Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Journal of Pharmacopolium

ISOLASI BAKTERI ENDOFIT DARI DAUN SIRIH (PIPER BETLE L.) SEBAGAI ANTIBAKTERI TERHADAP STAPHYLOCOCCUS AUREUS Muhsinin, Soni
Journal of Pharmacopolium Vol 2, No 3 (2019)
Publisher : P3M STIKes Bakti Tunas Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36465/jop.v2i3.539

Abstract

Infeksi merupakan kondisi yang sering terjadi pada manusia karena penyebarannya yang sangat cepat dan luas.Agen-agen yang menyebabkan infeksi dapat berupa hewan, bakteri, virus atau jamur. Bakteri yang dapatmenyebabkan infeksi pada mulut salah satunya ialah Staphylococcus aureus. Tanaman daun sirih (Piper betleL.) bisa dijadikan salah satu alternatif dalam pengembangan senyawa antibakteri, perolehan senyawa bioaktifdapat dimaksimalkan dengan pemanfaatan bakteri endofit dalam daun sirih. Penelitian ini bertujuan untukmengisolasi, identifikasi dan uji aktifitas dari ekstrak metabolit sekunder. Metode yang digunakan adalaheksperimental laboratorium yang meliputi uji aktivitas dengan menggunakan metode mikrodilusi dan gores.Hasil isolasi yang dilakukan di dapat 3 bakteri yang diduga merupakan genus Brevibacterium untuk isolat ID 2dan ID 7 sedangkan Rarobacter untuk isolat ID 1. Hasil uji aktivitas terhadap Staphylococcus aureus yangdilakukan dengan menggunakan metode mikrodilusi menghasilkan nilai KHM 1024 ppm untuk isolat ID 1, ID 2dan nilai KHM 16384 untuk isolat ID 7.
KEFIR SEBAGAI ANTI JERAWAT DARI HASIL FERMENTASI SUSU HEWANI DAN SUSU NABATI MENGGUNAKAN KEFIR GRAIN Muhsinin, Soni
Journal of Pharmacopolium Vol 3, No 1 (2020)
Publisher : P3M STIKes Bakti Tunas Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36465/jop.v3i1.575

Abstract

Jerawat merupakan suatu penyakit yang salah satunya disebabkan oleh infeksi bakteri Staphylococcus aureus. Salah satu alternatif pengobatan jerawat yaitu kefir. Kefir adalah produk susu yang difermentasikan menggunakan bakteri asam laktat seperti Lactobacillus lactis, Lactobacillus delbrueckii subsp. bulgaricus, dengan ragi. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi adanya aktivitas antijerawat produk fermentasi susu kefir dengan bahan baku susu hewani dan nabati. Metode penelitian yang dilakukan secara eksperimental dimulai dari proses fermentasi, evaluasi mutu kefir dan uji aktivitas antibakteri. Hasil fermentasi kefir didapatkan pH asam sekitar 4,1-5,2. Hasil uji aktivitas antibakteri terhadap Staphylococcus aureus, susu kefir sapi (A), kambing (B) dan kedelai (C) di semua konsentrasi starter (2%, 5%, 7%) menggunakan metode difusi cakram kertas menunjukkan semua susu kefir memiliki daya hambat yang tergolong kuat (11-20 mm).
FORMULASI DAN KARAKTERISASI TABLET VITAMIN C ENGAN EKSIPIEN DARI NATA DE TUBEROSUM (NATA KENTANG) Rum, Ira Adiyati; Ginayah, Gina; Muhsinin, Soni
Journal of Pharmacopolium Vol 4, No 1 (2021)
Publisher : P3M STIKes Bakti Tunas Husada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36465/jop.v4i1.720

Abstract