Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : INDONESIAN JOURNAL OF ESSENTIAL OIL

Derivatisasi Citronellal dari Minyak Jeruk Purut (Citrus hystrix Dc.) dengan Microwave untuk Senyawa Schiff Base Warsito Warsito; Mohamad Farid Rahman; Suratmo Suratmo
INDONESIAN JOURNAL OF ESSENTIAL OIL Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : Institut Atsiri Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (335.901 KB)

Abstract

Schiff Base adalah produk kondensasi dari amina primer dan senyawa karbonil. Senyawa ini memiliki aktivitas biologis yang sangat luas. Pada penelitian ini senyawa Schiff Base disintesis dari sitronelal dalam minyak jeruk purut dengan metil amina, anilin, o-toluidin dan p-nitroanilin. Sintesis dilakukan dengan rasio mol (1: 1) dan variasi 1,2,3 jam dengan microwave. Hasil penelitian menunjukkan waktu sintesis optimum selama 2 jam dengan persentase produk adalah 20.27%, 6.23%, 5.05% , 1.82%  untuk metil amina, anilin, o-toluidin  dan p-nitroanilin.