cover
Contact Name
Dian Friana Hidayat
Contact Email
dianfriana@gmail.com
Phone
+6281210449210
Journal Mail Official
jim@umt.ac.id
Editorial Address
Jalan Perintis Kemerdekaan I No. 33, Babakan, Tangerang Cikokol, Kota Tangerang, Banten 15118
Location
Kota tangerang,
Banten
INDONESIA
Journal Industrial Manufacturing
ISSN : 25024582     EISSN : 25803794     DOI : https://doi.org/10.31000/jim
Core Subject : Engineering,
Journal of Industrial Manufacturing merupakan jurnal ilmiah yang berfokus terhadap continuous improvement dalam dunia industri (maufaktur dan jasa). Selain itu ruang lingkup jurnal mencakup seluruh keilmuan Teknik Industri.
Articles 98 Documents
ANALISIS KUALITAS PELAYANAN PELANGGAN BENGKEL MOTOR “ABC” MENGGUNAKAN KONSEP SERVIS QUALITY DAN IMPORTANCE-PERFORMANCE ANALYSIS Galuh Krisna Dewanti; Hermanto Hermanto
Journal Industrial Manufacturing Vol 2, No 2 (2017): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v2i2.628

Abstract

Sepeda motor di kenal di Indonesia sejak tahun 1893, bagi masyarakat sepeda motor masih menjadi alat transportasi yang murah dan mudah baik di perkotaan maupun pedesaan. Angka jutaan dari populasi kendaraan sepeda motor membutuhkan perawatan atau servis rutin agar motor tetap prima. Semakin banyak pengguna sepeda motor di Indonesia, semakin banyak pula bengkel-bengkel non resmi yang bermunculan, bagi penyedia jasa, untuk dapat bersaing dengan penyedia jasa yang lain harus selalu menjaga kualitas pelayanan yang diberikan. Analisis dimensi kualitas pelayanan jasa terhadap kepuasan konsumen sangat diperlukan bagi perusahaan untuk memberi pelayanan yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kualitas pelayanan bengkel motor “ABC”, apakah sudah sesuai dengan yang diinginkan pelanggan. Pengukuran kualitas pelayanan menggunakan konsep SERVQUAL untuk mengetahui apakaha ada gap antara pelayanan yang tersdia dengan harapan yang konsumen. Kemudian menggunakan Importance Performance Analysis (IPA) untuk mencari prioritas perbaikan. Dari perhitungan servqual didapatkan hasil bahwa pelayanan bengkel “ABC” tidak berkualitas dan dari IPA diperoleh sebanyak 9 atribut yang menjadi prioritas perbaikan. Kata kunci: Servqual, IPA dan Kualitas Pelayanan
FORMULASI STRATEGI PADA PT INTAN DUA Rudy Vernando Silalahi; Eric Jobiliong, Ph.D; Huanche Wilson
Journal Industrial Manufacturing Vol 5, No 1 (2020): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v5i1.2432

Abstract

Strategi pemasaran adalah pola pikir pemasaran yang digunakan untuk mencapai tujuan pemasarannya. Pada PT Intan Dua, penerapan strategi pemasaran masih belum tepat, dapat dilihat dari penurunan tingkat penjualan pakaian oblong PT Intan Dua. Dalam upaya meningkatkan tingkat penjualan pakaian oblong PT Intan Dua, maka dilakukan formulasi strategi pemasaran PT Intan Dua. Agar proses formulasi strategi pemasaran pada PT Intan Dua menjadi lebih efektif, dilakukan penelitian secara langsung pada PT Intan Dua. Penelitian dimulai dari pengumpulan data-data bauran pemasaran PT Intan Dua. Setelah itu, dibuatlah faktor-faktor internal dan eksternal yang berkaitan dengan bauran pemasaran PT Intan Dua. Faktor internal akan dinilai konsumen, yaitu reseller PT Intan Dua, dan faktor eksternal akan dinilai pihak manajemen PT Intan Dua. Hasil yang didapat menunjukkan bahwa nilai skor tertimbang IFE sebesar 2.648, yang berarti kondisi internal perusahaan memiliki kekuatan yang lebih dominan. Hasil skor tertimbang EFE yang didapaat sebesar 2.464, yang berarti kondisi eksternal perusahaan memiliki ancaman yang lebih dominan. Dengan penilaian IFE dan EFE tersebut, kondisi perusahaan dapat diketahui terdapat pada kuadran II diagram cartesius SWOT. Strategi yang tepat untuk PT Intan Dua menurut kondisi perusahaan adalah strategi ST yang merupakan strategi diversifikasi matriks SWOT Strategi ST berupa mempertahankan dan meningkatkan kualitas produk, membangun motivasi beli konsumen, dan membangun citra produk.Kata Kunci: Strategi Pemasaran, Internal Factor Evaluation, External Factor Evaluation, Analisis SWOT.
ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU PLAT BESI INDUSTRI KAROSERI MENGGUNAKAN METODE EOQ (Studi Kasus Pada PT. MISITAMA) Paduloh Paduloh
Journal Industrial Manufacturing Vol 3, No 1 (2018): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v3i1.618

