cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta selatan,
Dki jakarta
INDONESIA
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Published by Kementerian Pertanian
ISSN : 02161192     EISSN : 25414054     DOI : -
Core Subject : Agriculture,
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian (J.Pascapanen) memuat artikel primer yang bersumber dari hasil penelitian pascapanen pertanian. Jurnal ini diterbitkan secara periodik dua kali dalam setahun oleh Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian.
Arjuna Subject : -
Articles 258 Documents
Pemisahan Kardanol Dari Minyak Kulit Biji Mete Dengan Metode Destilasi Vakum nFN Risfaheri; Tun Tedja Irawadi; M. Anwar Nur; Illah Sailah; Zainal Alim Mas'ud; Meika S. Rusli
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 1, No 1 (2004): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v1n1.2004.1-11

Abstract

Minyak kulit biji mete (Cashew nut shellliquidlCNSL) merupakan hasil samping dari pengo laban kacang mete, mengandung senyawa fenolik terutama kardanol. Kardanol merupakan senyawa monohidroksi fenolik yang mempunyai rantai panjang hidrokarbon pada posisi metanya. Kardanol memiliki potensi sebagai pengganti fenol pada berbagai produk industri kimia berbasis resin fenolik. Penelitian bertujuan untuk mendapatkan kondisi optimum pemisahan kardanol dari CNSL dan mengidentifikasi karakteristik kardanol serta estimasi kelayakan produksi kardanol. Tahapan penelitian meliputi: (I) analisis sifat fisika dan kimia CNSL; (2) optimasi dekarboksilasi CNSL untuk mengkonversi asam anakardat menjadi kardanol; (3) optimasi suhu destilasi CNSL untuk pemisahan kardanol; (4) identifikasi destilat dengan GC-MS (Gas Chromatography-Mass Spectrometry), HPLC (High Performance Liquid Chromatography) dan FTIR (Fourier Transform Infrared Spectroscopy); serta (5) estimasi kelayakan produksi kardanol. Kondisi optimum dekarboksilasi dicapai dengan pemanasan 140"(: selama I jam. Kardanol dapat dipisahkan dari CNSL dengan dettilasi vakum (4-8 mmHg), dan suhu optimum dicapai pada 280"(: dengan rendemen 74,22%. Karakteristik destilat CNSL sesuai dengan spesifikasi kardanol teknis. Komponen destilat terdiri atas: 3-[8(Z),II(Z),14-pentadecatrienyl] phenol 74,25%, 3-[8(Z), II (Z),14-pentadecadienyl] phenol 10,94%, dan 3-[8(Z),11 (Z),14-pentadecieny/] phenol 14,81%. Industri produksi kardanol layak didirikan, dengan nilai NPV = Rp 5.311.121.638, IRR = 45,79%, Net B/C = 2,46 dan PBP = 2,22 tahun. Isolation of cardanol from the cashew nut shell liquid using vacuum distillation methodThe cashew nut shell liquid (CNSL) is a by product obtained during the cashew nut processing contained the phenolic constituents mainly cardanol. Cardanol is a mono hydroxyl phenol having a long hydrocarbon chain in the meta position. It has a potential as a subtitute for phenol in resin phenolic-base chemical products. The objective of the research was to find out the optimum condition in isolating the cardanol from CNSL and to identify the characteristic of cardanol and to estimate the feasibility of cardanol production. The research was carried out in several stages as followed: (I) analyses of physico-chemistry of CNSL, (2) dicarboxylic optimation of CNSL to convert anacardic acid into cardanol, (3) temperature optimation of CNSL distillation process, (4) identification of CNSL distillate using GC-MS, HPLC, and FTIR; and (5) estimation of feasibility of cardanol production. The optimal condition of the decarboxylation was heating at 14O"C for I hour. The cardanol was obtained from CNSL by vacuum distillation process at 4-8 mmHg, and the optimal temperature was achieved at 280"(: with the 74.22 % yield. The characteristics of CNSL distillate met the specification of technical cardanol. The constituent of distillate were as follow: 3-[8(Z),11 (Z),14-pentadecatrienyl]phenol 74.25 %, 3-[8(Z),11 (Z),14-pentadecadienyl]phenol 10.94 %, and 3-[8(Z),ll(Z),14-pentadecienyl]phenol 14.81%. The cardanol production industries was feasible to be implemented with NPV = Rp. 5.311.121.638, IRR = 45.79%, Net B/C = 2.46 and PBP = 2.22 years.
Pemurnian dan Karakterisasi Kitosanase Bacillus coagulans LH 28.38 Winda Haliza; Maggy T. Suhartono; Dahrul Syah
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 2 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v2n2.2005.76-83

