Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

Development of an Acehnese Value-Based Education Implementation Model at SMK Negeri 7 Taufiq Taufiq; Siraj Siraj; Sayni Nasrah
International Journal of Engineering, Science and Information Technology Vol 2, No 1 (2022)
Publisher : Master Program of Information Technology, Universitas Malikussaleh, Aceh Utara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (249.228 KB) | DOI: 10.52088/ijesty.v2i1.228

Abstract

The values of Islamic character should be the spirit that colors all aspects of education, both in classroom-based learning, the climate of school life, as well as in the context of interaction with community life in general, integrated into learning starting from planning, implementing, and evaluating according to the characteristics Basic Competence. Learning in vocational schools needs to be designed according to the demands of the curriculum in an effort to instill Acehnese values through production-based training/production-based education and training and Islamic edutechnopreneur learning practices. The objectives of this research are to: 1) Develop a model of education implementation based on Acehnese values through the Islamic Edutechnopreneur model; 2) Testing the quality of the education delivery model; and 3) Analyzing teacher and student responses to the Acehnese values-based education model through the Islamic Edutechnopreneur model that has been developed at SMK Negeri 7 Lhokseumawe. This study uses the Research and  Development method. The importance of this research is because vocational and school teachers really need a model of Islamic edutechnopreneur-based education and its implementation in school life. The results showed that the success of the Edutechnopreneur production unit at SMK Negeri 7 Lhokseumawe really depends on the management applied in the school. Therefore, it is important to strengthen SMK management so that Islamic Edutechnopreneur production units can be developed in an effort to strengthen the competitiveness of graduates. Teachers are an important resource, involve teachers in various trainings that enable them to develop in mastery of competencies and achieve increased insight and entrepreneurial skills.
Manajemen Psikologi Dakwah Dalam Membentuk Karakter Religius Generasi Muda Sayni Nasrah; Siraj Siraj; Syahriandi Syahriandi
SEMINAR NASIONAL PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN Vol. 1 No. 1 (2020): Seminar Nasional Peningkatan Mutu Pendidikan
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Samudra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dakwah merupakan salah satu cara yang dapat digunakan pihak sekolah dalam membentuk karakter religius generasi muda. Untuk itu diperlukan kemampuan dalam mengelola manajemen dakwah yang tidak terlepas dari konsep psikologi sebagai cerminan hidup kejiwaan manusia. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan bentuk manajemen psikologi dakwah dalam membentuk karakter religius generasi muda. Fokus penelitian ini adalah pengelolaan manajemen dakwah dalam organisasi keagamaan di SMA Negeri 1 Bireuen. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif fenomenologik naturalistik. Pengumpulan data menggunakan indepth interview, participant observation dan study documents. Analisis data menggunakan data reduction, data displays, dan conclusion drawing/verification. Temuan penelitian menunjukkan bahwa manajemen psikologi dakwah telah mampu membentuk generasi-generasi Qur’ani dan bermoral Islam. Kemampuan pengelolaan yang berhasil menggerakkan dan memacu generasi muda dengan penuh kesadaran sesuai ajaran Islam demi kesejahteraan hidup di dunia dan akhirat. Generasi muda yang memiliki ikon ‘pelopor kebaikan’ dengan menyebarluaskan dakwah melalui berbagai kegiatan yang menarik dan kreatif.
PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN PENGEMBANGAN MODUL SAINS BERBENTUK POP-UP BOOK BERBASIS POTENSI LOKAL BAGI GURU SD NEGERI 3 PERCONTOHAN PEUSANGAN Sayni Nasrah; Siraj Siraj
Jurnal Vokasi Vol 5, No 1 (2021): Jurnal Vokasi
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v5i1.2159