Abstract

This study aims to analyze the optimal usage volume of iron raw plates required by PT. Misitama for the period of 2017. PT. Misitama is a company engaged in the field of tank manufacturing industry for the needs of manufacturing and mining industries. The study analyzed the total cost of Iron Iron raw material supply which must be used by PT. Misitama during 2017, analyzing reorder point, safety stock and raw material inventory control using EOQ method. The data used is the data of September 2017 - October 2017. The data used is secondary data derived from corporate data. The results show that the amount of raw material purchases during 2017 if using the EOQ method becomes lower. The optimal purchase of raw materials to be done by the company in 2017 is 14.8 m2 with the frequency of ordering to be done as much as 8 times. The quantity of safety stock (Safety Stock) that must be available in warehouse of 7 m2 and reorder point (reorder point) EOQ that is when the warehouse inventory is only 8.88 m2. Total inventory cost for production process issued by PT. Misitama by using EOQ method becomes smaller than the total cost of previous inventory.
ANALISA TEKNIK PENGUKURAN KEPUASAN PELANGGAN PADA PT GRAMEDIA ASRI MEDIA (REGIONAL I TB.GRAMEDIA BALEKOTA) Joko Hardono; Henri Ponda; Devi Setyaningsih
Journal Industrial Manufacturing Vol 4, No 1 (2019): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v4i1.1245

Abstract

This research proposes Analysis of Customer Satisfaction Measurement Techniques At PT Gramedia Asri Media (Regional I TB.Gramedia Balekota) the purpose of this research is to find out what aspects are used by PT. Gramedia Balekota to assess customer satisfaction and analyze customer satisfaction assessment techniques applied by PT. Gramedia Balekota at this time. The research method used in this study is the method of observation, interview, questionnaire, and literature study. Comparing the current method to  Servqual Method with five aspects of customer satisfaction, namely Tangible, Reliability, Responsivenessi, Assurance, and Empaty. From the results of questionaire satisfaction of TB customers. Gramedia Period period January 2018-May 2018 obtained results A total of 189 respondents gave an assessment of Sad Emoticon, a total of 205 respondents gave an Emoticon flat rating, and as many as 106 respondents gave an assessment of Smile Emoticon. The aspect of customer satisfaction assessment included in TB. Gramedia Balekota in it’s questionnaire to measure customer satisfaction. TB.Gramedia Balekota only uses three indicators, namely product availability, shopping convenience, and product quality. Product availability and product quality enter the tangible aspect. And the convenience of shopping goes into the Reliability aspect. So that in measuring the satisfaction of  TB customers, Gramedia Balekota has not fulfilled the five aspects of service quality.Key words :  Measurement, customer satisfactions, Servqual Method , service quality
Mendesain Meja Dan Kursi Ergonomi Dengan Mengacu Pada Nilai Antropometri Untuk Bagian Checking Rubber (Outsole) Di PT. Victory Chingluh Indonesia Tri Widodo; Ismail Fardiansyah; Ali Gufron
Journal Industrial Manufacturing Vol 6, No 2 (2021): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v6i2.5007