Abstract

Enzim ekstrasellular kitosanase telah berhasil dimurnikan dan dikarakterisasi dari bakteri termofilik Bacillus coagulans LH 28.38 asal tanah geotermal Lahendong - Sulawesi Utara. Media pertumbuhan mengandung 0,4% koloidal kitosan sebagai sumber karbon dan diproduksi optimum pada suhu 55°C selama tujuh hari. Pemurnian enzim dilakukan dengan teknik filtrasi gel menggunakan matriks Sephadex G-IOO menghasilkan tiga puncak protein sebagai kitosanase fraksi A. B, C dan masing­ masing memiliki aktivitas sebesar 13.33 U/mg, 38.66 U/mg dan 88 U/111g. Kitosanase fraksi A memiliki suhu optimum pad a 60°C dan bekerja pad a kisaran pH luas 2-12. Kitosanase fraksi B memiliki suhu optimum 70°C dan bekerja pada kisaran pH 2-12. Kitosanase f'raksi C memiliki suhu optimum 60°C dan kisaran pH pH 2-9. Penentuan berat molekul enzim dilakukan dengan cara SDS-PAGE dan anal isis zimogram. Berm molekul enzim yang diperoleh 93, 91, 87, 77.6 dan 74 kDa. Enzim kitosanase ini dapat diaplikasikan untuk memperoleh oligomer kitosan. Oligomer kitosan sangat diminati oleh kalangan medis, karena mamiliki aktivitas anti tumor, anti kolesterol dan anti mikroba. Purification lind characterization of chitosanase from Bacillus coagulans LH 28.38Characterization and purification of the extracellular chitosanase produced by Bacillus coagulans LH 28.38 from geothermal soil origin from Lahendong - North Sulawesi has been successfully done. The enzyme was produced in medium containing 0.4% colloidal chitosan as sole carbon source and reached the highest level after 7"' day incubation at 55°C. The purification of enzyme was done by column chromatography using Sephadex G-IOO as matrix produced three peaks of protein chitosanase named as Chitosanase fraction A, Band C while has 13.3 U/mg; 38.66 U/mg and 88 U/mg activity, respectively. Chitosanase fraction A has optimal temperature at 60°C and work at range pH 2-12. Chitosanase fraction B has optimal temperature at 70°C and work at range pH 2-12. Chitosanase fraction C has optimal temperature 70°C and work at range pH 2-9. Molecular weight of chitosanase was determined by SDS-PAGE and zymograrn analysis. The molecular weight of enzyme was estimated to be 93, 91. 87. 77.6 and 74 kDa. This chitosanase could be applied to produce oligochitooligosaccaride. Oligochitooligosaccaride was used for medical popuse by medical, due to have the hipokolesterolemik, antimicrobial and antitumor activities.
Pengaruh Cara Ekstraksi dan Musim Terhadap Rendemen dan Mutu Minyak Bunga Melati nFN Suyanti; Sulusi Prabawati; nFN Yulianingsih; nFN Setyadjit; Astu Unadi
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 1 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v2n1.2005.18-23

