Claim Missing Document
Check
Articles

SURVEI KADAR LEUKOSIT PADA ATLET KARATE DI KONI KOTA MALANG Imam Wahyudi; Rias Gesang Kinanti; Olivia Andiana; Ahmad Abdullah
Jurnal Sport Science Vol 9, No 1 (2019): June
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (596.185 KB) | DOI: 10.17977/um057v9i1p79-83

Abstract

AbstractThis research aims to look at the levels of leukocytes in karateathletes KONI Malang city. This research uses non-experimentaldesign, that is descriptive research with survey method. Thepopulation in this research amounted to 30 football athletes and bytaking samples of 9 athletes. Sampling using purposive sampling.Technique of collecting data using test instrument in the form of bloodsampling and examination of leukocytes level in labolatorium withhemacytometer. The results showed that the average level ofleukocytes is 8.078 cell/mm3. From those results indicate the levels ofleukocytes in karate athletes KONI Malang city categorized the normallimit.Keywords: physical exercise, leukocytes, karate.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk melihat tingkat kadar leukositatlet karate di KONI Kota Malang. Jenis penelitian menggunakanrancangan penelitian non-eksperimen, yaitu penelitian deskriptifdengan metode survei. Populasi sebanyak 30 atlet dan diperolehsampel berjumlah 9 atlet. Pengambilan sempel menggunakanpurposive sampling. Teknik pengambilan data menggunakaninstrumen tes berupa pengambilan sempel darah dan pemeriksaankadar leukosit di laboratorium menggunakan alat hemacytometer.Hasil penelitian dari rata-rata kadar leukosit menunjukkan 8.078sel/mm3. Dari hasil tersebut menunjukkan kadar leukosit atlet karate diKONI Kota Malang berkategori batas normal.Kata Kunci: latihan fisik, leukosit,karate
PENGARUH LATIHAN PEREGANGAN STATIS TERHADAP FLEKSIBILITAS PADA MAHASISWA PENGHOBI FUTSAL OFFERING A ANGKATAN 2014 JURUSAN ILMU KEOLAHRAGAAN FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI MALANG Rohmat Ainul Yaqin; Olivia Andiana; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 9, No 1 (2019): June
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (323.472 KB) | DOI: 10.17977/um057v9i1p1-8

