Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : KARMAWIBANGGA: Historical Studies Journal

Pengaruh Kemandirian Terhadap Prestasi Belajar Sejarah Mahasiswa Pendidikan Sejarah FKIP UPY Darsono, Darsono
KARMAWIBANGGA: Historical Studies Journal Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31316/fkip.v2i1.325

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemandirian terhadap prestasi belajar sejarah mahasiswa program studi pendidikan sejarah FKIP UPY. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Subjek penelitian adalah mahasiswa program studi pendidikan Sejarah FKIP UPY.   Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode angket untuk mengumpulkan data tentang kemandirian dan prestasi belajar menggunakan dokumentasi berupa transkrip nilai. Teknik analisis data menggunakan regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh kemandirian terhadap prestasi belajar mahasiswa program studi pendidikan sejarah FKIP UPY dibuktikan dengan Fhitung = 41.101 dengan p = 0,000. Ada pengaruh positif kemandirian terhadap prestasi belajar sejarah mahasiswa program studi pendidikan sejarah FKIP UPY, dibuktikan dengan thitung = 6.411 dengan p = 0,000. Semakin tinggi kemandirian maka akan diikuti pencapaian prestasi belajar yang baik pula. Kata kunci: Pengaruh, Kemandirian, Prestasi Belajar, Sejarah