Abstract

Pengaruh cara ekstraksi dan musim terhadap rendemen dan mutu minyak bunga melati. Bunga melati selama ini hanya digunakan sebagai bunga rampai, bunga sesaji, dekorasi dan pewangi teh. Namun sebenarnya bunga melati mcmpunyai potensi untuk dibuat minyak bunga alami. Minyak melati merupakan bah an untuk industri kosmetik, parfum, farmasi, sabun dan produk yang berbau wangi lainnya. Selama ini kebutuhan industry dalam negeri di impor dari Negara penghasil minyak bunga dengan harga yang cukup mahal, Pcnelitian ini bertujuan untuk mendapatkan teknologi ekstraksi minyak mclati yang dapat menghasilkan rendemen dan mutu yang tinggi. Bunga melati gambir (Jasminum officinale) asal Purbalingga, Jawa Tengah diproses menjadi minyak melati menggunakan metode ekstraksi dengan pclarut heksan. Perlakuan yang diuji adalah ekstraksi satu tahap, ekstraksi dua tahap, dan pencucian ampas, yang dilakukan pad a musim hujan dan musim kemarau. Penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok dengan ulangan 3 kali. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstraksi bunga melati gambir dengan cara esktraksi satu tahap adalah yang paling baik dengan rendemen absolute yang dihasilkan tertinggi (0,15-0,17%). Absolute yang dihasilkan pada musim kemarau lebih tinggi dibandingkan musim hujan, terbanyak diperoleh pada bulan September (0,19%) dengan mutu absolute lebih baik yang ditunjukkan dengan total komponen yang lebih tinggi. Absolute melati hasil ekstraksi memiliki indek bias 1,45-1,46; bilangan asam 9,60-11,80; bilangan ester 129,07-130,73 dengan komponen kimia utama adalah benzyl acetate (6,74-7,90%), benzyl benzoate 2,58- 4, II %), cis jasmone (8,49-9,53%), linalool (3,59-5,40%), methyl jasmonate (0,81-0,86%), serta beberapa senyawa lainnya. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan untuk pemilihan proses ekstraksi bunga melati agar menghasilkan rendemen min yak yang tinggi . The effect of extraction method and season on the yield and quality of jasmine absoluteUtilization of jasmine flower was limited. Traditionally, the flower is used for ritual offerings, decoration and tea fragrance. Through extraction, jasmine flower could produce jasmine oil which was useful for perfume, soap, medicine, other fragrant product, and aromatherapy. Jasmine absolute for that purposes have been imported with high price. This research aimed at finding out the optimum extraction technology: higher yield and quality of absolute and maximum solvent recovery. Fresh flower of Jasminum officinale harvested at Purbalingga regency, Central Java, were extracted using hexane. Randomized Block Design was used as experimental design on the study and the treatments were: one stages of extraction, two stage of extraction, and leaching of the waste flower continued by extraction of fresh flower conducted at rainy and dry season. The results showed that, one stage of extraction was the best treatment. The highest yield of absolute was of 0.15-0.17%. The absolute yield produced in dry season were higher than that of rainy season and characterized by good quality due to higher total component. The refractive index was 1.45-1.46, acid number 9.60-11.80 ester number 129.07-130.73 the essential oil composition were benzyl acetate (6.74-7.90%), benzyl benzoate (2.58-4.11%), cis-jasmone (8.49-9.53%), methyl jasmonate (0.81-0.86%), linalool (3.59-5.40%). The result of this study could be used as an appropriate method for jasmine oil extraction.
Pengaruh Starter Kombinasi Bakteri dan Khamir Terhadap Sifat Fisikokimia dan Sensori Kefir Sri Usmiati; Adi Sudono
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 1, No 1 (2004): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v1n1.2004.12-21

Abstract

Kefir merupakan salah satu jenis susu fermentasi yang dibuat dengan menggunakan starter granula kefir. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sifat fisikokimia dan daya penerimaan panelis terhadap kefir yang menggunakan starter kombinasi bakteri dan khamir. Bahan yang digunakan adalah susu skim dengan total padatan terlarut 9,5%, dipanaskan pada suhu 850C selama 30 menit, dan didinginkan pada suhu 220C untuk menumbuhkan starter berbagai kombinasi Lactobacillus acidophilus PI55110 (a), Lactobacillus delbrueckii subsp. bulgaricus NCIMB 11778 (b), Lactococcus lactis PI55610 (c), Leuconostoc mesenteroides subsp. dextranicum NCIMB 3350 (d), Acetobacter aceti PI54810 (e), Bifidobacterium longum BFI (f), dan Saccharomyces cerevisiae PI56252 (g) yang dikombinasikan menjadi PI= tanpa (b); P2= tanpa (b) dan (j); P3= tanpa (a); P4= tanpa (a) dan (j); P5= menggunakan (a) sampai (g); dan P6= tanpa (j). Peubah yang diamati pada percobaan pertama adalah kadar asam laktat, pH, kekentalan, kadar laktosa, nilai organoleptik, dan intensitas atribut sensori berdasarkan Quantitative Descriptive Analysis. Pada pereobaan kedua, kefir terpilih pada percobaan pertama diuji hedonik dengan kefir (YI), yoghurt (Y2) dan susu fermentasi yang menggunakan starter L. casei (Y3). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kefir PI yang mempunyai keasaman dan kekentalan yang tinggi, nilai pH dan kadar laktosa yang rendah, serta intensitas atribut warna putih krem dan konsistensi kental secara umum dapat diterima oleh konsumen. Pereobaan kedua menunjukkan bahwa susu fermentasi YI, Y2 dan Y3 secara umum disukai oleh konsumen dengan intensitas yang tinggi pada rasa asam. Kefir YI lebih disukai oleh konsumen dengan intensitas warna putih krem, halus dengan kental, serta aroma spesifik kefir yang tinggi. Starter PI belum dapat digunakan sebagai starter untuk menghasilkan produk yang dapat diterima oleh konsumen bila produk dibuat menggunakan bahan baku susu skim bubuk yang dicairkan hingga total padatan terlarut 9,5%, suhu inkubasi 220C selama 45 jam, dan penyimpanan selama satu hari pada 5°C. Effect of bacteria and yeast starter combination on physicochemical and sensory characteristic of kefirKefir is one kind of fermented milk that has been made from kefir grains starter. The objective of this research was to find out the consumer acceptability and physico-chemical of kefir that was made using combination bacteria and yeast starter. Material used was skim milk TS 9,5% which was heated on 850C for 30 minutes and cooled on 22°C to cultivate the starter. Microorganism used were Lactobacillus acidophilus P 155110, Lactobacillus delbrueckii subsp. bulgaricus NCIMB 11778, Lactococcus lactis P 15561 0, Leuconostoc mesenteroides subsp. dextranicum NCIMB 3350, Acetobacter aceti P154810, Bifidobacterium longum BFI, and Saccharomyces cerevisiae P156252. The treatments consist of PI= without (b); P2= without (b) dan (f); P3= without (a); P4= without (a) and (f); P5= used (a) until (g); dan P6= without (f). Parameters identified on first step were lactic acid percentage, pH, viscosity, lactose percentage, organoleptic test, and intensity of sensory attributes based on Quantitative Descriptive Analysis. Prefered product resulted from the first step was compared to kefir (Y I), yoghurt (Y2) and fermented milk used L. casei starter (Y3). The research result indicated that kefir resulted from PI starter has high acidity and viscosity, low pH and lactose percentage, and high intensity on creamy-white color attribute, softness and consistency, kefir specific aroma could be accepted by consumers. Result of hedonic test showed that consumers accepted fermented milk Y I, Y2 and Y3 which high intensity on sourness. Kefir Y I was more accepted by consumers. Based on these result, P I starter hasn't been used as starter to make kefir which was accepted by consumers if made from TS 9,5% skim milk solution, incubation on 22°C for 45 hours, and aging on 50C for a day.
Kajian Status Pengembangan Agroindustri Minyak Nilam Terhadap Tingkat Kepuasan Petani Di Majalengka Christina Winarti; M.P. Laksmanahardja; Djajeng Sumangat
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 2 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v2n2.2005.84-92

