cover
Contact Name
Sumianto
Contact Email
anto.uptt@gmail.com
Phone
+6285274742619
Journal Mail Official
jurnalirje@gmail.com
Editorial Address
https://irje.org/index.php/irje/EditorialTeam
Location
Kab. kampar,
Riau
INDONESIA
Indonesian Research Journal on Education
ISSN : 27759482     EISSN : 27758672     DOI : 10.31004/irje.v3i1.357
Indonesian Research Journal on Education is intended as a medium for scientific studies of research results, thoughts, and critical-analytic studies regarding research in the field of education and learning. This is part of the spirit of disseminating knowledge resulting from research and thoughts for service to the wider community. In addition, it is also a source of reference for academics in the field of education and learning, social, and humaniora. Indonesian Research Journal on Education publishes papers regularly three times in a year, in Januari, Mei, and September. All publications in the Indonesian Research Journal on Education journal are open, allowing articles to be available online for free without subscription. Indonesian Research Journal on Education is a multidisciplinary journal, recognizes various approaches, disciplines, methodologies and paradigms. This relates to basic education in general with special attention to improving pedagogical practices, curricular development, and theoretical perspectives. Indonesian Research Journal on Education accepts scientific articles with the scope of research on: A. Education Science Family 1. Sub-Group of Education Science a. Elementary School Teacher Education b. Early Childhood Education (ECE) c. Special Education d. Out of School Education e. Kindergarten Teacher Education f. Educational Psychology g. Educational Measurement and Evaluation h. Curriculum Development i. Education Technology j. Education Administration (Education Management) k. Curriculum and Educational Technology l. Guidance and Counseling m. Other relevant study topics 2. Social Science Education Sub-Cluster a. Pancasila and Citizenship Education b. History Education c. Economic Education d. Geography Education e. Sociology and Anthropology Education f. Accounting Education g. Business Administration Education h. Office Administration Education i. Japanese Language Education j. Sociology Education (Social Science) k. Koperasi Education l. Population and Environmental Education m. Other relevant study topics 3. Sub-Groups Of Math And Science Education Science (MIPA) a. Biology Education b. Mathematics Education c. Physics Education d. Chemistry Education e. Science Education f. Other relevant study topics 4. Sports And Health Education Sub-Cluster a. Physical Education, Health and Recreation b. Physical and Health Education c. Sports and Health Education d. Sports coaching education e. Sports Science f. Other relevant study topics 5. Sub-Area Of Language And Literature Education a. Indonesian Language, Literature and Regional Education b. English Language (and Literature) Education c. Arabic Language (and Literature) Education d. Javanese Language (and Literature) Education e. Chinese Language (and Literature) Education (Mandarin) f. Other relevant study topics 6. Technology And Vocational Education Sub-Cluster a. Mechanical Engineering Education b. Building Engineering Education c. Electrical Engineering Education d. Automotive Engineering Education e. Informatics Education f. Family Welfare Education (culinary, fashion, makeup, etc.) g. Technology and Vocational Education h. Other relevant study topics 7. Sub-Family Of Arts Education a. Drama, Dance and Music Education b. Fine Arts Education c. Music Education d. Dance Education e. Skills and Crafts Education f. Other relevant study topics B. Social Sciences, Humanities 1. Social Science Sub-Cluster a. Communication Science b. Journalism c. Hubungan Masyarakat d. Advertising e. Television and Movies f. Communication and Media Management g. Islamic Broadcasting Communication h. Social Welfare Science i. Sociology j. Other relevant study topics 2. Humanities Sub-Group a. Humanities b. Legal Science c. Development Studies (Development Planning, Region, City) d. Cultural Studies e. Archaeology f. Tourism g. Other relevant study topics Note: Articles have main citations and have not been published online or previously in print.
Articles 300 Documents
Hubungan Perilaku Bullying dengan Kemampuan Interaksi Sosial Siswa Kelas V SD Negeri 37 Pekanbaru Raja Emi; Syahrial Syahrial; Vitri Angraini Hardi
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 1 (2021): Page 1 - 54
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (455.928 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i1.1