Abstract

ABSTRACT: Flexibility is the ability of muscle tissue extend to the maximum until the scope ofthe full joint motion without any pain. Futsal sport in much-needed flexbility to avoid the risk ofinjury. But, the fleksibility of a person can be enchanced through stretching exercise. One ofstatic stretching is the stretching exercise. This research aims to know the influence of staticstretching exercise against the flexibility. This research uses the pre-post test method. Thesamples in this study are students sports science hobbyists futsal in the Faculty of SportsScience offering A 2014 with a total of 10 people. Before taking the samplendata are giveninstructions for performing the test flexibility. After doing static stretching exercise for 6 weeksback taken test through flexibility. Tools used in this study is flexometer. The results of the datathen conducted a test of normality pre-post tes and then test results data paired sample T-Test.The results showed that the mean of the measurements of flexibility before doing staticstretching exercise 1 cm, while after doing static stretching exercise for 6 weeks showed results7,2 cm. Test result data paired sample T-Test show results pre-test and post-test on the testresult is flexibility value Asymp. Sig. (2-tailed) that is equal 0,000, smaller than a=0,05. Theresult is smaller than in a=0,05 this significant research data.Keyword: Flexibility, Static Stretching, Futsal.ABSTRAK: Fleksibilitas merupakan kemampuan jaringan otot memanjang secara maksimalhingga lingkup gerak sendi penuh tanpa ada rasa nyeri. Dalam cabang olahraga futsalfleksibilitas sangat dibutuhkan agar terhindar dari resiko cedera. Namun fleksibilitas seseorangdapat ditingkatkan melalui latihan peregangan. Salah satu latihan peregangan adalahperegangan statis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan pereganganstatis terhadap fleksibilitas. Penelitian ini menggunakan metode pre-post tes. Sampel padapenelitian ini adalah mahasiswa penghobi futsal Jurusan Ilmu Keolahragaan Offering A 2014dengan jumlah 10 orang. Sebelum pengambilan data sample diberi arahan untuk melakukantes fleksibilitas. Setelah melakukan latihan peregangan statis selama 6 minggu sampel kembalidiambil data melalui tes fleksibilitas. Alat digunakan dalam penelitian ini adalah flexometer.Hasil data kemudian dilakukan uji normalitas pre-post tes dan kemudian hasil uji data pairedsample T-Test.Hasil penelitian menunjukan bahwa mean dari pengukuran fleksibilitas sebelummelakukan latihan peregangan statis 1 cm, sedangkan setelah melakukan latihan pereganganstatis selama 6 minggu menunjukan hasil 7,2 cm. Hasil uji data paired sample T-Testmenunjukan hasil pre-test dan post-test pada tes fleksibilitas hasilnya adalah nilai Asymp. Sig.(2-tailed) yakni sebesar 0,000, lebih kecil dari pada α = 0,05. Hasil tersebut lebih kecil daripada α = 0,05 sehingga data penelitian signifikan.Kata Kunci: Fleksibilitas, Peregangan Statis, Futsal
HUBUNGAN ANTARA VOLUME OKSIGEN MAXIMAL (O2 MAX) DENGAN HEART RATE MAXIMAL (HR MAX) PADA MAHASISWA JURUSAN ILMU KEOLAHRAGAAN Wawan Prio Kuncoro; Sugiharto Sugiharto; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 10, No 1 (2020): June
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (482.105 KB) | DOI: 10.17977/um057v10i1p32-41

Abstract

O2max (Volume Oksigen Maximal) merupakan salah satu parameter kondisi fisik seseorang, sehingga O2max yang tinggi dianggap mempunyai kondisi fisik yang baik. Sedangkan O2max yang rendah merupakan indikasi rendahnya kondisi fisik seseorang. Selain itu HRmax (Heart Rate Maximal) merupakan salah satu parameter denyut jantung maximal saat melakukan aktivitas fisik. Seseorang yang memiliki HRmax baik adalah orang yang memiliki O2max yang baik dan saat melakukan olahraga tidak cepat mengalami kelelahan, dan dari intensitas HRmax seseorang dalam melakukan aktivitas fisik akan diketahui dan juga dapat menunjukan seberapa maksimalnya seseorang tersebut melakukan aktivitas fisik. O2 max rendah berdampak pada kinerja tubuh yang tidak dapat bekerja secara maksimal. Keadaan ini mengakibatkan terjadinya penyempitan saluran sel pembuluh darah, jika terjadi penyempitan akan menyebabkan sedikitnya oksigen yang diserap oleh otot. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara O2max dengan HRmax pada mahasiswa Jurusan Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Malang.
HUBUNGAN AKTIFITAS FISIK DENGAN KEJADIAN OBESITAS PADA WANITA DI KOTA MALANG Indra Chasugih Rahmat; Slamet Raharjo; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 7, No 2 (2017): December
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (216.553 KB) | DOI: 10.17977/um057v7i2p105-111

Abstract

Abstract: This research purpose is knowing the correlation between physical activity with woman obesity value in Malang. This research use quantitative approach with correlation research type. This research population  is44 woman do sport in Rampal Field in Malang. Result data is analyzed bypearson product moment correlation. Correlation result between physicalactivity with Woman Obesity Value in Malang is -0,397 or complete negative correlation is 0,397. Then rhitung 0,390>rtabel0,297 with significance part is 5%. So, hypothesis  H0 is rejected and H1 is accepted. So correlation model to know the Correlation result between physicalactivity with Woman Obesity Value in Malang is significance. The acceptance of hypothesis H1 can be defined that there is a significance correlation between physicalactivity with Woman Obesity Value in Malang.Keyword: Obesity, Physical Activity
SURVEI TINGKAT KAPASITAS OKSIGEN MAKSIMAL PEMAIN BULUTANGKIS PB SMASH KOTA MALANG Achmad Furqon Bildhonny; I Nengah Sudjana; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 5, No 2 (2015): December
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (464.089 KB) | DOI: 10.17977/um057v5i2p66-76