Abstract

Nilam (Pogostemon cablin Benth) merupakan salah satu komoditas ekspor yang penting bagi Indonesia karena 90% minyak nilam dunia berasal dari Indonesia. Nilam merupakan salah satu komoditas unggulan ran ani an perkebunan dalam pengembangan agroindustri Majalengka. Tujuan penelitian adalah untuk mengkaji pengaruh pengembangan agroindustri nilam rerhadap ringkat kepuasan petani nilam di kabuparen Majalengka. Penelitian dilakukan dengan cara survai dan wawancara dengan pembagian kuesioner kepada perani nilam dan non nilam dari lima kecamatan di kabuparen Majalengka. Hasil penelirian menunjukkan bahwa ada berbagai faktor baik internal maupun eksternal yang mempengaruhi pengembangan nilam di daerah tersebut. Perseruase pendaparan yang diperoleh dari mengusahakan nilam hanya sekitar 22%. Luas lahan yang dimiliki perani rata-rata adalah O,S ha, sedangkan lahan pertanaman nilam rata-rata 0,3 ha. Produktivitas terna (daun dan ranting) nilam yang dihasilkan juga masih sangar rendah yairu rata-rata 16.470 kg/halrh. Tingkar kepuasan perani terhadap beberapa parameter yang diuji terkait dengan pengembangan nilam sebagian besar adalah sedang (nilai sekirar 3) sedangkan kepuasan rerhadap produksi dan harga nilam adalah rendah (tidak puas). Pengusahaan agroindustri nilam secara ekonomi sangat menguntungkan dengan NPV Rp. 48 jura, IRR 42%, BEP Rp. 19.826.700 dan masa pengembalian modal 2,64 tahun. Study of status of patchoully oil agroindustrial development on the satisfaction level of farmers in MajalengkaParchoully is one of the most important export commodities of Indonesia, because 90 % of the patchoully oil in the world market comes from Indonesia. In the Majalengka regency, patchoully has become one of the main objectives of agro-industrial development. The aim of the research was investigate the impact of developing patchoully oil agro-industry in district of Majalengka. West Java on the satisfaction level of the farmer. The research was carried out based on the data collected from survey and interviews by distributing   questionnaires to farmers. The questionnaires were distributed to patchoully farmers and non-parchoully farmers in the five districts of the case study area. The result showed that there were some internal and external factors affecting the development of patchoully oil agroindustry in Majalengka. The contribution of patchoully cultivation on the farmers' total income was 22.25 percent on average. The yield and productivity of patchoully plantation 111 this region, however, is very low with the average yearly productivity of patchoully crop is 16,470 kilogram per hectare per year. The satisfaction level of the farmers on the studied parameters about patchoully development were mostly average level (about scale 3), whereas the satisfaction on the yield and price of patchoully were low (scale 2). Developing of patchoully oil agroindustry were very feasible financially with NPV Rp, 48 million, IRR 42%, BEP Rp. 19.826.700 and payback period 2.64 year.
Analisis Korelasi Antar Variabel Respon Pada Ekstrusi Campuran Pati dan D-Limonen Terenkapsulasi Dalam Protein Susu Sri Yuliani; Peter J. Torley; Bhesh R. Bhandari
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 3, No 1 (2006): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v3n1.2006.1-12