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena maraknya bullying di dunia pendidikan terutama sekolah yang menyebabkan siswa kesulitan dalam melakukan interaksi sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan perilaku bullying dengan kemampuan interaksi sosial siswa kelas V SD Negeri 37 Pekanbaru. Penelitian ini mengguakan pendekatan kuantitatif jenis korelasi. Penelitian ini dilakukan di kelas V SD Negeri 37 Pekanbaru. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran angket perilaku bullying dan kemampuan interaksi sosial. Uji validitas instrumen menggunakan expert judment kemudian di uji cobakan kepada responden dan di analisis menggunakan rumus Korelasi Product Moment. Uji reliabilitas menggunakan Alpha Cronbach yang menghasilkan indeks reliabilitas sebesar 0,681 untuk variabel perilaku bullying dan 0,839 untuk variabel kemampuan interaksi sosial. Teknik analisis data menggunakan rumus Korelasi product moment. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan diperoleh nilai korelasi antara variabel X dan Y dengan hasil uji hipotesis sebesar 0,710 sehingga menunjukkan hubungan yang signifikan antara perilaku bullying dengan kemampuan interaksi sosial siswa kelas V SD Negeri 37 Pekanbaru. Siswa yang mengalami perilaku bullying memiliki permasalahan dengan kemampuan interaksi sosial. Pihak sekolah diharapkan mampu mengatasi perilaku bullying yang terjadi di sekolah.
Strategi Orang Tua dalam Membiasakan Anak Membaca Al-Qur’an Setelah Khatam Al-Qur’an di Kelurahan Tigo Koto Di Ateh Koto Payakumbuh Nurul Afifah; Fauzan Fauzan
Indonesian Research Journal On Education Vol. 2 No. 2 (2022): Pages 441 - 933
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (412.455 KB) | DOI: 10.31004/irje.v2i2.4

Abstract

This research is motivated by the problems found that after Khatam Al-Qur'an usually children rarely repeat reading the Qur'an either at home, mosque or prayer room. Then some parents payless attention to their children in terms of reading the Qur'an. And also some parents do not provide an example in reading the Qur'an to their children. This type of research is a field research, namely qualitative research in which researchers observe and participate directly in the location where the data is located, whose data is obtained directly from the person being studied. The data collection techniques in this study were observation and interviews, the data analysistechnique used was data reduction which selected the data first, after that display the data whichafter the data was selected, summarized and concluded and presented, then data verification,namely drawing conclusions from the data collected. has been analyzed, and the validity of the data technique used is by comparing the data from observations with data from interviews. Based on the results of the research that the author did, it is known that the strategy taken by parents to get their children to read the Qur'an after finishing the Qur'an is to pay attention to the child's ability to read the Qur'an, provide rules in read the Koran to children, then provide discipline in reading the Koran to children, then also give gifts when children are diligent in reading the Koran and give punishment when children are lazy to read the Qur'an.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Akhlak Anak Putus Sekolah di Jorong Balai Cubadak Nagari Taram Kecamatan Harau Kabupaten Lima Puluh Kota Mailian Putri; Jasmienti Jasmienti; Iswantir Iswantir; Fauzan Fauzan
Indonesian Research Journal On Education Vol. 3 No. 2 (2023): Page: 863
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.615 KB) | DOI: 10.31004/irje.v3i2.7

