Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

ANALISIS RISIKO PRODUKSI BABY BUNCIS PADA KELOMPOK TANI DI KABUPATEN BANDUNG BARAT Nadira Desiana Shinta; Sulistyodewi Nur Wiyono
JISPO : Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Vol 7, No 2 (2017): JISPO 2017
Publisher : Centre for Asian Social Science Research (CASSR), FISIP, UIN Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/jp.v7i2.2275

Abstract

Lembang Sub-district, Bandung Barat Regency is an area in West Java that produced various kinds of vegetables. One of the commodities that have been marketed to modern and export markets are baby beans. In every production process there is always have a risk that can be hinder and harm the entrepreneur. This research aimed to analyze the risk that become a priority during the production process of baby beans in the Macakal Farmer Group Cibodas Village, Lembang Sub-district, Bandung Barat Regency by using House of Risk (HOR) method. The results showed the highest risk at farmer level caused by climate change and erratic weather with Aggregate Risk Potential is 3.060. While the highest risk at the warehouse level is caused by the late harvest time of farmers with Aggregate Risk Potential is 1.440.
IDENTIFIKASI RISIKO USAHATANI MANGGA DALAM PENGEMBANGAN AGROWISATA DI KABUPATEN CIREBON Nur Syamsiyah; Lies Sulistyowati; Kuswarini Kusno; Sulistyodewi Nur Wiyono
Sosiohumaniora Vol 21, No 1 (2019): SOSIOHUMANIORA, MARET 2019
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (409.264 KB) | DOI: 10.24198/sosiohumaniora.v21i1.11062

Abstract

Masalah utama dalam pengembangan sektor pertanian adalah ketisakpastian. Ketidakpastian menjadikan banyak masyarakat yang yang tidak memilik sektor pertanian sebagai pengembangan bisnis, utamanya ditingkat usahatani. Risiko ketidakpastian ini memperngwaruhi petani dalam menjalankan usahataninya. Petani mangga di Kabupaten Cirebon juga tidak terlepas dari risiko ketidakpastian dalam usahatani mangga yang dilakukannya. Beberapa petani mangga memilih untuk membiarkan pohon mangganya tanpa proses pemeliharaan yang dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi risiko usahatani mangga dalam pengembangan agrowisata di Kabupaten Cirebon. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, kuesioner, wawancara, focus group discussion dan dokumentasi. Metode penelitian yang digunakan adalah Mix method yaitu menggunakan analisis deskriptif dan Failure Mode and Effect Analysis (FMEA). Hasil identifikasi risiko adalah risiko dalam usahatani mangga digolongkan dalam 4 kategori yaitu risiko suplai, risiko operasional, risiko keuangan dan risiko lingkungan. Dalam kegiatan usahatani yang dilakukan petani mangga risiko yang memiliki nilai RPN dan RSV yang paling tinggi adalah risiko alam/lingkungan. 
WILLINGNESS TO PAY KONSUMEN BERAS ORGANIK DAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERKAITAN DENGAN KESEDIAAN KONSUMEN UNTUK MEMBAYAR LEBIH Yulia Sari; Elly Rasmikayati; Bobby Rachmat Saefudin; Tuti Karyani; Sulistyodewi Nur Wiyono
Forum Agribisnis Vol 10 No 1 (2020): FA VOL 10 NO 1 MARET 2020
Publisher : Magister Science of Agribusiness, Department of Agribusiness, FEM-IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/fagb.10.1.46-57

Abstract

Increased public concern and awareness of health and environment, is expected to significantly increase organic rice consumers. Thus, it can be consumed and reached by more people. The objectives of the study were to identify the characteristics of organic rice consumers, measure willingness to pay of organic rice consumers and analyze the factors related to the willingness to pay of organic rice consumers. The method used in this study is a survey method with descriptive statistical analysis and the Contingent Valuation Method (CVM). The numbers of research respondents were 51 people consisting of organic rice consumers in Warung Sehat 1000 Kebun (W1000K) as much 18 people and consumers of organic rice in several other places joined in the Indonesian Organic Community as much 33 people. The results showed that consumers were willing to pay up to 10% higher than the price offered for organic rice types of pandan wangi, menthik susu, red rice and brown rice sold in W1000K. Even in some other places, consumers are willing to pay for those rice at prices higher up to 22% of the offered price. While for organic rice type of black rice, consumers are willing to pay 9%-11% lower than the price offered. Factors related to consumers' willingness to pay more for organic rice are health (67%), food security (45%), impact on the environment (43%), knowledge of organic rice (39%), easy access to get rice (37%), service (33%), quality (25%), packaging (24%), price (20%), and lifestyle (18%).
Analisis Kelayakan Usaha Budidaya Selada Krop di CV. Cantigi Desa Cikandang Kecamatan Cikajang Kabupaten Garut Anne Rizky Ramadhanty; Sulistyodewi Nur Wiyono; Kuswarini Kusno; Lucyana Trimo
Forum Agribisnis Vol 10 No 1 (2020): FA VOL 10 NO 1 MARET 2020
Publisher : Magister Science of Agribusiness, Department of Agribusiness, FEM-IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/fagb.10.1.27-35