Abstract

Mikroenkapsulasi bahan perisa mcnawarkan solusi masalah penambuhan bahan perisa pada produk-produk ekstrusi. Kunci keberhasilnnya adalah pemilihan teknik mikroenkapsulasi yang tepat. Proses ekstrusi melibatkan panas, geseran dan tekanan yang tinggi sehingga diperlukan bahan pengkapsul tertentu yang dapat melindungi bahan perisa yang secara kimiawi bersifat Iabil. Teknik pengendapan protein merupakan teknik mikroenkapsulasi yang potensial untuk diterapkan pada bahan perisa untuk produk-produk ekstrusi karena bahan pengkapsulnya yang berasal dari protein susu (natrium kaseinat) bersifat tahan Panas. tidak larut air dan aman untuk dikonsumsi. Penelitian dilakukan menggunakan d-limonen sebagai model bahan perisa dan pati jagung sebagai bahan dasar produk ekstrusi. Ekstrusi dilakukan dengan ekstruder berulir ganda pada lima taraf suhu maksimum ekstruder (125, 129, 135, 141 dan 145°C). kecepatan putar ulir (145, 151, 160, 169 dan 175 rpm) dan persentasi penambahan kapsul (0,00, 1,01, 2,50, 3,99 dan 5,00%). Hasil penelitian menunjuk kan dengan teknik ini diperoleh retensi bahan perisa yang cukup tinggi (37,1 – 81,5% dengan rata-rata 67,5%). Keberadaan kapsul mempengaruhi sifat reologi lelehan bahan umpan yang mengubah kinerja ekstruder dan karakteristik produk. Penumbahan kapsul 0-2% menurunkan tekanan , torsi, energi mekanik spesifik dan nisbah ekspansi, sedangkan penambahan kapsul 3-5% memberikan respon sebaliknya. Sebaliknya, retensi bahan perisa meningkat dengan penambahan kapsul 0-2% dan menurun dengan penambahan kapsul 3-5%. Beberapa variabel respon terpilih (tekanan lelehan pada ujung keluaran ekstruder, torsi. energi mekanik spesifik. retensi bahan perisa, nisbah ekspansi dan kekerasan produk) memiliki korelasi satu sama lain yang unik. Tekanan berkorelasi positif dengan nisbah ekspansi , sedangkan nisbah ekspansi berkorelasi negatif dengan retensi bahan perisa dan kekerasan produk. Correlation Analysis of Response Variables on The Extrusion of Mixtures of Starch and D-limonene Encapsulated in Milk ProteinFlavour microencapsulation offers solutions for flavouring problems in extruder snack food industries. The key factor for the functionality of this technology is the right choice of microencapsulation technique. The capsules should provide flavour protections against high temperature. pressure and shear during extrusion. Protein Precipitation is a promising encapsulation technique for snack food extrusion application as the encapsulating material. sodium caseinate, is heat stable. water­ insoluble and food approved. In this experiment. d-limonene was used as a flavour model, and the capsules were added to the extruder feed material (corn starch). A twin screw extruder was used to evaluate the effect of capsule level of addition (0 to 5%). barrel temperature (125 to 145°C) and screw speed (145 to 175 rpm) on extruder operation. flavour retention and extrudate properties. This present study demonstrated a moderate to high d-limonene retention (37.1 to 81.5% with the average or 67.5%). The presence of capsules influenced the rheological behaviour of the starch melt that modified tile extruder operation, flavour retention and extrudate properties. Increasing capsule level from 0 to 2% resulted in a decrease in die pressure. torque, specific mechanical energy (SME) and expansion ratio, while increasing capsule level from 3 to 5% gave inverse responses. On the other hand. flavour retention went up with the increase in capsule level from 0 to 2% and went clown with the increase in capsule level from 3 to 5%. Unique relationships among the selected response variables (die pressure. torque. specific mechanical energy. flavour retention. expansion ratio and extrudate hardness) were observed. Die pressure correlated positively with expansion ratio. while expansion ratio hat! inverse correlations with flavour retention and extrudate hardness.
Optimasi Komposisi Kardanol Dari Minyak Kulit Mete Sebagai Subtitusi Fenol Dalam Formulasi Perekat Fenol Formaldehida nFN Risfaheri; Tun Tedja Irawadi; M. Anwar Nur; IIlah Sailah; Zainal Alim Mas'ud; Meika S. Rusli
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 1 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v2n1.2005.24-33

