Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JISMA: Jurnal Ilmu Sosial, Manajemen, dan Akuntansi

DAYA SAING EKSPOR BIJI KAKAO INDONESIA DI PASAR INTERNASIONAL PERIODE 2011-2020 Milhatu Rojaba; Gentur Jalunggono
JISMA: Jurnal Ilmu Sosial, Manajemen, dan Akuntansi Vol 1 No 4 (2022): Oktober 2022
Publisher : Melati Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59004/jisma.v1i4.187

Abstract

Ekspor merupakan kegiatan perekonomian yang berperan penting dalam pertumbuhan ekonomi. Semakin tinggi kinerja ekspor, maka akan semakin baik pula dampak positifnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis daya saing dan keunggulan komparatif komoditas kakao Indonesia di negara Malaysia, Jerman, dan Amerika Serikat periode 2011-2020. Metode yang digunakan adalah Revealed Comparative Advantage (RCA) dan Export Product Dynamic (EPD). Hasil analisis keunggulan komparatif menunjukkan Jerman sebagai negara yang memiliki keunggulan komparatif paling kuat dibanding dengan Malaysia dan Amerika Serikat. Jerman juga memiliki daya saing pada pangsa pasar ekspor dan produk untuk komoditi kakao.