Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Konseling dan Pendidikan

Kecemasan mahasiswa teknik komputer dan jaringan dalam menghadapi ujian praktik kejuruan Lisa Putriani; Tyesa Sri Handayuni; Yola Eka Putri; Ifdil Ifdil
Jurnal Konseling dan Pendidikan Vol 8, No 3 (2020): JKP
Publisher : Indonesian Institute for Counseling, Education and Therapy (IICET)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29210/146500

Abstract

The high level of student anxiety when facing exams causes negative effects that come from internal and external factors. Anxiety is an emotional state that is not soothing, such as feeling depressed in the face of adversity or before it occurs, which is characterized by feelings of worry, tension, and fear in certain situations. This study aims to describe the anxiety of vocational high school students in terms of cognitive, affective, and behavioral aspects. This research is quantitative research with descriptive methods. With a sample of 115 students using a proportional random sampling technique. The data were obtained by providing anxiety instruments in the face of vocational practice exams. Data were analyzed descriptively by determining the mean, standard deviation, and percentage. The results of the study reveal that the first, the level of anxiety of students majoring in Computer and Network Engineering in facing vocational practice exams is generally in the low category. Second, the level of anxiety of students majoring in Computer and Network Engineering in facing vocational practice exams seen from the cognitive aspect is generally in the medium category. Third, the level of anxiety of students majoring in Computer and Network Engineering in facing vocational practice exams seen from the affective aspect is generally in the medium category. Fourth, the level of anxiety of students majoring in Computer and Network Engineering in facing vocational practice exams seen from the aspect of behavior is generally in the medium category.
Pelatihan dan Workshop Pendekatan dan Teknik Konseling Expressive Therapy bagi Guru BK SLTP/ MTs.N Kota Padang Syahniar Syahniar; Lisa Putriani
Jurnal Konseling dan Pendidikan Vol 5, No 3 (2017): JKP
Publisher : Indonesian Institute for Counseling, Education and Therapy (IICET)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (165.384 KB) | DOI: 10.29210/120300

Abstract

Kegiatan pelatihan dan workshop ini dijalankan berdasarkan banyaknya fenomena siswa yang tidak mampu menyampaikan perasaan dan pemikirannya dalam proses konseling.  Hal ini berkemungkinan terjadi karena dampak psikologis dari berbagai kejadian, salah satu contohnya adalah ketakutan terhadap ujian nasional. Dampak psikologis ini, seharusnya bisa diminimalkan dan/atau dihilangkan apabila siswa mau menyampaikan permasalahannya kepada guru BK/Konselor. Untuk itu guru BK/konselor harus memiliki wawasan dan keterampilan tentang berbagai pendekatan dan teknik dalam konseling. Salah satunya adalah teknik konseling expressive therapy. Para ahli terapi ekspressif meyakini bahwa individu berbeda dalam mengekspresikan apa yang ada dalam dirinya, ada individu yang lebih terbuka mengungkapkan apa yag terasa dalam dirinya, termasuk mengkomunikasikan kecemasan yang dirasakannya. Sebaliknya ada individu lainnya agak tertutup tidak bisa mengkomunikasikan secara langsung apa yang terasa dan menjadi beban pikirannya, termasuk mengkomunikasikan kecemasan yang dirasakannya. Untuk itu konselor perlu memiliki metode yang bervariasi dalam kegiatan pelayanan konseling, sehingga konselor dapat mengembangkan kemampuan klien untuk mengkomunikasikan secara efektif dan otentik apa yang ada dalam dirinya dan apa yang menjadi beban pikirannya, serta yang menjadi obyek kecemasannya. Pelatihan dan workshop ini diberikan kepada guru BK/Konselor tingkat SLTP/MTsN se Kota Padang dalam pertemuan MGBK Kota Padang.