Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

Contextual Learning Module Based on Multiple Representations: The Influence on Students’ Concept Understanding Ummul Uslima; Chandra Ertikanto; Undang Rosidin
Tadris: Jurnal Keguruan dan Ilmu Tarbiyah Vol 3, No 1 (2018): Tadris: Jurnal Keguruan dan Ilmu Tarbiyah
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (393.7 KB) | DOI: 10.24042/tadris.v3i1.2534

Abstract

This study aims to describe the effect of using contextual learning module based on multiple representations of static fluid material toward students' conceptual understanding. The sample of this research was the students of class XI IPA 2 and XI IPA 3 in SMA N 1 Trimurjo, Central Lampung. This research was conducted using Pretest-Posttest Control Group Design. Data were tested with N-gain analysis, normality test, homogeneity test and Independent Sample T-test. Results from the Independent Sample T-test value of the Sig value. (2-Tailed) was less than 0.05 which is 0.036, then it can be stated that there is a significant influence of contextual learning module based on multiple representations toward the students’ conceptual understanding. Based on the N-gain value, the average N-gain concept comprehension in the experimental class was 0.56 (medium category), while the control class was 0.46 (medium category). Contextual learning modules based on multiple representations can improve students’ conceptual understanding.
Peningkatan Kompetensi Pedagogik Melalui Kegiatan Penyusunan Soal berbasis High Order Thingking Skills dan Analisisnya bagi Dosen Poltekkes Negeri Tanjung Karang Undang Rosidin; Dina Maulina; Nina Kadaritna
Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 2 (2020): Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/aks.v4i2.3665

Abstract

ABSTRAK Pembuatan soal yang baik dan benar menjadi sayarat utama dalam menunjang kompetensi profesional pedagogik seorang dosen. Pembuatan soal merupakan bagian dari penilaian yang bertujuan untuk mengukur kompetensi minimal capaian yang diperoleh peserta didik setelah melaksanakan pembelajaran. Penerapan penilaian High Order Thinking Skills (HOTs) menjadi landasan pada sebuah penilaian dengan kemampuan pada ranah kognitif menganalisis, mensintesis dan mengevaluasi. Tujuan dari kegiatan ini adalah melakukan  pembinaan dosen melalui bimbingan teknis ini adalah untuk meningkatkan kompetensi profesional Dosen Poltekkes Negeri Tanjung Karang mengenai bentuk penilaian konvensional dan otentik berbasis High Order Thingking Skills. Metode pembinaan bimtek yang digunakan dalam kegiatan ini adalah menerapkan strategi kontekstual, yaitu mengaitkan antara teori dengan praktik yang disampaikan  dengan metode praktik terbimbing yaitu sistim pengajaran yang berorientasi pada pemecahan masalah yang dihadapi dosen program studi Teknologi Laboratorium Medis, Program Sarjana Terapan sebanyak 20 orang. Kegiatan bimtek memberikan wawasan dan peningkatan pemaham dosen mengenai Penyusunan kisi-kisi dan analisis soal HOTs. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa terjadi peningkatan pemahaman peserta bernilai positif mengalami peningkatan dengan rataan skor N-gain sebesar 79 (dalang katagori tinggi). Kajian utama materi pembinaan yang memiliki tingkat pemahaman paling rendah adalah membuatan kisi soal dengan tingkatan kognitif C4, C5 dan C6. Dengan demikian, kegiatan bimbingan teknis dikatagorikan baik dengan berhasil meningkatkan pemahaman peserta secara menyeluruh baik secara teori maupun praktik kerja.Kata Kunci: HOTs; kompetensi pedagogik; pengembangan soal; penilaian.Increasing Pedagogic Competence through Question Forming Activities based on High Order Thingking Skills and Their Analysis for Lecturers of the State Polytechnic of Tanjung Karang ABSTRACTMaking good and correct from a questions becomes the main consideration in supporting the pedagogical professional competence of a lecturer. The making of questions is part of the assessment which aims to measure the minimum competency of the achievements obtained by students after accomplishing the learning. The application of High Order Thinking Skills (HOTs) assessments forms the basis of an assessment with the ability in the cognitive domain to analyze, synthesize and evaluate. The purpose of this activity was to provide guidance to lecturers through technical guidance is to improve the professional competence of Tanjung Karang State Polytechnic Lecturers regarding conventional and authentic assessment forms based on High Order Thingking Skills. The technical guidance method used in this activity are applying contextual strategies, namely linking theory with practice delivered with guided practice methods, namely teaching systems oriented to solving problems faced by lecturers of Medical Laboratory Technology Study Program, Applied Bachelor Program as many as 20 people. The bimtek activity provided insight and increased understanding of lecturers regarding the compilation of the grid and analysis of HOTs questions.The results of the activity showed that there was an increase in the understanding of positive-valued participants that had increased with an average N-gain score of 79 (high category). The main study of coaching material that has the lowest level of understanding is to make a grid of questions with cognitive levels C4, C5 and C6. Therefore, the technical guidance activities are categorized as good by successfully increasing participants' overall understanding both in theory and work practice.Keywords: HOTs; pedagogical competence; problem development; assessment. 
