and promotion strategies that are right on target. It is hoped that the implementation of some of the aforementioned development strategies can provide a chance for a better direction in the management of religious tourism of the mountain santri in Bojonegara Village, Bojonegara Serang District so that tourist visits in terms of pilgrims can increase thereby indirectly increasing the economy of the Village community. Bojonegara, Bojonegara District, Serang Regency, Banten.Keywords: Strategy, Development, Tourism, Religion.
PENGARUH WORK FAMILY CONFLICT DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI WANITA PADA PUSKESMAS KECAMATAN MALANGKE BARAT KABUPATEN LUWU UTARA Khaerana Khaerana; Amri Amri
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.614

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan  untuk mengetahui pengaruh Work Family Conflict (konflik peran ganda) dan stress kerja terhadap kinerja pegawai wanita pada Puskesmas Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara dan untuk mengetahui variabel yang paling dominan berpengaruh terhadap kinerja pegawai wanita pada Puskesmas Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah non-probabilty sampling dengan menggunakan metode sensus atau sampling total, dimana semua populasi dijadikan sampel. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode survei dengan teknik kuesioner. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 44 responden. Untuk menguji kualitas data dari instrumen yang digunakan dilakukan dengan uji validitas dan uji reliabilitas. Uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearitas dan uji heteroskedastisitas. Analisis regresi linear berganda, yang terdiri dari Uji koefisien determinasi (R2), uji simultan (Uji-F), dan uji parsial (Uji-T). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Work Family Conflict (konflik peran ganda) dan stress kerja secara serentak (simultan) berpegaruh terhadap kinerja pegawai wanita pada Puskesmas Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara dan variabel Work Family Conflict (konflik peran ganda) yang dominan berpengaruh terhadap kinerja pegawai wanita pada Puskesmas Kecamatan Malangke Barat Kabupaten Luwu Utara. Besarnya kontribusi variable Work Family conflict dan stres kerja mempengaruhi variable kinerja pegawai wanita pada Puskesmas Kecamatan Malangke Barat sebesar 0,318 atau 31,8%, dan sisanya sebesar 68,2% dipengaruhi oleh variable lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.Keywords: Work Family Conflict, Stres Kerja, Kinerja. AbstractThis study aims to determine the effect of Work-Family Conflict (multiple role conflict) and work stress on the performance of female employees at the Puskesmas, Malangke Barat Subdistrict, North Luwu Regency and to determine the most dominant variable influencing the performance of female employees at the Puskesmas Malangke Barat Subdistrict, North Luwu Regency. The sampling technique in this study is non-probability sampling using census or total sampling methods, where all populations are sampled. Data were collected using a survey method with a questionnaire technique. The number of respondents in this study was 44 respondents. To test the quality of the data from the instruments used, validity and reliability tests were carried out. The classic assumption test consisting of the normality test, multicollinearity test, and heteroscedasticity test. Multiple linear regression analysis, consisting of determination coefficient test (R2), simultaneous test (F-test), and partial test (T-test). The results showed that the Work-Family Conflict (multiple role conflict) and work stress simultaneously (simultaneously) affected the performance of female employees at the Puskesmas, Malangke Barat Subdistrict, North Luwu Regency and the Work-Family Conflict variable (multiple role conflict) which had a dominant influence on the performance of female employees. at the Puskesmas Malangke Barat Subdistrict, North Luwu Regency. The magnitude of the contribution of the Work-Family conflict variable and work stress affects the performance variable of female employees at the West Malangke District Health Center by 0.318 or 31.8%, and the remaining 68.2% is influenced by other variables not examined in this study.Keywords: Work Family Conflict, Work Stress, Performance.
STRATEGI PROMOSI PENGELOLAAN WISATA PANTAI UNTUK MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN PASCA TSUNAMI SELAT SUNDA DI KABUPATEN PANDEGLANG Ihwan Satria Lesmana; Abdul Bahits; Mohamad Bayi Tabrani
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.595

Abstract

AbstrakSektor pariwisata pantai Kabupaten Pandeglang Banten, merupakan sektor yang diunggulkan dan berkontribusi terhadap Pendapatan Daerah Kabupaten Pandeglang. Tsunami selat sunda yang terjadi pada tanggal 22 Desember 2018, telah menghancurkan wisata Pantai yang ada di Kabupaten Pandeglang mulai dari Kawasan Pantai Carita sampai Kecamatan Sumur. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisa penerapan strategi promosi pengelolaan wisata pantai pasca tsunami Selat Sunda yang dilakukan oleh Dinas Pariwisata Kabupaten Pandeglang bekerja sama dengan beberapa pelaku usaha wisata yang ada di sekitar pantai di Kabupaten Pandeglang. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode analisis SWOT dengan menganalisa kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang dimilki potensi wisata pantai yang ada di Kabupaten Pandeglang. Hasil dari penelitian ini menunjukan perlu adanya penerapan beberapan strategi diantaranya: strategi promosi yang berkelanjutan, startegi pengembangan sumber daya manusia, strategi pengembangan potensi wisata pantai, strategi engembangan kelembagaan, diharapakan dengan penerapan beberapa strategi tersebut diatas dapat membantu dalam meningkatkan kunjungan wisatawan ke wisata pantai yang ada di Kabupaten Pandeglang Pasca Tsunami Selat Sunda.Kata kunci: Strategi, Promosi, Wisata, Pantai, Tsunami.AbstractThe coastal tourism sector of Pandeglang Regency, Banten, is a sector that is favored and contributes to the Regional Revenue of Pandeglang Regency. The Sunda Strait tsunami that occurred on 22 December 2018, has destroyed beach tourism in Pandeglang Regency starting from the Carita Beach Area to Sumur District. The purpose of this study was to determine and analyze the implementation of the promotion strategy for coastal tourism management after the Sunda Strait tsunami carried out by the Pandeglang Regency Tourism Office in collaboration with several tourism businesses around the coast in Pandeglang Regency. The analytical method used in this research is the SWOT analysis method by analyzing the strengths, weaknesses, opportunities, and threats that have the potential for coastal tourism in Pandeglang Regency. The results of this study indicate the need to implement several strategies including sustainable promotion strategies, human resources development strategies, coastal tourism potential development strategies, institutional development strategies, it is hoped that the implementation of some of the strategies mentioned above can help increase tourist visits to coastal tourism. in Pandeglang Regency Post-Sunda Strait Tsunami.Keywords: Strategy, Promotion, Tourism, Beach, Tsunami.
ANALISIS KEBERADAAN PASAR RETAIL INDOMARET DAN ALFAMARET TERHADAP PEMASARAN PRODUK HASIL USAHA MIKRO KECIL MENENGAH DI KOTA PANDEGLANG Suflani Suflani; Ahmad Mukhlis; Nurhasan Nugroho
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.597