Abstract

Salah satu faktor penting dalam usaha peningkatan kualitas pembelajaran IPA/Sains di SD adalah guru yang berkompeten yang didukung dengan kemampuan menyusun dan mengembangkan media maupun modul yang inovatif dengan menyesuaikan situasi belajar siswa dengan situasi kehidupan nyata di masyarakat. Mitra dalam Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini adalah guru-guru IPA/Sains SD Negeri 3 Percontohan Peusangan Kabupaten Bireuen. Permasalahan yang dihadapi mitra saat ini adalah; 1) belum lengkapnya media-media pembelajaran IPA/Sains yang variatif yang digunakan dalam proses pembelajaran; 2) minimnya penggunaan media pembelajaran yang inovatif seperti pop-up bookyang dapat dikaitkan dengan konteks potensi lokal; 3) kemampuan guru dalam mengaitkan potensi lokal Aceh dengan pembelajaran IPA/Sains masih rendah; dan 4) pengetahuan dan keterampilan guru dalam menyusun dan mengembangkan modul berbentuk pop-up bookyang terintegrasi dengan potensi lokal Aceh masih sangat terbatas.Untuk mengatasi permasalahan mitra tersebut, solusi yang ditawarkan adalah: 1) membantu guru dalam memahami, merancang dan mengembangkan media pembelajaran pop-up book yang dikaitkan dengan konteks potensi lokal Aceh; dan 2) membantu guru dalam menyusun dan mengembangkan modul sains berbentuk pop-up book yang terintegrasi dengan potensi lokal Aceh.Sebagai upaya untuk meningkatkan pengetahuan, kemampuan, dan keterampilan guru IPA/Sains, tim pengusul Pengabdian Kepada Masyarakat dan mitra menyepakati dan menjustifikasi solusi yang palingmungkin dilakukan adalah pelatihan dan pendampingan. Hasil yang diperoleh adalah meningkatnya pengetahuan, kemampuan, dan keterampilan guru IPA/Sains sehingga mampu menyusun dan mengembangkan modul sains berbentuk pop-up book berbasis potensi lokal.Keberhasilan dari kegiatan ini yaitu masing-masing guru IPA/Sains telah memiliki satu produk modul sains berbentuk pop-up bookberbasis potensi lokal Aceh dan mampu mengimplementasikannya dalam kegiatan belajar dan mengajar dengan baik.
Pengembangan Model Layanan Pendidikan Creative Art Play Therapy bagi Anak Berkebutuhan Khusus Sayni Nasrah; Siraj Siraj; Dahrum Dahrum
Jurnal Paedagogy Vol 9, No 1: Jurnal Paedagogy (January 2022)
Publisher : Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/jp.v9i1.4547

Abstract

This study aims to design a model of creative art play therapy education services to overcome various basic problems in providing friendly services for children with special needs (ABK) at Azura Sejati Inklusif PAUD Lhokseumawe. This study uses the Research and Development Borg and Gall method. The subjects in this study were teachers at the Azura Sejati Inklusif PAUD Lhokseumawe. The data used are qualitative and quantitative data, with data collection techniques through observation, interviews, documentation, questionnaires, and Focus Group Discussions (FGD). The data analysis technique used descriptive statistical analysis and inferential statistics. The results showed that the creative art play therapy educational service model was effectively used to provide friendly services for children with special needs (ABK) in dealing with social problems and self-control. All creative art play processes (1) creative visualization can stimulate children's understanding and thought processes; (2) storytelling activities can develop moral and spiritual; (3) drama can improve social relations, hand puppets and masks have been used to protect themselves; (4) art to develop creativity and aesthetic experience; (5) music to communicate; (6) dance and movement to develop physical motor skills.
Pengembangan Modul Pembelajaran Perawatan Berkala Sistem Pendingin Air Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Rahmiati Ruwaida; Abubakar Dabet; Siraj; Taufiq
Jurnal Multidisiplin Madani Vol. 2 No. 3 (2022): March 2022
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (437.403 KB)

