Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Strategi Komunikasi PPSBR Lembang dalam Membentuk Konsep Diri dan Aspek Psychological Well-Being pada Remaja PMKS Resa Dini Ramadhani; Shinta Hartini Putri
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 6, No 1 (2022): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/jisip.v6i1.2862

Abstract

Remaja  Penyandang Kesejahteraan Sosial  (PMKS) merupakan remaja yang memiliki hambatan dalam memenuhi kebutuhan hidup meliputi kebutuhan jasmani, rohani dan juga sosialnya. Adanya hambatan  tersebut berakibat pada konsep diri remaja. Panti Pemberdayaan Sosial Bina Remaja (PPSBR) Lembang merupakan lembaga yang membantu membentuk konsep diri pada remaja PMKS dengan berbagai pendekatan komunikasi dan strategi komunikasinya agar remaja binaan memiliki konsep diri yang positif sekaligus menumbuhkan aspek Psychological Well-Being yang baik dalam dirinya. Metode penelitian yang digunakan adalah kulitatif dengan pendekatan fenomenologi. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam, observasi dan juga studi pustaka yang sesuai dengan topik penelitian, sementara teknik analisis data yang digunakan adalah dengan mengelola data, membaca ide, mendeskripsikan dan mengkasifikasikan kode, interpretasi hingga merepresentasikan. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa dalam melakukan intervensi kepada klien, pihak PPSBR Lembang ini menggunakan strategi komunikasi melalui tahap pendalaman pengalaman klien yang mengacu pada bentuk pelaksanaan (redundancy & canalizing) serta bentuk penyampaian (informatif, edukatif dan persuasif). Sementara itu, dilihat dari keberhasilan strategi komunikasi yang diterapkan, dapat diketahui bahwa untuk mencapai 6 elemen psychological well-being perlu memperhatikan beberapa kondisi pada klien terutama pada pengalaman individu di lingkungan sosial sebelumnya, pola pemaknaan dan kondisi kepribadian bawaan.
Analisis Daya Tarik Iklan Gopay Pada Media Youtube Versi “Pevita Ditembak, Jota Bertindak” Shinta Hartini Putri; Resa Dini Ramadhani

Publisher :

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (503.713 KB) | DOI: 10.37278/artcomm.v3i2.359

Abstract

As one form of mass communication, advertising becomes a means of communication that contains information products (goods or services) that are persuasive from a company or non-personal institution to achieve marketing strategies. The ability of advertising in forming brand image makes companies competing to create ads that have an attractive visualization but do not rule out the message of the product. This is also the case with the Gopay e-money application, one of the digital financial products owned by PT. Karya Anak Bangsa has succeeded in creating advertisements that are able to visualize product messages with good animation accompanied by the selection of Pevita Pearce and Joe Taslim as the right ambassador brands. The purpose of this study is to explain how Gopay is able to make ads that are able to be both attractive in the aspects of the message content to the ambassador brand in the ad. The results of this study are to see how advertising and brand ambassadors can influence consumer brand awareness of Gopay. This research method uses literature study by collecting data from articles, scientific journals and theses related to the topics under study.
Peranan Akun Twitter @Txtdaripemerintah Sebagai Ruang Publik Bagi Masyarakat Dalam Perspektif Komunikasi Di Media Sosial Shinta Hartini Putri; Leoni Oktavia Maharani

Publisher :

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (793.672 KB) | DOI: 10.37278/artcomm.v4i01.401

Abstract

New media, especially social media, are often used by various levels of society, because social media is not only a channel of information or a means of entertainment, but more than that social media is a public space that allows people to know, give opinions, correct and criticize all forms of information development or issues that occurred. One of the social media that has become a public space is Twitter, in this study, in particular, the Twitter account @txtaripemerintah. The account is a base that accommodates and uploads all forms of information in the form of news and statements from the government from online news portals. The @txtdaripemerintah account carries out its function as a public space so that the public can find out, correct and express their opinions regarding current issues. This study uses descriptive qualitative research methods, with primary data collection techniques through observation through the twitter account @txt from the government, while secondary data uses library research, journals, and internet sources. The output of this research will be published in the Artcomm Online Journal, Faculty of Communication and Design, UNIBI. The target of research results is expected to be the completeness and analysis of data in the research environment.
PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TWITTER @TXTDARI PEMERINTAH SEBAGAI SALURAN PENYEBARAN BERITA DALAM MEMBENTUK OPINI PUBLIK Shinta Hartini Putri; Leoni Oktavia Maharani

Publisher :

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (672.674 KB) | DOI: 10.37278/artcomm.v4i2.432