Abstract

Minyak kulit biji mete merupakan hasil samping dari pengolahan kacang mete, mengandung senyawa fenolik terutama kardanol. Penelitian ini bertujuan mendapatkan komposisi kardanol yang optimum sebagai substitusi fenol dalam formulasi perekat fenol formaldehida. Pelaksanaan penelitian dibagi atas beberapa tahap, yaitu (l) optimasi komposisi mol senyawa fenolik, nisbah mol senyawa fenolik terhadap formaldehida, dan lama reaksi (2) optimasi komposisi mol senyawa fenolik dan pH reaksi, dan (3) analisis struktur resin perekat dengan FTIR (Fourier Transform infrared Spectroscopy). Formulasi perekat yang optimum diperoleh dengan komposisi senyawa fenolik (I mol kardanol : I mol fenol), nisbah mol formaldehida terhadap senyawa fenolik (1,5 : 1,0). Kondisi optimum pembuatan perekat dicapai pada reaksi polikondensasi pH 10 dan berlangsung selama I jam. Kardanol dapat menggantikan fenol sebanyak 70 % dalam fonnulasi perekat fenol formaldehida. Perekat tersebut menghasilkan keteguhan rekat kayu lapis dalam keadaan kering dan basah (setelah direbus selama 72 jam) rata-rata 15,36 kg/em? dan 13,61 kg/em'. Persyaratan keteguhan rekat untuk perekat fenol formaldehida menurut Standar Nasional Indonesia 06-4567-1998, yaitu minimum 10 kg/em! (hasil uji dalam keadaan kering) dan 8 kg/em' (hasil uji dalam keadaan basah). Terjadi sinergis antara kardanol dan fenol pada reaksinya dengan formaldehida, sehingga reaksi formaldehida dengan kardanol tidak hanya pada cincin aromatiknya tetapi juga terjadi pad a rantai samping tidak jenuh (CIS) dari kardanol, sehingga meningkatkan keteguhan rekat kayu lapis. Optimation of cardanol composition from. cashew-nut shell liquid as phenol subtitute in phenol formaldehyde adhesives formulationThe cashew nut shell liquid is a by product obtained from the cashew nut processing, contains phenolics compound mainly cardanol. The objective of the research was to find out the optimum cardanol composition as phenol subtitute in phenol formaldehyde adhesives formulation. The experiment was carried out in several stages as followed: (I) optimation of mole composition of the phenolics and mole ratio of the phenolics to formaldehyde, and reaction time; (2) optimation of mole composition of the phenolics and pH reaction; and (3) the resin structure analysis using FTIR (Fourier Transform Infrared Spectroscopy). The optimum formulation of adhesive synthesis as followed: the composition of phenol portion (I mole cardanol : I mole phenol), the mole ratio of formaldehyde to total phenol (1.5 : 1,0). The optimum condition of polycondensation reaction was achieved at pH 10 for I hour. Cardanol could substitute phenol as much as 70 % in the fenol formaldehyde adhesives formulation. The average of the bond strength of plywood produced using the adhesives in dry and wet condition (after boiled 72 hours) was 15.36 kg/em? and 13.61 kg/em! respectively. Requirement of the bond strength in Indonesian National Standard 06-4567-1998 is minimum 10 kg/em? (the result test on dry condition) and 8 kg/em- (the result test on wet condition). There are synergism of cardanol and phenol in reaction with formaldehyde, so therefore reaction of formaldehyde and cardanol did not only happen at the aromatics ring but also at unsaturated chain CIS of cardanol which caused an increase in the bond strength of plywood.
Stabilitas Panas Enzim PDC Dari Bakteri Termofil Penghasil Etanol Pujoyuwono Martosuyono; Peter L Rogers
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 2 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v2n2.2005.49-55

