cover
Contact Name
musaljon M.Pd
Contact Email
musa_muhammad30@yahoo.com
Phone
+6285770867662
Journal Mail Official
fascho_journal@stkipm-bogor.ac.id
Editorial Address
Jl. Raya Leuwiliang No. 106 Bogor 16640 » Tel / fax : (0251) 864 4743 / 0857 7086 7662
Location
Kab. bogor,
Jawa barat
INDONESIA
Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
ISSN : 23018844     EISSN : 27163334     DOI : -
Fascho is a scientific journal published by Muhammadiyah School of Teacher Training and Education Bogor. The journal is published biannually in April and October. Fascho aims to accommodate ideas, research results produced by practitioners, thinkers, and experts in the fields of education and learning, especially those related to real problems and creative ethical solutions concerning Learning Methodology (Approach, Media, Method, Model, Strategy), Pedagogy, Educational Philosophy, Educational Psychology, Curriculum, Educational Administration, Indonesian Language and Literature Education, English Education and Early Childhood Teacher Education.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 43 Documents
PENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SAINS ANAK USIA 5-6 TAHUN MELALUI MEDIA JERUK NIPIS DI RAUDHATUL ATHFAL AL MUNAWAROH CIKARANG BARAT BEKASI Hidjanah Hidjanah; Nurhayati
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 1 (2019): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aim to know the extent to which Citrus Media be able improve children cognitive science skills between 5-6 years old. The research was implemented at group B Raudhatul Athfal Al Munawaroh West Cikarang Bekasi.The methods on this research is Class Action Research (CAR). The research was implemented at the Raudhatul Athfal Al Munawaroh West Cikarang Bekasi. Techniques of data collection is done using observation instrument, field notes, and documentation conducted in every cycle. Result achieved show an improvement in children cognitive science skills between 5-6 years old after a given action as much as two cycles. Increase the ability of children can be seen from the data in each cycle result percentage, percentage of the result in pre cycle is 27%. Percentage of pre cycle low due to it has not given learning activity using citrus media. Percentage result in the first cycle occurs an increased as big as 58,75% this because it has been using citrus media, but has not yet maximally mastered. And percentage result on the second cycle become amount 86,25% due to the children have already been familiar with citrus media that is to capable of doing his own experiments and can conclude his experimental results. Implication of this research is election appropriate media by the society and school in teaching of cognitive science skill will be given optimal result in the ability of cognitive science early childhood. With cognitive sciencelearning for the next level will be easier and no more rigid learning (using LKA only) to early childhood in experimental / exploratory learning, especially in cognitive science teaching.
PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN Nurdini Ferianti
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 1 (2019): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan menulis karangan pada siswa kelas III SD Negeri 3 Srikaton Kab. Musi Rawas, dengan subjek yang berjumlah 16 orang anak yang terdiri dari 5 siswa laki-laki dan 11 siswa perempuan. Penelitian yang digunakan yaitu model Kemmis dan McTaggart yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklusnya terdiri dari 6 pertemuan.Setiap siklusnya terdiri dari perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi dengan analisa data secara kualitatif dan kuantitatif. Sebelum melakukan penelitian, diadakan penelitian pra tindakan untuk mengetahui prosentase awal kemampuan menulis karangan anak, sehingga dapat diketahui seberapa besar peningkatan kemampuan menulis karangan sebelum dilakukan tindakan dan setelah dilakukan tindakan sampai pada siklus II. Kemampuan menulis karangan anak dapat meningkat setelah dilakukannya tindakan melalui metode mind mapping. Hal ini dapat dilihat dari hasil penelitian yang mengatakan bahwa rata-rata kelas pada pra siklus sebesar 12,5%, setelah dilakukan tindakan pada siklus I kemampuan menulis karangan anak meningkat menjadi 43,75% dan pada siklus II menjadi sebesar 75%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan metode mind mapping dapat meningkatkan kemampuan menulis karangan anak.Hal ini terbukti dari hasil pengamatan yang dilakukan telah mencapai ketuntasan yaitu sebesar 70%.