Abstract

ABSTRACT: This research aims at identifying the maximum oxygen uptake (VO2max) of Badminton Players of PB Smash Malang by measuring the player’s body capability in consuming maximum oxygen thorough Multistage Fitness Test. This research employs descriptive-quantitative method, by using survey approach. The research subject is badminton players of PB Smash Malang with the number of players is 25 people. In this research, instrument being used is Multistage Fitness Test which the result is converted in table of the VO2 Max rate prediction. Furthermore, the results will be categorized based on norm table of category. The result of the norm table is presented in accordance with the badminton players’ test achievement category. The result of Multistage Fitness Test shows that there are two players (8%) with Good category of maximum oxygen uptake (VO2 max), 6 players (24%) with Medium category of maximum oxygen uptake (VO2 max), 5 players (20%) with Poor category of maximum oxygen uptake (VO2 max), 12 players  (48%) with Very Poor category of maximum oxygen uptake (VO2 max) and no one or 0% with Superior and Very Good category of maximum oxygen uptake (VO2 max).Key Word: Maximum Oxygen Capacity (VO2 Max), Badminton Playrs of PB Smash Malang.
ANALISIS GERAK OVERHEAD LOB (FOREHAND) TERHADAP KETEPATAN LOB ATLET BULUTANGKIS USIA 11-13 TAHUN DI PB GANESHA BATU Diana Susilowati; Mulyani Surendra; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 7, No 1 (2017): June
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (505.392 KB) | DOI: 10.17977/um057v7i1p6-14

Abstract

Abstract: Hurdling is one of a number run, however, the use of the net as obstacles that must be traversed by the runner without having to lose the running speed as it passes through the goal or obstacle. The purpose of this research is to find out the influence of exercise variations ladder exercise to increased speed of 200-metres hurdling on Sport Science Department Student the class of 2013. Ths study has shown the experimental group p = 0.000 <0.05 while the control group 0.000 <0.05, which means that Ho refused. So between these results indicate an increase in the speed of the second group 200 meter hurdles, but seen from the figures the fastest time of the experimental group had an average time better than the control group. This is because of differences in training load in both groups.Keyword: Hurdling, speed, ladder exercise variations
PENGARUH LATIHAN CIRCUIT TRAINING INTENSITAS MODERAT DAN INTENSITAS EXHAUST TERHADAP TEKANAN DARAH DAN DENYUT NADI RECOVERY PADA SISWA EKSTRAKURIKULER FUTSAL DI SMK NEGERI 8 MALANG Reza Sofa Elyasa; Saichudin Saichudin; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 9, No 1 (2019): June
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (318.689 KB) | DOI: 10.17977/um057v9i1p50-59

