p-Index From 2019 - 2024
5.019
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Jurnal Agronomi Indonesia (Indonesian Journal of Agronomy) Jurnal Hortikultura Indonesia Jurnal Dedikasi PREMISE LAW JURNAL BIOTROPIA - The Southeast Asian Journal of Tropical Biology Jurnal Teknik Elektro JURNAL LITIGASI (e-Journal) Jurnal Hortikultura Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik dan Sains Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Keguruan dan Ilmu Pendidikan Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS Nursing News : Jurnal Ilmiah Keperawatan JURNAL IQTISAD: Reconstruction of Justice and Welfare for Indonesia AKSES: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Jurisprudence Law and Justice INKUIRI : Jurnal Pendidikan IPA DE LEGA LATA: Jurnal Ilmu Hukum Majalah Ilmiah Biologi BIOSFERA: A Scientific Journal Jurnal Pertanian Agros Nagari Law Review SEIKO : Journal of Management & Business Petir Majalah Ilmiah Pengkajian Industri JOURNAL OF APPLIED BUSINESS ADMINISTRATION Jurnal Yuridis Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia Jurnal Kesehatan Indonesia OSEANA Jurnal Al-Dirayah Jurnal TIKOMSIN (Teknologi Informasi dan Komunikasi Sinar Nusantara) Prosiding Conference on Research and Community Services Jurnal Ekonomika dan Bisnis Unri Conference Series: Community Engagement Ceria: Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Kosala : Jurnal Ilmu Kesehatan J-COSCIS : Journal of Computer Science Community Service AGRONISMA Prosiding SNPBS (Seminar Nasional Pendidikan Biologi dan Saintek) Berita Sedimentologi SATIN - Sains dan Teknologi Informasi MOSIRAHA : Jurnal Pengabdian Farmasi RechtIdee Jurnal Kompetitif Bisnis Jurnal Pengabdian Kesehatan Beguai Jejama Jurnal Kearsipan Technological Pedagogical Content Knowledge
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SATIN - Sains dan Teknologi Informasi

Pemampatan Citra Satelit Terra Modis Menggunakan Alihragam Gelombang-singkat Tri Handayani; Desyanti -
SATIN - Sains dan Teknologi Informasi Vol 5 No 2 (2019): SATIN - Sains dan Teknologi Informasi
Publisher : STMIK Amik Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2038.863 KB) | DOI: 10.33372/stn.v5i2.548

Abstract

Salah satu bidang penginderaan jauh adalah satelit MODIS memberikan lingkup cakupan harian bumi menggunakan sensor. Data citra satelit yang belum diolah biasanya mengandung noise, gangguan yang  ditimbulkan oleh sistem/sensor optik. Pemampatan diperlukan mengurangi redundansi data citra agar dapat menyimpan atau mentransmisikan data dengan ruang minimal atau bandwidth semaksimal mungkin. Dalam penelitian ini menggunakan citra satelit Terra MODIS level 1 B dengan ukuran 512 x 512 pixel serta alihragam gelombang-singkat Haar, Coiflet1, Coiflet 2, Symlet5 dan Symlet2 dengan proses Preprocessing untuk menghilangkan noise menggunakan Filter lowpass Gaussian. Hasil dari penelitian ini berupa perbandingan untuk masing-masing gelombang singkat terhadap rasio pemampatan, ukuran file citra, PSNR. Rasio Pemampatan tertinggi pada gelombang singkat Coiflet1 dengan 34%. PSNR tertinggi pada gelombang singkat Coiflet2 pada citra MOD03 dengan nilai 19.984, MSE terendah pada gelombang singkat Coiflet2 pada citra MOD02 dengan nilai 21.704 sedangkan untuk ukuran file citra gelombang singkat Haar dan Symlet2 menghasilkan ukuran file terkecil Kata Kunci : MODIS, Gelombang-singkat, Pemampatan  citra,  Filter  lowpass GaussianÂ