Abstract

Lettuce head as a vegetable commodity has a high enough business opportunity, seen from the developmentof hotels and restaurants in Indonesia that serve foreign cuisine using lettuce. The purpose of this study wasto determine the feasibility of lettuce head farming in CV.Cantigi. This research was carried out inCV.Cantigi, Cikandang village, Cikajang District, Garut Regency. The design of this research is descriptivequantitative with the research technique is a case study The method of data collection is done by interviewswith informants, observations, and literature studies. The determination of the informant was carried outpurposive. Analysis of the data used is non-financial feasibility and financial feasibility (Net Present Value,Internal Rate of Return, Net Benefit/Cost Ratio, Payback Period, and Profitability Ratio). The results showedthat 1) The income of lettuce head farming in CV.Cantigi in one growing season is IDR 120.821.846; 2) Thelettuce head farming in CV. Cantigi is feasible in terms of market aspects, technical aspects, managementaspect, and social, economic, cultural and environmental aspects. Similarly, financially, lettuce headfarming in CV.Cantigi is feasible to do with an NPV value of IDR 286,076,736.8, IRR 51,87%, Net B/C Ratiois 4.32, Payback period occurs at 8 years 8 months and profitability ratio of 101.78%. Suggestions forfurther research there is further research on production technologies that can optimize the use of otherproduction factors to increase production results.
Identifikasi Risiko Pada Produksi Paprika (Studi Kasus di CV Cantigi Kabupaten Garut, Jawa Barat) Febrica Handryani; Sulistyodewi Nur Wiyono; Kuswarini Kusno; Dini Rochdiani
Forum Agribisnis Vol 11 No 1 (2021): FA VOL 11 NO 1 MARET 2021
Publisher : Magister Science of Agribusiness, Department of Agribusiness, FEM-IPB University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/fagb.11.1.90-100

Abstract

Paprika is one of the leading commodities of horticulture in the provinces of West Java. West Java is the largest contributors to the national paprika in Indonesia, this leads to support the community welfare and regional development there. One of an area in West Java Province that produces paprika is CV Cantigi at Cikandang village of Garut Regency. CV Cantigi produces a variety of horticultural crops, but the main commodity is paprika. Every period CV Cantigi experienced various risk events in paprika production, thus making the productivity decrease. The purpose of this study is to identify the risks that occur in paprika production in CV Cantigi and determine the mitigation actions to minimize the risks that arise. This research uses descriptive qualitative method with the house of the risk analysis tool. The results showed that 25 risk events occurred in the process of paprika production in CV Cantigi. There are 3 mitigation actions for paprika production that is producing paprika plants under the shade because paprika plants need optimal temperatures to grow, making a planting calendar to determine when the right time to produce paprika, and making observations before pest control so that there is no wrong target with mitigation actions then it can be minimized or reducing the emergence of priority risk agents.
BUDIDAYA SAYURAN DENGAN TEKNIK VERTIKULTUR UNTUK MENINGKATKAN KETAHANAN PANGAN RUMAH TANGGA DI PERKOTAAN Rani Andriani Budi Kusumo; Yayat Sukayat; Mahra Arari Heryanto; Sulistyodewi Nur Wiyono
Dharmakarya Vol 9, No 2 (2020): Juni, 2020
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/dharmakarya.v9i2.23470

Abstract

Bertambahnya jumlah penduduk merupakan tantangan bagi ketersediaan pangan. Salah satu hal yang dapat dilakukan dalam meningkatkan kecukupan, ketahanan, dan kemandirian pangan tersebut adalah melalui pemanfaatan lahan pekarangan. Di perkotaan, kendala yang dihadapi dalam upaya pemanfaatan lahan pekarangan adalah keterbatasan luas lahan. Salah satu teknik budidaya yang dapat diterapkan pada lahan terbatas adalah budidaya sayuran dengan teknik vertikultur. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengenalkan teknik bertanam sayuran dengan sistem vertikultur sebagai upaya memperkuat ketahanan pangan rumah tangga. Peserta dari kegiatan ini adalah kader PKK di Kelurahan Antapani Kidul Kecamatan Antapani Kota Bandung. Metode yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah melalui ceramah dan praktek. Kegiatan ini telah memberikan manfaat bagi peserta kegiatan. Hasil yang dirasakan adalah terjadi perubahan yang cukup signifikan dari sisi kognitif, yaitu bertambahnya tingkat pengetahuan peserta tentang teknik budidaya tanaman sayuran dengan sistem vertikultur. Untuk aspek psikomotorik terdapat peningkatan keterampilan peserta untuk membudidayakan berbagai macam jenis tanaman sayuran dengan teknik vertikultur.
STRATEGI PEMASARAN KOPI LUWAK MANGLAYANG KARLINA DI KELOMPOK TANI KIWARI FARMERS, KABUPATEN BANDUNG Kuswarini Kusno; Muhammad Indra Pratama Ariin; Sulistyodewi Nur Wiyono; Dini Rochdiani
Agricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad Vol 4, No 1 (2019): Agricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian
Publisher : Departemen Sosial Ekonomi Faperta Unpad