Abstract

Nowadays, the use of social media is increasing along with the development of information and communication technology. Social media as a form of new media presence brings many changes and impacts on people's social life, and even affects the effectiveness of the dissemination of news from the mass media. When viewed further, social media is now not only a means of socializing and seeking entertainment, but more than that social media is a public space that allows the public to know, give opinions, correct and criticize all forms of information or issues that occur around them so that they can be created. a public opinion. In this study, one of the Twitter social media accounts, @txtdarigovernment, will be analyzed which is considered to have an influence on the effectiveness in the dissemination of political news and the formation of public opinion. To sharpen the research, this research will refer to the factors that trigger public opinion according to Hennesy. This study uses descriptive qualitative research methods, with primary data collection techniques through observation through the Twitter account @txtdaripemerintah, while secondary data uses library research, journals, and internet sources. The output of this research will be published in the Artcomm Online Journal of the UNIBI Faculty of Communication and Design. The target of research results is expected to be able to complete and analyze data in the research environment or equivalent to level 5.
Impementasi Storytelling Iklan Pada Akun Instagram @Juragan.Oil Dalam Menarik Minat Konsumen Nisa Lathifah; Shinta Hartini Putri

Publisher :

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.356 KB) | DOI: 10.37278/artcomm.v5i1.486

Abstract

Penelitian ini berjudul impementasi storytelling iklan pada akun instagram @juragan.oil dalam menarik minat konsumen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan struktur naratif dalam storytelling iklan pada akun @juragan.oil, untuk mengetahui strategi storytelling iklan pada akun @juragan.oil, dan untuk mengetahui motif dan pengalaman admin/owner @juragan.oil dalam menggunakan strategi storytelling dalam iklan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi Alfred Schutz. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah penerapan struktur naratif seperti struktur dasar dan komponen certa dalam storytelling, penerapan strategi storytelling iklan seperti faktor pemahaman konsumen, hero cerita dan penciptaan sebuah dunia dalam cerita, serta pemaknaan dari motif dan pengalaman admin/owner @juragan.oil dalam menggunakan strategi storytelling dalam iklan.
The Utilization of New Media in Supporting Digital Literacy during the Covid-19 Pandemic: A Phenomenological Study of the Use of "Digilib Praja" Allisa Akhidatul Idza; Shinta Hartini Putri; Nugraha Sugiarta
Indonesian Journal of Librarianship Indonesian Journal of Librarianship Vol. 3 No. 1 (2022)
Publisher : Department Library of Governance Institut of Home Affairs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/ijolib.v3i1.2771

Abstract

Abstract Background: The policy of using smartphone in order to support learning process during Covid-19 Pandemic has demanded IPDN’s Library to innovate its digital literacy services through Digilib Praja, a new media that is android based. Purpose: The research purpose is to perceive Praja’s experiences and motives in order to support digital literacy by utilizing Digilib Praja Application in the midst of the Covid-19 Pandemic. Method: The method used in this study is qualitative and used the concept of phenomenology by Alfred Schutz. The research object is new media of Digilib Praja. The data was collected by interviewing, observing, and documenting. Result: The research finding shows that Praja’s experience after utilizing Digilib Praja is they attained various benefits such as they feel easy to find the needed books, they feel easy to gather information, and they are familiar with electronic books. Moreover, the because-motives that are more likely to be Praja’s reasons in utilizing Digilib Praja are because it is easy to find the library collection books and they have a hard time to finish their assignments. Conclusion: This study suggests that there are five because-motives namely factor of the easiness to find library collections, factor of the difficulty to finish college assignments, factor of the difficulty to find references/ source of information, factor of the inadequate facilities in IPDN Regional Campus’ libraries, and factor of the difficulty find books in library shelves. There are three in-order-to motives, which are to support digital literacy, to obtain support for technological developments and to seek entertainment collections. Praja depict Digilib Praja application as a tool, which facilitate them to develop their digital literacy ability Keywords: Digilib Praja; Phenomenology; Digital Literacy; New Media Abstrak Permasalahan: Adanya kebijakan penggunaan smartphone untuk mendukung pembelajaran selama Pandemi Covid-19 menuntut Perpustakaan IPDN berinovasi menghadirkan pelayanan perpustakaan digital melalui media baru berbasis android “Digilib Praja”. Tujuan: Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengalaman dan motif Praja dalam memanfaatkan Aplikasi Digilib Praja ditengah pandemi Covid-19 dalam mendukung literasi digital. Metode: Metode penelitian adalah kualitatif dan menggunakan konsep fenomenologi Alfred Schutz. Objek penelitian adalah media baru Digilib Praja. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil: Hasil Penelitian menunjukkan pengalaman sesudah Praja memanfaatkan Digilib Praja adalah memperoleh berbagai manfaat baru seperti mudah menemukan buku yang dibutuhkan, memperoleh berbagai informasi dan terbiasa membaca buku elektronik. Adapun motif sebab (Because Motive) paling banyak yang menjadi alasan Praja memanfaatkan aplikasi Digilib Praja adalah karena kemudahan menemukan koleksi bahan perpustakaan dan kesulitan menyelesaikan tugas kuliah. Kesimpulan: Kesimpulan penelitian ini adalah Terdapat 5 (lima) motif sebab (Because Motive) yaitu faktor kemudahan mencari koleksi bahan perpustakaan, faktor kesulitan menyelesaikan tugas kuliah, kesulitan mencari referensi/sumber informasi, fasilitas kurang memadai di Kampus IPDN daerah, dan kesulitan mencari buku di rak perpustakaan. Terdapat 3 (tiga) motif tujuan (in order motive) yaitu untuk mendukung literasi digital, untuk memperoleh mendukung perkembangan teknologi dan untuk mencari koleksi hiburan. Praja memaknai Digilib Praja sebagai wadah yang memudahkan Praja mengembangkan kemampuan berliterasi secara digital. Keywords: Digilib Praja; Fenomenologi; Literasi Digital; Media Baru.
Pembingkaian Pada detik.com Dan Republika Online Mengenai Kontroversi LGBT Di Podcast Deddy Corbuzier Faisal Reza; Prisila Permatasari; Shinta Hartini Putri; Hanafi Hanafi