Perbandingan Hasil Belajar Fisika Siswa Menggunakan Metode Ekspositori Berbantuan Buku Siswa Dengan Metode Inquiry Berbantuan Lembar Kerja Siswa Shelly Efrihani; Undang Rosidin; Agus Suyatna
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 5 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The process of knowledge formation is currently applied in some learning communication media that is designed, observed and controlled on a regular basis. Therefore, learning integrates several aspects that support each student's ability to learn. These three aspects have been implemented by the government in the 2013 curriculum, in which students' ability will be assessed in the affective, cognitive and psychomotor fields, as well as appropriate instructional techniques. In following up the implementation of curriculum 2013, the authors conducted a study that aims to determine the comparison of student physics learning outcomes using expository methods assisted student books with inquiry method assisted student worksheet. This research was conducted at SMPN 1 Martapura OKU-Timur with Purposive Sampling, where the research sample class VII E as experiment class I using inquiry method assisted student worksheet and class VII D as experiment class II using expository method assisted by students book. Then, the data of the research results are statistically processed and obtain the average conclusion of the students' physics learning outcomes in the affective, psychomotor and cognitive spheres. From the average of learning result, the value of affective and cognitive domain is 2.37 and 9.73, and the psychomotor domain is 4.91.Proses pembentukan pengetahuan saat ini diterapkan dalam beberapa media komunikasi pembelajaran yang dirancang, diamati dan dikontrol secara teratur. Maka dari itu, pembelajaran mengintegrasikan beberapa aspek yang mendukung setiap kemampuan siswa dalam belajar. Ketiga aspek tersebut telah diterapkan oleh pemerintah dalam kurikulum 2013, dimana kemampuan siswa akan dinilai dalam ranah afektif, kognitif dan psikomotorik, serta teknik pembelajaran yang tepat. Dalam menindaklanjuti penerapan kurikulum 2013, penulis melakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui perbandingan hasil belajar fisika siswa menggunakan metode ekspositori berbantuan buku siswa dengan metode inquiry berbantuan lembar kerja siswa. Penelitian ini dilaksanakan di SMPN 1 Martapura OKU-Timur dengan Purposive Sampling, dimana sampel penelitian kelas VII E sebagai kelas eksperimen1 yang menggunakan metode inquiry berbantuan lembar kerja siswa dan kelas VII D sebagai kelas eksperimen 2 yang menggunakan metode ekspositori berbantuan buku siswa. Kemudian, data hasil penelitian diolah secara statistik dan memperoleh kesimpulan rata-rata hasil belajar fisika siswa dalam ranah afektif, psikomotorik dan kognitif. Dari rata-rata hasil belajar tersebut diperoleh nilai ranah afektif dan ranah kognitif sebesar 2,37 dan 9,73, serta untuk ranah psikomotorik sebesar 4,91.Kata kunci: hasil belajar, metode inquiry berbantuan lembar kerja siswa, metode ekspositori berbantuan buku siswa.
