Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Dampak Kebijakan Kartu Tani terhadap Produksi dan Efisiensi Usahatani Padi di Kabupaten Jember Zainuddin Ahmad; Rudi Wibowo
JURNAL PANGAN Vol. 30 No. 2 (2021): PANGAN
Publisher : Perum BULOG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33964/jp.v30i2.540

Abstract

Kebijakan Kartu Tani ditujukan guna mendukung pembangunan pertanian, khususnya peningkatanproduktivitas tanaman padi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak kartu tani terhadap produksidan efisiensi usahatani padi di Kabupaten Jember. Sampel yang digunakan adalah 60 petani yang terdiriatas 48 petani penerima kartu tani dan 12 petani non penerima. Analisis data menggunakan analisisfungsi produksi dan efisiensi stochastic frontier, dan analisis perbandingan dengan uji-t. Hasil penelitianmenunjukkan variabel luas lahan, jumlah benih, jumlah pupuk urea, jumlah pupuk ZA, jumlah tenaga kerjaberpengaruh positif terhadap produksi padi. Hasil lainnya menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaanproduktivitas petani penerima dan non penerima kartu tani yaitu 53,80 kuintal/ha dan 53,07 kuintal/ha.Variabel usia, jumlah anggota keluarga, pengalaman usahatani, dan dummy kartu tani berpengaruh nyataterhadap efisiensi teknis usahatani padi. Nilai rata-rata efisiensi teknis usahatani padi penerima kartutani sebesar 0,82 dan petani non penerima sebesar 0,88. Usahatani padi penerima kartu tani dan bukanpenerima kartu tani dapat dikatakan efisien secara teknis karena berada di atas nilai 0,70. Artinya, kartutani belum menunjukkan produktivitas dan efisiensi yang lebih baik dari petani non kartu tani. Oleh karenaitu, perlu adanya sosialisasi penggunaan dan manfaat dari kartu tani kepada petani di Kabupaten Jember.
INTEGRASI HARGA DAGING SAPI DI PASAR DOMESTIK DAN INTERNASIONAL Ahmad Zainuddin; Ratna Winandi Asmarantaka; Harianto Harianto
Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan Vol 9 No 2 (2015)
Publisher : Trade Analysis and Development Agency, Ministry of Trade of Republic of Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (346.024 KB) | DOI: 10.30908/bilp.v9i2.4

Abstract

Permintaan daging sapi di Indonesia yang terus meningkat menyebabkan kesenjangan antara produksi dan konsumsi semakin melebar. Kelebihan permintaan tersebut dipenuhi oleh daging sapi impor yang menyebabkan harga daging sapi domestik mengikuti pergerakan harga daging sapi impor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis integrasi pasar daging sapi Indonesia dan dunia (respon harga daging sapi domestik terhadap perubahan harga internasional/dunia). Data yang digunakan adalah data sekunder berupa data bulanan harga retail daging sapi di Indonesia dan harga daging sapi internasional (periode 2009-2013). Analisis data menggunakan model Vector Error Correction Model (VECM). Hasil penelitian menunjukkan terjadi integrasi antara harga daging sapi di pasar domestik dan dunia dalam jangka panjang dan jangka pendek. Hal ini berimplikasi terhadap stabilitas harga daging sapi Indonesia tergantung pada harga daging sapi di pasar dunia. Oleh karena itu, pemerintah melalui Kementerian Perdagangan perlu menerapkan kebijakan stabilitas harga daging sapi agar konsumen dapat menjangkau harga daging sapi yang terus meningkat serta produsen juga tidak dirugikan. The increasing demand of beef in Indonesia has broadened the gaps between production and consumption. This excess demand is solved by importing beef which consequently makes the price of domestic beef follows the imported ones. This research aims to analyze the integration of beef market in Indonesia compared to the world market (as a response of domestic beef prices against the international/world price changes). The study used secondary data including the monthly retail price of beef in Indonesia and international beef prices during 2009-2013. Data analysis used was Vector Error Correction Model (VECM). The result shows that there is price integration between domestic beef market and the world market in the long and short run. It gives an implication to the stability of Indonesian beef price which depends heavily on the world market’s price. It is necessary that the government through the Ministry of Trade implement a policy of beef price stability so that the consumers will be able to purchase beef even the price keeps increasing and the producers will not lose the market.
MAIZE SUPPLY RESPONSE IN INDONESIA Illia Seldon Magfiroh; Ahmad Zainuddin; Intan Kartika Setyawati
Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan Vol 12 No 1 (2018)
Publisher : Trade Analysis and Development Agency, Ministry of Trade of Republic of Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1099.114 KB) | DOI: 10.30908/bilp.v12i1.309