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (31.974 KB) | DOI: 10.24198/agricore.v4i1.22799

Abstract

Abstrak Kiwari Farmers adalah kelompok tani yang mengusahakan kopi arabika reguler dan kopi luwak Manglayang Karlina. Penjualan kopi luwaknya rendah dan tidak kontinyu selama tahun 2016-2017. Karena itu perlu diidentifikasi penyebabnya dengan tujuan untuk merumuskan strategi pemasaran kopi luwak tersebut di Kelompok Tani Kiwari Farmers. Teknik penelitian menggunakan teknik studi kasus. Data primer dan sekunder dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan studi literatur. Data dianalisis dengan analisis strength, weakness, opportunity, and threat (SWOT) dan Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM). Hasil penelitian menunjukkan ada 6 strategi alternatif: 1) mengalokasikan keuntungan untuk riset fermentasi biji kopi, dan proses roasting, untuk pelatihan formal tenaga kerja, serta untuk pembangunan lantai jemur dan gudang, 2) melakukan kampanye kreatif berbasis edukasi mengenai animal welfare, dan jenis, manfaat serta proses pengolahan kopi luwak, 3) menggunakan Instagram dan Facebook untuk mengedukasi konsep pengolahan mandiri dari hulu hingga hilir dan animal welfare, 4) memperluas jalan kebun, lantai jemur, dan tempat pengolahan pasca panen kopi untuk kepentingan agrowisata, 5) meningkatkan riset pengolahan roasting dan pelatihan tenaga kerja, serta 6) mempertahankan dan menambah inovasi produk baru dan kemasan. Strategi prioritas atau yang terbaik adalah strategi kesatu. Disarankan Kiwari Farmers menerapkan strategi ke 1) tersebut di atas, dan melakukan survei terhadap konsumen kopi luwak.Kata kunci: kopi luwak, strategi pemasaran, SWOT, QSPMAbstractKiwari Farmers cultivates for regular Arabica coffee and Manglayang Karlina Luwak coffee in Bandung district. The sales volume of civet coffee is still low and has experienced discontinue sales during 2016-2017. Thus, it is necessary to identify the causes of the low sales of civet coffee in order to formulate the marketing strategy of the civet coffee in the Kiwari Farmers Group. This study uses case study techniques. Primary and secondary data are collected through observation, interviews, and literature studies. Data on strengths, weaknesses, opportunities and threats encountered by Kiwari farmers groups were analyzed using SWOT Analysis and Quantitative Strategic Planning (QSP) Matrix. As a result, there were six alternative strategies: 1) allocate profits for coffee bean fermentation research, roasting processes, formal labor training, building dry floors and warehouses, 2) create creative campaigns such as the animal welfare education campaign, and campaigns on civet coffee types, the benefits of civet coffee consumption, and the processing of civet coffee, 3) use the benefits of social media in particular Instagram and Facebook to educate the concept of civet coffee processing from the beginning to the end of the process, and animal welfare, 4) enlarge the road area in the garden, drying area, build a post-harvest site and processing coffee for the development of an agro-tourism business unit, 5) improve roasting processing research and employee training, and 6) maintain by innovating new products and packaging. The best strategy is strategy number 1) mentioned above. Kiwari Keywords: civet coffee, marketing strategy, SWOT, QSPM
POTENSI RELUNG PASAR (MARKET NICHE) PRODUK SAYURAN PELAKU USAHA AGRIBISNIS SAYURAN SKALA KECIL Sulistyodewi Nur Wiyono; Agriani H. Sadeli; Hesty N. Utami
Agricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad Vol 1, No 1 (2016): Agricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian
Publisher : Departemen Sosial Ekonomi Faperta Unpad

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.423 KB) | DOI: 10.24198/agricore.v1i1.22683

