Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

Pelatihan Menulis Cerpen Sebagai Penguatan Program Literasi Pada Siswa Smp Kanzul Mubaarok Kota Bekasi Sara Sahrazad; Maria Cleopatra; Harmi Ibnu Dja’far; Aster Pujaning Ati; Sigit Widiyarto
ABIDUMASY Vol 2 No 2 (2021): Edisi Oktober
Publisher : LPPM UNIVERSITAS HASYIM ASY'ARI TEBUIRENG JOMBANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33752/abidumasy.v2i2.1955

Abstract

Writing was an ability that needs to be developed from an early age. The ability to write was still an obstacle for teachers and students. This was due to less than optimal reading interest. This activity took place from June to May 2021 . Activity aimed to produce a collection of short stories from the students of SMP Kanzul Mubarok. Activity was attended by 20 students and 3 teachers of SMP Kanzul Mubaarok Bekasi City. The result of the activity was the publication of short stories with characters made by students. The title of a collection of short stories created by students entitled: Can I stay, rays of guidance from the eastern horizon, from Jogya to Malaysia, and true friendship, Sabrina: a glimpse of a travel story. The final result was not everything, students' ability to write must be continuously honed and trained so that the ability to choose diction, grammar and imagination was strong. It could be concluded that students' writing talents and interests had different levels. In writing, students had different abilities, so that teachers must be able to accommodate these various abilities. Students were more excited when their short stories could be published, and given an ISBN
Literasi Digital untuk Pengurus OSIS SMPN 23 Kota Bekasi Cleopatra, Maria; Sahrazad, Sara; Widiyarto, Sigit; Widiarto, Toto; Harie, Subhan
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia Vol 2 No 2 (2022): JAMSI - Maret 2022
Publisher : CV Firmos

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54082/jamsi.319

Abstract

Tujuan yang hendak dicapai pada kegiatan ini adalah, para siswa khususnya pengurus OSIS, mampu memahami dan mempraktekan literasi digital dengan baik. Permasalahan penggunaan gawai berhubungan erat dengan literasi digital para siswa. Kegiatan dilakukan pada awal Januari hingga awal Maret 2022. Kegiatan berlangsung di SMPN 23 Kota Bekasi. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah active dan participatory learning Adapun jumlah peserta sebanyak 38 siswa. Kegiatan ini di fokuskan kepada para pengurus OSIS dan dilaksanakan dengan tatap muka selama pandemic corona Pada kegiatan ini, capaian kegiatan mengunakan konsep Bawden. Pada kemampuan terhubung pada platform mendapat nilai 81, sedangkan kemampuan menulis sebesar 80. Pembelajaran daring yang membutuhkan kemampuan literasi dasar digital, sangat membantu para siswa dan guru. Hasil pembelajaran dapat optimal. Hal ini sesuai dengan hasil wawancara dengan para guru dan siswa.
Penyuluhan Literasi Baca Tulis Pada Siswa SMA Sigit Widiyarto; Maria Cleopatra; Sara Sahrazad; Aster Pujaning Ati; Loecita Sandiar; Toto Widiarto
Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI Vol 5 No 1 (2021): Pengabdian Untuk Mu negeRI
Publisher : LPPM UMRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37859/jpumri.v5i1.2503

Abstract

Minat baca siswa masih rendah. Hal ini disebabkan kurangnya pembiasaan dan contoh dari para orang tua dan guru. Siswa perlu diberikan contoh yang baik. Kegiatan pengabdian masyarakat diadakan di SMA Alikhlas Bekasi .Jumlah yang ikut dalam kegiatan ini sebanyak 15 siswa. Metode kegiatan dilakukan dengan cara pengumpulan analisis kebutuhan , pendampingan,evaluasi,dan penentuan kebutuhan dan pembiasaan. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa para siswa SMA sudah mampu melaksanakan rencana dan aplikasi dari literasi baca tulis dengan baik. Kata Kunci : Penyuluhan, Literasi ,Baca, tulis. Abstract Students' reading interest is still low. This is due to the lack of habituation and examples from parents and teachers. Students need to be set a good example. Community service activities were held at Alikhlas Bekasi High School. The number of those who took part in this activity was 15 students. The method of activity is carried out by collecting needs analysis, mentoring, evaluating, and determining needs and habituation. The results of the activity showed that high school students were able to carry out plans and applications of literacy in reading and writing well. Key Word : Counseling, literacy, reading, writing.
IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) DI MUSIM PANDEMI CORONA PADA SISWA SMP Sara Sahrazad; Maria Cleopatra; Siti Alifah; Sigit Widiyarto; Nana Suyana
Jurnal Bahasa Indonesia Prima (JBIP) Vol. 3 No. 2 (2021): Bahasa Indonesia Prima
Publisher : BIP: Jurnal Bahasa Indonesia Prima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.254 KB) | DOI: 10.34012/bip.v3i2.1996