PENGEMBANGAN BUKU SUPLEMEN SISWA BERBASIS MULTI REPRESENTASI PADA MATERI HUKUM II NEWTON Soleha Soleha; Nengah Maharta; Undang Rosidin
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 4 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to develop and determine the feasibility and effectiveness of students supplementary book based on the multi representation of the Newton IIs law. The research design is research and development (RD). The subject of the research is ten grades MIA 4 students of SMAN 13 Bandarlampung. The analysis of the results validation to determine the feasibility of the product shows that the students supplementary book is feasible to be used as media of learning based on expert evaluation of material with score 3,28 (very feasible), based on expert evaluation of language with score 3,04 (feasible) and based on expert evaluation the quality of presentation with score 3,53 (very feasible). It also was effective to be used as a media of learning because 78.31% of students reached the passing grade.Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan mengetahui kelayakan dan keefektifan buku suplemen siswa berbasis multi representasi pada materi Hukum II Newton. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (RD). Subjek penelitian adalah siswa kelas X MIA 4 di SMA Negeri 13 Bandarlampung. Hasil analisis validasi pakar untuk mengetahui kelayakan produk menunjukkan bahwa buku suplemen siswa yang dikembangkan layak digunakan sebagai bahan ajar berdasarkan penilaian dengan perolehan skor untuk kelayakan isi 3,28 (sangat layak), kelayakan kebahasaan dengan skor 3,04 (layak), dan kelayakan kualitas penyajian dengan skor 3,53 (sangat layak). Buku suplemen siswa juga dinyatakan efektif digunakan sebagai bahan ajar karena 78,31% siswa telah mencapai KKM.Kata kunci: buku suplemen siswa, multi representasi, Hukum II Newton
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MODEL TUTORIAL MATERI IMPULS DAN MOMENTUM TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS Dede Indra Komara; Chandra Ertikanto; Undang Rosidin
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 3 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to describe the influence of interactive learning media tutorial model on the ability of critical thinking. The sample of this research is the students of class X MIA 1 and 2 MAN 2 Tangerang. This research uses Pre-Experimental Design with Pretest-Posttest Control Group Design type. Data were tested with N-gain analysis, normality test, homogeneity test and Independent Sample T-test. Results from the Independent Sample T-test Sig value. (2-Tailed) less than 0.05 is 0.002, then it can be stated there is a significant influence of the use of interactive learning media tutorial model on the ability of critical thinking. Based on the average N-gain critical thinking ability in the experimental class of 0.78 (high category), while the control class is 0.66 (medium category). Interactive learning media tutorial model can improve critical thinking skills.Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh media pembelajaran interaktif model tutorial terhadap kemampuan berpikir kritis. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas X MIA 1 dan 2 MAN 2 Tangerang. Penelitian ini menggunakan Pre-Experimental Design dengan tipe Pretest-Posttest Control Group Design. Data diuji dengan analisi N-gain, uji normalitas, uji homogenitas dan Independent Sample T-test. Hasil dari uji Independent Sample T-test nilai Sig. (2-Tailed) kurang dari 0,05 yaitu 0,002, maka dapat dinyatakan terdapat pengaruh yang signifikan penggunaan media pembelajaran interaktif model tutorial terhadap kemampuan berpikir kritis. Berdasarkan rata-rata N-gain kemampuan berpikir kritis pada kelas eskperimen sebesar 0,78 (kategori tinggi), sedangkan kelas kontrol sebesar 0,66 (kategori sedang). Media pembelajaran interaktif model tutorial mampu meningkatkan kemampuan berpikir kritis.Kata kunci: Pembelajaran Interaktif, Model Tutorial, Kemampuan Berpikir Kritis
PENGEMBANGAN MEDIA SAINS BERBASIS GAME EDUKASI PADA MATERI TATA SURYA Tomy Arifin; Undang Rosidin; Ismu Wahyudi
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aimed to create a science media based on education game that was integrated by facebook site on solar systems material of junior high school class VIII, as well as to determine the attractiveness, easiness, and effectiveness of science media based on educational game that was integrated with facebook. The research development model used the modified instructional development model with the following phases: requirements analysis, resource identification, identification of product specifications, product development, internal testing, external testing, production. The results showed that science media based on education game is attractive with average score of 3.05 , easy with score of 3.00, and useful with score of 3.15. Based on the results of effectiveness test, 85% of students achieve a minimum standard of completeness specified criteria, it indicated that science media as a results of development was effective to use as learning media.Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan media sains berbasis game edukasi yang diintegrasikan dengan situs facebook pada materi tata surya SMP kelas VIII, serta untuk mengetahui kemenarikan, kemudahan dan efektifitas media sains berbasis game edukasi yang diintegrasikan dengan situs facebook. Model penelitian pengembangan ini menggunakan model pengembangan Instruksional termodifikasi dengan tahap-tahap berikut: analisis kebutuhan, identifikasi sumberdaya, identifikasi spesifikasi produk, pengembangan produk, uji internal, uji eksternal, dan produksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media sains berbasis game edukasi menarik dengan skor rata-rata kelas sebesar 3,05, mudah dengan skor 3,00, bermanfaat dengan skor 3,15. Hasil uji keefektifan menunjukkan, 85% siswa mencapai standar kriteria ketuntasan minimal yang ditetapkan, sehingga media dinyatakan efektif untuk digunakan sebagai media belajar.Kata kunci : game edukasi, media sains, pengembangan, tata surya.
