Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi

PENERAPAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DALAM PENENTUAN DAERAH PROSPEKTIF UNTUK PENGEMBANGAN AGROINDUSTRI KELAPA Hermiza Mardesci; Santosa Santosa; Novizar Nazir; Rika Ampuh Hadiguna
Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi Vol 8, No 2 (2019): Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (278.567 KB) | DOI: 10.32520/stmsi.v8i2.503

Abstract

Pengembangan agroindustri kelapa di sentra daerah penghasil kelapa masih perlu ditingkatkan. Hal ini disebabkan karena masih banyaknya petani kelapa yang masih bertahan dengan tradisi lama, yaitu menjual kelapa bulat tanpa mengolahnya terlebih dahulu. Salah satu strategi pengembangan adalah dengan menentukan daerah potensial untuk pengembangan agroindustri tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan daerah potensial atau daerah yang prospektif untuk pengembangan agroindustri kelapa. Kriteria yang digunakan adalah jumlah penduduk, luas areal, jumlah produksi, dan jumlah petani kelapa. Sedangkan alternatif adalah mencakup semua daerah penghasil kelapa. Lokasi penelitian dilakukan di kabupaten Indragiri Hilir, yang terdiri atas 20 daerah penghasil kelapa, yaitu Batang Tuaka, Concong, Enok, Gaung Anak serka, Gaung, Kateman, Kempas, Kemuning, Keritang, Kuala Indragiri, Mandah, Pelangiran, Pulau Burung, Reteh, Sungai Batang, Tanah Merah, Teluk Belengkong, Tembilahan, Tembilahan Hulu, dan Tempuling. Penentuan daerah prospektif menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dengan bantuan program Expert Choice. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa daerah yang paling prospektif untuk pengembangan agroindustri kelapa di Indragiri Hilir adalah Kecamatan Mandah, dengan bobot 0.150.Hasil dari penelitian ini bisa digunakan sebagai pendukung keputusan dalam menentukan daerah untuk pengembangan agroindustri kelapa.
Co-Authors Acim Heri Iswanto Afri Adnan Afrinaldi, Feri Afrizal Afrizal Agus Sutanto Agus Wibowo Agus Wibowo Agus Wibowo Ahmad Syafruddin Ahmad Syafruddin Indrapriyatna Al Fajri Alexie Herryandie Alexie Herryandie B.A Alfadhlani Alizar Hasan Andrew Kurniawan Vadreas, Andrew Kurniawan Asmuliardi Muluk Astiena, Adila Kasni Aulia Rahman Berry Yuliandra Dea Honesti Dedet Deperiky Dedy Irfan Des Indri Prihantony Desto Jumeno Dicky Fatrias Difana Meilani Dina Rahmayanti Elita Amrina Eri Wirdianto Fadilla Azmi Farida Yani Febriza Imansuri Firwan Tan Ghani Arrasyid Zulkarnaen Gunarif Taib Gunarif Taib Hafizah Hanim Hanalde Andre Hardiansyah Hardiansyah Hardisman Hardisman Hariselmi Hariselmi Henmaidi Henmaidi Hilma Raimona Zadry Humala Napitupulu Ikhwan Arief Imelda Yunita Jonrinaldi Kamil, Insannul Kimberly Febrina Kodrat Lady Lisya Lailatul Syifa Tanjung Leffy Hermalena Leffy Hermalena Lisa Nesti Lusi Susanti Machfud Machfud Machfud Machfud Malikul Mulki Nasni Mardesci, Hermiza Marimin . Marimin Marimin Marisa, Julia Meilizar Meilizar Meilizar, Meilizar Melinda Noer Mia Monasari Mia Monasari Nadia Yefika Nilda Tri Putri Nofialdi, Nofialdi Novizar Nazir Ophiyandri, Taufika Pattasang Pattasang Prima Fithri Putri, Ratna Effiliani Rahma Zulqa RAHMAT SYAHNI Rahmi Ramadhany Rakha Satya Idsan Ranny Medola Putri Ratna Effiliani Putri reinny patrisina Ricky Akbar Ridha Luthvina Rima Semiarty Ruri Kurnia Ruri Kurnia, Ruri Sabda Alfath Sandra Melly Santosa Santosa Santosa Santosa Santosa Santosa Santosa Santosa Siregar, Rahmad Syukur Suci Oktri Viarani Sukaria Sinulingga Sukma Nirad, Dwi Welly Taufik Taufik Wahyudi Wahyudi Wahyudi Winny Zilkhalida Hadi Wisnel Wisnel