Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah

Implementasi Metode Al-Husna di SDIT Izzudin Palembang Mutia Dewi; Amir Hamzah; Novia Ballianie; Tutut Handayani; Nurlaeli Nurlaeli
Al-Madrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 6, No. 2, April 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v6i2.968

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui implementasi metode al-husna di SDIT Izzudin Palembang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif, penelitian ini memusatkan pada penggunaan metode Al-Husna dalam pembelajaran membaca Al-Qur’an. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implemntasi metode al-husnadi SDIT Izzudin diawali dengan perencanaan pembelajaran membaca Al-Qur’an dengan menggunakan metode Al-Husna terdiri dari pembuatan RKH (Rencana, Kegiatan Harian) yang dibuat sesuai dengan indikator yang ada. Selain itu juga menyiapkan alat peraga seperti buku cerita dari Al-Husna, peraga kartu kecil berukuran 5x5 cm untuk kegiatan individual serta alat peraga kelas yang akan digunakan dalam pembelajaran. Tahapan-tahapan pelaksanaan metode Al-Husna di SDIT Izzudin palembang adalah perencanaan, pelaksanaan, tahap akhir. Hasil akhir menunjukan peningkatan kemampuan membaca Al-Qur’an anak dan mempermudah anak menghapal huruf langsung, mengenal makhraj dan ma’d. Faktor pendukung nya meliputi ruang kelas, waktu, evaluasi, fasilitas yang lengkap dan guru.