Publisher :

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37278/artcomm.v5i2.535

Abstract

Basically mass media is a place to construct reality. “News Framing of Online Media Regarding The LGBT Controversy in Deddy Corbuzier’s Podcast” aims to find out how the framing was done by Republika Online and Detik.com in reporting the LGBT Controversy in Deddy Corbuzier’s Podcast. The method used to conduct the study is the qualitative research methods, with the constructionist paradigm, and used the Robert N. Entman. The method used to conduct the study is the qualitative research methods, with the constructionist paradigm, and used the Robert N. Entman’s framing analysis approach. Based on the results of the study, it can be concluded that Detik.com defines the LGBT in Deddy Corbuzier’s Podcast as a freedom of expression which more balanced. Detik.com and Republika Online both pointing the content of LGBT in Deddy Corbuzier’s Podcast as the cause of the problem. While Republika Online views the issue of the case of The LGBT Controversy in Deddy Corbuzier Podcast as an issue contra to LGBT in Deddy Corbuzier Podcast because its not in accordance with the religious norms in Indonesia. In connection to Detik.com moral judgment, mention the indifference expression of attorney to handle the LGBT issues which happened in Deddy Corbuzier’s Podcast.While Republika Online highlight the fact that Deddy Corbuzier is promoting LGBT in Indonesia. Both media suggest a settlement with give an appeal to Deddy Corbuzier to sort and choose the content which more educative and beneficial to society. Keywords: Framing analysis Robert N. Entman, LGBT, Podcast, Republika Online, Detik.com
Strategi Manajemen Isu Public Relations PT Kereta Api Indonesia (Persero) Kantor Pusat dalam Menangani Isu Pemberitaan Negatif Pelecehan Seksual di Kereta Refa Aprianti; Shinta Hartini Putri; Nisa Lathifah
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 7, No 2 (2023): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jisip.v7i2.4843

Abstract

AbstractThe research entitled Public Relations Issue Management Strategy of PT Kereta Api Indonesia (Persero) Headquarters in Handling Issues of Negative Reporting of Sexual Harassment on Trains in the Mass Media aims to determine the issue management activities of public relations PT Kereta Api Indonesia (Persero) Headquarters in handling the issue of negative news coverage of sexual harassment on trains. The research method used is a qualitative research method with a type of case study approach and looking for the necessary data by means of interviews and direct observation at the station and KAI head office. sexual harassment on trains is conducting campaigns, outreach, and producing press releases. Uniquely, in its implementation, KAI cooperates with the train lover community and uses agenda setting or a special term used by state-owned companies to monitor news coverage issues in the mass media and social media, which has provided a safe space for new actors to take actionAbstrakPenelitian dengan judul Strategi Manajemen Isu Public Relations PT Kereta Api Indonesia (Persero) Kantor Pusat dalam Menangani Isu Pemberitaan Negatif Pelecehan Seksual di Kereta pada Media Massa ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas manajemen isu dari Public Relations PT Kereta Api Indonesia (Persero) Kantor Pusat dalam penanganan isu pemberitaan negatif pelecehan seksual di kereta . Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan jenis pendekatan studi kasus dan mencari data-data yang diperlukan dengan cara wawancara dan observasi langsung di stasiun dan KAI kantor pusat Hasil dari penelitian yang dilakukan ini diperoleh beberapa aktivitas manajemen isu yang dilakukan public relations KAI terkait isu pelecehan seksual di kereta adalah melakukan kampanye, sosialisasi, dan memproduksi siaran pers. Uniknya pada pelaksanaannya, KAI menggandeng komunitas pecinta kereta api dan menggunakan agenda setting atau istilah khusus yang digunakan perusahaan BUMN untuk memonitor isu pemberitaan pada media massa dan media sosial. bahwa telah membeirkan ruang gerak aman baru pelaku untuk melapor.
Model Konvergensi Media sebagai Evolusi pada Penyiaran Radio Berita dalam Rangka Kebertahanan Radio PRFM 107,5 News Channel Shinta Hartini Putri; Anggita Lestari; Nisa Latifah
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 7, No 3 (2023): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jisip.v7i3.5107