Abstract

This research is motivated by the morals of school dropouts in various forms. The morals of these school dropouts are commendable and some have despicable characters, not all school dropouts have despicable morals, but there are also commendable ones. Out-of-school children certainly do not get a full education so dropouts have despicable morals such as: being dishonest, likes to lie, talk rudely, and are also easily influenced by the outside environment which makes dropout children like to steal otherpeople's things. The purpose of this study was to determine the factors that influence the morals of school dropouts in Jorong Balai Cubadak Nagari Taram, Harau District, Lima Puluh Kota Regency so that the morals of dropouts have noble character. This type of research is descriptive qualitative research. In collecting data, the writer uses observation, interview, and documentation techniques. Meanwhile, to analyze it, the researcher took several steps, namely data reduction, presenting data, and drawingconclusions. Based on the results of the research that has been carried out, it can be concluded that the factors that influence the morals of school dropouts in Jorong Balai Cubadak are instinct, innate or inherited, environment, habits, will, and education. A bad environment will affect the morals of school dropouts to behave despicably and if the innate or inherited parents have good morals, the morals of dropout children will have noble character.
Penerapan Model Treasure Hunt Untuk Meningkatkan Keterampilan Kerjasama Siswa Sekolah DasarKelas IV SDM 002 Penyasawan Kecamatan Kampar Hadi Satria; Nurmalina Nurmalina; Yanti Yandri Kusuma
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 1 (2021): Page 1 - 54
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (349.255 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i1.8

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas kerjasama siswa terhadap pembelajaran tema indahnya kebersamaan dengan menerapkan model Treasure Hunt di SDM 002 Penyasawan. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya aktivitas kerjasama siswa pada kelas IV yang mana berjumlah 25 orang yang terdiri dari 13 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan. Penerapan penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus yang mana masing-masing siklus terdiri dari dua pertemuan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan tes dalam bentuk soal essay, lembar observasi aktivitas guru dan siswa serta dokumentasi. Berdasarkan analisis data dapat diketahui terdapatnya peningkatan dalam aktivitas kerjasama siswa pada tema indahnya kebersamaan. Sebelum tindakan, keuntasan hasil aktivitas kerjasama siswa hanya 12% dalam kategori rendah. Dalam melaksanakan siklus 1 ketuntasan aktivitas kerjasama siswa 76% dengan kategori sedang. Sedangkan dalam melaksanakan siklus 2 ketuntasan aktivitas kerjasama siswa 92% dengan kategori sangat tinggi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan model Treasure Hunt dapat meningkatkan aktivitas kerjasama siswa sekolah dasar.
Meningkatkan Aktivitas Belajar Dengan Menggunaan Model Problem Posing Pada Siswa Sekolah Dasar Yana Yela Afnita; Sumianto Sumianto
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 1 (2021): Page 1 - 54
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (552.74 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i1.9

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran Matematika di kelas V SDN 001 Binamang Kecamatan XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar. Salah satu solusi untuk mengatasi masalah ini adalah dengan menggunakan model pembelajaran Problem Posing. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan peningkatan aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran Matematika materi statistik dengan menggunakan model pembelajaran Problem Posing pada siswa kelas V SDN 001 Binamang. Metode penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari dua pertemuan dan empat tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, refleksi, dan waktu penelitian dilaksanakan mulai April hingga Mei 2019. Subjek Penelitian ini siswa kelas V yang berjumlah 19 orang, dengan jumlah laki-laki 8 orang, dan siswa perempuan berjumlah 11 orang. Teknik pengumpulan data berupa observasi, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian aktivitas belajar siswa materi statistik kelas V SDN 001 Binamang pada pratindakan tergolong cukup aktif dengan ketuntasan klasikal 22,2%, dari 18 orang siswa hanya 4 orang siswa yang tuntas. Pada siklus I cukup aktif dengan ketuntasan aktivitas belajar 50%, dan 18 orang siswa terdapat 9 orang siswa yang tuntas. Pada siklus II tergolong aktif dengan ketuntasan aktivitas belajar 83,3%, dari 18 orang siswa terdapat 15 orang siswa yang tuntas. Hasil penelitian ini meningkat karena menemukan penggunaan media Microsoft PowerPoint membuat suasana belajar yang lebih menarik dan siswa llebih bersemangat dalam proses pembelajaran. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan model Problem Posing dapat meningkatkan aktivitas belajar Siswa kelas V SDN 001 Binamang.
ANALISIS KEMAMPUAN BERBAHASA INDONESIA ANAK USIA 7 SAMPAI 8 TAHUN DI DESA PADANG MUTUNG Agus Supriadi; Nurmalina Nurmalina; M. Syahrul Rizal; Rusdial Marta
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 1 (2021): Page 1 - 54
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (443.405 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i1.10

