Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Bina Gogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGARUH METODE DEBAT TERHADAP KETERAMPILAN BERBICARA SISWA Siska Setianingsih; Akhwani Akhwani; Mohammad Taufiq; Sri Hartatik
Bina Gogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol 7, No 2 (2020): Bina Gogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Publisher : Bina Gogik : Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sebelum dan sesudah diterapkan metode debat untuk meningkatkan keterampilan berbicara siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode meta analis. Penelitian ini diawali dengan merumuskan topik yang akan diteliti, membuat rumusan masalah, dan pada tahap akhir yaitu menelusuri artikel yang relevan untuk pengumpulan data. Data tersebut diperoleh dengan cara menelusuri jurnal online melalui google scholar dengan kata kunci pencarian “pengaruh”, “metode debat”, dan “keterampilan berbicara”. Dari hasil penelusuran diperoleh sebanyak 10 artikel relevan. Data yang diperoleh diolah kembali menggunakan metode kuantitatif. Berdasarkan hasil analisis model debat dapat meningkatkan keterampilan berbicara siswa dengan nilai rata-rata sebelum diterapkan metode debat sebesar 58,01 dapat meningkat sebesar 15,76 menjadi 74,07.Kata Kunci:Pengaruh, metode debat, keterampilan berbicara.