cover
Contact Name
Sukma Yudistira
Contact Email
sukma.yudistira@fpp.unp.ac.id
Phone
+6281315465121
Journal Mail Official
jpk@ppj.unp.ac.id
Editorial Address
Kampus Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang Jalan Prof. Dr. Hamka Air Tawar Padang Sumatera Barat. 25131
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Jurnal Pendidikan dan Keluarga
ISSN : 20854285     EISSN : 25499823     DOI : https://doi.org/10.24036/jpk
Jurnal Pendidikan Keluarga (JPK) is a scientific journal for publishing research results and critical reviews of knowledge that have not been published in other journals in the scope of vocational education and science in the fields of food, fashion, beauty and cosmetics by researchers and practitioners. The focus and scope of the journal consists of:(1) Culinary; (2) Design Fashion; (3) Beauty and Cosmetics (4) Vocational Education; (5) Tourism; and (6) Hospitality Management
Articles 193 Documents
Penerapan Hygiene Pribadi Dan Pemeliharaan Lingkungan Kerja Karyawan Usaha Salon Kecantikan Merita Yanita; Muharika Dewi; Linda Rosalina
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/903

Abstract

Kurang baiknya penerapan hygiene pribadi dan pemeliharaan lingkungan kerja yang dilakukan karyawan salon kecantikan dapat membahayakan keselamatan diri sendiri dan pelanggan. masih banyak salon kecantikan yang belum mampu melaksakan syarat-syarat dari hygiene pribadi dan kesehatan lingkungan. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif non asosiatif yang menggambarkan variabel penelitian dengan menggunakan metode mixed methode cuncurant. Responden penelitian kuantitatif adalah 90 orang karyawan salon kecantikan dari 10 usaha salon kecantikan type madya di Kota Padang. Data observasi dan wawancara dilakukan pada aktivitas karyawan dalam menerapkan hygiene personal dan pemeliharaan lingkungan kerja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karyawan usaha salon kecantikan yang ada di Kota Padang masih belum maksimal dalam menerapkan hygiene pribadi dan penerapan pemeliharaan kebersihan lingkungan kerja. Penelitian yang dilakukan secara kuantitatif menunjukkan bahwa rata-rata hasil berada pada kategori sedang, sedangkan secara kualitatif data menunjukkan bahwa penerapan hygiene pribadi bermasalah karena kedisiplinan karyawan tidak berasal intrinsik dan tidak menjadi kebiasaan dan pengetahuan tentang pentingnya pemeliharaan lingkungan kerja untuk keselamatan diri sendiri dan pelanggan. Peneliti merekomendasikan pengawasan dan pembinaan karyawan oleh pemilik usaha salon kecantikan perlu dilakukan untuk menjamin usaha tetap berjalan dan tidak mengalami kerugian karna kehilangan pelanggan
The Relationship Basic Knowledge of The Art of Design And Student Creativity With Make Up Character Competence Vita Pujawanti Dhana
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/944

Abstract

This research aims to determine and analyze the relationship between Basic Knowledge of Design Art and Creativity with Character Make-up Competence of Student. This research is classified as quantitative research with a correlational approach. The sample in this research amounted to 26 people with a saturated sample technique. The data is taken through a questionnaire arranged with a Likert scale that has been tested for validity and reliability. First result, testing the first hypothesis stated that there was a positive relationship between basic knowledge of the art of design and the competence of character makeup. This is indicated by a simple linear regression equation = 48.66 + 0.388 which has been tested for significance at = 0.05. Furthermore, through the results of a simple correlation test, the correlation ry1 is 0.604 and the coefficient of determination r2y1 is 0.364. This means that 36.4% of the character's makeup competence is determined by the basic knowledge of the art of design. Second, the results of testing the second hypothesis state that there is a positive relationship between creativity and character makeup competence. This is indicated by a simple linear regression equation = -9.75 + 0.984 X2 which has been tested for its significance at = 0.05. Furthermore, through the results of a simple correlation test, it was obtained that the ry2 correlation was 0.728 and the coefficient of determination r2y2 was 0.575. This means that 57.5% of the character's makeup competence is determined by creativity. Third, the results of testing the third hypothesis state that there is a positive relationship between basic knowledge of design art and creativity together with character makeup competence.
STUDY ABOUT KENDUHAI SKO TRADITIONAL CLOTHING DESIGN IN SUNGAI PENUH CITY JAMBI PROVINCE Nabila Aprimania; Yuliarma Yuliarma
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/979