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berbicara anak usia 7 sampai 8 tahun di desa padang mutung, Kecamatan kampar, Kabupaten Kampar. Deskripsi terkait dengan proses kemampuan berbicara anak 7 sampai 8 tahun  yang ada di desa Padang Mutung. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan subjek anak-anak  yang tinggal di desa Padang Mutung, serta dengan objek anak usia 7 sampai 8 tahun. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini mengadopsi pendapat dari Miles dan Huberman. Tahapan pengolahan data yang dilaksanakan meliputi: 1) Reduksi data, menyisihkan data yang tidak relevan dan menarik kesimpulan; 2) Display data, menyajikan dan mendeskripsikan data dalam bentuk naratif; 3) Verifikasi dan penegasan kesimpulan, pengambilan kesimpulan diperoleh dari proses pengambilan data yang menggunakan teknik observasi dan wawancara.
Pengaruh Sertifikasi Guru Terhadap Kinerja Mengajar SD Negeri 006 Langgini Bangkinang Kota Oki Oktario; Sumianto Sumianto
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 1 (2021): Page 1 - 54
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.159 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i1.11

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sertifikasi terhadap kinerja mengajar guru. Penelitian dilakukan pada guru-guru di Sekolah Dasar Negeri 006 Langgini, Kelurahan Langgini, Kecamatan Bangkinang Kota, Kabupaten Kampar dimana keseluruhan responden dalam penelitian ini adalah guru-guru yang telah lulus sertifikasi. Melalui sertifikasi yang telah didapatkan, diharapkan mampu memberikan pengaruh terhadap kinerja responden yang semakin baik sehingga menghasilkan tenaga pendidik yang profesional. Tipe penelitian ini adalah Asosiatif Kausal dengan pendekatan secara kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 24 responden. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan lembar observasi, studi pustaka, dan dokumentasi, sedangkan uji pengaruh dilakukan menggunakan regresi linier sederhana. Hasil perhitungan korelasi antar variabel menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara sertifikasi guru dengan kinerja guru. Secara keseluruhan arah hubungan antara kedua variabel tersebut positif. Hal ini menunjukkan bahwa semakin tinggi nilai sertifikasi guru maka semakintinggi pula nilai kinerja guru. Besarnya korelasi antara variabel sertifikasi guru dengan variabel kinerja guru adalah 0,741. Besarnya pengaruh antara variabel sertifikasi guru terhadap variabel kinerja guru adalah 0,581. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh antara sertifikasi guru terhadap kinerja mengajar guru SD Negeri 006 Langgini.
Persepsi Guru Terhadap Pembelajaran Online Di Masa Virus Corona Anggi Sri Deva; Fadhilaturrahmi Fadhilaturrahmi; Yanti Yandri Kusuma
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 2 (2021): Pages 55 - 99
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (186.552 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i2.12