Abstract

Abstract: Sports is an activity that has an impact on improving health,physical, physiological, and psychological conditions. Sports are alsorelated to the heart and blood vessels, because the heart is a vital organthat supplies blood throughout the body. The purpose of this study was todetermine whether there was influence of moderate intensity circuit trainingand sexhaust intensity. The research design used was a Static GroupPretest-Posttest Design. The research subjects were 30 students of futsalextracurricular at SMKN 8 Malang, who were divided into groups ofmoderate circuit training training in 15 students and groups of 15 studentsin the training circuit for intenstas exhaust. The results of the SPSSWilcoxon Signed Ranks Test analysis in getting the calculation of differenttests between groups using the Wilcoxon Signed Ranks Test in the TestStatistics box are seen as Z -3,873 with Asymp. Sig. (2-tailed) of 0.00 orsmaller than 0.05, which means that H0 is rejected and there is influence,so it was decided that there were differences in heart rate levels beforeand after circuit training with moderate intensity and exhaust intensity, itcould be concluded that there was an effect of giving circuit training for theblood pressure work system for futsal extracurricular students at SMKN 8Malang.Keywords:circuit training, blood pressure, exercise.Abstrak: Olahraga merupakan kegiatan yang berdampak terhadappeningkatan kesehatan, kondisi fisik, fisiologis, dan juga psikologis.Olahraga juga berkaitan dengan jantung dan pembuluh darah, karenajantung merupakan organ vital yang memasok kebutuhan darah di seluruhtubuh.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah adapengaruh circuit training intensitas moderat dan intensita sexhaust.Rancangan penelitian yang digunakan berupa rancangan kelompokpembanding prates-pascates berpasangan (Static Group Pretest-PosttestDesign). Subjek penelitian ada 30 siswa ekstrakulikuler futsal SMKN 8Malang, yang dibagi menjadi kelompok latihan circuit training intenstasmoderat 15 siswa dan kelompok latihan circuit training intenstas exhaust15 siswa. Hasil analisis SPSS Wilcoxon Signed Ranks Test di dapatkanperhitungan uji beda antar kelompok menggunakan Wilcoxon SignedRanks Test pada kotak Test Statistics terlihat nilai Z -3,873 denganAsymp. Sig. (2-tailed) sebesar 0,00 atau lebih kecil dari 0,05 yang berartiH0 ditolak dan adanya pengaruh, sehingga diputuskan ada perbedaantingkat heart rate sebelum dan sesudah latihan circuit training denganintensitas moderat dan intensits exhaust,dapat disimpulkan bahwa adapengaruh pemberian latihan circuit training terhadap sistem kerja tekanandarah siswa ekstrakulikuler futsal SMKN 8 Malang.Kata kunci: circuit training, tekanan darah, olahraga.
Survei kadar circulating endhotelial cells (CEC) pada peserta senam aerobik dilapangan rampal kota Malang bayu novio airlangga; Rias Gesang Kinanti; Olivia Andiana
Jurnal Sport Science Vol 10, No 2 (2020): December
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17977/um057v10i2p135-143

Abstract

Kerusakan sel-sel endothelial akan mengganggu fungsi pembuluh darah. Gangguan fungsi pembuluh darah merupakan awal penyakit kardiovaskular. Beberapa penyakit kardiovaskular yang dapat timbul akibat gangguan fungsi pembuluh darah, yaitu infark miokard, critical limb ischemia, stroke, gagal ginjal, aterosklerosis, dan penyakit degenerative lainnya. Faktor-faktor penyebab gangguan kardiovaskular di antaranya inflamasi, konsumsi obat-obatan yang berlebihan, konsumsi alkohol, tekanan darah tinggi, kolesterol, trauma, dan pola diet yang tidak sehat.            Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar Circulating Endothelial Cells (CEC) dalam darah pada peserta senam aerobik dilapangan Rampal Kota Malang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel  penelitian ini adalah 10 peserta senam aerobik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi. Instrumen yang digunakan adalah kuisioner dan tes. Penggunaan kuisioner untuk mengetahui aktivitas fisik sehari-hari, umur, status gizi, kebiasaan merokok dan rutinitas latihan. Analisis data dalam penelitian menggunakan uji statistik deskriptif kuantitatif dengan persentase.Peningkatan kadar CEC juga signifikan di pengaruhi oleh tingkat frekuensi latihan senam dalam seminggu. Latihan senam yang tidak dilakukan dengan teratur dalam beberapa bulan menyebabkan proses adaptasi tubuh yang tidak sempurna. Proses adaptasi yang tidak sempurna menyebabkan tidak terjadinya mekanisme coping dan stressor akan mengganggu proses homeostatis dalam tubuh. Latihan tidak teratur dapat meningkatkan respon akut yang dapat meningkatkan produksi radikal bebas. Latihan yang dilakukan tidak teratur menyebabkan peningkatan oksidan yang lebih besar dari pada antioksidannya sehingga terjadi peningkatan stres oksidatif.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan Kadar Circulating Endothelial Cells (CEC) pada peserta senam aerobik dilapangan Rampal kota Malang memiliki nilai rata-rata baik kadar CEC normal yaitu 2,319% (ng/ml) berdasarkan parameter 0,12 - 5 % (ng/ml) 
PENGARUH POLA LATIHAN DRIBBLE TERHADAP KECEPATAN DRIBBLING PADA PEMAIN U14-U15 SSB UNIBRAW 82 KOTA MALANG Tri Adi Subekti; Supriyadi Supriyadi; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 8, No 2 (2018): December
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (364.64 KB) | DOI: 10.17977/um057v8i2p148-157