Abstract

Permintaan terhadap komoditas jagung di Indonesia terus meningkat karena produksi jagung tidak memadai untuk mencukupi konsumsi jagung yang terus meningkat. Dampak dari kondisi ini adalah terjadinya kelangkaan komoditas jagung dan meningkatnya harga jagung. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis respon penawaran petani jagung terhadap perubahan harga input dan output. Dalam penelitian ini, juga dilakukan upaya untuk menguji respon penawaran petani jagung di Indonesia dengan menggunakan metode Error Correction Model (ECM). Penelitian ini menggunakan data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penawaran petani terhadap jagung dipengaruhi oleh harga kedelai, upah tenaga kerja, harga benih, harga pupuk urea, harga pakan, dan harga jagung impor. Petani jagung juga responsif terhadap harga jagung, oleh karena itu, kebijakan stabilitas harga dan kebijakan harga dasar dapat diberlakukan kembali untuk mendukung swasembada jagung. Penelitian ini juga merekomendasikan bahwa masih perlu kebijakan subsidi input dan perluasan lahan untuk meningkatkan penawaran jagung. Demand for maize in Indonesia keeps growing due to low maize production, while consumption keep increasing (excess demand). The situation creates scarcity in maize and leads to the commodity’s high price. This study aims to analyze the supply response of maize farmers on the changes of input and output prices. This study also examines the supply response of maize farmers in Indonesia by using Error Correction Model (ECM). The study uses secondary data. Results of the study shows  that supply of maize farmers is influenced by price of soybeans, wages of labor, prices of seed, of urea fertilizer, of feed, and of imported maize. Maize farmers are also responsive to changes in maize prices and therefore the policy of maize floor price can be re-applied to support the national food self-sufficiency. In addition the input subsidy and land expansion policies are still necessary to increase maize supply.
Dampak Adanya Kelembagaan Pertanian terhadap Keputusan Petani dalam Penggunaan Kartu Tani di Kabupaten Jember Ahmad Fanani; Ahmad , Zainuddin; Rini Desfaryani
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol 6, No 3 (2022)
Publisher : Department of Agricultural Social Economics, Faculty of Agriculture, Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jepa.2022.006.03.13

Abstract

Kartu Tani dibagikan kepada petani di Kabupaten Jember sejak tahun 2019, namun pemanfaatan kartu tani tersebut masih terbatas oleh petani. Hal ini dapat disebabkan oleh peran kelembagaan pertanian di Kabupaten Jember yang masih kurang. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dampak adanya kelembagaan pertanian terhadap keputusan petani dalam menggunakan kartu tani di Kabupaten Jember. Sampel yang digunakan adalah 60 petani yang terdiri atas 48 petani pengguna kartu tani dan 12 petani non pengguna yang diambil dengan menggunakan metode cluster sampling, dimana sampel yang digunakan tersebar di tiga kecamatan yaitu Kecamatan Ambulu, Wuluhan dan Balung. Analisis data menggunakan analisis regresi logistik biner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa umur berpengaruh nyata dengan tanda negatif terhadap keputusan petani, sedangkan variable dummy adanya kelompok tani, variable dummy adanya kelembagaan pengairan, pendidikan petani, variabel dummy pengetahuan kegunaan kartu tani, dan pengalaman petani berpengaruh signifikan dan positif terhadap keputusan petani dalam memanfaatkan kartu tani. Perlu adanya sosialisasi penggunaan kartu tani melalui kelembagaan pertanian seperti kelompok tani agar penggunaan kartu tani semakin meningkat.
Contribution of Entrepreneurial Characteristics and Competency towards Business Performance of the Japan Internship Alumni Association Ahmad Syariful Jamil; Resti Prastika Destiarni; Ahmad Zainuddin
AGRIMOR Vol 7 No 2 (2022): AGRIMOR - April 2022
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/ag.v7i2.1564