Abstract

Penggunaan bakteri termofil telah menarik banyak pihak, terutama dalam sistem produksi bahan bakar alternatif seperti bioetanol. Keuntungan pemakaian bioetanol adalah dapat menurunkan tingkat polusi dan pemanasan global karena hasil pembakaran etanol tidak memberikan tambahan netto CO2 pada lingkungan. satu isolat bakteri termofilik unggul telah diisolasi dari sampel kompos yang menunjukkan kemampuan untuk memproduksi etanol, Hasil identifikasi dengan sekuensing 16S rRNA menunjukkan isolat ini diklasifikasikan sebagai Geobacillus thermoleovorans, bakteri gram positif berbentuk batang yang mampu tumbuh pada kisaran substrat yang luas, dengan suhu optimum pertumbuhan 600C dan bersifat fakultatif anaerob. Isolat tersebut juga menunjukkan aktivitas enzim pyruvate decarboxylase (PDC), enzim kunci dalam produksi etanol, Hasil pengukuran aktivitas pada suhu 25, 40 dan 600C yang menunjukkan stabilitas yang tinggi terhadap pemanasan dengan meningkatnya aktivitasnya setelah dilakukan pemanasan pada suhu 600C  dibandingkan dengan PDC dari Zymomonas mobilis yang kehilangan aktivitasnya secara total. Komponen lain dalam asay enzim sensitif terhadap panas sehingga pengukuran aktivitas hanya bisa dilakukan pada suhu 250CThermal stability of PDC enzyme from thermophilic bacteria producing ethanolThere has been considerable interest in the use of thermophiles for the production of fuel and bulk chemicals such as alcohol and acids. The advantage of ethanol utilization as a fuel is the capability to reduce the pollution level and global warming since it recycles atmospheric carbon from renewable biomass such as cellulose, hemicelluose and starch, thus 'closing the carbon balance'. One isolat of thermophilic bacteria with the capability to produce ethanol had been isolated from compost sample. Identification by 16S rRNA sequencing has revealed that the isolat is classified as Geobacillus thermoleovorans, a gram positive bacteria, rod shape, grow on wide variety of substrates with optimum growing temperature of 600C, and facultative anaerobe. The cell extract from isolate 0·2124 shows the presence of pyruvate decarboxylase; the key enzyme in ethanol production system. Activity measurement of POC at 25, 40 and 600C demonstrate the thermostable character of the enzyme. Total activity of pre-incubated cell extract at 600C was higher than other temperature while the activity of the counterpart enzyme of Zymomonas mobilis was totally lost at that temperature. The other components of enzyme assay were thermal sensitive, consequently the activity measurement was carried out at 250C.
PENDUGAAN UMUR SIMPAN EKSTRAK KERING BEKU BIJI MELINJO KERIKIL (GNETUM GNEMON L. “KERIKIL”) BERDASARKAN KADAR SENYAWA RESVERATROL DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN bambang kunarto; nFN Sutardi; nFN Supriyanto; Chairil Anwar
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 16, No 2 (2019): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v16n2.2019.73-79

Abstract

Biji melinjo kerikil mengandung resveratrol yang merupakan senyawa turunan stilbenoid dan mempunyai aktivitas antioksidan. Selama penyimpanan, senyawa resveratol dapat mengalami perubahan berupa oksidasi dan degradasi yang berdampak pada aktivitas antioksidannya. Penelitian ini bertujuan menduga umur simpan ekstrak kering beku biji melinjo kerikil berdasarkan kadar resveratrol dan aktivitas antioksidan (penghambatan radikal DPPH) sebagai indikator kerusakan. Pendugaan umur simapn dilakukan dengan metoda accelerated shelf life test (ASLT). Metoda ini didasarkan pada penyimpanan pada kondisi yang direkayasa sehingga mempercepat yang terjadinya kerusakan. Penyimpanan dilakukan selama 35 hari pada suhu simpan 35°C, 45°C adn 55°C. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa parameter mutu kritis pada penyimpanan ekstrak kering beku melinjo kerikil adalah aktivitas antioksidan (penghambatan radikal DPPH) karena memiliki energi aktivasi (1301,09 kal/mol) yang lebih rendah dibandingkan energi aktivasi kadar senyawa recveratrol. Umur simpan ekstrak keirng beku biji melinjo kerikil pada penyimpanan 35; 45; 55 dan 28°C berturut-turut adalah 13,57 hari, 12,67 hari, 11,83 hari dan 14,56 hari. Shelf life estimation of melinjo kerikil seeds freeze-dried extract based on resveratrol and antioxidant activityMelinjo kerikil seeds contain resveratrol which is a stilbenoid derivative compound and has antioxidant activity. During storage, resveratrol can be dagraded which have an impact on their antioxidant activity. The aim of this study wa to estimate teh shelf life of melinjo kerikil seed freeze-dried extract based on resveratrol content and inhibition of DPPH radicals as an indicator of damage. Estimation of shelf life is carried out by the accelerated shelf life test (ASLT). This method is based on storage in conditions that are engineered so as to speed up the occurrence of damage. Storage is carried out for 35 days at the temperature of 35°C, 45°C, and 55°C. The results showed that the critical quality parameter in the storage of melinjo kerikil seed freeze-dried extracs was inhibition of DPPH radicals. This is because the activation energy of inhibition of DPPH radicals is lower than the revertrol activation energy. The Shelf life of melinjo kerikil seed freeze-dried extract at storage 35; 45; 55 and 28°C respectively were 13.57 days, 12.67 days, 11.83 days and 14.56 days. 
Perubahan Sifat Fisikokimia dan Fungsional Tepung Beras Akibat Proses Modiflkasi Ikat-Silang S. Joni Munarso; D. Muchtadi; D. Fardiaz; R. Syarief
Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 1, No 1 (2004): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/jpasca.v1n1.2004.22-28