Abstract

Abstract: Dribbling is an effort to kick the ball with a dashed ball position not far from the foot while running to achieve a certain goal in the game of football. To be able to have a good dribbling technique, a soccer player should often practice and pay attention to aspects of supporters in order to perform dribbling well. With the right dribbling and trained then a football player will be able to get past the opponent easily and to look for opportunities to give the ball bait to a friend appropriately. Just like in SSB Unibraw 82 Malang City. This study aims to determine whether there is an effect of dribble training pattern on dribbling speed on U14-U15 SSB Unibraw 82 Malang. The samples used amounted to 20 people. After doing treatment in the form of 10 variations of exercise model then performed the final test (posttest). Based on the results of pretest and posttest data that have been analyzed using Statistical Package for Social Science (SPSS) is known significant value of 0.000 which means that dribble exercise pattern that has been done has a significant influence on dribbling speed on U14-U15 SSB Unibraw 82 Malang.Keywords: Football, exercise, dribble, dribbling, speed.Abstrak: Dribbling adalah upaya menendang bola dengan putus-putus dengan posisi bola tidak jauh dari kaki sambil berlari untuk mencapai tujuan tertentu dalam permainan sepakbola. Untuk dapat memiliki teknik dribbling yang baik, seorang pemain sepakbola haruslah sering berlatih dan memperhatikan aspek-aspek pendukung agar dapat melakukan dribbling dengan baik. Dengan dribbling yang benar dan terlatih maka seorang pemain sepakbola akan dapat melewati lawan dengan mudah dan untuk mencari kesempatan memberikan bola umpan kepada teman dengan tepat. Seperti halnya di SSB Unibraw 82 Kota Malang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh pola latihan dribble terhadap kecepatan dribbling pada pemain U14-U15 SSB Unibraw 82 Kota Malang. Sampal yang digunakan berjumlah 20 orang. Setelah dilakukan treatment berupa 10 variasi model latihan maka dilakukan tes akhir (posttest). Berdasarkan hasil data pretes dan data postes yang telah dianalisis mengunakan Statistical Package for Social Science (SPSS) diketahui nilai signifikansi sebesar 0,000 yang berarti bahwa pola latihan dribble yang telah dilakukan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kecepatan dribbling pada pemain U14-U15 SSB Unibraw 82 Kota Malang.Kata Kunci:Sepakbola, latihan, dribble, dribbling, kecepatan.
LATIHAN DRIBBLE TERHADAP KECEPATAN DRIBBLING PADA PEMAIN U14-U15 SSB UNIBRAW 82 KOTA MALANG Tri Adi Subekti; Supriyadi Supriyadi; Rias Gesang Kinanti
Jurnal Sport Science Vol 7, No 2 (2017): December
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (365.4 KB) | DOI: 10.17977/um057v7i2p150-161