Abstract

PT. Victory Chingluh Indonesia is a company engaged in the manufacture of sports shoes in collaboration with an American brand, namely Nike. From the results of the Nordic Body Map Questionnaire at the PPIC RH department of the checking ruber section, many workers have complaints in the muscles (musculoskeletal disorders) due to non-ergonomic workplaces as many as 20 workers or 64.5% feel pain in the high category, as many as 8 workers or 25, 8% felt pain in the moderate category, for the category of pain with very high intensity as many as 2 workers or 6.4% and 1 worker or 3.2% felt pain in the low category. From these results, it is necessary to take further action by making ergonomic designs of Working Furnitures (tables and chairs) with reference to anthropometric values. With this reference, we get a table design with a length of 133.6 cm using the 5th percentile, a table width of 66.8 cm with a 5th percentile and a table height of 63.2 and a chair design with a chair height of 41.2 cm with a 50th percentile. -, the width of the seat base is 40.5 cm with the 95th percentile, it is expected that workers who have a maximum hip width can use the chair, the length of the seat base is 37.8 cm with the 5th percentile, the height of the seat back is 54.5 cm with the 50th percentile th and the width of the seat backrest is 48.9 cm with the 95th percentile. Keywords: Ergonomics, Anthropometry, musculoskeletal disorders. Nordic body map, design
PERANCANGAN KERANGKA PENGUKURAN KINERJA BALANCED SCORECARD DENGAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT PADA PT. MML Rudy Vernando Silalahi; Helena Juliana Kristina; Shelvia Shelvia
Journal Industrial Manufacturing Vol 3, No 2 (2018): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v3i2.856

Abstract

PT. MML as electronic retail company was founded in 2010. This company doesn’t have  performance measurement that can cover the whole company performance that is needed. Moreover, the system of performance measurement is partial. The outcome of measurement is only evaluated by related manager and it doesn’t involve other department manager thus improvement that is conducted, doesn’t notice the other impact that is given to another department performance. On that word, designing Balanced Scorecard performance measurement framework with Quality Function Deployment method is required to framework of performance measurement as integrated strategic measurement tool for all departments. In designing that framework needs some data such as interview data, and questionnaire data which is intended to Top Manager for determining performance measures, customer and staff for determining performance driver by using type of sampling is simple random sampling. Besides, matrix of House of Quality roles to decide performance measure with its performance driver, while matrix of QFD II roles to design strategic map and diagram of cause-effect relationship. Based on simulation the result of performance measurement for financial perspective is 3.1 (quite good), customer perspective is 3.51 (good), internal business process perspective is 4.27 (very good), learning and growth perspective is 4.33 (very good). Keyword : Kerangka pengukuran kinerja, Balanced Scorecard, Quality Function Deployment
USULAN PERBAIKAN PADA PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DI PT. SURYA TOTO INDONESIA TBK DIVISI SANITARY DENGAN METODE HIRA DAN FTA Nur Fadilah Fatma; Dhimas Eka Mustafa Putra
Journal Industrial Manufacturing Vol 6, No 1 (2021): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v6i1.4116

Abstract

Identification of potential hazards and risk assessments are part of the occupational safety and health program in the risk management stage, which is conducted in an effort to prevent work accidents and occupational illness. The purpose of this research is to identify the potential hazard in PT Surya Toto Indonesia Tbk Sanitary division and analyze the root cause and give suggestion of improvement. Location and time of observation is PT Surya Toto Indonesia Tbk in April until May 2017. Object of observation is potential danger in section Slip Preparing PT Surya Toto Indonesi Tbk. The methods used by the researchers are HIRARC and FTA. The identification of potential hazards and risk assessments undertaken by researchers together with experts, which in this case are OSH officers and local supervisors, resulted in 25 different risks. With the following division, 2 low risk level, 10 medium level risk, 11 high risk level and 2 extreme level risk. After handling by the management of the company against the risk of extreme and high level, there is risk to be 2 high risk and 11 medium level risks. To reduce the value of risk, companies can make safer working conditions and better supervision of employee's unsafe behavior. Keywords: Hazard Potential Identification, Risk Assessment, SMK3, HIRARC, FTA
PENERAPAN FUZZY TOPSIS UNTUK PEMILIHAN PEMASOK PADA DEPARTEMEN SUPPLY CHAIN DI PERUSAHAAN PENGOLAHAN AIR KABUPATEN TANGERANG Diah Septiyana; Galang P. N. Hakim
Journal Industrial Manufacturing Vol 3, No 2 (2018): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v3i2.827