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah, untuk mengetahui faktor-faktor apakah yang menjadi penghambat dalam PJJ siswa, kedua, untuk mengetahui faktor-faktor apakah yang berperan dalam keberhasilan PJJ, dan ketiga untuk mengetahui proses belajar PJJ para siswa SMP Bhakti Candra dan SMP Purwa Bakti Kabupaten Bogor . metode penelitian yang digunakan adalah adalah kualitatif yang berjenis studi kasus. Dalam pengumpulan data digunakan metode observasi peran serta, wawancara mendalam dan dokumentasi . hasil penelitian menunjukkan bahwa Faktor penghambat PJJ yaitu sebagian besar orang tua tidak bisa selalu mendampingi peserta didik dalam belajar karena memiliki pekerjaan yang tidak bisa ditinggalkan. Tugas yang diberikan guru memerlukan penjelasan lebih, dikarenakan orang tua kurang menguasai materi yang diberikan oleh guru, dan motivasi belajar pada peserta didik menjadi menurun. mengupayakan cara untuk mengatasi hambatan PJJ diantaranya yaitu guru dapat menggunakan teknologi untuk melangsungkan proses pembelajaran dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi sesuai kebutuhan materi pembelajaran dan mempermudah guru dalam proses pembelajaran Kata kunci : PJJ, faktor penghambat, pandemi corona
PENYULUHAN PENDIDIKAN KARAKTER KEPADA PARA GURU SMP KOTA BEKASI Lusiana Wulansari; Maria Cleopara; Sara Sahrazad; Lidya Natalia Sartono; Sigit Widiyarto
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2020): Volume 1 Nomor 3 Tahun 2020
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v1i3.1178

Abstract

Karakter merupakan nilai- nilai kebajikan yang harus dipunyai oleh para siswa , agar dapat mencapai tujuan idupnya kelak. Penyuluhan ini dirasakan penting, sebab masih banyak karakter menyimpang yang dilakukan oleh anak dibawah umur. Baik itu nilai – nilai kesusilaan dan moral. Tujuan penyuluhan ini, untuk meningkatkan dan memperkuat pola pendidikan karakter pada guru SMP. Pendidikan karakter ini akan di ajarkan kepada para siswa SMP. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah metode tanya jawab dan presentasi serta pendampingan. Kegiatan ini diikuti oleh 16 guru bidang studi dan staf tata usaha sebanyak 4 orang. Kegiatan dilakukan dengan “new normal” dimana diterapkan “protocol “ kesehatan yang ketat, agar pelaksanaan berjalan dengan baik dan aman. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berlangsung dari bulan Agustus sampai dengan Nopember 2020. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa para guru dapat memahami pola pengajaran karakter , dan dapat melaksanakan metode dengan baik. Pola pengajaran yang bertumpu pada karakter, maka para siswa mau mencontoh kepada para guru.
Hubungan Tingkat Stres Orangtua Terhadap Emosional Anak Pada Pembelajaran Online Masa Pandemi Covid-19 di MTS. Ar-Rahman Ciracas Della Novita Sari; Christine Masada Hirashita Tobing; Sara Sahrazad
Orien: Cakrawala Ilmiah Mahasiswa Vol 1, No 2 (2021)
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (87.908 KB) | DOI: 10.30998/ocim.v1i2.4708

Abstract

Hampir 2 tahun siswa belajar dari rumah akibat pandemi covid-19. Dengan rentang waktu tersebut dapat dilihat di lapangan bahwa tidak sedikit kesabaran orangtua diuji dalam mendampingi anak belajar online. Dengan tingkat emosional anak yang juga masih labil di usia remaja maka dikhawatirkan jika orangtua tidak bisa mengendalikan stres dan emosinya akan berdampak pada emosional anak pula. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adakah hubungan antara stres yang dialami orangtua terhadap emosional anak di MTs. Ar-Rahman Ciracas. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan korelasi dan survei. Sampel yang diambil sejumlah 44 siswa kelas VIII dari jumlah keseluruhan populasi 204 orang di MTs. Ar-Rahman Ciracas. Pengumpulan data melalui penyebaran angket, wawancara, observasi, dokumentasi, serta analisa data menggunakan uji korelasi pearson product moment. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan antara tingkat stres orangtua terhadap emosional anak pada pembelajaran online masa pandemi covid-19 di MTs. Ar-Rahman Ciracas dengan koefisien korelasi sebesar 0,458.
BIMBINGAN KONSELING KLINIS PADA SISWA SMA DI KOTA BEKASI Sara Sahrazad; Maria Cleopatra
Journal of Empowerment Community Vol. 1 No. 2 (2019): September 2019
Publisher : Universitas Perjuangan Tasikmalaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1155.824 KB) | DOI: 10.36423/jec.v1i2.315