Abstract

This study aims to describe the design characteristics, complements, accessories, how to use traditional clothing, and analyze the meaning contained in Kenduhai Sko traditional clothing in Sungai Penuh City. This research method is descriptive qualitative. Data were collected using observation, interview, and documentation techniques. Data analysis used interactive analysis collection techniques related to the subject matter studied. The results of the study 1) Depati and Rio's traditional clothes consist of a kuhong shirt and long pants, using an H silhouette. Black Japan drill material; 2) Complementary clothing, namely rawo shawl, lita, and lipak; 3) Clothing accessories, namely keris, dasinul and kampeng for Depati and sticks for Rio; 4) How to wear traditional clothes for Depati using a kuhong shirt, long pants, straight-shaped lipak cloth, a rawo scarf, finally insert a keris that has been tied with dasinul and kampeng, then use lita. For Rio, he uses a kuhong shirt, long pants, lipak cloth, rawo shawl, uses a lita and holds a stick; 5) The aesthetic meaning of the kuhong shirt and pants as an identity and the value of modesty, the black color symbolizes power, the rawo shawl means self-control, the lipak cloth means protecting, lita as a symbol of wisdom, the keris which reflects authority, kampeng which functions to store cigarettes, Dasinul means control his power, the stick is to protect.
Kontribusi Motivasi dan Disiplin Terhadap Efektivitas E-Learning Mata Kuliah Tata Rias Pengantin Barat Hayatunnufus Hayatunnufus; Muharika Dewi
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/904

Abstract

Pandemi Covid 19 menyebabkan pembelajaran melalui e learning harus dilakukan, hal ini bertujuan untuk membatasi interaksi mahasiswa agar terhindar dari penularan wabah yang berbahaya. Namun dalam penerapan e learning mahasiswa Jurusan Tata Rias dan Kecantikan Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang mengalami masalah dalam efektivitas penggunaan e learning. Penelitian ini dilakukan dengan metode kuantitatif assosiatif dengan analisis data korelasi dan kontribusi. Variabel bebas adalah motivasi intrinsik dan ekstrinsik serta disiplin belajar, sedangkan variabel terikat adalah efektivitas hasil belajar e learning. Sampel adalah mahasiswa yang sedang mengikuti perkuliahan berjumlah 33 orang dan terdaftar pada mata kuliah Tata Rias Pengantin Barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa disiplin belajar berkontribusi paling tinggi, kemudian motivasi interinsik dan paling kecil adalah kontribusi motivasi ekstrinsik. Secara keseluruhan semua variabel berkontibusi sebesar 23,6%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui secara deskriptif bagaimana motivasi intrinsik, dan motivasi ekstrinsik serta disiplin mahasiswa dalam mengikuti perkuliahan e learning, mengetahui bagaimana efektivitas pembelajaran serta mengetahui kontribusi masing-masing variabel bebas pada efektivitas hasil belajar tata rias pengantin barat melalui e learning.
The Organoleptic Quality of Triggerfish Nuggets (Canthidermis maculata) With Hi-Protein Wheat Flour and White Bread Filling Rifqi Akmal; Yuli Heirina Hamid; Dikki Zulfikar
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/986

Abstract

Triggerfish (Canthidermis maculata) is a type of demersal fish that is abundant but still minimal in processing, even though this fish has good nutritional value and have soft meat textured, white meat, and cheap price, this characteristic makes triggerfish suitable to be used as processed products such as nuggets. The aim of this study was to identify the organoleptic qualities of triggerfish nuggets with two different fillers: high-protein wheat flour and white bread. The research method is the experiments with the aim of obtaining a description of the organoleptic quality of triggerfish nuggets. The acquisition of the description results was done with two nugget designs, from two nugget products found the quality of wheat flour triggerfish nuggets with a golden brown color, fishy aroma, good ability, and savory taste. While the quality of triggerfish nuggets with a white bread filler has a golden yellow color, a fishy aroma, excellent find and savory taste. These two types of fillers make a significant difference in the decryption of texture quality or the level of ability of trigerfish nuggets.
Analisis Peran Pentahelix di Agrowisata Batu Patah Payo Kota Solok Arinda Rahmi Kurnia
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/921

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh belum berjalannya peran dari model pentahelix yang meliputi unsur akademisi, unsur bisnis, unsur komunitas, unsur pemerintah, serta unsur media. Penelitian ini penting dilakukan untuk mengetahui peran apa saja dalam model pentahelix yang penting diperhatikan untuk perkembangan Agrowisata Batu Patah Payo Kota Solok serta untuk mengetahui berjalan atau tidaknya unsur pentahelix sehingga memudahkan dalam melakukan perbaikan untuk pengembangan Agrowisata Batu Patah Payo Kota Solok yang sesuai dengan rencana pengembangan yang telah dibuat. Bentuk penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif kualitatif. Data ini di analisis dengan teknik yaitu reduksi data, penyajian data, dan pengambilan keputusan. Kesimpulan dari penelitian ini secara keseluruhan menunjukkan bahwa adanya peran dari masing-masing unsur pentahelix dan juga terdapat kendala/hambatan. Keyword: peran, pentahelix, agrowisata
The Analisis Penyelenggaraan Sport Event Tour De Singkarak di Sumatera Barat Yuke Permata Lisna; Doni Muhardiansyah; Eko Prabowo
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/974