Abstract

AbstrakPandeglang merupakan sebuah daerah yang banyak menghasilkan produk hasil Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Dalam menjalankan usahanya para pelaku UMKM di Kota Pandeglang banyak mengalami hambatan salah satunya adalah cara memasarkan produk. Keberadaan pasar retail Indomaret dan Alfamaret belum memberikan dampak secara langsung kepada para pelaku UMKM, karena produk hasil olahan mereka belum bisa di pasarkan di pasar retail, baik di Indomaret dan Alfamaret. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisa keberadaan pasar retail dalam hal ini Indomaret dan Alfamaret yang ada di Kota Pandeglang. Pendekatan penelitian yang di gunakan adalah kualitatif melalui proses observasi, wawancara dan dokumentasi, kemudian di sajikan dalam bentuk data. Metode analisis yang di gunakan adalah analisis SWOT, dengan menganalisa kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman produk hasil olahan para pelaku UMKM di Kota Pandeglang. Penelitian ini menghasilkan beberapa strategi diantaranya, strategi pengembangan potensi produk hasil olahan UMKM, strategi pengembangan sumber daya manusia, strategi pengembangan kelembagaan, adanya peraturan daerah, dan strategi pengenalan teknologi informasi, diharapkan dengan penerapan beberapa strategi tersebut diatas dapat membantu produk hasil olahan UMKM di Kota Pandeglang, bisa dipasarkan di Indomaret dan Alfamaret yang ada di Kota Pandeglang.Kata kunci: Pasar, Retail, Pemasaran, Produk, UMKM.AbstractPandeglang is an area that produces a lot of products from Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs). In running their business, MSME players in Pandeglang City experience many obstacles, one of which is how to market their products. The existence of the Indomaret and Alfamart retail markets has not had a direct impact on MSME players, because their processed products cannot yet be marketed in the retail market, both in Indomaret and Alfamart. The purpose of this study is to analyze the existence of the retail market, in this case, Indomaret, and Alfamart, in the city of Pandeglang. The research approach used is qualitative through a process of observation, interviews, and documentation, then presented in the form of data. The analytical method used is a SWOT analysis, by analyzing the strengths, weaknesses, opportunities, and threats of processed products by MSME actors in the City of Pandeglang. This research resulted in several strategies including, strategies for developing the potential of MSME processed products, human resource development strategies, institutional development strategies, the existence of regional regulations, and strategies for the introduction of information technology. Pandeglang can be marketed in Indomaret and Alfamart in the city of Pandeglang.Keywords: Market, Retail, Marketing, Products, MSMEs.
ANALYSIS OF THE INFLUENCE OF PANDEMIC COVID 19, FAMILY SUPPORT, AND STUDY MOTIVATION TOWARDS INTERESTS IN EDUCATION (STUDY IN INDONESIAN TOURISM ECONOMIC HIGH SCHOOLS) Wenefrida Ardhian Ayu Hardiani; Enik Rahayu; Mengku Marhendi
Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo Vol 6, No 2 (2020)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jm001.v6i2.599

Abstract

AbstractThis study aims to determine the effect of the Covid 19 pandemic, family support, and learning motivation on interest in entering higher education. The population used is prospective new students from the two study programs of the Indonesian School of Tourism Economics (STIEPARI) Semarang. Determination of the number of samples in this study using purposive sampling technique and obtained a sample of 75 respondents. The data analysis method used is multiple linear regression analysis. The results showed that the Covid-19 pandemic had a negative effect on interest in going to college, family support and learning motivation had a positive and significant effect on interest in entering higher education at the Indonesian Tourism Economics College (STIEPARI).Keywords: Covid-19 Pandemic, Learning Support, Learning Motivation, Interest to Enter Higher Education.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pandemi Covid 19, dukungan keluarga dan motivasi belajar terhadap minat masuk perguruan tinggi. Populasi yang digunakan yaitu calon mahasiswa baru dari dua program studi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Indonesia (STIEPARI) Semarang. Penentuan jumlah sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 75 responden. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa pandemi covid-19 berpengaruh negatif terhadap minat masuk ke perguruan tinggi, dukungan keluarga dan motivasi belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat masuk perguruan tinggi di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Indonesia (STIEPARI).Kata kunci: Pandemi Covid-19, Dukungan Belajar, Motivasi Belajar, Minat Masuk Perguruan Tinggi.

Page 1 of 1 | Total Record : 7