PENGEMBANGAN PANDUAN PRAKTIKUM IPA SMP BERBASIS MODEL COLLABORATIVE TEAMWORK LEARNING Sundari Sundari; Undang Rosidin; Ismu Wahyudi
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 3 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to produce a IPA practical guide on junior high school based models collaborative teamwork learning, attractive, easy to use, useful, and effective. This study uses research methods research and development or research development research design One Shot Case Study. Experts have tested the product consisting of design experts with the obtained test score of 3.50 (very decent), expert test material with material already good results. Test of the attractiveness, convenience and usefulness performed by students, attractiveness of the results obtained with a score of 3.14 (interesting), ease with a score of 3.09 (easy to use), and usefulness with a score of 3.17 (useful). Later tests were conducted with the results of product effectiveness 85.71% of students have reached KKM on the assessment of cognitive, psychomotor while at 100% of students have reached KKM.Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan panduan praktikum IPA SMP berbasis model collaborative teamwork learning yang tervalidasi, menarik, mudah, bermanfaat, dan efektif. Penelitian ini menggunakan metode penelitian research and development atau penelitian pengembangan dengan desain penelitian One Shot Case Study. Telah dilakukan uji ahli produk yang terdiri dari uji ahli desain dengan diperoleh skor 3,50 (sangat layak), uji ahli materi dengan hasil materi sudah baik. Uji kemenarikan, kemudahan, dan kebermanfaatan dilakukan oleh siswa diperoleh hasil kemenarikan dengan skor 3,14 (menarik), kemudahan dengan skor 3,09 (mudah), dan kebermanfaatan dengan skor 3,17 (bermanfaat). Kemudian telah dilakukan uji keefektifan produk dengan hasil 85,71 % siswa telah mencapai KKM pada penilaian ranah kognitif, sementara pada ranah psikomotor 100% siswa telah mencapai KKM.Kata kunci: Collaborative Teamwork Learning, Getaran dan Gelombang, Panduan Praktikum
PENGEMBANGAN INSTRUMEN HOTS UNTUK MENGUKUR DIMENSI PENGETAHUAN IPA SISWA DI SMP Suhaesti Julianingsih; Undang Rosidin; Ismu Wahyudi
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 3 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research objective of this development is to develop HOTS assesment an alternative instrument for the assessment of higher level thinking skills in science teaching in junior high school, and knows the KD, the indicators used to develop assessment instruments HOTS and characteristics of the instruments developed. This research was conducted at SMPN 22 Bandar Lampung using Research and Development (RD) methods. The results of the analysis of questions that have been tested that matter had a reliability of 0.64% on multiple choice questions and 0.82% for the matter of essay categorized into questions that have a high level of reliability and have a good differentiator power on each item. HOTS instrument that developed have characteristics that are contextually related to daily life (realistic).Tujuan penelitian pengembangan ini yaitu untuk mengembangkan instrumen asesmen HOTS sebagai instrumen alternatif untuk penilaian keterampilan berpikir tingkat tinggi dalam pembelajaran IPA di SMP, serta mengetahui KD, indikator yang digunakan untuk mengembangkan instrumen asesmen HOTS dan karakteristik instrumen HOTS yang dikembangkan. Penelitian ini dilakukan di SMPN 22 Bandarlampung dengan menggunakan metode penelitian Research and Development (RD). Hasil analisis soal yang telah diujikan yaitu soal memiliki reliabilitas sebesar 0,64% untuk soal pilihan jamak 0,82% untuk soal uraian dikategorikan ke dalam soal yang memiliki tingkat reliabilitas yang tinggi dan memiliki daya pembeda yang baik pada setiap butir soalnya. Instrumen HOTS yang dikembangkan pun memiliki karakteristik HOTS yang bersifat kontekstual yang berkaitan dengan kehidupan nyata (realistis).Kata Kunci: Dimensi Pengetahuan, HOTS, Instrumen Asesmen