Abstract

Module development is one of the efforts to increase students' independence in learning. Research objectives: (1) module development; (2) module feasibility; (3) student learning outcomes on the material for periodic maintenance of the water cooling system. The type of research is Research and Development. The instruments used were observation, interviews, questionnaires, and documentation. Data analysis techniques include: media and material expert validation, percentage qualitative analysis, and t-test analysis. The results of the study show that: (1) module development makes students more active and learn independently, 2) validation results from module development are very suitable, obtained material expert validation values of 94.16% and 95.55%, and validation values from experts media by 93.78% and 92.42%. 3) student learning outcomes have increased as evidenced by the score obtained by the experimental class of 94.6%.
Capacity building model development to improve the professionalism of vocational school teachers in the field of mechanical engineering expertise Alchalil Alchalil; Siraj Siraj; Sayni Nasrah; Dahrum Dahrum
International Journal for Educational and Vocational Studies Vol 3, No 5 (2021)
Publisher : Universitas Malikussaleh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/ijevs.v3i5.5976

Abstract

The initial study has found several fundamental problems related to the professionalism of vocational teachers. These problems are in the form of 1) unequal teachers in getting the opportunity to participate in competency improvement programs; 2) lack of awareness in conducting research; 2) lack of desire to write articles and teaching materials, and 3) low level of desire to design instructional media in the field of mechanical engineering expertise. The objectives of this study were to 1) test the efficiency and effectiveness of the capacity building model; 2) find the determinants of success in professional development, and 3) produce a model for professional development of vocational teachers in the field of mechanical engineering expertise through effective and efficient capacity building. This study uses the Research and Development method. The subjects in this study were teachers in the field of mechanical engineering expertise in Bireuen Regency, the principal, two education management experts, and two mechanical engineering vocational education experts. Data collection techniques used in this research are through observation, interviews, FGD, documentation and questionnaires. Based on the research results, it can be concluded that the teacher capacity building model can improve teacher professionalism. These activities are carried out through the formation of learning communities, virtual self-education, writing, critical development groups, peer assistance, teacher exchanges, further studies, congregational action research, conferences and seminars, and ongoing training.
PENGUATAN KETERAMPILAN GURU DALAM MERANCANG E-MODUL PEMBELAJARAN PADA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 4 KOTA LHOKSEUMAWE Siraj Siraj; Abubakar Dabet; Muhammad Yusuf; Ferri Safriwardy; Marwan Marwan; Iis Marsithah; Muhammad Hashemi Maulida
Jurnal Vokasi Vol 6, No 2 (2022): Jurnal Vokasi
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v6i2.3061

Abstract

Proses belajar mengajar selama masa dan pasca pandemi Covid-19 telah berakibat pada menurunnya kemampuan siswa dalam memahami materi sehingga diperlukan sebuah media pembelajaran inovatif yang dapat membantu siswa untuk belajar secara mandiri.  Mitra dalam pengabdian pemberdayaan masyarakat ini adalah guru-guru SMK Negeri 4  Lhokseumawe. Permasalahan yang dihadapi mitra saat ini adalah: 1) belum semua media pembelajaran yang digunakan guru bersifat inovatif; 2) minat membaca siswa masih rendah; dan 3) belum meratanya keterampilan guru dalam menyusun atau mengembangan modul pembelajaran menjadi e-modul; dan 4) guru masih berfokus menggunakan modul ajar cetak yang telah tersedia di perpustakaan sekolah. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan penguatan keterampilan bagi guru dalam merancang dan mengembangkan  emodul pembelajaran. Pelatihan ini menggunakan pendekatan student centered learning dengan model project based learning. Hasil pengabdian ini menunjukkan bahwa guru mitra telah mampu menghasilkan produk berupa emodul pembelajaran dengan kategori layak digunakan sebagai media pembelajaran interaktif. Peningkatan keterampilan guru terlihat dari kemampuan menyusun dan mengembangan bahan ajar menjadi e-modul berbasis software 3d pageflip professional https://bit.ly/3h4CvVm dan telah digunakan dalam kegiatan belajar mengajar secara online.
The Effect of Work Preparation Sheet Learning Media on Learning Outcomes of Turning Practice into Machining Practice in Vocational High Schools Siraj Siraj; Abubakar Dabet; Azhar Syahputra; Marwan Marwan; Fajriana Fajriana; Sayni Nasrah
At-Tarbawi : Jurnal Pendidikan, Sosial dan Kebudayaan Vol 9 No 1 (2022): At-Tarbawi: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Kebudayaan
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Langsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32505/tarbawi.v9i1.4232