Abstract

The main objective of the Japan internship program for young farmers is to address farmer regeneration problems in Indonesia. In other words, young farmers joining the program in Japan could gain knowledge and experience related to advanced technology, then after returning to Indonesia they could implement those skills to be entrepreneurs. Therefore, the objectives of this study were: 1) to describe the characteristics of Japan internship alumni; and 2) to analyze the contribution of individual, psychological characteristics and entrepreneurial competence toward business performance of the Japan internship alumni association. Purposive sampling approach was used to determine the respondents in this study with the number of respondents as many as 123 people. Respondents were spread from 3 provinces in Java Island, namely West Java, Central Java, and East Java. Data collection was carried out from November 2020 to March 2021. In order to answer the research objectives, path analysis was used as the basis for analyzing the contribution of individual and psychological characteristics and entrepreneurial competence to the business performance. In this research, it can be seen that there was significant influence of both individual and psychological characteristics toward entrepreneurial competency. In addition, entrepreneurial characteristic variables had both a direct and indirect influence on performance. Entrepreneurial competence also had a positive influence on business performance. This reflects that after returning to Indonesia, respondents had personalities that shape entrepreneurial competencies. In this case, these competencies can ultimately drive business performance. Thus, the Japan internship program had been able to shape individual and psychological characteristics that were able to improve entrepreneurial competence and business performance at the same time.
RESPON PENAWARAN PETANI BAWANG PUTIH DI TENGAH PANDEMI COVID-19 Ahmad Zainuddin; Intan Kartika Setyawati; Illia Seldon Magfiroh; Rena Yunita Rahman; Dudi Septiadi
SEPA: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol 19, No 1 (2022): SEPTEMBER
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/sepa.v19i1.53148

Abstract

Garlic is one of the main staples contributing to the biggest inflation in Indonesia because domestic prices tend to increase. On the other hand, imports of Indonesian garlic have an increasing trend even during the Covid-19 pandemic. This will certainly affect the supply of garlic farmers. The purpose of this study was to determine the response of garlic farmers to changes in domestic and import prices during the Covid-19 pandemic. This study was used secondary data in the form of annual time series data with a period of 30 series, from 1990 to 2020. In this study, an attempt has been made to examine the supply response of garlic farmers in Indonesia by using Error Correction Model (ECM). The results showed that the Covid-19 pandemic caused garlic farmers to be very responsive to domestic prices, but not responsive to import prices. Therefore, high prices are also an incentive for farmers to increase their income of garlic farmers.
East Java Economic Model: Monetary Policy Implications in the Middle of the Covid-19 Crisis Ahmad Zainuddin; Julita Hasanah
East Java Economic Journal Vol. 4 No. 1 (2020)
Publisher : Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (686.873 KB) | DOI: 10.53572/ejavec.v4i1.38

Abstract

East Java is the epicenter of Covid-19 with the highest number of positive cases in Indonesia (11,508 cases as of June 28th, 2020) surpassing DKI Jakarta. The massive spread of the virus had economic consequences. Data showed that East Java's regional income in the third quarter of this year grew negatively by 5.90% (yoy). The contraction of East Java's economic growth will affect the national economy, known that East Java was the second largest contributors to national income, with a contribution of 14.61% in 2017 (Bank_Indonesia, 2018). East Java's economic problems as a result of the pandemic need to involve a comprehensive analysis in order to produce suitable policy implications. The purpose of this study is to predict the development of the Covid-19 case in East Java, to analyze the impact of Covid-19 on the East Java economy including economic growth, inflation, exchange rates, household and government consumption as well as effective macro policy simulations as a novelty of research. This research used descriptive analytical method by involving various simulations. Based onthe results of the study, it is known that (1) the increase in Covid-19 (2.5 times) without any government policy has an impact on the decrease in East Java's regional income by 1.31% or equivalent to 4655 billion Rupiah/quarter, (2) Increasing the number The spread of covid-19 by 2.5 times accompanied by the provision of consumption credit and agricultural credit of 5% will have an impact on increasing East Java's regional income by 0.57% or equivalent to Rp. 2,021 billion/quarter, (3) An increase in consumption credit by 15% means an increase in household consumption. 2.72% or equivalent to Rp. 5,985 billion/quarter, and (4) The policy to increase money supply by 15% has an impact on increasing public consumption by 0.69% or equivalent to Rp. 1,521 billion/quarter. Based on the results, it can be concluded that the most effective policy in order to reduce the economic impact of Covid-19 is the policy to increase the provision of credit to the public in the form of consumption credit or agricultural credit by 15%.
Rethinking Application of Tax Policy on Stainless Food in East Java: A Simulation Analysis Ahmad Zainuddin; Resti Prastika Destiarni; Ahmad Syariful Jamil
East Java Economic Journal Vol. 5 No. 1 (2021)
Publisher : Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (631.979 KB) | DOI: 10.53572/ejavec.v5i1.62