PENGARUH PENGGUNAAN E-LEARNING DENGAN SCHOOLOGY MATERI GRAVITASI NEWTON TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA Revania Putri Utami; Undang Rosidin; Ismu Wahyudi
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 2 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research was to find out the Influence of E-Learning with Schoology on physics learning in Gravitacy Newton topic of the student study Result, and to describe the students understanding.This research was conducted in SMA Negeri 13Bandarlampung with the non-equivalent control group design. Data were tasted using independent sample T-test.The result of this research showed that studying using E-Learning with schoology has significant influence on student study achievement. The diffrences of average of N-gain in experimental class is 0.76 and control class is 0.66. The student concept understanding concept studying using schoology in understand concept category is 67.57%, lucky guess is 0%, not understand concept category is 30%, and misconcepty is 2.43%.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penggunaan E-Learning dengan Schoology dalam pembelajaran fisika materi Gravitasi Newton terhadap hasil belajar siswa, serta mendeskripsikan pemahaman konsep siswa pada materi Hukum Gravitasi Newton dalam pembelajaran menggunakan E-Learning dengan Schoology. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 13 Bandarlampung, dengan desain penelitian non-equivalent control group. Data tersebut diuji dengan menggunakan uji independent sample T-test.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan E-Learning dengan Schoology memiliki pengaruh signifikan terhadap hasil belajar siswa. Adanya perbedaan rata-rata N-gain kelas eksperimen 0,76 dan kelas kontrol 0,66. Pemahaman konsep siswa pada pembelajaran menggunakan Schoology pada kategori paham konsep 67,57%, menebak 0%, kategori tidak paham konsep 30%, dan miskonsepsi 2,43%.Kata kunci: E-Learning, Gravitasi Newton, Hasil Belajar, Pemahaman Konsep, Schoology
PERBANDINGAN HASIL BELAJAR FISIKA ANTARA PENERAPAN PEMBELAJARAN REMEDIAL TUTOR SEBAYA DENGAN PENUGASAN Nengah Sara Dwi Saputri; Feriansyah Sesunan; Undang Rosidin
Jurnal Pembelajaran Fisika Vol 5, No 1 (2017): Jurnal Pembelajaran Fisika
Publisher : Jurnal Pembelajaran Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine (1) the influence of applying remedial teaching by a peer tutors to the learning outcome of physics students, (2) influence of applying remedial teaching with the assignments to the learning outcome of physics students and (3) differences in learning outcome of students' physics as applied to remedial teaching by peer tutors with the assignments. This research was carried out using experimental research method with the static group pretest-posttest design. The result showed that there was an influence of remedial teaching by a peer tutor for learning outcome physics student, there was an effect of remedial teaching with the assignments to the learning outcome of physics students and there was a difference in learning outcome of students' physics as applied to remedial teaching by peer tutors on assignments.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh pembelajaran remedial oleh tutor sebaya terhadap hasil belajar fisika siswa, (2) pengaruh penerapan pembelajaran remedial dengan penugasan terhadap hasil belajar fisika siswa dan (3) perbedaan hasil belajar fisika siswa setelah diterapkan pembelajaran remedial oleh tutor sebaya dengan penugasan. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode penelitian eksperimen dengan desain the static group pretest-posttest design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh pembelajaran remedial oleh tutor sebaya terhadap hasil belajar fisika siswa, ada pengaruh pembelajaran remedial dengan penugasan terhadap hasil belajar fisika siswa dan terdapat perbedaan hasil belajar fisika siswa setelah diterapkan pembelajaran remedial oleh tutor sebaya dengan penugasan.Kata kunci : hasil belajar, pembelajaran remedial, penugasan, tutor sebaya