Abstract

This study aims to determine the learning outcomes of students' lathe practices who are taught by using work preparation sheets and not using the work preparation sheets in turning practice. It is also to find out the differences in the learning outcomes of students in both classes during machining practice-training courses at the eleventh grade of SMK Negeri 1 Bireuen. The research method used was a True Experimental Design research method in which the implementation used a Posttest-Only Control Design type that compares the experimental class with the control class. The population in this study was class XI TPM Mechanical Engineering at SMK Negeri 1 Bireuen which consisted of 2 classes with 58 students. Class XI TPM 1 was selected as the experimental class and class XI TPM 2 as the control class. The data collection was obtained from the results of the lathe practice. The results showed that the students of class XI TPM1 (experimental class) obtained an average value of turning the practice of 85.62. While the learning outcomes of class XI TPM2 students (control class) obtained an average value of 62.78 lathe practice. From these results, it can be concluded that learning outcomes using work preparation sheet learning during practice are better than those who do not use work preparation sheets during lathe practice.
Efektivitas Manajemen Pembelajaran Melalui Perancangan E-Modul pada Sekolah Menegah Kejuruan Muhammad Hashemi Maulida; Siraj; Taufiq; Sayni Nasrah
Journal of Social Interactions and Humanities Vol. 1 No. 1 (2022): March 2022
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (252.199 KB) | DOI: 10.55927/jsih.v1i1.438

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang media pembelajaran berupa e-modul sistem rem hidrolik sepeda motor di SMK Negeri 7 Lhokseumawe yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran, penelitian ini mengadopsi metode research and development dengan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian adalah guru dan objek penelitian berupa e-modul sistem rem hidrolik sepeda motor. Tahap penelitian mengadopsi metode R&D Borg and Gall meliputi (1) potensi dan masalah, (2) pengumpulan data, (3) pembuatan produk, (4) validasi desain, (5) revisi desain. Teknik pengumpulan data yang digunakan menggunakan angket yang dianalisis secara deskriptif. Hasil rancangan berupa e-modul sistem rem hidrolik sepeda motor, dengan persentase kelayakan oleh ahli materi I dan II mencapai 89,47% dengan kategori sangat valid, dari ahli media I dan 2 mencapai 82,77% dengan kategori valid.
Contextual Teaching and Learning: Upaya Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa Sekolah Dasar melalui Koneksi antar Materi Idawati Idawati; Siraj Siraj
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 4 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.673 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i4.5895

Abstract

Guru belum secara maksimal memfasilitasi siswa dalam mengaitkan materi dalam kehidupan nyata, sehingga siswa kurang antusias dalam mengikuti proses pembelajaran. Keaktifan belajar merupakan suatu hal yang sangat berperan penting di dalam setiap proses belajar mengajar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa pada materi gerhana bulan dan gerhana matahari melalui implementasi model Contextual Teaching and Learning. Pendekatan penelitian yang digunakan pendekatan kualitatif dengan jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Peneliti bertindak sebagai instrument kunci dalam penelitian ini, dimana peneliti sendiri yang melakukan tindakan. Teknik pengumpulan data menggunakan tes, lembar aktivitas dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan teknik reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi Contextual Teaching and Learning sangat berdampak positif untuk peningkatan keaktifan dan hasil belajar siswa. Hasil yang diperoleh telah terjadi peningkatan hasil belajar dari 68,97% pada siklus I menjadi 93,1% pada siklus II dengan kategori tuntas. Aktivitas guru dari 77% pada siklus I dan pada siklus II meningkat menjadi 86,2%. Aktivitas siswa pada siklus I sampai siklus II juga mengalami peningkatan dari 76% meningkat menjadi 85%. Ini membuktikan bahwa guru dan siswa terlibat secara aktif dalam menghubungkan koneksi antar materi dengan konteks dalam kehidupan siswa secara nyata.