Abstract

The Indonesian government has a discourse to implement the tax imposition policy on staple foods during this pandemic. If the policy is implemented, it is feared that it will have a negative impact on the economy, especially in East Java. This study aimed to analyze the East Java economic model and simulate the application of the staple food tax during the COVID-19 pandemic. This study uses an econometric model with a simultaneous equation system using the Two-Stage Least Square (2SLS) method. The analysis results show that the implementation of the basic food tax, either 5 percent or 10 percent, will not have any implications for increasing East Java's GRDP. Moreover, the policy will have implications for the decline of the economy of East Java as a whole. Therefore, the government needs to reconsider the policy of taxing staple foods.
INTEGRASI PASAR: BAGAIMANA KONDISI PASAR KONSUMEN DAN PRODUSEN BERAS DI KABUPATEN JEMBER? Intan Kartika Setyawati; Ahmad Zainuddin; Illia Seldon Magfiroh; Rena Yunita Rahman; Luh Putu Suciati
AGROTEKSOS, Jurnal Ilmiah Ilmu Pertanian Vol 33 No 1 (2023): Jurnal Agroteksos April 2023
Publisher : Fakultas Pertanian Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/agroteksos.v33i1.798

Abstract

Beras merupakan makanan pokok masyarakat Indonesia termasuk masyarakat Kabupaten Jember. Harga beras di Kabupaten Jember mengalami fluktuasi setiap tahunnya kondisi ini menimbulkan inflasi yang tinggi. Transmisi harga beras merupakan hal yang sangat penting dalam mewujudkan harga beras yang stabil dan adil untuk setiap masyarakat dan penggiat ekonomi. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis tingkat volatilitas dan integrasi pasar vertikal komoditas beras pasar produsen dan konsumen di Kabupaten Jember. Metode yang digunakan pada kajian ini yaitu metode deskriptif analitis. Data yang dipergunakan pada kajian ini yaitu time series yang berupa data bulanan harga beras Bulan Januari tahun 2018 hingga Bulan Mei tahun 2022 di level produsen dan konsumen. Metode analisis data yang digunakan yaitu model ARCH GARCH dan Model VAR (Vector Autoregressive)/VECM (Vector Error Correction Model). Hasil penelitian menunjukkan dalam jangka panjang terdapat intergasi pasar beras. Harga beras di tingkat produsen memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga konsumen sebesar -0,191816. Nilai tersebut menunjukkan bahwa terdapat transmisi yang tidak sesuai antara harga produsen dan konsumen. Terjadi integrasi jangka pendek antara pasar produsen dan konsumen beras di Kabupaten Jember. Hasil ini berarti bahwa perubahan harga di pasar produsen akan ditransmisikan ke harga konsumen, tetapi harga tingkat konsumen tidak ditransmisikan ke produsen.
CO-INTEGRASI HARGA ANTARA PASAR PRODUSEN DAN KONSUMEN GULA PASIR DI KABUPATEN JEMBER: SEBUAH ANALISIS VECTOR ERROR CORRECTION MODEL (VECM) Illia Seldon Magfiroh; Ahmad Zainuddin; Intan Kartika Setyawati; Rena Yunita Rahman; Luh Putu Suciati
JURNAL AGRIMANSION Vol 24 No 1 (2023): Jurnal Agrimansion April 2023
Publisher : Department of Agricultural Social Economics Faculty of Agriculture University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/agrimansion.v24i1.1328

Abstract

Harga gula pasir sebagai komoditas utama di Kabupaten Jember terus mengalami fluktuasi selama beberapa bulan terakhir ini. Perubahan harga gula tersebut tentu akan berimplikasi terhadap penurunan daya beli masyarakat dan daya jual produsen. Selain itu, Harga di tingkat produsen seharusnya dapat terdeliver dengan baik hingga ke tingkat konsumen, demikian juga harga di tingkat konsumen seharusnya dapat dideliver dengan baik ke tingkat produsen. Selama ini harga gula di Kabupaten Jember terdapat margin yang sangat tinggi. Berdasarkan hal tersebut menjadi penting meneliti terkait volatilitas harga dan integrasi pasar gula di Kabupaten Jember. Tujuan Penelitian ini adalah menganalisis volatilitas harga komoditi gula pasir di Kabupaten Jember dan menganalisis integrasi pasar vertical dari produsen ke konsumen gula pasir di Kabupaten Jember. Data yang digunakan adalah data harga gula di tingkat produsen dan konsumen di Kabupaten Jember berupa data time series bulanan dengan periode waktu 53 series. Alat analisis yang digunakan adalah ARCH-GARCH untuk volatilitas harga dan model Vector Error Correction Model (VECM) untuk mengetahui integrasi pasar produsen dan konsumen. Komoditas gula pasir memiliki kecenderungan lebih volatile pada harga konsumen. Terdapat integrasi jangka panjang pada pasar gula di Kabupaten Jember.