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan memberikan bimbingan konseling pada siswa yang mengalam kendala belajar dan beberapa permasalahan yang dijumpai dalam keluarga. Metode yang akan dilakukan dalam Kegiatan ini adalah melalui beberapa tahap. Tahap pertama tatap muka, dan demonstrasi. Tahap selanjutnya para peserta diberikan bimbingan belajar dan cara mengatasi masalah yang timbul di kelas dan dirumah. Kegiatan diikuti oleh 37 siswa dari 2 SMA. Hasil kegiatan ini para siswa  menjadi lebih nyaman dalam menyampaikan informasi kendala dan hamatan belajar,Guru merasa terbantu, dengan adanya penerapan metode yang dapat meningkatkan hasil belajar disekolah,,bimbingan yang baik dapat memotivasi siswa untuk mengatasi masalah belajar dan para guru dapat memperbaiki pembelajaran dan meningkatkan kompetensi mereka dengan metode yang baik.Kata Kunci : Bimbingan , Klinis, Siswa SMA                                                                 AbstractThis community service activity aims to provide counseling guidance to students who experience learning constraints and some problems encountered in the family. The method that will be carried out in this activity is through several stages. The first stage is face to face, and demonstration. The next stage the participants were given tutoring and how to overcome problems that arise in the classroom and at home. The activity was attended by 37 students from 2 high schools. The results of this activity students become more comfortable in conveying information about obstacles and learning constraints, the teacher feels helped, by the application of methods that can improve learning outcomes at school ,, good guidance can motivate students to overcome learning problems and teachers can improve learning and improve their competency with good methods.Keywords: Guidance, Clinical, High School Students 
Efektivitas Pemakaian Metode Ekspositori untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Siswa SMP Kota Bekasi Sara Sahrazad; Maria Cleopatra
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 5 No 2 (2019): JURNAL ILMIAH WAHANA PENDIDIKAN
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.694 KB)

Abstract

Good learning must be supported by the right method and in accordance with the needs of students. Teachers continue to strive to develop methods that are compatible with the resources around the school and the area where students live. is one of the human needs as well as the basis for the existence of a society that can determine the structure of a society in an environment. In current learning, there are still various problems that arise due to communication. In this case including teachers, students and school principals Activities will be held from the beginning of September to December 2018. Researchers try to see the problems that exist in junior high schools. The author sees that students tend to be less independent in doing school assignments. For that we need special formulas and methods that can improve students' independence. One of them is the expository method. This researcher uses quantitative research methods, with normality and homogeneity test and T test, processing using SPSS 21. The results of the study show that, there are differences in the value results, before using the expository method, there is an increase in the expository method usage. and there is a significant effect of the expository method on the learning independence of SMP Azzuhriyah students
Peran Orang Tua dan Guru dalam Mencegah Berita “ Hoax ” Pada Siswa SMP Maria Cleopatra; Sara Sahrazad; Lusiana Wulansari
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 6 No 2 (2020): JURNAL ILMIAH WAHANA PENDIDIKAN
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (196.229 KB) | DOI: 10.5281/zenodo.3737983

Abstract

The use of computers and devices (mobile phones), is very important in life. The tool has become part of life. However, haphazard usage and do not have enough knowledge in its use, will be a problem. This study aims to describe the role of parents and teachers in preventing lies among junior high school students. The study was conducted for 3 months. The method used is a qualitative method. 25 respondents, consisting of 10 parents and 15 junior high school teachers. The results showed that there was still a lack of parental supervision regarding the use of devices. Parents have not been maximized to provide rules and knowledge of good device use, and it is feared that students will not filter incoming information. The teachers have monitored the use of devices, and have socialized the use of devices. This needs to be improved.
Pembelajaran Cooperative Learning dengan Media Virtual untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kewirausahaan Siswa SMK Kota Bekasi Ari Wahyu Leksono; Maria Cleopatra; Sara Sahrazad; Sigit Widiyarto
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 6 No 4 (2020): JURNAL ILMIAH WAHANA PENDIDIKAN
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (260.694 KB) | DOI: 10.5281/zenodo.4297458

Abstract

This study aims to describe the effect of cooperative learning and entrepreneurship learning outcomes in class VIII students of SMK Yadika Bekasi city. The population is 150 students. Sample of 26 students. used in the form of normality and homogeneity tests and using the t-test (One Sample t Test). The calculation uses SPSS 22. The research method used was experimental method. This study used an experimental design that was carried out in one group only without as many comparison groups (The One Group Pratest Posttest). Students can pack the product well. Students can improve vocational student learning outcomes. The results showed that the use of virtual cooperative learning methods was very effective in increasing entrepreneurial outcomes. . The use of virtual cooperative learning methods has a significant effect on entrepreneurial learning outcomes. After the use of virtual cooperatives, there is an increase in learning outcomes. It is recommended that teachers use this method, in order to reduce the level of boredom of students learning in class.