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi guru terhadap pembelajaran jarak jauh. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui informasi terkait persepsi guru mengenai tantangan pelaksanaan pembelajaran jarak jauh di rumah akibat dampak dari pandemi menggunakan aplikasi WhatssApp grup dan telepon dalam pembelajaran jarak jauh dengan pendekatan deskriotif kualitatif. Penelitian ini didasari dengan sulitnya mencari data lapangan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Informasi terdiri dari 12 orang guru yang mana terdiri dari SDN 008 Salo dan SDN 017 Langgini. Hasil dari penelitian ini mengunggkapkan bahwa kurangnya sarana dan prasarana, fasilitas yang kurang memandai, kurang maksimalnya penyampaian materi, kurang tercapainya tujuan guru dalam mengajar, belajar cenderung visual, peserta didik malas dalam mengerjakan tugas yang diberikan guru, kurang wawasan guru dalam ilmu teknologi sehingga peserta didik menjadi kurang memahami pembelajaran,serta materi yang disampaikan guru tidak sepenuhnya dikerjakan oleh siswa. Dari 12 hasil wawancara yang didapatkan oleh peneliti adalah guru kesulitan dalam menyampaikan materi kepada peserta didik karena pembelajaran tidak bisa dilakukan dengan cara bertatap muka sehingga guru tidak tahu sampai mana pemahaman peserta didik. Pembelajaran jarak jauh yang dilakukan tidak efektif karena sulit bagi guru karna sebelumnya belum pernah melakukan pembelajaran jarak jauh.
Persepsi Guru SD Terhadap Pelaksanaan Kurikulum 2013 di Kecamatan Kuranji Padang Ismira Ismira; Winda Noprina; Miftahul Haqqah; Warlan Sukandar
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 2 (2021): Pages 55 - 99
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (444.761 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i2.13

Abstract

 The implementation of the 2013 curriculum has generated mixed responses from various groups,especially for those implementing education in schools. There are still teachers who do notunderstand the implementation of the 2013 curriculum. The purpose of this study is to determine theperceptions of elementary school class teachers on the implementation of the 2013 curriculum. Thisstudy uses a quantitative method with a descriptive approach, which is a form of research thatproduces numerical data on data analysis regarding the observed object . The results showed theperceptions of elementary school class teachers in Kuranji District, Padang City on thecomprehension aspect data of 74.72% with good categories, 70.22% acceptance aspects with goodcategories, and 65.20% evaluating aspects with good categories. The average perception ofelementary school class teachers on the implementation of the 2013 curriculum was 70.04% with agood category.
Analisis Kreativitas Guru dalam Merancang Media Pembelajaran dimasa Pandemi Covid-19 Sumianto Sumianto; Iis Aprinawati
Indonesian Research Journal On Education Vol. 1 No. 2 (2021): Pages 55 - 99
Publisher : Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (395.947 KB) | DOI: 10.31004/irje.v1i2.14

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilakukan karena saat ini pembelajaran dilakukan di rumah baik guru maupun siswa. Merupakan hal yang mutlak pembelajaran harus tetap dilaksanakan secara daring. Agarpembelajaran dapat menarik perhatian siswa dan meningkatkan minat siswa untuk belajar guru harus menggunakan media yang tepat dalam pembelajaran, namun penggunaan media yang dipergunakan guru dalam mengajar masih belum maksimal. Penelitian ini dilakukan diSDN 028 Rimbo Panjang dengan jumlah subjek sebanyak empat orang guru yaitu guru kelas 1A, 2A, 3B, dan 4A. Data dikumpulkan menggunakan observasi secara langsung menggunakan catatan lapangan, wawancara bebas dengan berpanduan pada indikator media pembelajaran yang baik serta indikator guru kreatif. Analisis data dilakukan melalui serangkaian kegiatan berupa mereduksi data atau mengambil data penting dalam penelitian sesuai variabel yang diteliti, menyajikan data serta menarik kesimpulan.dapat disimpulkan bahwa pembelajaran yang dilakukan oleh guru SDN 028 Rimbo Panjang telah terlaksana pada kategori cukup kreatif. Cukup kreatifnya guru dan belum mencapai kriteria sangat kreatif disebabkan oleh beberapa faktor yaitu faktor keterbatasan waktu guru dalam merancang media pembelajaran daring,kurangnya pelatihan yang diterima guru terutama dalam merancang media pembelajaran secara daring baik dari dari dinas terkait maupun dari swasta yang kompeten dibidangnya. Selain itu,cukup kreatif guru dalam mengajar disebabkan kurang mendukungnya fasilitas yang dimiliki untuk kegiatan pembelajaran daring yang dimiliki orang tua maupun kualitas jaringan yang dipergunakan.

Page 1 of 30 | Total Record : 300