Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Livestock and Animal Health (JLAH)

Korelasi antara Ukuran-ukuran Tubuh dengan Bobot Badan pada Domba Persilangan DEG dan Merino Bima Prakasa Dermawan Sutopo; Veronica Margareta Ani Nurgiartiningsih; Gatot Ciptadi
Journal of Livestock and Animal Health Vol. 5 No. 2 (2022): August
Publisher : Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (291.416 KB) | DOI: 10.32530/jlah.v5i2.559

Abstract

Bobot badan adalah salah satu kriteria seleksi untuk meningkatkan mutu genetik. Korelasi bobot badan dengan beberapa ukuran tubuh pada domba memegang peranan penting dalam program seleksi. Tujuan penelitian adalah untuk mengkaji korelasi antara lingkar dada, lingkar leher, dan lingkar kanon dengan bobot badan pada hasil persilangan Domba Ekor Gemuk dengan domba Merino (DEG-MER). Materi yang digunakan adalah domba DEG-MER yang terdiri atas 14 ekor jantan dan 25 ekor betina. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus dengan pengukuran langsung pada sampel yang dipilih secara purposive sampling yaitu berdasarkan pertimbangan jenis kelamin, umur, dan kondisi ternak. Data hasil pengukuran dianalisis menggunakan korelasi dan regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata korelasi antara lingkar dada, lingkar leher atas, lingkar leher bawah, lingkar kanon depan, dan lingkar kanon belakang terhadap bobot badan pada domba DEG-MER jantan berturut-turut 0,96, 0,75, 0,78, 0,7, dan 0,74,  sedangkan nilai determinasinya adalah 0,92, 0,56, 0,61, 0,5, dan 0,55. Rata-rata korelasi antara lingkar dada, lingkar leher atas, lingkar leher bawah, lingkar kanon depan, dan lingkar kanon belakang terhadap bobot badan pada domba DEG-MER betina berturut-turut 0,93, 0,79, 0,81, 0,76, dan 0,76, sedangkan nilai determinasinya adalah 0,87, 0,63 0,65, 0,57, dan 0,57. Kesimpulannya, korelasi antara lingkar dada terhadap bobot badan memiliki hubungan yang paling kuat dibandingkan dengan lingkar leher atas, lingkar leher bawah, lingkar kanon depan, dan lingkar kanon belakang pada domba persilangan DEG dengan Merino.
Co-Authors Agung Pramana W.M Agung Pramana W.M Agus Budiarto Agus Budiarto Agus Susanto Ali Harris Angelina N. Tethool Anis Mei Munazaroh Anis Mei Munazaroh Apriani Herni Rophi Ardyah Ramadhina Irsanti Putri Ardyah Ramadhina Irsanti Putri Ardyah Ramadhina Irsanti Putri Aris Subagyo Asma Naili Salsabila Aulanni'am Aulanni'am Aulanni'am, Aulanni'am Aulanni’am A Badriyah B Bambang Susilo Bilqis Bilqis Bima Prakasa Dermawan Sutopo Budi Siswanto Dian Ratnawati Doni Herviyanto Eko Wahyudi Enni Mutiati Eva Ari Wahyuni Fadillah Putra I., Sulistyoningtyas I.D. Retnaningtyas Insafitri, I Karim Khalifa Zamuna KIKI FIBRIANTO Kuswati Kuswati Laili Windah Fauziah Lilik Eka Radiati Liza Choirun Nisa M, Nur Ihsan M.F. Wadjdi Marjono, Marjono Marjuki Marjuki Mirsa Ita Dewi Moch. Nasich Mohammad Nur Ihsan Mudawamah Mudawamah Mudawamah Mudawamah Muhammad Arwani Muhammad Nur Ihsan Muhammad Nur Ihsan Muhammad Rizar Zakaria Nur Ihsan Nurgiartiningsih, V. M. A. Nurul Jadid Mubarokati Omar Sambou R. P. Putra Retnaningtyas, irawati Dinasari Rizka Gitta Almaida Rizki Putra Samudra Rizki Putra Samudra Rosidi Azis Rosidi Azis Roy Ardy Colas Napitupulu S. Chuzaemi S. Susilowati S. Suyadi Septiawan Putranto Septiawan Putranto Setyawan, Hendrix Yulis Siska Nanda Widhaningrum Siska Nanda Widhaningrum Sri Hindrawati Sri Rahayu Sri Rahayu Sri Rahayu Sri Rahayu sri rahayu Sri Rahayu Sri Rahayu Sri Rahayu Sri Wahjuningsih Sunaryo Sunaryo Sunaryo, Moch. Aris Sutiman B. Sumitro Sutiman Bambang Sumitro Suyadi Suyadi Suyadi Suyadi Syafrizal Muhammad Syahrul Kurniawan Teguh Wicaksono Tri Eko Susilorini Trinil Susilawati Trinil Susilawati Veronica Margareta Ani Nurgiartiningsih Woro Busono, Woro Wulandari, Eka Shinta Yudit Oktanella, Yudit Zulvado Satria Putra Yuwono