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengevaluasi perubahan sifat fisik, kimia dan fungsional tepung beras akibat proses modifikasi ikat-silang. Sebanyak 4 jenis beras, yaitu IR64B, IR64J, IR42B, dan IR42J yang beragam dalam hal mutu dan kadar amilosanya direaksikan dengan fosfor-oksiklorida (POCI,) dengan konsentrasi yang bervariasi, yi. 0, I; 0,2 dan 0,3% pada pH 10,5. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tepung beras terfosforilasi atau terikat-silang terbukti mengalami perubahan, yakni kenaikan derajad putih, dan berbagai perubahan sifat kimia maupun fungsional lain. Kadar pati tepung beras makin menurun akibat penggunaan POCI3 dengan konsentrasi yang makin tinggi. Akibat penurunan kadar pati ini, kadar komponen kimia lain, seperti protein, lemak, serat, abu dan fosfor mengalami peningkatan. Pada tepung beras terikat-silang juga diperoleh sifat pasta yang meningkat baik pada viskositas puncak, viskositas pasta, maupun viskositas balik. Changes of physicochemical and functional properties of rice flour as affected by cross link modification processAn experiment to evaluate the changes of physical, chemical and functional properties of rice flour as affected by cross-linked modification process has been executed. Four rice samples, namely IR64B. IR64J, IR42B. and lR42J, which differrent quality and amylose content, were reacted with phosphor-oxychloride (POCl,) at various concentrations, i.e. 0.1 ; 0.2 and 0.3%, at the pH of 10.5. The result shows that phosphorilated or cross-linked rice flour had been identified to have higher whiteness degree. and some' changes in chemical and functional properties. Starch content of rice decreased as higher concentration of POCl, is applied. Meanwhile, the content of other chemical compounds, such as protein, fat, fiber, ash and phosphorous, increased as starch content decreased. Higher peak, paste, and set back viscosities were also observed in cross-linked rice flour.

Filter by Year

2004 2021


Filter By Issues
All Issue Vol 18, No 3 (2021): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 18, No 2 (2021): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 18, No 1 (2021): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 17, No 3 (2020): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 17, No 2 (2020): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 17, No 1 (2020): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 16, No 3 (2019): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 16, No 2 (2019): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 16, No 1 (2019): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 15, No 3 (2018): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 15, No 2 (2018): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 15, No 1 (2018): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 14, No 3 (2017): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 14, No 2 (2017): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 14, No 1 (2017): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 13, No 3 (2016): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 13, No 2 (2016): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 13, No 1 (2016): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 12, No 3 (2015): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 12, No 2 (2015): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 12, No 1 (2015): Journal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 12, No 1 (2015): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 11, No 2 (2014): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 11, No 1 (2014): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 10, No 2 (2013): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 10, No 1 (2013): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 9, No 2 (2012): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 9, No 1 (2012): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 9, No 1 (2012): Jurnal Pascapanen Pertanian Vol 8, No 2 (2011): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 8, No 1 (2011): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 7, No 2 (2010): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 7, No 1 (2010): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 6, No 2 (2009): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 6, No 1 (2009): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 5, No 2 (2008): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 5, No 1 (2008): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 4, No 2 (2007): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 4, No 1 (2007): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 3, No 2 (2006): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 3, No 1 (2006): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 2 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 2, No 1 (2005): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian Vol 1, No 1 (2004): Jurnal Penelitian Pascapanen Pertanian More Issue