p-Index From 2019 - 2024
7.069
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA Jurnal Infinity Jurnal Pendidikan MIPA JUITA : Jurnal Informatika AdMathEduSt: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Matematika Edumatsains NUMERICAL (Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika) Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan Union: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Jurnal Analisa Indonesian Journal of Science and Mathematics Education Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA Buana Matematika : Jurnal Ilmiah Matematika dan Pendidikan Matematika Teorema: Teori dan Riset Matematika Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika Jurnal Basicedu JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal) Prima: Jurnal Pendidikan Matematika JKPM (Jurnal Kajian Pendidikan Matematika) Vygotsky: Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika EDUTEC : Journal of Education And Technology Proximal: Jurnal Penelitian Matematika dan Pendidikan Matematika MATHEMA: JURNAL PENDIDIKAN MATEMATIKA Jurnal Paedagogy Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences Jurnal Riset Pembelajaran Matematika Sekolah Journal Mathematics Education Sigma [JMES] Kognitif: Jurnal Riset HOTS Pendidikan Matematika International Journal of Progressive Mathematics Education Teknologika Jurnal Basicedu Cartesian: Jurnal Pendidikan Matematika Euclid Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika)
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika

Ethnomathematics exploration at Cut Meutia mosque Sarah Aida Salsabila; Joko Soebagyo
Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 9 No 2 (2023): Mei - Agustus 2023
Publisher : STKIP PGRI Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33654/math.v9i2.2275

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi konsep matematika pada Masjid Cut Meutia dan menjadi media alternatif dalam pembelajaran matematika. Penelitian ini dilakukan di Masjid Cut Meutia yang berlokasi di Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat. Subjek dari penelitian ini adalah pengurus Masjid Cut Meutia yang paham mengenai sejarah Masjid Cut Meutia. Pendekatan etnografi dengan tujuh langkah digunakan untuk mengakomodir kebutuhan dalam penelitian etnomatematika ini. Pengumpulan data dilaksanakan melalui pengamatan, wawancara, dan dokumentasi. Identifikasi konsep matematika pada Masjid Cut Mutia dilakukan melalui pengamatan dan pengambilan gambar pada struktur bangunannya. Teknik analisis data dilakukan dengan reduksi data, penyajian data, dan analisis data serta pemaparan. Keabsahan data diperoleh dengan menggunakan jenis triangulasi metode. Penelusuran informasi terkait nilai-nilai sejarah pada Masjid Cut dilakukan melalui wawancara dan pencarian dalam literatur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat unsur geometri yaitu persegi, persegi panjang, lingkaran, belah ketupat, jajargenjang, segitiga siku-siku, trapesium, balok, limas segiempat, tabung, dan setengah bola. Temuan penelitian digunakan sebagai produk etnomatematika sehingga menjadi media alternatif dalam pembelajaran matematika. Selain itu, dapat digunakan sebagai contoh bagaimana konsep matematika diterapkan pada kehidupan sehari-hari dan diharapkan dapat bermanfaat bagi pembelajaran kontekstual.