Abstract

Abstract: Dribbling is an effort to kick the ball with a dashed ball position not far from the foot while running to achieve a certain goal in the game of football. To be able to have a good dribbling technique, a soccer player should often practice and pay attention to aspects of supporters in order to perform dribbling well. With the right dribbling and trained then a football player will be able to get past the opponent easily and to look for opportunities to give the ball bait to a friend appropriately. Just like in SSB Unibraw 82 Malang City. This study aims to determine whether there is an effect of dribble training pattern on dribbling speed on U14-U15 SSB Unibraw 82 Malang. The samples used amounted to 20 people. After doing treatment in the form of 10 variations of exercise model then performed the final test (posttest). Based on the results of pretest and posttest data that have been analyzed using Statistical Package for Social Science (SPSS) is known significant value of 0.000 which means that dribble exercise pattern that has been done has a significant influence on dribbling speed on U14-U15 SSB Unibraw 82 Malang.Keywords: Football, exercise, dribble, dribbling, speed.
Co-Authors A.A. Ketut Agung Cahyawan W Abd. Rasyid Syamsuri Achmad Cahya Febrianto Achmad Furqon Bildhonny Adharum Krida Marta Adi Pranoto Adina, Fachru Falah Afandy, Tsawri Afief Ainur Rofiq Afrizal Ilfian Vieali Agung Budi Suhardiansyah Agus Ahmad Wahyudi Ahmad Abdullah Ahmad Abdullah Akhmad Ridhoi Andre Andarianto Ardhiyanti Puspita Ratna Aswin Aji Cantaka Azadi, Rosida Bagus Kurniawan Bagus Kurniawan, Bagus Bayu Adha Riyandhika Bayu Adha Riyandhika, Bayu Adha bayu novio airlangga Berliana Dwi Nandita Sandy Bildhonny, Achmad Furqon Boma Adrianto Cahyo Cahyo Desiana Merawati Diana Susilowati Diana Susilowati Dimas Pratama Putra Djanggan Sargowo Dwi Yulia Safitri Edi Widjajanto Eka Arum Cahyaning Putri Ema Qurnianingsih Fachru Falah Adina Fachrurrozi Ainur Rofiq Faishal Akbar Fajar Shamsudin Faruq Ilya Ainu Silmi Gilang Mutan Anodya Gosy Endra Vigriawan Hardiansyah Hardiansyah Hardiansyah Hardiansyah Hariyati Hariyati HERAWATI, LILIK Hetti Rahmawati Himawan Artistiyanto I Ketut Sudiana I Nengah Sudjana I Nengah Sudjana I Nengah Sudjana, I Nengah Ian Rizky Maulana Indra Chasugih Rahmat Irfan Al Haqiqi Irfani Sandra Mahmud Yunus Mardatillatul Aroziah Mardatillatul Aroziah, Mardatillatul Mardianto Mardianto Maulana, Ian Rizky Merawati, Desiana Mochammad Yunus Moh.Ali Fahmi Mohammad Zafa Nugraha Muhaimin Rifa’i Muhlisin Muhlisin Mulyani Mulyani Mulyani Surendra Mustofa Mustofa Mustofa Mustofa Nofan Saputra Noor, Sofyan Noviyanto Eko Prastyo Noviyanto Eko Prastyo, Noviyanto Eko Nur Huda Romadhoni Olivia Andiana Prayogi Dwi Darsana Rahmat, Indra Chasugih Reza Sofa Elyasa Rofiq, Afief Ainur Rohmat Ainul Yaqin Rosida Azadi Safitri, Dwi Yulia Saichudin Saichudin Saichudin Saichudin Saichudin Saichudin Saichudin Saichudin, Saichudin Salam, A. Faisol Badrus Sapto Adi Septian Dwi Cahyo Slamet Raharjo Slamet Raharjo Slamet Raharjo Sofyan Noor Sri Weni Utami Subagio, Tety Dwi Jayanti Subekti, Tri Adi Sugiharto Sugiharto Sugiharto Sugiharto Suhardiansyah, Agung Budi Supriyadi Supriyadi Supriyadi Supriyadi Syahrul Mubarak Taufik Hidayat Tety Dwi Jayanti Subagio Tri Adi Subekti Tsawri Afandy Wawan Prio Kuncoro