Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

ANALISIS KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS DAN KELELAHAN KERJA MENGGUNAKAN METODE NBM DAN IFRC PADA INDUSTRI SANDAL UD. SATRIA SIDOARJO Arfian Kurnia Akbar; Cherry Indira Cahyani; Fadli Firmansyah; Friska Ayu
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2022): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Desember 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v1i4.202

Abstract

Dalam dunia Keselamatan dan Kesehatan kerja ada dua tipe industri yang harus menerapkan program keselamatan dan Kesehatan kerja yaitu industri formal dan informal, namun masih banyak dari industri informal yang sampai saat ini belum menerapkan program keselamatan dan Kesehatan kerja hal ini disebabkan kurangna pengetahuan dari pemilik industri maupun pekerja industri tersebut. Dalam penerapan program keselamatan dan Kesehatan kerja kami telah melakukan survei – analisis data pada industri informal dan hasil data yang kami dapatkan menunjukkan adanya keluhan nyeri punggung musculoskeletal disorder dan kelelahan kerja yang di alami pekerja industri, tujuan kami membuat program keselamatan dan Kesehatan kerja untuk menumbuhkan budaya keselamatan dan Kesehatan kerja kepada pekerja maupun pemilik industri bahwa keselamatan dan Kesehatan kerja sangat penting untuk diteraokan pada industri informal, dalam menjalankan program keselamatan dan Kesehatan kerja dan mengedukasi pencegahan penyakit akibat kerja musculoskeletal disorder dan kelelahan kerja kami juga menjalankan dua metode menggunakan Nordic body map dan industrial fatique research committee untuk mendapatkan data apa saja yang menjadi penyebab keluhan tersebut dirasakan atau beban kerja mana yang menjadikan keluhan tersebut muncul. Dari program yang telah kami buat pekerja dan pemilik usaha sangat berterimakasih bahwa dengan apa yang kami sampaikan mereka sadar pentingnya menerapkan keselamatan dan Kesehatan kerja di industri informal dan mereka juga tau bagaimana cara mengatasi pencegahan penyakit akibat kerja musculoskeletal disorder dan kelelahan kerja. Kami berharap program ini untuk selalu di terapkan oleh pemilik industri dan di jalankan pekerja industri untuk mengurangi keluhan yang selama ini mereka rasakan.
PENDAMPINGAN KADER SANTRI DALAM MITIGASI BENCANA DI LINGKUNGAN PONDOK PESANTREN ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO Aditya Bhayusakti; Dayu Satriya Wibawa; Dwimantoro Iman Prilistyo; Friska Ayu; Aufar Zimamuz Zaman Al Hajiri; Rifky Dwi Aditya Iryawan
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2022): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Desember 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v1i4.207

Abstract

Pengetahuan dan kewaspadaan mengenai bencana bersifat sangat penting, karena kerugian yang disebabkan oleh bencana dapat menyebabkan kerugian materi maupun korban jiwa. Mitigasi bencana terdiri dari regulasi, pendidikan, perubahan perilaku masyarakat, dan pengendalian lingkungan. Berdasarkan letak geografis, Kabupaten Probolinggo berpotensi mengalami bencana alam. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan tentang mitigasi bencana kepada peserta di lingkungan Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong Probolinggo. Metode: Sebelum diberikan materi mengenai mitigasi bencana, peserta melakukan pengerjaan soal pre-test. Materi mengenai mitigasi bencana disampaikan selama 30 menit, dilanjutkan dengan sesi diskusi selama 20 menit. Kemudian peserta melakukan pengerjaan soal post-test. Pemberian soal pre-test dan post-test bertujuan untuk mengevaluasi pengetahuan peserta sebelum dan sesudah diberikan materi mengenai mitigasi bencana. Hasil dan pembahasan: Kegiatan ini dilaksanakan pada 21 Mei 2022 di Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong Probolinggo yang dihadiri oleh 20 peserta. Nilai rata-rata pre-test peserta adalah 61,5 dan nilai rata-rata post-test meningkat menjadi 74. Terdapat peningkatan pengetahuan peserta sebesar 12,5% dan menunjukkan perbedaan nilai rata-rata yang signifikan (p<0,05). Kesimpulan: Kegiatan pengabdian masyarakat pendampingan kader santri dalam mitigasi bencana di Lingkungan Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong Probolinggo ini terlaksana dengan baik dan tercapai sesuai target. Terdapat adanya peningkatan pengetahuan peserta setelah diberikan materi mengenai mitigasi bencana.
Co-Authors Abdul Hakim Adini Anggun Risanti Putri Aditya Bhayusakti Aditya Bhayusakti Afandi Sudarmawan Afandi Sudarmawan Afandi Afridah, Wiwik Ahla Tamaro Ainul Rofik Alviatuz Zahro Subiyakto Alviatuz Zahro Subiyakto Arfian Kurnia Akbar Ari Anda Putri Melati Atik Qurrota A Yunin A Aufar Zimamuz Zaman Al Hajiri Ayu, Ratna Bagus Apriyan Trio Afandy Bondan Winarno Budhi Setianto Cahya Ardie Firmansyah Cherry Indira Cahyani Dayu Satriya Wibawa Dwi Handayani Dwi Handayani Dwi Handayani Dwimantoro Iman Prilistyo Fadeli Wibisono Fadeli Wibisono Fadeli Wibisono Fadeli Fadli Firmansyah Fain Roudlotull Jannah Firdaus Genta Lasono Helmi Ghozy Rahmatullah Heris Santy, Wesiana Husnul Kirom Ramadhani Hutapea, Octavianus Indu Dewi, RR.Galuh Ajeng Julianti Saffana Zahra Julianti Saffana Zahra Julianti Saffana Zahra Karya, Denis Fidita Kiranti Aisyah Fitri Maya Nurahmadiana Syarifah Merry Sunaryo Merry Sunaryo Merry Sunaryo Moch. Sahri Moch. Sahri Moch.Sahri Moh. Nafiis Damanhuri Thoba Mohamad Nurhamzah Ramadani Muchamad Rafi Wahyu Pratama Muhammad Arrochman Muhammad Ilham Rizqi Dermawan Muhammad Ilham Wahyudi Muhammad ilham Wahyudi Muhammad Iqbal Fahdi Arrochman Muhammad Iqbal Fahdi Arrochman Muhammad Nadhori Faqih Al-Faris Muhammad Satwiko Muhammad Wahyudi Muslikha Nourma Muslikha Nourma R Muslikha Nourma Rhomadhoni Muslikha Rhomadhoni Nafis Damanhuri Toba Nikhen Hanivah Alviansyah Nirmala Kaana Attaqiya Norus Sholeha Novera Herdiani Novera Herdiani, Novera Nur Ainiyah Nur Muhamad Nuzulul Syufi Nurul Hasanah Oktavia Sari Putri Ayu Ananda Putri Ekawati Ariyantono Rachma Rizqina Mardhotilla Ratna Ayu Ratriwardhani, Ratna Ayu Reza Hery Mahendra P Rhomadhoni, Muslikha Nourma Ridwan Khafid Al Farizi Ridwan Khafid Alfaridzi Ridwan Khafid Alfarizi Rifky Dwi Aditya Iryawan Rizka Wahyu Safitri Rohmawati, Riska RR.Galuh Ajeng Indu Dewi Satria Wijaya Sunaryo, Merry Syahriatul Hikmiah Syahriatul Hikmiah Syahriatul Hikmiah Syahriatul Hikmiah Syahriatul Syerina Silvi Fitriyah Yauwan Tobing Lukiyono