Abstract

Abstrak Pariwisata merupakan seluruh kegiatan wisata yang mempunyai macam-macam fasilitas dan pelayanan untuk para pelaku wisata dimana kegiatan wisata ini disebut MICE. Kegiatan MICE terbesar di Sumatera Barat berupa sport event tourism yakni Tour de Singkarak merupakan kegiatan tahunan nasional yang sudah dilaksanakan selama sebelas tahun dengan pelaksanaan yang terus meningkat. Selain memberi dampak ekonomi, penyelenggaraan Tour de Singkarak memberikan kemajuan di destinasi wisata dan mendongkrak popularitas daerah Sumatera Barat sebagai tuan rumah event berskala internasional. Penelitian yang telah dilakukan bertujuan untuk menganalisis penyelenggaraan sport event Tour de Singkarak yang pelaksanaannya meningkat setiap tahun walaupun menghadapi beberapa kendala yang berbeda. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan menggambarkan faktor demand side dan supply side pada keberhasilan sport event Tour De Singkarak secara mendalam. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara mendalam, observasi, dan studi literature. Faktor keberhasilan event untuk meningkatkan suksesnya penyelenggaraan sport event Tour De Singkarak telah dapat dicapai. Kata kunci: analisis, manajemen, sport event
Validity of Women's Clothing Patterns Learning Video With Cad Pattern Making Reni Fitria; Rizkayeni Marta; Puji Hujria Suci; Ernawati Ernawati
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/983

Abstract

This research discusses the Validity of Women's Clothing Pattern Making Videos in the Fashion Pattern Construction Course. Online lectures require a media that can present and demonstrate the stages of making the basic pattern of women's clothing digitally so that students can observe the lecture material and can rewind if they don't understand without having to be disturbed by the signal/out of the internet data packets. This study uses the R&D (Research & Development) method with a 4D (four-D) model. The research stages consist of defining, designing, develop and disseminating. The production process of Women's Fashion Pattern Making Videos was designed with the CAD Pattern Making application and recorded with the Bandicam application. The results of the research are in the form of valid learning videos so that they can be used in the process of lecturing on Fashion Pattern Construction at IKK FPP UNP.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI GENERASI Z DALAM MENENTUKAN TEMPAT MAKAN DI YOGYAKARTA Citra Unik Mayasari
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/969

Abstract

Bisnis kuliner merupakan salah satu bagian dari sektor pariwisata yang tidak bisa dipisahkan. Perkembangan wisata kuliner atau dunia kuliner saat ini tidak bisa terlepas dari teknologi. Agar para pelaku usaha pariwisata khususnya pada sektor kuliner dapat mengikuti perkembangan di era teknologi yang maju saat ini, maka mereka harus mampu menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi generasi z dalam menentukan tempat makan agar mereka mampu memenuhi kebutuhan kepuasan wisatawan generasi z. Observasi dilakukan secara langsung di lapangan untuk mengetahui secara langsung kondisi di lapangan, serta wawancara mendalam di lakukan kepada informan untuk mendapatkan informasi yang valid. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat lima faktor yang mempengaruhi para generasi z dalam menentukan tempat makan di Yogyakarta yaitu desain tempat dan penyajian makanan yang menarik, informasi di sosial media , viral marketing, hiburan serta metode pembayaran e-money. Kata kunci : kuliner, generasi z, pariwisata
Kelayakan Masker Gel Daun Binahong Untuk Perawatan Kulit Wajah anna rahma; Murni Astuti
JURNAL PENDIDIKAN DAN KELUARGA Vol 13 No 02 (2021): Jurnal Pendidikan dan Keluarga
Publisher : Fakultas Pariwisata dan Perhotelan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpk/vol13-iss02/913

Abstract

This study aims to a) analyze how to make binahong and gelatin leaf gel masks for facial skin care, b) analyze the feasibility of binahong and gelatin leaf gel masks judging by the content of flavonoids and vitamin c, c) analyze the feasibility of binahong leaf gel masks and gelatin judging by texture, aroma, and adhesion. This research uses quantitative approach, with experimental research design. The variab1es in this study were free variab1es (x) and bound variab1es (y). This type of data uses primary data with observation data sources, documentation and questionnaires. Data collection techniques are carried out by means of observation, documentation and questionnaires. This study uses questionnaires/ questionnaires. The steps for analyzing data are descriptive analysis techniques and analysis methods. Based on the resu1ts of 1aboratory tests the content of vitamin C contained in binahong leaf gel masks and gelatin amounted to 788 mg, and Positive (+) contains flavonoids. And based on the resu1ts of organoleptic tests, the quality of binahong leaf gel masks and gelatin seen from the texture showed 29% of panelists stated very viscous, 57% expressed viscous, and 14% expressed less viscous. Judging from the aroma of 29% panelists expressed a very distinctive scent binahong leaves, 71% panelists expressed a distinctive scent binahong leaves. Judging from the adhesy of 57% of panelists stated very sticky, 43% stated sticky. And judging from the panelists' liking showed 43% expressed great fondness for binahong and gelatin leaf gel masks, 57% expressed likes on binahong and gelatin leaf gel masks.