Abstract

 Radio PRFM 107,5 News Channel sebagai radio berita telah melakukan upaya konvergensi media ditandai dengan penyebaran informasi dan berita melalui akun media sosial, aplikasi pada ponsel pintar, serta live streaming di website resminya. Hal ini memberi jangkauan khalayak yang lebih luas sehingga disebut sebagai radio berita yang adaptif dan juga informatif sejak awal tahun 2021, Radio PRFM 107.5 News Channel meraih prestasi sebagai radio berita yang informatif dan solutif nomor 1 di Bandung. Rumusan penelitian ini adalah bagaimana penerapan model konvergensi media dalam rangka kebertahanan Radio PRFM 107,5 News Channel sebagai radio berita di tengah persaingan industri penyiaran era digital di Kota Bandung dengan melihat level teknologi, industri media, organisasi dan manajemen, serta konsumen serta mengetahui alasan penggunaan konvergensi media. Dalam mencapai tujuan tersebut penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data primer melalui observasi, wawancara dan focus group discussion (FGD), sedangkan data sekunder menggunakan studi literatur buku, jurnal, dan sumber internet. Analisa data yang digunakan dengan model Miles dan Huberman dan triangulasi untuk teknik keabsahan data. Target hasil penelitian diharapkan dapat menjadi kelengkapan dan analisis data pada lingkungan penelitian atau setara dengan level 5 pada bidang Ilmu Komunikasi khususnya khususnya pada penyiaran radio dan media digital.   
Pemberdayaan Peran Masyarakat dalam Implementasi Waste Manangement untuk Peningkatan Kemampuan Pemilahan dan Pengelolaan sampah Berkelanjutan Velue Added pada Waste Incinerator menuju Desa Mandiri sampah di desa Karyamekar kecamatan Pasirwangi Sabilla Saberina; Okta Eka Putra; Elan Rusnendar; Mugi Puspita; Ayu Nike Retnowati; Vika Aprianti; Harianto Simarmata; Shinta Hartini Putri
Jurnal Bhakti Karya dan Inovatif Vol 3 No 2 (2023): Jurnal Bhakti Karya dan Inovatif
Publisher : LPPM Universitas Informatika dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37278/bhaktikaryadaninovatif.v3i2.736

Abstract

Pemberdayaan masyarakat desa adalah upaya mengembangkan kemandirian dan kesejahteraan masyarakat dengan meningkatkan pengetahuan, sikap, keterampilan, perilaku, kemampuan, kesadaran, serta memanfaatkan sumber daya melalui penetapan kebijakan, program, kegiatan, dan pendampingan yang sesuai dengan esensi masalah. Pengabdian ini bertujuan meningkatkan peran dan kemampuan masyarakat dalam implementasi waste management dalam penanganan sampah dan mengurangi perilaku membuang sampah sembarangan sehingga diharapkan dapat memperbaiki kondisi lingkungan sekitar dengan kemampuan waste management melalui pengolahan sampah menjadi ecobrick dan menggunakan shredder machine serta Meningkatkan peran dan kemampuan masyarakat dalam mengolah residu waste incinerator menjadi peroduk bernilai. Waste management adalah proses sederhana yang digunakan untuk membuang,mengurangi,menggunakan kembali dan mencegah limbah. Pendekatan Waste Management merupakan pendekatan dimana dalam penerapan strategi komprehensif untuk mengolah limbah secara efisien mulai dari asal hingga pembuangan akhir. Desa mandiri adalah desa yang memiliki kemampuan untuk melaksanakan pembangunan desa dan memberikan penghidupan yang layak bagi masyarakatnya. Desa mandiri tidak hanya bergantung pada bantuan dari pemerintah, tetapi juga mampu mengembangkan potensi dan suber daya yang ada di desanya. Desa Karya Mekar Kecamatan Pasirwangi diharapkan mampu mengembangkan keberwujudan Lingkungan yang sehat mampu melakukan pengelolaan limbah sampah secara berlanjut dan memiliki value added bagi masyarakat Dimana tujuan dari Pelaksanaan pengabdian ini memiliki capaian akhir sebagai sense of purpose agar terjadi evolusi perilaku dan pemberdayaan peran masyarakat yang berorientasi pada sosial kultur, sehingga muncul kebudayaan bijak sampah melalui peningkatan kesadaran dan kepedulian masyarakat.