Abstract

Dalam proses pengadaan di departemen Supply Chain metode pemilihan pemasok sangatlah problematic karena ketidakpastian pemilihan pemasok yang diakibatkan oleh adanya ego dan perasaan manusia sebagai salah satu penentu keputusan. Oleh karena itu, dengan adanya  penggunaan metode FUZZY TOPSIS untuk memecahkan masalah pemilihan pemasok ini. Metode FUZZY TOPSIS menentukan pemasok yang memiliki kinerja terbaik dengan menggunakan kriteria yang diberikan oleh pengguna. Dengan menggunakan metode ini keputusan pemilihan pemasok dapat melakukan secara otomatis menggunakan sistem IT pada perusahaan masing-masing, sehingga dapat meminimalkan masalah pengguna dari memilih pemasok terbaik. Contoh dari ini adalah proyek oleh Perusahaan Pengolahan Air di Kabupaten Tangerang untuk menemukan pemasok terbaik dalam sistem distribusi air. Untuk pemasok yang DEI, HP, dan KSP dan diberikan criteria pengguna seperti “Commercial by Costumer”, “Technical Proposal”, “Work Plan & methodology”, dan “Staff Competence”. Dengan menggunakan criteria pengguna untuk membuat matriks keputusan sebagai masukan untuk FUZZY TOPSIS. Hasilnya adalah pemasok KSP menunjukkan performa terbaik dengan nilai 0.50078 lebih baik dari pemasok lainnya.Kata Kunci : fuzzy topsis, supply chain, ERP, pemasok.
ANALISIS HUBUNGAN BEBAN KERJA MENTAL DENGAN KINERJA OPERATOR PROSES PRODUKSI BAGIAN PURIFIED TEREPHTALIC ACID (PTA) DI PT MITSUBISHI CHEMICAL INDONESIA Anita Dyah Juniarti; Nur Trisno
Journal Industrial Manufacturing Vol 5, No 1 (2020): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v5i1.2445

Abstract

Penelitian ini membahas hubungan beban kerja mental operator proses produksi bagian Purified Terephtalic Acid (PTA) di PT. Mitsubishi Chemical Indonesia. Tujuan dari penelitian ini untuk mengukur dan mengetahui hubungan beban kerja mental dengan kinerja operator. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode survei terhadap seluruh operator proses produksi yang berjumlah 32 responden. Pada penelitian ini menunjukkan bahwa beban kerja  perator cenderung tinggi, ini bisa dilihat dari skala jawaban responden terhadap dimensi pengukuran beban kerja yaitu skala jawaban responden tinggi terhadap dimensi beban waktu, skala jawaban responden sangat tinggi terhadap dimensi beban usaha mental dan skala jawaban responden tinggi terhadap dimensi beban tekanan psikologis. H ubungan yang ada antara beban kerja mental terhadap kinerja operator proses produksi menunjukkan hasil yang signifikan diantara keduanya dimana kekuatan hubungannya kuat dan arah hubungannya positif, dengan nilai korelasi koefisien rank spearman-nya yaitu +0,755. Jawaban responden atas variabel beban kerja mental menunjukkan indikasi beban kerja kerja mental yang tergolong tinggi, variabel kinerja juga tergolong tinggi. Sehingga dapat disimpulkan bahwa operator proses produksi memiliki beban kerja mental yang tinggi dan menghasilkan kinerja yang tinggi. Hasil dari penelitian ini juga menunjukkan bahwa kinerja operator dalam kondisi tinggi, hal ini bisa dilihat dari skala  jawaban responden terhadap dimensi pengukuran kinerja yaitu dengan skala jawaban responden sangat tinggi terhadap dimensi kualitas, skala jawaban responden tinggi terhadap dimensi kuantitas, skala jawaban responden tinggi terhadap dimensi penggunaan waktu dalam bekerja, dan skala jawaban responden sangat tinggi terhadap dimensi kerjasama dalam bekerja. Dengan demikian tidak dilakukan perbaikan dalam hal kinerja. Kata Kunci: Beban Kerja Mental, Kinerja Operator, Korelasi Rank Spearman
PERANCANGAN MODEL SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN OUTPUT PADA DIVISI ASSEMBLY 14 DI PT. PRATAMA ABADI INDUSTRI Ishak Ishak; Agustina Christiani; Livia Narda
Journal Industrial Manufacturing Vol 2, No 2 (2017): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v2i2.623

Abstract

Industri alas kaki di Indonesia berkembang dengan sangat cepat, hal ini membuat persaingan diantara industri yang sejenis semakin ketat. Un tuk bertahan hidup, sebuah industri harus bisa menjaga dan meningkatkan kepuasan pelanggan dengan cara memenuhi kebutuhan pelanggan. PT. Pratama Abadi Industri adalah salah satu produsen yang berusaha mempertahankan produksinya. Masalah dari perusahaan ini adalah target produksi sebanyak 225 pasang per jam tidak pernah tercapai. Oleh sebab itu, penelitian ini bertujuan untuk memenuhi target tersebut. Hasil dari penelitian ini adalah menambahkan jumlah operator dan mesin untuk mencapai target tersebut.Keywords : PPH (pairs/person/hour), Simulation Model, Simulation Process.

Page 7 of 10 | Total Record : 98