STIMULASI KETERAMPILAN SOSIAL UNTUK ANAK USIA DINI Amaliah Uswatun Hasanah
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 1 (2019): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk menggambarkan program stimulasi yang dapat digunakan untuk melatih keterampilan sosial anak. Penggunaan metode dalam penulisan artikel ini adalah menggunakan kajian pustaka. Hasil yang didapat dari pengkajian pustaka stimulasi keterampilan sosial untuk Anak Usia Dini adalah : Anak Usia Dini merupakan seorang anak yang berada di usia 0-8 tahun dimana otak anak berkembang dengan pesatnya sesuai karakteristik yang dimiliki anak dan dengan rangsangan yang diberikan oleh lingkungan di sekitar anak. Sedangkan keterampilan sosial adalah pengetahuan tentang kemampuan memahami perasaan, sikap, dan motivasi orang lain, dan kemampuan untuk menilai apa yang sedang terjadi dalam suatu situasi sosial yang memberikan fungsi cukup dalam masyarakat dan keterampilan komunikasi dalammengungkapkan perasaan baik positif maupun negatif dalam hubungan interpersonal, tanpa harus melukai orang lain. stimulasi merupakan rangsangan yang dapat diberikan oleh orang dewasa kepada anak Usia Dini yang berada di sekitarnya. Sedangkan program stimulasi yang bisa diberikan kepada anak Usia Dini untuk mengembangkan keterampilan sosialnya antara lain : (a) kenal diri, (b) kenal emosi, (c) empati, (d) simpati, (e) berbagi, (f) negosiasi, (g) menolong, (h) kerjasama, dan (i) bersaing.
KECEMASAN MEMBACA DALAM PERSPEKTIF NEUROSCIENCE Arip Hidayat; Musaljon musaljon
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 1 (2019): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to show the role of emotions in encouraging effective learning. The affective domain is always considered less significant in the learning process than the cognitive domain. The reader of this article is expected to understand how the role of emotions in the learning process, using cognitive psychology theory and neuroscience analysis from this study. Next, examine the effect of the affective domain on learning in symbol interpretation. This paper concludes with analysis of reading anxiety and suggestions in reading exercises.
MENUMBUHKAN MINAT BACA ANAK USIA DINI MELALUI IMPLEMENTASI LITERASI KELUARGA Irna Irna
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 1 (2019): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Minat baca merupakan keinginan yang kuat dari dalam diri seseorang untuk melakukan kegiatan membaca serta menyukai dan menikmati aktifitas membaca. Minat baca yang baik merupakan salah satu indikator kemajuan literasi sekaligus menjadi indikator kemajuan bangsa. Minat baca sebaiknya distimulus pada usia sedini mungkin. Karena pada usia dini merupakan periode emas dalam perkembangan otak manusia. Salah satu langkah yang bisa dilakukan adalah dengan kegiatan literasi keluarga. Kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan dalam program literasi keluarga adalah kegiatan orang tua membacakan buku kepada anak baik di rumah ataupun di sekolah, kegiatan membuat pojok baca di rumah, kegiatan field trip berkunjung ke perpustakaan atau ke toko buku dan kegiatan evaluasi dalam bentuk home visit. Metode yang dilakukan adalah studi literatur. Studi literatur yang dilakukan peneliti dengan cara melakukan pencarian berbagai sumber tertulis, baik berupa buku, artikel, dan jurnal yang relevan.
