Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Indonesia Berdaya

Community Empowerment in Efforts to Prevent and Transmission of HIV/ AIDS in Sidoarjo Erika Martining Wardani; Riezky Faisal Nugroho
Indonesia Berdaya Vol 3, No 1: November 2021-January 2022
Publisher : Utan Kayu Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47679/ib.2022167

Abstract

HIV / AIDS is a disease that continues to grow and become a global problem that is sweeping the world. The prevalence of HIV cases according to WHO (2015) shows, the number of people with HIV numbered 17,325 people and AIDS was recorded at 1,238 people. Therefore, people need to know about HIV / AIDS and its dangers so as to be able to prevent the transmission of the disease properly, it is necessary to provide appropriate health education to overcome these problems. This community service activity aims to increase public knowledge about HIV / AIDS and the prevention and transmission of HIV / AIDS. The level of public knowledge is measured by conducting a pre-test by filling out a questionnaire before being given health education and post-test after being given health education. The level of mother's knowledge can be measured by comparing the results of pre-test and post-test. Based on the pre-test results followed by 50 respondents. The statistical test results obtained p = 0.001, meaning that there is a significant difference between public knowledge before and after being given health education about the prevention and transmission of HIV / AIDS. The results of community service are expected to improve the health status in the Jemirahan Village community, Jabon District, Sidoarjo Regency, especially for the prevention and transmission of HIV / AIDS.  
Pemeriksaan dan Perawatan Kaki dengan SPA Kaki Diabetik Bagi Penderita Diabetes Mellitus di Kabupaten Bondowoso Erika Martining Wardani; Riezky Faisal Nugroho; Eppy Setiyowati
Indonesia Berdaya Vol 3, No 3: May-July 2022
Publisher : Utan Kayu Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47679/ib.2022234

Abstract

Permasalahan utama penderita DM yang dialami oleh masyarakat Kelurahan Kotakulon adalah rendahnya tingkat kesadaran dan pengetahuan masyarakat untuk melakukan perawatan kaki diabetik. Berdasarkan observasi yang dilakukan oleh tim pengabdian kepada masyarakat Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya dan Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya pada tahun 2022, ditemukan bahwa perawatan kaki diabetik di wilayah ini dirasa masih kurang maksimal. Hal ini menyebabkan penderita DM dalam menghadapi berbagai permasalahan luka kaki akibat diabetik yang sebenarnya faktor utamanya berasal dari kurangnya perawatan kaki. Selain permasalahan kaki, kadar gula darah yang tinggi juga menjadi permasalahan yang sering terjadi pada masyarakat di Kelurahan Kotakulon. Terkait dengan hal tersebut, penting untuk diberikan edukasi, pemeriksaan dan perawatan kaki diabetic yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran para warga tentang pentingnya perawatan kaki diabetik dan juga adanya peningkatan pengetahuan para warga masyarakat terkait cara perawatan kaki dengan spa kaki diabetik. Hasil yang diperoleh dari Program pengabdian ini yaitu adanya peningkatan pengetahuan dan perilaku perawatan kaki diabetik, dan juga pengurangan resiko luka kaki diabetik. Melalui perawatan kaki dengan pemeriksaan dan spa kaki diabetik ini diharapkan luka akibat diabetic dapat menurun sehingga angka kejadian amputasi juga dapat diatasi.