Abstract

Kecamatan Ciwidey sebagai salah satu sentra produksi sayuran di Kabupaten Bandung memilikibanyak pelaku usaha agribisnis skala besar yang memasarkan hasil produksinya ke pasar tradisional diwilayah kota Bandung dan sekitarnya. Sebagian dari para pelaku agribisnis sayuran tersebut juga telahberhasil menjadi pemasok ke pasar modern. Kekuatan modal dan penguasaan informasi menjadi dayasaing utama antara pelaku usaha sayuran skala besar, yang kedua hal ini justru menjadi hambatan bagikesuksesan usaha pelaku agribisnis berskala kecil yang tergabung dalam kelompok tani yang bermodalusaha kecil dengan skala usaha produksi terbatas. Pendekatan relung pasar dimaksudkan untukmemperkecil persaingan di pasar, ditujukan untuk memuaskan kebutuhan pasar secara spesifik. Kajianpotensi relung pasar produk sayuran ini dilakukan dengan pendekatan system thinking melalui SSMdengan tujuan mendapatkan gambaran permasalahan yang tidak terstruktur dan model pengembanganpotensi yang adaptif dan aplikatif agar dapat dilakukan perbaikan di dunia nyata. Untuk menangkappeluang relung pasar, kelompok petani harus mengemas diri dan melakukan tindakan strategis bisnisberupa (1) melakukan pemasaran relasional; (2) melakukan peningkatan kualitas daun ketumbardengan menawarkan daun ketumbar yang bersih dengan standar kualitas sesuai dengan permintaanserta menggunakan kemasan; (3) menjaga kontinuitas permintaan konsumen dengan menerapkanjadwal tanam; (4) mencari pasar potensial berupa relung pasar yang mampu memberikan peluangkesuksesan pemasaran yang lebih baik.
PENCIPTAAN NILAI FUNGSI BISNIS: SUATU KONSEP PEMBERDAYAAN AGRIBISNIS Sulistyodewi Nur Wiyono; Hesty Nurul Utami; Tuti Karyani
ETHOS (Jurnal Penelitian dan Pengabdian) Vol 5 No.2 (Juni, 2017) Ethos: Jurnal Penelitian dan Pengabdian (Sains & Teknologi)
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/ethos.v5i2.2264

Abstract

Kabupaten Indramayu merupakan salah satu sentra produksi pangan di Jawa Barat dan memiliki potensi dalam mengembangkan bisnis pertanian yang belum optimal dalam pemanfaatannya terutama pengembangan upaya peluang kewirausahaan masyarakat petani dan pengembangan rantai pasokan agribisnis pangan yang lebih terstruktur. Salah satu pelaku pertanian yang saat ini sedang mencoba mengembangan usaha agribisnis adalah Gabungan Kelompok Tani Mulus sebagai pelaku usaha produksi pangan di Desa Mundakjaya, Kecamatan Cikedung, Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan pada masa kuliah kerja nyata mahasiswa Universitas Padjadjaran periode Januari tahun 2016, diperlukan kegiatan pemberdayaan masyarakat agar Gapoktan Mulus memiliki arahan dalam pengembangan bisnis pertanian. Program pengabdian kepada masyarakat secara integratif dengan program KKN dilaksanakan sebagai upaya pengembangan fungsi bisnis produksi Gapoktan Mulus Desa Mundakjaya dan penciptaan nilai tambah produk pertanian. Metode pengabdian yang dilakukan adalah pemberdayaan masyarakat melalui pelatihan dan pendampingan yang disertai evaluasi. Hasil program KKNM-PPMD integratif ini mendapat tanggapan yang cukup baik, para peserta pemberdayaan aktif berpartisipasi dalam setiap kegiatan baik pelatihan maupun pendampingan.
STRUKTUR BIAYA PRODUKSI USAHATANI PAPRIKA DENGAN TEKNIK PENGAIRAN IRIGASI TETES Reina Ayu Cecilia; Sulistyodewi Nur Wiyono; Zumi Saidah; Pandi Pardian
Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 7, No 2 (2021): Juli 2021
Publisher : Universitas Galuh Ciamis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25157/ma.v7i2.5374

Abstract

Paprika is one of the horticultural commodities that has the opportunity to be cultivated because of high demand. However, the amount of paprika production has not been able to fulfill the existing demand, so one of the efforts is to increase the productivity by applying the drip irrigation system. The application of these techniques leads to high costs while various aspects of paprika farming are always changing and can change the level of profits. Analysis of the structure of production costs is needed to determine the amount of costs incurred in paprika farming with the application of drip irrigation system. The purpose of this research is to explain the structure of production costs of paprika farming by applying the drip irrigation system. The analytical method used is descriptive quantitative method. The results shows the production costs incurred per year is Rp364.514.570,00 with an average fixed cost of Rp184.837.320,00 per year and the average variable cost of Rp179.677.250,00 per year. The value of investment shows a Net B / C of 2,66, which means it is profitable.