Pendidikan Multikultural di Indonesia Rina Nuryani; Khaerunnisa Khaerunnisa
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 2 (2020): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Secara etimologi, pendidikan multikultural terdiri dari dua kata kunci, yaitu pendidikan dan multikultural. Pendidikan secara sederhana adalah proses pengembangan sikap dan perilaku seseorang atau kelompok melalui pengajaran, pelatihan dan pembinaan. Sedangkan multikultural sendiri diartikan sebagai keanekaragaman budaya yang terdiri dari nilai-nilai, keyakinan, dasar asumsi, sikap, dan perilaku yang dimiliki oleh sekelompok orang. Sejak masa perjuangan meraih kemerdekaan dan hingga merdeka pada tahun 1945, para pendahulu bangsa Indonesia menyadari bahwa Indonesia adalah negara yang memiliki keanekaragaman yang begitu tinggi. Pada Sumpah Pemuda, disebutkan bahwa meskipun Indonesia sangat beragam, tetapi memiliki satu bangsa, satu tumpah darah dan satu bahasa persatuan; Indonesia. Dari sini pula lahir lah "Bhineka Tunggal Ika" yang berarti kesatuan dalam keragaman. Tulisan ini merupakan studi pustaka mengenai pelaksanaan pendidikan multikultural di tingkat sekolah dasar dan menengah di beberapa wilayah di Indonesia berdasarkan tujuh penelitian terdahulu. Hasil dari tulisan ini menunjukkan bahwa implementasi pendidikan multikultural di Indonesia pada saat ini ditunjukkan beberapa kelemahan dan kekurangan yang berlaku. Peningkatan terintegrasi baik dalam kuantitas dan kualitas multikultural pendidikan masih sangat diperlukan. Kata Kunci: Pendidikan, Multikultural, Bhineka Tunggal Ika
Analisis Kesantunan Berbahasa dalam Realisasi Tuturan Cawokah Masyarakat Sunda Triyanto Triyanto
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 2 (2020): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Speech in humor can be found in various cultures, including Sundanese culture. Sundanese culture controls humor as a content that cannot be separated from everyday speech. One of the humor that often colors the speech is cawokah, which is a style of humor that raises the theme of marriage and genitals but is packaged implicitly. The results of this study elaborated on the cawokah that has been analyzed by using the theory of politeness strategy. In the analysis of politeness strategy, each speech will be analyzed by using Saving Face theory. This theory analyzed utterance and its honor that is attached to each individual. This approach is intended to find out the purpose of the realization of each speech. Then it was known that the purpose of the realization of the cawokah utterance was mostly intended as facial glorification and a small part was intended as facial contempt.
A Review of Cambridge Advanced Learner’s Dictionary: What Entries Should be Deleted, Revised, and Added? Rizdika Mardiana
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 2 (2020): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article was written to review a dictionary named Cambridge Advanced Learner’s Dictionary (CALD) especially the entries start from actor to adhere. In order to fulfill the readers’ need, some words need to be deleted, revised, and added based on the ways of the dictionary provide the meaning of the words or the ways of the words combine with other words. The consideration of word deletion, revision, and addition was also based on the frequency of the words used by people in in English speaking countries provided by COCA (Corpus of Contemporary American English) and BYU (Brigham Young University). There are three entries should be deleted, 17 entries should be revised, and two entries should be added to CALD.
Boost Students' Writing Competency in Writing Caption on Instagram Meita Lesmiaty Khasyar
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 2 (2020): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article explores the implementation of writing captions on Instagram towards students of SMAN 6 Bogor. According to basic competencies of English subject in Curriculum 2013, one of the competencies that the students of grade XII of SMA are able to compose captions. Instagram is an online mobile photo-sharing, story-sharing, and video-sharing. It is one of the social media tools widely used by teenagers. This study is intended to reports how the implementation of EFL students’ writing competency in using Instagram and whether the learning activity can boost students’ interest and encourage students to write from what they know. Further, the discussion also takes into the issues of the problem that may exist during the application of Instagram as a learning tool and the solution proposed by the teacher to solve the problems will also intensively investigate. Employing a qualitative approach, observation and interview use as the instrument of this present study. The students at SMA 6 Bogor choose as the informant of this study. The students are under the researcher's supervision. Activities are designed in accordance with the course objectives to share information about the students and the phenomenon.
Developing Students’ Critical Analysis Through Authentic Material In Writing Skill wawat srinawati
Jurnal Fascho: Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 9 No. 2 (2020): Fascho : Jurnal Kajian Pendidikan dan Sosial Kemasyarakatan
Publisher : STKIP Muhammadiyah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article explores the implementation of writing captions on Instagram towards students of SMAN 6 Bogor. According to basic competencies of English subject in Curriculum 2013, one of competencies that the students of grade XII of SMA is able to compose captions. Instagram is an online mobile photo-sharing, story-sharing, and video-sharing. It is one of the social media tools widely used by teenagers. This study is intended to reports how the implementation of EFL students’ writing competency in using Instagram and whether the learning activity can boost students’ interest and encouraging students to write from what they know. Further, the discussion also takes into the issues of the problem that may exist during the application of Instagram as a learning tool and the solution proposed by the teacher to solve out the problems will also intensively investigate. Employing qualitative approach, observation and interview use as the instrument of this present study. The students at SMA 6 Bogor choose as the informant of this study. The students are under the reseracher’s supervision. Activities are designed in accordance with the course objectives to share information about the students and the phenom.